Bagian Enam..

" maksud Abby apa pak! kenapa Abby bilang kalo Rora anaknya sang ratu?," tanya Putra bingung ketika tak sengaja mendengar pembicaraan Abby dan mbah Karsa ketika ia baru saja dari dapur dan membuat kopi untuk mbah dan dirinya dan ketika ia kembali ia tak sengaja mendengar mbah Karsa dan Abby berbicara seperti itu.

" ah iya, bapak lupa memberitahu nak Putra tentang asal usul Rora," ucap mbah Karsa pelan.

" maksud bapak apa?," tanya Putra bingung.

" jika bapak cerita apa nak Putra masih tetap akan mencintai anak bapak?," tanya mbah Karsa lagi

" tentu saja! bagi Putra... Rora adalah segalanya pak," ucap Putra pelan.

" baiklah... bapak akan menjelaskan semua dari pertama...jadi begini," ucap mbah Karsa dan ia pun memberi tahu semua tentang rahasia asal usul Aurora kepada Putra dan Abby.

" waktu itu bapak masih remaja, mungkin saat usia tujuh belas tahun, dan kalian tahu sendiri kalo bapak bisa seperti ini sedari bapak kecil! dan ketika bapak masih remaja bapak sangat nakal dan bapak tengah bermain di desa ini pada saat itu, apa.... Abby sudah pernah dengar tentang istana Pasundan?," tanya mbah Karsa kepada Abby,

karena Abby memang sudah tahu tentang istana Pasundan itu, namun Abby belum pernah menginjakkan kaki di sana Abby pun mengangguk saja.

" saat itu bapak tak sengaja masuk ke istana itu, dan kebetulan pada saat itu yang menjaganya adalah Fatih Jaya Rasa, dari sana lah bapak bertemu dengan sang Fatih." ucap mbah Karsa lagi.

" lalu apa yang terjadi pak?," tanya Abby tak sabar dan semakin penasaran.

" Fatih melarang bapak untuk masuk lebih dalam lagi, karena bapak orangnya penasaran bapak pun malah masuk lebih dalam lagi ke istana itu secara diam diam. dan tak mendengar apa yang di katakan Fatih kepada bapak, dan saat itu lah bapak bertemu dengan sang ratu, ibundanya Aurora, yaitu ratu Sekar Langit, saat itu Sekar masih seorang putri belum menjadi ratu di sana." ucap mbah Karsa pelan.

" kau tahu... bapak benar benar terpesona kepadanya karena kecantikan yang di milikinya, begitu juga dengan Sekar yang langsung jatuh cinta kepada bapak ketika pertama bertemu," jelas mbah Karsa pelan dan merasa malu ketika mengingatnya.

" dan saat itu lah cinta terjalin antara bapak dan Sekar, bahkan kami berdua saling berjanji jika kami berdua akan selalu bersama untuk selamanya," kata mbah Karsa mengingat bagaimana kisah cintanya ketika muda.

" lalu... apa yang terjadi pak?," tanya Abby lagi

" hubungan antara bapak sama Sekar pun berjalan hampir satu tahun, kami selalu bertemu di istana bahkan Sekar juga sering menemui bapak," ucap mbah Karsa lagi.

" bapak benar benar sangat mencintai Sekar, saat itu, apa pun akan bapak lakukan untuk terus bersamanya," ucap mbah Karsa pelan.

" namun ketika sang ratu, yaitu ibunda Sekar akan menikahkan Sekar dengan sosok raja yang entah tak tahu di mana asal usulnya, Sekar malah tak mau, dan tak terima jika ia di nikahkan selain dengan bapak," jelas mbah karsa lagi.

" Sekar malah meminta kepada sang ratu untuk menjadikan bapak suami untuknya, dan kalian tahu... seorang manusia yang berbeda jenis seperti kami mana mungkin bisa menikah, dan sang ratu mengatakan jika Sekar ingin menikah dengan bapak, maka bapak harus mati terlebih dahulu, namun Sekar tak mau jika bapak mati seperti itu, itu sama saja membuat bapak menjadi budaknya bukan suaminya," ucap mbah Karsa lagi.

" bahkan bapak setuju saja jika bapak harus mati, dan menjadi budaknya pun bapak tak masalah," ucap mbah Karsa asal.

Abby meringis mendengar apa yang di katakan bapaknya ketika ia mau mau saja menjadi budak cinta seperti itu.

" namun, Sekar malah marah kepada bapak dan ia memutuskan bapak saat itu, bapak juga tahu niat Sekar memang baik. dia tak mau membuat bapak menjadi bawahan atau budaknya karena yang ia mau bapak menjadi suaminya dan kau tahu nak... beberapa tahun bapak tak bisa melihat atau pun merasakan kehadiran Sekar lagi. bapak juga tahu.. mungkin Sekar yang telah membuat bapak seperti itu," ucap mbah karsa ketika mengingat ia dan ratu Sekar langit berpisah secara sepihak...

" lalu apa yang terjadi pak?," tanya Putra ikut penasaran.

" mungkin satu tahun bapak tak pernah melihat atau pun merasakan kehadiran Sekar lagi," ucap mbah Karsa pelan.

" setelah itu... bapak seperti orang gila. bapak tertawa, dan menangis menyebut nama Sekar, orang tua bapak membawa bapak ke padepokan yang tak bisa bapak jelaskan nama dan tempatnya dan bapak di obati di sana mungkin hampir enam bulan bapak di rawat dan di obati di sana, karena bapak merasa nyaman di sana akhirnya bapak pun tinggal di sana hampir tiga tahun, bahkan bapak bertemu dengan ibumu juga di sana nak, pertama bapak memang tak pernah menyukai ibumu itu karena ibumu putri yang punya padepokan itu. namun lama kelamaan sikap dan sifatnya membuat bapak jatuh cinta kepadanya bahkan kami berdua berencana untuk menikah, ibumu lah yang membuat bapak melupakan Sekar," ucap mbah Karsa ketika pertama kali bertemu umi Kasih.

" ternyata tanpa sepengetahuan bapak, Sekar sering menemui bapak di sana, bapak tahu dari guru yang membimbing, merawat dan menjaga bapak," ucap mbah Karsa lagi.

" berbagai cara guru pembimbing bapak membuat Sekar jera untuk tak mendekati bapak, namun mungkin karena cintanya yang begitu besar kepada bapak! ia pun rela terluka hanya untuk melihat bapak saja, karena merasa terganggu dengan kehadiran nya di sini dan mungkin bisa membuat bapak gila kembali, akhirnya guru pembimbing bapak pun menutup semua anugrah yang bapak miliki, agar bapak tetap fokus kepada pengajaran yang di berikan guru pembimbing bapak," ucap mbah Karsa lagi.

" saat itu bapak benar benar tidak tahu jika Sekar selalu menemui bapak di sana, dan mungkin saja Sekar juga tahu jika bapak dan ibumu menjalin kasih," ucap mbah Karsa lirih.

" setelah tiga tahun... akhirnya bapak keluar dari padepokan itu, bahkan guru pembimbing bapak berpesan agar tak terlalu dekat dengan Sekar lagi. bapak pun setuju dengan begitu guru besar yang membimbing bapak pun akhirnya membuka kembali penglihatan anugrah yang bapak miliki," ucap mbah Karsa lagi.

" setelah bapak keluar dari padepokan itu, bapak dan ibumu berencana untuk menikah, dan kami berdua pun menikah," ucap mbah Karsa lagi.

" kabar pernikahan bapak pun terdengar oleh Sekar yang kini sudah menjadi ratu, dan Sekar pun marah ketika mendengar bapak dan ibumu menikah..." kata mbah Karsa pelan sejenak ia terdiam mengingat kejadian yang benar benar ingin sekali ia lupakan namun tak pernah bisa ia lupakan.

" lalu...apa yang terjadi pak?," tanya Abby yang benar benar penasaran..

Episodes
1 Bagian satu
2 Bagian Dua
3 Bagian Tiga...
4 Bagian Empat...
5 Bagian Lima..
6 Bagian Enam..
7 Bagian Tujuh
8 Bagian Delapan...
9 Bagian Sembilan
10 Bagian Sepuluh..
11 Bagian Sebelas...
12 Bagian Dua Belas....
13 Bagian Tiga Belas
14 Bagian Empat Belas
15 Bagian Lima Belas..
16 Bagian Enam Belas
17 Bagian Tujuh Belas
18 Bagian Delapan Belas...
19 Bagian Sembilan Belas..
20 Bagian Dua Puluh
21 Bagian Dua Puluh Satu...
22 Bagian Dua Puluh Dua...
23 Bagian Dua Puluh Tiga...
24 Bagian Dua Puluh Empat...
25 Bagian Dua Puluh Lima...
26 Bagian Dua Puluh Enam.
27 Bagian Dua Puluh Tujuh...
28 Bagian Dua Puluh Delapan..
29 Bagian Dua Puluh Sembilan...
30 Bagian Tiga Puluh..
31 Bagian Tiga Puluh Satu...
32 Bagian Tiga Puluh Dua...
33 Bagian Tiga Puluh Tiga..
34 Bagian Tiga Puluh Empat.
35 Bagian Tiga Puluh Lima
36 Bagian Tiga Puluh Enam.
37 Bagian Tiga Puluh Tujuh..
38 Bagian Tiga Puluh Delapan..
39 Bagian Tiga Puluh Sembilan...
40 Bagian Empat Puluh...
41 Bagian Empat Puluh Satu...
42 Bagian Empat Puluh Dua...
43 Bagian Empat Puluh Tiga..
44 Bagian Empat Puluh Empat.
45 Bagian Empat Puluh Lima..
46 Bagian Empat Puluh Enam
47 Bagian Empat Puluh Tujuh...
48 Bagian Empat Puluh Delapan..
49 Bagian Empat Puluh Sembilan..
50 Bagian Lima Puluh...
51 Bagian Lima Puluh Satu..
52 Bagian Lima Puluh Dua...
53 Bagian Lima Puluh Tiga...
54 Bagian Lima Puluh Empat...
55 Bagian Lima Puluh Lima.
56 Bagian Lima Puluh Enam.
57 Bagian Lima Puluh Tujuh..
58 Bagian Lima Puluh Delapan...
59 Bagian Lima Puluh Sembilan...
60 Bagian Enam Puluh..
61 Bagian Enam Puluh satu..
62 Bagian Enam Puluh Dua...
63 Bagian Enam Puluh Tiga..
64 Bagian Enam Puluh Empat..
65 Bagian Enam Puluh Lim..
66 Bagian Enam Puluh Enam...
67 Bagian Enam Puluh Tujuh.
68 Bagian Enam Puluh Delapan...
69 Bagian Enam Puluh Sembilan..
70 Bagian Tujuh Puluh...
71 Bagian Tujuh Puluh Satu..
72 Bagian Tujuh Puluh Dua..
73 Bagian Tujuh Puluh Tiga..
74 Bagian Tujuh Puluh Empat..
75 Bagian Tujuh Puluh Lima..
76 Bagian Tujuh Puluh Enam..
77 Bagian Tujuh Puluh Tujuh...
78 Bagian Tujuh Puluh Delapan..
79 Bagian Tujuh Puluh Sembilan...
80 Bagian Delapan Puluh...
81 Bagian Delapan Puluh Satu...
82 Bagian Delapan Puluh Dua...
83 Bagian Delapan Puluh Tiga..
84 Bagian Delapan Puluh Empat
85 Bagian Delapan Puluh Lima...
86 Bagian Delapan Puluh Enam
87 Bagian Delapan Puluh Tujuh...
88 Bagian Delapan Puluh Delapan..
89 Bagian Delapan Puluh Sembilan.
90 Bagian Sembilan Puluh...
91 Bagian Sembilan Puluh Satu...
92 Bagian Sembilan Puluh Dua...
93 Bagian Sembilan Puluh Tiga...
94 Bagian Sembilan Puluh Empat..
95 Bagian Sembilan Puluh Lima...
96 Bagian Sembilan Puluh Enam
97 Bagian Sembilan Puluh Tujuh..
98 Bagian Sembilan Puluh Delapan..
99 Bagian Sembilan Puluh Sembilan...
100 Bagian Seratus...
101 Bagian Seratus Satu.
102 Bagian Seratus Dua...
103 Bagian Seratus Tiga...
104 Bagian Seratus Empat.
105 Bagian Seratus Lima.
106 Bagian Seratus Enam
107 Bagian Seratus Tujuh...
108 Bagian Seratus Delapan..
109 Bagian Seratus Sembilan...
110 Bagian Seratus Sepuluh
111 Bagian Seratus Sebelas...
112 Bagian Seratus dua belas..
113 Bagian Seratus Tiga Belas...
114 Bagian Seratus Empat Belas.
115 Bagian Seratus Lima Belas
116 Bagian Seratus Enam belas.
117 Bagian Seratus Tujuh Belas...
118 Bagian Seratus Delapan Belas...
119 Bagian Seratus Sembilan Belas...
120 Bagian Seratus Dua Puluh.
121 Bagian Seratus Dua Puluh Satu..
122 Bagian Seratus Dua Puluh Dua
Episodes

Updated 122 Episodes

1
Bagian satu
2
Bagian Dua
3
Bagian Tiga...
4
Bagian Empat...
5
Bagian Lima..
6
Bagian Enam..
7
Bagian Tujuh
8
Bagian Delapan...
9
Bagian Sembilan
10
Bagian Sepuluh..
11
Bagian Sebelas...
12
Bagian Dua Belas....
13
Bagian Tiga Belas
14
Bagian Empat Belas
15
Bagian Lima Belas..
16
Bagian Enam Belas
17
Bagian Tujuh Belas
18
Bagian Delapan Belas...
19
Bagian Sembilan Belas..
20
Bagian Dua Puluh
21
Bagian Dua Puluh Satu...
22
Bagian Dua Puluh Dua...
23
Bagian Dua Puluh Tiga...
24
Bagian Dua Puluh Empat...
25
Bagian Dua Puluh Lima...
26
Bagian Dua Puluh Enam.
27
Bagian Dua Puluh Tujuh...
28
Bagian Dua Puluh Delapan..
29
Bagian Dua Puluh Sembilan...
30
Bagian Tiga Puluh..
31
Bagian Tiga Puluh Satu...
32
Bagian Tiga Puluh Dua...
33
Bagian Tiga Puluh Tiga..
34
Bagian Tiga Puluh Empat.
35
Bagian Tiga Puluh Lima
36
Bagian Tiga Puluh Enam.
37
Bagian Tiga Puluh Tujuh..
38
Bagian Tiga Puluh Delapan..
39
Bagian Tiga Puluh Sembilan...
40
Bagian Empat Puluh...
41
Bagian Empat Puluh Satu...
42
Bagian Empat Puluh Dua...
43
Bagian Empat Puluh Tiga..
44
Bagian Empat Puluh Empat.
45
Bagian Empat Puluh Lima..
46
Bagian Empat Puluh Enam
47
Bagian Empat Puluh Tujuh...
48
Bagian Empat Puluh Delapan..
49
Bagian Empat Puluh Sembilan..
50
Bagian Lima Puluh...
51
Bagian Lima Puluh Satu..
52
Bagian Lima Puluh Dua...
53
Bagian Lima Puluh Tiga...
54
Bagian Lima Puluh Empat...
55
Bagian Lima Puluh Lima.
56
Bagian Lima Puluh Enam.
57
Bagian Lima Puluh Tujuh..
58
Bagian Lima Puluh Delapan...
59
Bagian Lima Puluh Sembilan...
60
Bagian Enam Puluh..
61
Bagian Enam Puluh satu..
62
Bagian Enam Puluh Dua...
63
Bagian Enam Puluh Tiga..
64
Bagian Enam Puluh Empat..
65
Bagian Enam Puluh Lim..
66
Bagian Enam Puluh Enam...
67
Bagian Enam Puluh Tujuh.
68
Bagian Enam Puluh Delapan...
69
Bagian Enam Puluh Sembilan..
70
Bagian Tujuh Puluh...
71
Bagian Tujuh Puluh Satu..
72
Bagian Tujuh Puluh Dua..
73
Bagian Tujuh Puluh Tiga..
74
Bagian Tujuh Puluh Empat..
75
Bagian Tujuh Puluh Lima..
76
Bagian Tujuh Puluh Enam..
77
Bagian Tujuh Puluh Tujuh...
78
Bagian Tujuh Puluh Delapan..
79
Bagian Tujuh Puluh Sembilan...
80
Bagian Delapan Puluh...
81
Bagian Delapan Puluh Satu...
82
Bagian Delapan Puluh Dua...
83
Bagian Delapan Puluh Tiga..
84
Bagian Delapan Puluh Empat
85
Bagian Delapan Puluh Lima...
86
Bagian Delapan Puluh Enam
87
Bagian Delapan Puluh Tujuh...
88
Bagian Delapan Puluh Delapan..
89
Bagian Delapan Puluh Sembilan.
90
Bagian Sembilan Puluh...
91
Bagian Sembilan Puluh Satu...
92
Bagian Sembilan Puluh Dua...
93
Bagian Sembilan Puluh Tiga...
94
Bagian Sembilan Puluh Empat..
95
Bagian Sembilan Puluh Lima...
96
Bagian Sembilan Puluh Enam
97
Bagian Sembilan Puluh Tujuh..
98
Bagian Sembilan Puluh Delapan..
99
Bagian Sembilan Puluh Sembilan...
100
Bagian Seratus...
101
Bagian Seratus Satu.
102
Bagian Seratus Dua...
103
Bagian Seratus Tiga...
104
Bagian Seratus Empat.
105
Bagian Seratus Lima.
106
Bagian Seratus Enam
107
Bagian Seratus Tujuh...
108
Bagian Seratus Delapan..
109
Bagian Seratus Sembilan...
110
Bagian Seratus Sepuluh
111
Bagian Seratus Sebelas...
112
Bagian Seratus dua belas..
113
Bagian Seratus Tiga Belas...
114
Bagian Seratus Empat Belas.
115
Bagian Seratus Lima Belas
116
Bagian Seratus Enam belas.
117
Bagian Seratus Tujuh Belas...
118
Bagian Seratus Delapan Belas...
119
Bagian Seratus Sembilan Belas...
120
Bagian Seratus Dua Puluh.
121
Bagian Seratus Dua Puluh Satu..
122
Bagian Seratus Dua Puluh Dua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!