Dihadang oleh Kakak?!

...Setelah Angel dan Olivia berhasil menemukan/mendapatkan anak harimau bersayap itu,Mereka pun pergi mencari jalan keluar darisana......

"Apakah kau ingat jalan keluarnya,Liv?"Tanya Angel kepada Olivia.

"Ng?A-ah iya,Sepertinya....(?)"Jawab Olivia dengan ragu-ragu.

"Hahh...Sudah kuduga akan seperti ini,Tapi tidak apa-apa aku sudah meninggalkan jejak sihir.Jadi,kita hanya perlu mengikuti jejak sihir itu lalu kembali ke sekolah.."

"Apakah aku hanya orang yg tidak berguna,Angel?"Tanya Olivia kepada Angel.

"H-hei bukan seperti itu,Semua orang berguna kok...Kau ingat waktu kita ujian untuk masuk ke sekolah ini?".

"Ingat kok*Sniff*"Kata Olivia sambil terisak.

"Tanpamu,Aku mungkin sudah mati waktu itu.Jadi,semua orang itu berguna.Ingat itu ya,Olivia..."

"M-makasih Angel"Kata Olivia sembari memeluk sahabatnya itu.

"H-hei tidak perlu sampai memeluk seperti itu!"Kata Angel sambil tertawa kecil.

"Ayo lanjutkan perjalanan kita sekarang,Ya.."Bujuk Angel.

"I-iya ayo".

...Mereka kemudian mengikuti jejak sihir yg ditinggalkan oleh Angel,Setelah beberapa saat berjalan......

"Ah,Itu dia pintu keluarnya!Ayo pergi sekarang"Kata Olivia dengan semangat.

"Ayo,Liv.."

...Mereka kemudian mulai berjalan menuju pintu keluar yg berada tepat di depan mereka,Tapi tiba-tiba......

"Berikan pada kami anak harimau itu Atau kalian akan terluka..!"Kata seorang perempuan yg menghadang mereka.

"Kami nggak akan membiarkan kalian memilikinya dengan semudah itu!"Jawab Angel.

"A-angel mereka itu adalah "The Cold heart" M-mereka juga adalah senior kita.."Bisik Olivia.

"Tenang aja,Liv..."

"Jadi,Apa yg kalian tentukan?"Tanya perempuan itu.

"Kami memilih untuk membawa anak harimau ini bersama kami,Memangnya kenapa?"Kata Angel dengan sinisnya.

"Apakah kau tidak tahu kami ini siapa?".

"Tidak tahu dan tidak mau tahu.."Jawab Angel.

"Ayo berikan mereka pelajaran!"Perintah perempuan itu kepada teman-temannya.

"Begitu curangnya kalian,2 lawan 3.Huh,Pecundang..."Kata Angel

...Tiba-tiba saat salah seorang dari grup perempuan itu akan menyerang Angel,Dia langsung tidak bisa bergerak sama sekali.Hanya diam membeku....

"Hei,Apa yg kau lakukan bodoh!Cepat serang dia!"Teriak perempuan itu.

"T-tapi aku tidak bisa bergerak!"Jawab orang itu.

"Poli,Cepat serang dia!"Perintahnya untuk temannya yg satunya lagi.

"A-aku juga tidak bisa bergerak,Diana.."Jawabnya.

"Huh?!Bagaimana bisa menjadi seperti ini?!" Gumam Diana.

"Hei Diana bagaimana kalau kita satu lawan satu saja biar adil.Jika kau bisa menang melawanku maka akan kuberikan anak harimau bersayap ini..."Tantang Angel.

"Dasar anak bodoh,Kau akan membayar semuanya!" Kata Diana dalam hatinya.

"Baiklah kalau begitu.."Jawab Diana.

"Pegang dulu dia untukku ya,Liv.."

"B-berhati-hatilah,Angel!".

"Tenang saja,Olivia..."

"Nah sekarang mari kita selesaikan ini!"Kata Angel sambil mengisyaratkan Diana untuk maju menyerangnya.

"Sebelum aku maju,Bagaimana kalau kita berubah ke "form"Kita?"Kata Diana dengan tatapan tajam.

"Ohoho,Kau menantangku untuk mengeluarkan "form" ku ya?"Jawab Angel.

"Iya!Apakah kau takut?"Sinis Diana.

"Siapa yg takut,Kakak~"Jawab Angel.

"Kalau begitu semoga beruntung,Adik~"Balas Diana.

"Kau akan menyesal,Diana~" Kata Angel dalam hati.

...Diana kemudian ke bentuk "form" nya yg berbentuk naga.Kemudian dilanjutkan dengan Angel.Diana pun kaget saat Angel berubah ke bentuk "form" nya yg berbentuk malaikat.Dia tidak menyangka kalau Angel adalah keturunan ras malaikat....

"Bagaimana bisa?!" Kaget Diana dalam hatinya

"Apakah kau takut dengan "form"ku,Kakak~"Kata Angel.

"S-s-siapa yg takut!"Kata Diana sampai terbata-bata.

"Kalau begitu ayo bertarung denganku,Kakak~".

"Kau akan menyesali ini,Angel!"Teriak Diana.

...To Be Continue......

...Author:"Maaf author lupa taruh ilustrasinya di bagian atas jadi ilustrasinya author taruh dibawah aja ya~👇"....

...... See you on the next episode.........

...Today's i'm not going to show you a bonus so Gomenne~.Byee👋👋...

Terpopuler

Comments

Mbal

Mbal

ilustrasinya bagus kak... jadi sedikit membantu membayangkan setiap char nya

2021-01-09

0

_Nayab Marwa*

_Nayab Marwa*

Lebih-lebih yang itu thor, yang cowo itu looh🤭🤣

2020-10-08

3

_Nayab Marwa*

_Nayab Marwa*

Oh iya thor, gambarnya bagus-bagus

2020-10-08

2

lihat semua
Episodes
1 Masuk ke sekolah sihir
2 Babak Penyisihan Murid
3 Di Panggil ke Ruangan Dewan Sekolah
4 Balasan Untuk Mereka
5 Hari-hari Angel dan Olivia di sekolah dimulai
6 Tugas Kelompok Dari Kepala Sekolah untuk Seluruh Murid
7 Dihadang oleh Kakak?!
8 Bertarung dengan Kakak
9 Episode Gaje
10 Meminta Surat Pendaftaran murid
11 Terkena Luka Kecil
12 Mendapat Informasi Baru
13 Mulai curiga
14 Masalah di Kantin
15 Berusaha Membantu
16 Hampir Ketahuan
17 Penjelasan dari Mrs.Iris
18 Masa Lalu Angel dan Diana
19 Di Selamatkan
20 Penjelasan Tentang Ras Iblis
21 Tempat Para Ras Malaikat Di Kurung
22 Sudah Menemukan Tersangkanya
23 Pertarungan Antara Ruth dan Via
24 Memulai Perjalanan
25 Kebenaran Tentang Angel Kembali Terungkap
26 Pergi Untuk Menyelamatkan Angel
27 Menemukannya Tapi Malah Terluka
28 Mengalahkannya
29 Dibunuh Seorang Pengkhianat Istana
30 Menerka-Nerka Siapa Orang Dibalik Pembunuhan Itu
31 Mulai Terbiasa
32 Makan Malam
33 Pertemuan Pertama
34 Melakukan Tes Kekuatan Agar Bisa Masuk Ke Tim Penyelidik
35 Penjelasan Tentang Pewaris dan Juga Glassican
36 Berlatih Seperti Biasanya
37 Mendapatkan Surat Di Pagi Hari
38 Diantar Oleh Royal Coachman
39 Tidak Memiliki Bukti
40 Dibawa Kembali
41 Beruntung
42 Mengkhianati Kepercayaannya
43 Selangkah Lebih Dekat
44 Dimasukkan Ke Penjara
45 Ras malaikat Kuno
46 Leluhur-leluhurnya
47 Perpustakaan Berlin
48 Persiapan
49 Memilih Gaun
50 Jamuan Peresmian
51 Kecemburuan
52 Meminta Maaf
53 Penjatuhan Hukuman
54 Menenangkan Diri
55 Keadaan Yg Semakin Menjadi Kacau
56 Sihir Mencuci Otak
57 Terkena Tipu Muslihat
58 Terpedaya
59 Kembali Lagi
60 Special Episode
61 Membuat Janji
62 Malu
63 Keributan
64 Beban Hati
65 Terlalu Ingin Menang
66 Memberikan Sedikit Energi Sihir
67 Di Mulai
68 Lunaria Len
69 Masa Lalu Mengerikan
70 Kalah Telak
71 Pucat Pasi
72 Mendapatkan Gelar Baru
73 Tindakan Bodoh
74 Hampir Saja
75 Timeskip
76 Berbincang dengannya
77 Menyulitkannya
78 Blue Lantern Festival
79 Ingin Memicu Perang Di Antara Kedua Kerajaan
Episodes

Updated 79 Episodes

1
Masuk ke sekolah sihir
2
Babak Penyisihan Murid
3
Di Panggil ke Ruangan Dewan Sekolah
4
Balasan Untuk Mereka
5
Hari-hari Angel dan Olivia di sekolah dimulai
6
Tugas Kelompok Dari Kepala Sekolah untuk Seluruh Murid
7
Dihadang oleh Kakak?!
8
Bertarung dengan Kakak
9
Episode Gaje
10
Meminta Surat Pendaftaran murid
11
Terkena Luka Kecil
12
Mendapat Informasi Baru
13
Mulai curiga
14
Masalah di Kantin
15
Berusaha Membantu
16
Hampir Ketahuan
17
Penjelasan dari Mrs.Iris
18
Masa Lalu Angel dan Diana
19
Di Selamatkan
20
Penjelasan Tentang Ras Iblis
21
Tempat Para Ras Malaikat Di Kurung
22
Sudah Menemukan Tersangkanya
23
Pertarungan Antara Ruth dan Via
24
Memulai Perjalanan
25
Kebenaran Tentang Angel Kembali Terungkap
26
Pergi Untuk Menyelamatkan Angel
27
Menemukannya Tapi Malah Terluka
28
Mengalahkannya
29
Dibunuh Seorang Pengkhianat Istana
30
Menerka-Nerka Siapa Orang Dibalik Pembunuhan Itu
31
Mulai Terbiasa
32
Makan Malam
33
Pertemuan Pertama
34
Melakukan Tes Kekuatan Agar Bisa Masuk Ke Tim Penyelidik
35
Penjelasan Tentang Pewaris dan Juga Glassican
36
Berlatih Seperti Biasanya
37
Mendapatkan Surat Di Pagi Hari
38
Diantar Oleh Royal Coachman
39
Tidak Memiliki Bukti
40
Dibawa Kembali
41
Beruntung
42
Mengkhianati Kepercayaannya
43
Selangkah Lebih Dekat
44
Dimasukkan Ke Penjara
45
Ras malaikat Kuno
46
Leluhur-leluhurnya
47
Perpustakaan Berlin
48
Persiapan
49
Memilih Gaun
50
Jamuan Peresmian
51
Kecemburuan
52
Meminta Maaf
53
Penjatuhan Hukuman
54
Menenangkan Diri
55
Keadaan Yg Semakin Menjadi Kacau
56
Sihir Mencuci Otak
57
Terkena Tipu Muslihat
58
Terpedaya
59
Kembali Lagi
60
Special Episode
61
Membuat Janji
62
Malu
63
Keributan
64
Beban Hati
65
Terlalu Ingin Menang
66
Memberikan Sedikit Energi Sihir
67
Di Mulai
68
Lunaria Len
69
Masa Lalu Mengerikan
70
Kalah Telak
71
Pucat Pasi
72
Mendapatkan Gelar Baru
73
Tindakan Bodoh
74
Hampir Saja
75
Timeskip
76
Berbincang dengannya
77
Menyulitkannya
78
Blue Lantern Festival
79
Ingin Memicu Perang Di Antara Kedua Kerajaan

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!