" mamah juga sama, lupa lagi. "( anita)
" ah mamah, kita aku mamah engga lupa, ternyata mamah juga lupa. "( kiara)
anita hanya tersenyum, ia senang karena telah menjaili anak mantu nya.
" seneng banget deh, membuat aku penasaran. "( kiara) memanyun kan bibir nya.
" udah yu ah, kita kasih kan bumbu nya ke para lelaki yg mau bakar. " ( anita) menunjuk kan bumbu.
kiara pun mengangguk dan mengikuti sang mamah.
anita pun memberi kan bumbu tersebut ke sang suami.
" makasih sayang. "( Hendra) sambil tersenyum.
" sama sama mas, makasih juga sama menantu kita mas, dia juga yg membantu kita pah.? "( anita)
Hendra pun tersenyum, dan menatap ke arah kiara.
" makasih nak. "( Hendra)
" sama sama pah. "( anita)
para lelaki membakar, sedang kan para cewe tinggal makan, sambil melihat anak nya sedang bermain.
anak sulung mereka alparo dan juga gina, tidak ada di sana, mereka mempunyai ke sibuk kan masing masing, alparo dan gina sama sama mempunyai sipat seperti papah mereka, cuek, dan tegas.
kalau ada kemauan nya harus di turuti .
" mah, onti mana. "( arsyla) menatap sang mamah.
" onti sibuk sayang, nanti kalau onti engga sibuk, ia akan ke sini. "( kiara) membelai rambut sang anak.
" onti sibuk terus, sampai engga ada waktu sama aku, sebel aku sama onti. "( arsyla) memanyun kan bibir nya.
arsyla paling dekat dengan ciara, entah apa yg di beri kan oleh ciara, sehingga arsyla sangat nempel sama ciara, bahkan kalau ciara pulang, kiara harus membujuk nya, butuh ekstra sabar.
" mah telepon onti. "( arsyla) merengek ke sang mamah.
" bentar sayang, mamah nya mau ambil dulu handphone nya. "( kiara) sambil beranjak dari duduk dana mengambil ke dalam.
arsyla pun masuk ke dalam rumah, dan mengambil handphone nya, ia mencari nama sang adik ipar, setelah menemukan nya,ia pun menekan tombol panggil .
tapi sayang, ciara tidak mengangkat nya.
" gimana mah, di angkat. "( arsyla) menatap ke arah sang mamah.
kiara hanya menggeleng kan kepala nya saja sebagai jawab ban.
" yah. ?? "( arsyla) dengan nada lesu.
" mungkin onti lagi sibuk sayang, nanti kalau onti engga sibuk, pasti mampir ke sini. "( kiara ) memberi penjelasan, ke sang anak.
" iya mah. "( arsyla) dengan nada lesu , ia pun melanjut kan main nya, dengan anak giandra yg ke dua.
" assalamualaikum.. ?? "
arsyla pun mendongak kan wajah nya, dan menatap sang mamah, tak lama kemudian bibir nya tersenyum.
ia pun langsung bangkit dan berlari menuju ke arah ciara.
" onti.. ?? "( arsyla)
" ponak kan onty. "( ciara ) menyambut sang keponak kan.
" onti kenapa engga angkat telpon aku sih. "( arsyla ) memanyun kan bibir nya, membuat ciara gemas.
ciara pun langsung mengecup pipi gembul arsyla.
"kan onti, mau kasih kejutan sama kamu sayang,kalau onti angkat gagal dong kasih kejutan nya." ( ciara) sambil tersenyum, dan membelai rambut panjang, sang keponak kan, kalau siang pasti di ikat, kalau sore di reray.
" iya de, yg penting onti ke sini, aku sudah bahagia. "( arsyla) memeluk leher ciara .
" pasti kangen ya, sama onti cantik ini. "( ciara) sambil tersenyum.
" iya dong, aku kangen banget sama onti, sekarang onti jarang maen ke sini. "( arsyla) memanyun kan bibir nya.
" iya kan onti nya kerja sayang, kalau onti engga kerja gimana mau teraktir kamu jajan, susah dong. "( ciara)
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 150 Episodes
Comments
Alesha Selowita
jd males baca nya d kasih nama nbilin bingung baru jg bab pertama udah mles cerita seru tp bik8n bingung
2024-07-25
0
Ayu galih wulandari
Lanjutin kak...hadiah ,like ,lope lope sll for you😘😘😘😘😘
2024-06-04
1