Episode 4

Saat Tania memandangi wajah Alex , Alex pun terbangun dan dia menatap Tania juga,sontak Tania terkejut dan langsung berbalik badan, Alex langsung berdiri dan pergi keluar mencari udara segar.

“Hoammm,hey Tania bangun udah pagi, gimana nih cerita kita,kita masih terkurung aja disini”

Kata Stevi yang juga baru bangun dan keluar kamar.

“Iya gimana nasib kita,?hari semakin siang nihhhh... apa guru dan teman teman yang lain nanti gak kecarian”

Sambung Lani.

“Iya aku juga gak tau kita harus gimana,kita tanya Alex aja gimana caranya kita bisa pulang”

Jawab Tania.

Tania dan kedua sahabatnya pun pergi menemui Alex yang sedang duduk di teras depan bersama dengan kadal kesayangan nya.

“Oh iya Lex,kami mau mandi abis mandi kami ingin pulang,nanti guru akan mencari kita,kamu juga bukan nya harus pulang ???, kan gak ada yang tau kalau kamu berasal dari dunia ini”

Kata Tania lagi kepada Alex.

“kalau mau mandi nanti kalian turun aja dari rumah pohon ini, jalan kebelakang pohon ini,nanti kalian akan menemukan bambu yang mengeluarkan air bersih dari dalam”

Kata Alex.

“haah apa ada bambu yang kayak gitu”

Sahut Stevi kaget

Mereka pun pergi ke tempat yang di tunjukkan oleh Alex dan mereka bertiga menemukan bambu itu,

Benar bambu itu mengeluarkan air yang sangat jernih,airnya bersih dan sangat segar.

🍃🍃🍃🍃🍃🍃🍃🍃🍃

“Lex kami udah selesai nih,antar kami pulang dong”

Rengek Lani.

“Yaudah kalau kalian udah bersiap,aku juga harus sedikit bersiap karena aku juga harus kembali,yok kita keportal itu lagi,kalian naiklah ke atas kadalku”

Kata Alex.

Mereka segera kembali keportal itu dan keluar dari sudut kamar hotel .

Mereka kembali keukuran semula dan kadal itu berubah menjadi mainan boneka kadal yang kecil.

Alex berpesan untuk tidak mengatakan pada siapapun apa yang mereka alami semalam,

Mereka bertiga berjanji pada Alex,

lalu Alex kembali ke kamarnya.

Tania,Lani dan Stevi sangat terkejut, karna ternyata di dunia nyata masih jam 5 subuh,

waktu di dunia liliput agak sedikit lebih cepat dibandingkan di dunia nyata.

“tok…tokkk…”

Bunyi ketukan pintu,

Bu guru membangunkan kami semua,

Lani berlari membuka pintu.

“ Lani, Stevi, Tania kalian bersiap ya!! semua berkumpul di lobby depan hotel tepat jam 7 pagi pakai seragam front office jangan sampai ada yang terlambat.

Kata bu guru dari depan pintu.

“Baik bu”

Jawab mereka bertiga.

Mereka pun bergegas pakai seragam dan berdandan karena tersisa 2 jam untuk bersiap,Lani dan Stevi duluan turun ke lobby karena Tania paling terakhir bersiap jadi Tania akan menyusul.

“ Tania kami duluan ya kamu nyusul aja, aku takut telat,kalau kamu kan udah biasa,hahahaha”

Kata Stevi sambil tertawa.

“Daaaaahhhh Tania ahhaahah”

Sambung lani mengejek.

“Yaudah pergi sana”

Kata Tania mengusir.

Tania segera bergegas untuk pergi ke lobby,saat menunggu lift turun ternyata Alex juga terlambat.

"Loh!!! Alex kamu terlambat juga????"

Tanya Tania.

"Iya kan kamu juga”

Ledek Alex.

Ding….dong…

Pintu lift terbuka dan hanya ada mereka berdua.

Mendadak suasana menjadi dingin dan sangat canggung.

Setelah lift sampai di lobby bawah.

Gedubraaaaakkkk!!!

saat keluar lift Tania tersandung karena lupa mengikat tali sepatunya, buku Tania jatuh berserakan.

“Eh Tania gapapa?”

Alex memegang bahu Tania untuk membantunya berdiri.

“Makanya jangan buru buru Tania ,tuh kan rambut berantakan,buku berserakan hahaha”

Kata Alex sambil merapikan rambut Tania.

Lalu Alex membereskan buku dan mengikat tali sepatu Tania .

“Ahhhh Alex makasih”

Kata Tania dengan muka yang mulai memerah.

Pandangan Tania teralihkan oleh seorang pria yang memandangi Alex dari luar jendela dengan tatapan jahat,pria itu duduk di atas punggung burung Elang..

itu tatapan yang sangat sangat mengerikan,tatapan yang penuh kebencian.

"Lex lihat kebelakang mu!!!"

Terpopuler

Comments

Whiteyellow

Whiteyellow

feedback🤗😍

2021-06-27

0

coni

coni

3 like hadir, semangat up-nya 🥰

salam ANGKASA

2021-04-23

0

hand_Theatrical

hand_Theatrical

Hai thorrr, tetap semangat yaaa..
jangan lupa singgah ke "Dunia Pena" ☺☺

2021-04-05

0

lihat semua
Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Pengumuman
19 Episode 18
20 Episode 19
21 Episode 20
22 Episode 21
23 Episode 22
24 Episode 23
25 Episode 24
26 Episode 25
27 Episode 26
28 Episode 27
29 Episode 28
30 Episode 29
31 Episode 30
32 Episode 31
33 Episode 32
34 Episode 33
35 Episode 34
36 Episode 35
37 Episode 36
38 Episode 37
39 Episode 38
40 Episode 39
41 Episode 40
42 Episode 41
43 Episode 42
44 Episode 43
45 Episode 44
46 Episode 45
47 Episode 46
48 Episode 47
49 Episode 48
50 Episode 49
51 Episode 50
52 Episode 51
53 Episode 52
54 Episode 53
55 Episode 54
56 Episode 55
57 Episode 56
58 Episode 57
59 Episode 58
60 Episode 59
61 Episode 60
62 Episode 61
63 Episode 62
64 Episode 63
65 Episode 64
66 Episode 65
67 Episode 66
68 Episode 67
69 Episode 68
70 Episode 69
71 Episode 70
72 Episode 71
73 Episode 72
74 Episode 73
75 Episode 74
76 Episode 75
77 Episode 76
78 Episode 77
79 Episode 78
80 Episode 79
81 Episode 80
82 Episode 81
83 Episode 82
84 Episode 83
85 Episode 84
86 Episode 85
87 Episode 86
88 Episode 87
89 Cuap cuap Author
Episodes

Updated 89 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Pengumuman
19
Episode 18
20
Episode 19
21
Episode 20
22
Episode 21
23
Episode 22
24
Episode 23
25
Episode 24
26
Episode 25
27
Episode 26
28
Episode 27
29
Episode 28
30
Episode 29
31
Episode 30
32
Episode 31
33
Episode 32
34
Episode 33
35
Episode 34
36
Episode 35
37
Episode 36
38
Episode 37
39
Episode 38
40
Episode 39
41
Episode 40
42
Episode 41
43
Episode 42
44
Episode 43
45
Episode 44
46
Episode 45
47
Episode 46
48
Episode 47
49
Episode 48
50
Episode 49
51
Episode 50
52
Episode 51
53
Episode 52
54
Episode 53
55
Episode 54
56
Episode 55
57
Episode 56
58
Episode 57
59
Episode 58
60
Episode 59
61
Episode 60
62
Episode 61
63
Episode 62
64
Episode 63
65
Episode 64
66
Episode 65
67
Episode 66
68
Episode 67
69
Episode 68
70
Episode 69
71
Episode 70
72
Episode 71
73
Episode 72
74
Episode 73
75
Episode 74
76
Episode 75
77
Episode 76
78
Episode 77
79
Episode 78
80
Episode 79
81
Episode 80
82
Episode 81
83
Episode 82
84
Episode 83
85
Episode 84
86
Episode 85
87
Episode 86
88
Episode 87
89
Cuap cuap Author

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!