Bab 16. Jangan main-main.

**Salam hangat untuk kakak readers yang telah meluangkan waktu untuk membaca karya hasil imajinasi.

Happy reading ya readers tersayang😘**

***

"Apa yang kalian bawa?" tanya Galuh kepada kedua temannya.

"Ini buktinya,dengan ini mantan adik iparmu itu tidak akan bisa menganggu kehidupanmu dan Cindy lagi." Mario menyerahkan flashdisk yang berisi kehidupan liar Wulan.

"Apa isinya?" tanya Galuh

"Lihatlah sendiri ." kata Steven.

Galuh mengambil laptopnya,dan menghidupkan flashdisk yang diberikan temannya tersebut.Dan terlihat Wulan didalamnya dengan beberapa pria asing.

"Gila..!" seru Galuh sambil menutup laptopnya dengan cepat.

"Kalian melihatnya langsung,dengan mata kepala sendiri?" tanya Galuh.

"Bukan aku.." kata Mario dan tangannya menunjukkan diri Steven.

"Mata aku ini sudah ternoda !" seru Steven dengan suara yang lirih.

Galuh dan Mario tertawa mendengarkan perkataan Steven.

"Tapi pengorbanan ku ini demi Cindy,aku rela.Tak usah khawatir lagi, anak adikmu tetap berada dalam perlindunganmu." kata Steven.

"Kalau sempat anak adikmu berada bersama ibunya itu,bisa-bisa sifatnya akan sepertinya." bergidik Mario membayangkannya perilaku Wulan.

"Untunglah dia pergi meninggalkan adikmu dan anaknya.Adikmu terbebas dari wanita ular itu ." kata Steven.

"Yang kusesalkan,kenapa Galih mengakhiri hidupnya..?" ucap Galuh.

"Apa ada ucapan wanita itu yang membuatnya,memilih untuk mengakhiri hidupnya?" tanya Mario.

"Setelah kepergian wanita itu,dia datang ke peternakan.Dia murung , dan tidak mengatakan sepatah kata apapun juga," cerita Galuh kepada kedua temanya.

"Pasti ada perkataan atau perbuatan wanita itu yang memutuskannya untuk mengakhiri hidupnya." kata Steven.

"Apa perlu kita selidik?" tanya Mario.

"Dari mana kita mulai,apa mau menanyakan pada perempuan tersebut.Sudah pasti dia tidak akan mengatakannya,kecuali..." kata Steven.

"Kecuali apa..?" tanya Galuh dengan cepat.

"Terpaksa keluar uang untuk membayarnya,dia itu mata duitan." kata Steven.

"Kalian selidik,kalian banyak teman dijalanan." kata Galuh.

"Galuh,kenapa kau tidak gabung di firma hukum kita..?"Sayang gelarmu tidak kau pergunakan." kata Steven.

"Siapa yang akan mengelola perusahaan dan peternakan ini." kata Galuh.

"Betul juga,sekarang hanya kau yang diharapkan untuk mengelolanya.Tidak mungkin Cindy." kata Mario.

"Biar perempuan itu makin sulit untuk mengambil Cindy,lebih bagus kau menikah ." kata Steven kepada Galuh.

"Siapa yang mau ku nikahi dan kubawa tinggal di hutan ini,tempatnya sangat terpencil.Mau kekota sangat jauh."ucap Galuh.

"Masakan tidak ada gadis yang mengisi bisa mengisi hatimu?" tanya Steven.

"Apa di peternakan ini tidak ada perempuannya..?" tanya Mario,dan dia beranjak menuju jendela dan melihat keluar.

"Atau kau masih mengharapkan yang jauh disana,sudah 4 tahun bro.Mungkin saja dia sudah menikah ." kata Mario.

"Siapa yang menunggunya kembali,aku masih sendiri bukan karena menunggu dia." Galuh menolak dikatakan menunggu gadis yang pernah ada dihatinya.

"Dimana dia sekarang?" tanya Mario.

"Mana kutahu,selesai membahas masalahku.Oke...!" ujar Galuh.

"Sekarang fokus menggurus wanita itu,aku tidak ingin dia berada didekat Cindy." kata Galuh.

"Sepertinya rumahmu ini sangat aman,didepan gerbang depan saja yang mau masuk harus menunjukkan identitas.Seperti mau masuk perumahan pejabat." kata Steven.

"Itu bukan karena karena perempuan itu juga,sekarang sering terjadi pencurian ternak." kata Galuh.

"Hilang satu kamu tidak jatuh miskin bro." ujar Mario.

"Satu hari hilang satu,lama-lama habis juga." kata Galuh.

"Benar juga ya." kata Steven.

"Ayo kita keluar,bosan dalam terus.Lihat-lihat sapi betina dulu." kata Mario yang kemudian beranjak menuju kearah padang rumput.

"Jangan sampai jatuh cinta kau dengan sapi betina ya." ledek Galuh.

"Dimataku sapinya sudah kelihatan seperti rendang." ujar Steven.

"Makan terus yang ada diotakmu." kata Galuh.

Tiga sahabat itu terus berjalan menyusuri padang rumput,dan dari kejauhan terlihat ribuan sapi yang masih merumput.

 

🍁 🍁🍁

 

"Ma,Nesum mana..?" Runrun menghampiri mamanya yang sedang membuat adonan kue.

"Tadi didepan kan." ujar mamanya.

"Tidak ada ma,tadi Runrun kekamar mandi sebentar.Terus kedepan Nesum tidak ada lagi,apa kekamar ya." Runrun menuju kekamar Nesum,dan yang dicari tak kelihatan juga.

Runrun menuju ke toko sebelah,dan bertanya kepada ayah Zul yang berada ditoko.

"Ayah lihat Nesum tidak ?" tanya Runrun yang mulai panik.

"Tidak ada kesini," ujarnya.

"Kemana Nesum.pergi," Runrun sudah mulai menangis.

Runrun berlari kembali menuju kerumah dan menghampiri mamanya.

"Ma..!" teriak Runrun memanggil Anaya.

"Ada apa? tanya Anaya tanpa menoleh kearah Runrun.

"Nesum tidak ada dimana-mana,Nesum hilang ."ucap Runrun sembari menangis.

"Apa...!" Anaya melihat kearah Runrun,dan dilihatnya Runrun sudah mengucurkan air mata.

"Tenang dulu,kita cari keluar.Suruh ayah Zul ikut mencari." kata Anaya.

Runrun mencari Zul dan menceritakan tentang kehilangan Nesum.

Anaya mencari keluar dan dilihatnya pintu pagar terbuka lebar.

"Bang,pasti Nesum keluar.Pintu pagar terbuka." ujar Anaya yang panik,sedangkan Runrun masih menangis.

"Itu ayah datang,kita suruh ayah lapor polisi."kata Runrun,ketika dilihatnya mobil Togar dari kejauhan.

Togar menghentikan mobilnya,dan kemudian turun.

"Kenapa kalian dipinggir jalan?" tanya Togar.

"Ayah...! Nesum hilang ." kata Runrun.

"Iya bang,kita mau cari ke jalan mungkin belum jauh," kata Anaya.

"Ini yang kalian cari." Togar membuka pintu belakang,dan terlihat Nesum turun dengan membawa gulali di kedua tangannya.

"Nesum..! buat panik saja." ucap Zul,begitu melihat Nesum keluar dari dalam mobil Togar.

"Nesum..!" Anaya dan Runrun berlari memeluk Nesum yang kebingungan karena mendapatkan pelukan.

"Kenapa kalian,kalian mau ini juga ." Nesum menyerahkan gulali yang dipegangnya,kepada Anaya dan Runrun.

"Nesum kemana,kami panik?" tanya Anaya.

"Beli ini untuk Runrun,anak itu sangat suka ini." kata Nesum.

"Nesum ,sekarang Runrun tidak suka ini lagi." katanya pada Nesum.

"Dari mana kau tahu Runrun tidak suka ini ?" ucap Nesum sambil berlalu dari hadapan Anaya dan Runrun.

"Bang dimana ketemu Nesum?" tanya Anaya kepada Togar.

"Dekat gang situ,lagi beli gulali.Abang kaget lihatnya,sepertinya tadi tukang gulali lewat depan rumah." kata Togar.

"Mulai sekarang,pagar kunci saja." kata Zul.

"Kita harus waspada,untung tidak terjadi apa-apa." kata Anaya sambil masuk dan dilihatnya Nesum sudah duduk dikursinya dan gulalinya masih dalam genggaman tangannya.

 

🍂🍂🍂

 

"Aku sudah menemukan pengacara yang akan membantumu untuk merebut anakmu dari tangan kakak iparmu," kata Robert kepada Wulan yang sedang asik mewarnai kukunya.

"Mantan.!" ujar Wulan.

"Iya mantan kakak iparmu."ulang Robert .

"Bagus tidak,jangan nanti terbuang percuma kita membayarnya?" tanya Wulan.

"Tenang,dia pengacara kelas atas.Tamatan luar negeri." kata Robert.

"Awas ya,kalau dia hanya pengacara kelas teri.Ku bantai kau." Wulan mengeluarkan ancaman kepada Robert.

"Ku jamin 1000% dia pengacara handal." kata Robert mengenai pengacara yang ditemukannya.

"Kapan kita akan ketemu?" tanya Wulan.

"Besok," jawab Robert.

 

**Besok kita sambung lagi guys😘**

 

Terpopuler

Comments

Kartini💗💞

Kartini💗💞

jgn2 Wulan blng ke galih kl Cindy BKN ankx jdix galih depresi & akhirx bunuh diri????🤔🤔🤔🤔

2021-02-20

0

Arnijum

Arnijum

km yg a was wulan bakal kalah damn malu

2020-12-12

0

Angela Jasmine

Angela Jasmine

Jangan sampai wulan menang meskipun pake pengacara handal 😬😬

2020-09-29

2

lihat semua
Episodes
1 Bab 1. kembali Sekuel Antara dendam dan cinta.
2 Bab 2. Runrun kembali.
3 Bab 3. Runrun n twin
4 Bab 4.twin yang usil.
5 Bab 5. Cucu ketemu gede
6 Bab 6. bertemu
7 Bab 7. kerja
8 Bab 8. Mulai suka
9 Bab 9. Bertemu
10 Bab 10.Takut
11 Bab 11. Raditya cari mantu
12 Bab 12. Bertemu
13 Bab 13 Comeback
14 Bab 14. Wulan wanita liar
15 Bab 15. Bukti
16 Bab 16. Jangan main-main.
17 Bab 17. Gara-gara sambel terasi
18 Bab 18. Ulah sikembar.
19 Bab 19. Melawan.
20 Bab 20. Mulai
21 Bab 21. Kuda pony
22 Bab 22. curi kecupan.
23 Bab 23. kembalikan.
24 Bab 24. Lebah jantan vs lebah betina
25 Bab 25. Godaan si Twin
26 Bab 26. Usil twin and Togar.
27 Bab 27.Gugur sebelum berperang
28 Bab 28. Pengakuan
29 Bab 29.Bertanya.
30 Bab 30.Pasar malam
31 Bab 31.Kencan
32 Bab 32.Pameran foto.
33 Bab 33.Runrun vs Wulan.
34 Bab 34. Tantangan
35 Bab 35. Menerima tantangan
36 Bab 36. Lamaran
37 Bab 37.Cewek jagoan.
38 Bab 38.Calon istri mantan preman
39 Bab 39. Jalan-jalan malam.
40 Bab 40.Romantis
41 Bab 41. Menjelang hari H
42 Bab 42.Sah
43 Bab 43.Pesta Rakyat
44 Bab 44.MP gatot
45 Bab 45 Honeymoon ala Galuh.
46 Bab 46.Honeymoon ala Gara
47 Bab 47 Honeymoon alam liar
48 Bab 48 . Honeymoon
49 Bab 49 .Tahan banting
50 Bab 50 Bibit unggul
51 Bab 51 Modus
52 Bab 52 Hebat
53 Bab 53 Yulia vs Wulan
54 Bab 54 akhirnya
55 Bab 55 Bertemu
56 Bab 56 Ular gigit ular
57 Bab 57 Telah tiada
58 Bab 58 Kejutan untuk Wulan
59 Bab 59 Tinggal bersama
60 Bab 60 Curhat
61 BAb 61 Trauma
62 Bab 62 Gendhis vs Nurul
63 Bab 63 Teman lama
64 Bab 64 Mengakui
65 Bab 65. Mencoba memaafkan
66 Bab 66 hanya masa lalu
67 Bab 67 Awas mata
68 Bab 68 Mimpi aneh
69 Bab 69 Tidak nyambung
70 Bab 70 ???
71 Bab 71 Usil
72 Bab 72 Gangguan
73 Bab 73 Marah
74 Bab 74 Hitam dan bau sapi
75 Bab 75 Tidak mau mati
76 Bab 76 Kabar gembira
77 Bab 77 Masa lalu yang belum terkuak
78 Bab 78 Rania ngambek
79 Bab 79 Puasa
80 Bab 80 Surprise
81 Bab 81 Layu sebelum berkembang
82 Bab 82 Baby shower
83 Bab 83 Cemburu
84 Bab 84 Masih cemburu
85 Bab 85 Syarat
86 Bab 86 Restu semesta
87 Bab 87 Curahan hati Togar
88 Bab 88 Happy family
89 Bab 89 Happy ending
90 Bab 90. Extra part ending
Episodes

Updated 90 Episodes

1
Bab 1. kembali Sekuel Antara dendam dan cinta.
2
Bab 2. Runrun kembali.
3
Bab 3. Runrun n twin
4
Bab 4.twin yang usil.
5
Bab 5. Cucu ketemu gede
6
Bab 6. bertemu
7
Bab 7. kerja
8
Bab 8. Mulai suka
9
Bab 9. Bertemu
10
Bab 10.Takut
11
Bab 11. Raditya cari mantu
12
Bab 12. Bertemu
13
Bab 13 Comeback
14
Bab 14. Wulan wanita liar
15
Bab 15. Bukti
16
Bab 16. Jangan main-main.
17
Bab 17. Gara-gara sambel terasi
18
Bab 18. Ulah sikembar.
19
Bab 19. Melawan.
20
Bab 20. Mulai
21
Bab 21. Kuda pony
22
Bab 22. curi kecupan.
23
Bab 23. kembalikan.
24
Bab 24. Lebah jantan vs lebah betina
25
Bab 25. Godaan si Twin
26
Bab 26. Usil twin and Togar.
27
Bab 27.Gugur sebelum berperang
28
Bab 28. Pengakuan
29
Bab 29.Bertanya.
30
Bab 30.Pasar malam
31
Bab 31.Kencan
32
Bab 32.Pameran foto.
33
Bab 33.Runrun vs Wulan.
34
Bab 34. Tantangan
35
Bab 35. Menerima tantangan
36
Bab 36. Lamaran
37
Bab 37.Cewek jagoan.
38
Bab 38.Calon istri mantan preman
39
Bab 39. Jalan-jalan malam.
40
Bab 40.Romantis
41
Bab 41. Menjelang hari H
42
Bab 42.Sah
43
Bab 43.Pesta Rakyat
44
Bab 44.MP gatot
45
Bab 45 Honeymoon ala Galuh.
46
Bab 46.Honeymoon ala Gara
47
Bab 47 Honeymoon alam liar
48
Bab 48 . Honeymoon
49
Bab 49 .Tahan banting
50
Bab 50 Bibit unggul
51
Bab 51 Modus
52
Bab 52 Hebat
53
Bab 53 Yulia vs Wulan
54
Bab 54 akhirnya
55
Bab 55 Bertemu
56
Bab 56 Ular gigit ular
57
Bab 57 Telah tiada
58
Bab 58 Kejutan untuk Wulan
59
Bab 59 Tinggal bersama
60
Bab 60 Curhat
61
BAb 61 Trauma
62
Bab 62 Gendhis vs Nurul
63
Bab 63 Teman lama
64
Bab 64 Mengakui
65
Bab 65. Mencoba memaafkan
66
Bab 66 hanya masa lalu
67
Bab 67 Awas mata
68
Bab 68 Mimpi aneh
69
Bab 69 Tidak nyambung
70
Bab 70 ???
71
Bab 71 Usil
72
Bab 72 Gangguan
73
Bab 73 Marah
74
Bab 74 Hitam dan bau sapi
75
Bab 75 Tidak mau mati
76
Bab 76 Kabar gembira
77
Bab 77 Masa lalu yang belum terkuak
78
Bab 78 Rania ngambek
79
Bab 79 Puasa
80
Bab 80 Surprise
81
Bab 81 Layu sebelum berkembang
82
Bab 82 Baby shower
83
Bab 83 Cemburu
84
Bab 84 Masih cemburu
85
Bab 85 Syarat
86
Bab 86 Restu semesta
87
Bab 87 Curahan hati Togar
88
Bab 88 Happy family
89
Bab 89 Happy ending
90
Bab 90. Extra part ending

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!