Gelisah ku ( Ainara )

6 bulan telah berlalu.....

setelah pernikahan Bang Ray dan kak zahwa, Aku sudah mulai masuk kuliah di kota Malang tentunya bersama dengan sahabat ku Kalila Sahadah.

kami mengambil jurusan yang sama yaitu sastra

Oh iya Allhamdulilah kak zahwa juga sudah hamil 3 bulan, yang berarti aku akan memiliki keponakan😍.

🌸

saat ini aku dan kalila sedang ada di kampus, kami sedang menunggu dosen datang.

Tak lama kemudian Dosen pun dateng dan memulai mata pelajaran yang berlangsung 2 jam.

setelah 2 jam akhirnya kelas kami selesai juga. Aku dan kalila keluar dari kelas dan duduk di bangku taman yang ada di sekitar kampus.

" Ra kita kapan ke pesantren lagi?" tanya kalila sahabat ku

" Gimana kalo besok, sekarang kan udh jam 2 takut ke sorean nantinya, lagian besok ada ustadzah baru di pesantren " usulku kepada kalila.

" oke, besok. sekarang kita pulang yuk ra " ajak kalila yang sudah dalam posisi berdiri sambil merapihkan gamis yang dia kenakan. aku pun ikut berdiri dan merapihkan hijab ku. kami berjalan menuju halte dekat kampus untuk mencari angkot an umum.

" mmm... lila kita mampir ke toko buku sebentar yuk" Ajak ku saat sudah berada di halte . kemudian kalila menganggukkan kepala nya tanda setuju.

kamipun naik angkot menuju toko buku terdekat, setelah 20 menit akhirnya kita sampai di toko buku tsb.

" Kamu mau beli apan ra ? " tanya kalila saat kita sudah ada di dalam toko buku

" Aku mau nyari buku tentang Khodijah dan Kisah Fatimah Az Zahra lila " jawab ku sambil memilih buku-buku yang tersusun rapih di rak nya

Hampir 20 menit aku mencari buku yang akan ku beli, akhirnya aku menemukan juga buku-buku itu.

kemudian aku membawa buku itu ke meja kasir untuk membayar nya.

" sudah dapat buku nya ra ?" tanya kalila yang sudah berada di belakang ku sambil membawa novel juga.

" sudah . kau mau sekalian ku bayarkan la. biar cepet juga " tawar ku pada kalila. kemudian kalila menyerahkan novelnya kepada ku . Aku pun membayar buku yang ku beli sekalian punya kalila juga

Setelah kami membayar , aku dan kalila mencari angkot untuk pulang. Rumah kalila dengan ku tidak terlalu jauh hanya berbeda Gang saja .

Di pertigaan kalila turun lebih dulu, dan 10 menit akupun turun dari angkot dan berjalan sekita 5 menit untuk sampai ke rumah.

Aku melihat rumah ku tampak asri dan menenangkan, rumah yang sederhana , pelataran rumah yang luas dan samping rumah ada kebun buah yang lumayan juga.

Aku bahagia tinggal di tengah-tengah keluarga ku sekarang.

Namun saat hendak memasuki rumah, aku melihat ada mobil yang terpakir di depan rumah. Dengan langkah yang hati-hati aku memasuki rumah.

" Assalamualaikum " salam ku kepada orang-orang yang ada di dalam

" waalaikumsalam ..." jawab mereka

" nara sudah pulang ? sini duduk dulu nak " ujar umi yang sudah menepuk kursi di dekatnya agar aku duduk di samping nya. aku pun menghampiri umi dan duduk di samping umi.

Ada Abi , Bang ray dan kak zahwa yang duduk di sana.

dan sepasang suami istri paruh baya yang bergabung mungkin se usia umi dan abi.

" Nara perkenalan kan ini pak Doni dan istri nya Bu Malika . beliau rekan kerja nya Abi dan Abang kamu " ucap abi kepada ku.

" Assalamualaikum om, tante " sapa ku kepada mereka dan menyalimi kedua tangan mereka

" waalaikumsalam, ya allah ini Putri mu pak syafiq ?" tanya bapak itu sambil melihat ke arah abi. Dan tante yang bermama ibu malika tersenyum ramah kepadaku.

" iya ini putri saya pak" jawab Abi

" Dek , kedatangan mereka karena ingin melamar kamu untuk putra nya yang bernama Renaldi Syahputra " ucap bang ray kepada ku, sontak aku kaget mendengarnya.

jujur ini bukan pertama nya ada sepasang orang tua yang membawa lamaran untuk putra nya.

tapi sungguh aku tidak nyaman setiap akhir pekan ada saja mereka yang datang untuk melamar ku.

Aku masih ingin belajar dan terus memperbaiki diri ku.menambah ilmu dan pengalaman .

menghabiskan masa muda ku untuk hal yang bermanfaat .

" Ainara putri ku..." panggil umi yang memegang pundakku. aku masih bingung menatap umi dan abi bergantian

" Tidak usah terlalu tertekan nak, kami akan menunggu jawaban kamu " ucap tante malika sambil tersenyum mencoba menenangkan ku

" Maaf sebelum nya. berikan Nara waktu untuk memikirkan ini. jika nanti nara sudah tahu jawaban nya. nara akan memberi jawaban kepada kalian" ucap ku sambil menundukan kepala ku.

" Baiklah , kami akan datang kesini tiga hari lagi bersama anak kami pak syafiq. saya menyukai nara dia gadis yang sangat santun. semoga mereka berjodoh " ucap pak doni

" Aamiiin.. pak doni saya serah kan semua nya pada putri ku. " jawab abi

Kemudian pak doni dan bu malika pamit untuk pulang.

aku pun pamit kepada umi dan abi untuk ke kamar.

sungguh aku bingung untuk semua ini

aku ingin menikah muda tapi dengan seseorang yang selalu datang dalam mimpi ku.

tapi sayang wajah nya pun Aku tidak tahu, hanya melihat senyum pemuda itu yang memiliki lesung pipi sebelah kiri.

Ya allah.. Nara bingung.engkau menghadirkan seseorang ke dalam mimpi nara. setiap malam semenjak nara masuk Sma sampai sekarang. Nara tidak mengerti maksudnya ya allah. nara bingung.

Nara tahu ,segela yang engkau takdir kan pasti itu yang terbaik untuk nara. Insyaallah nara ikhlas menjalani nya.

Maafkan nara jika banyak mengeluh kepada mu Ya allah

" batin ku sambil menatap langit-langit atap kamar ku

Terpopuler

Comments

SR_Muin

SR_Muin

lagi

2020-08-19

1

🌸EɾNα🌸

🌸EɾNα🌸

keren ceritanya aku sukaa 👍👍
jangan lupa feedback ke ceritaku ya
"Terlanjur Menikah"
kutunggu kedatangannya makasih 😍

2020-07-20

2

lihat semua
Episodes
1 Ainara Syafiq Anjani
2 Muhammad Rayhan Syafiq
3 pernikahan Rayhan dan zahwa
4 Kewajiban ku ( Zahwa Hasanah)
5 Gelisah ku ( Ainara )
6 Apakah Dia yang ada di mimpiku?
7 Visual
8 Curhat dengan Umi
9 Keputusan Ainara
10 Pertemuan ke dua
11 Cerita Zidan
12 Tingkah lucu Zahwa
13 Bonus visual tokoh
14 Hari raya idul adha
15 mengaguminya
16 kisah romantis Rayhan ( Cinta melalui istikharah)
17 Bismillahirrahmanirrahim aku menolak mu
18 Keteguhan Ainara
19 Diam-diam memperhatikan
20 saran dari sahabat
21 Jika kamu jodoh ku, maka temui orang tua ku!
22 Aku Kau dan Dia
23 Surat dari Zidan untuk Ainara
24 ku lepas dia dengan ikhlas (Renaldi Syahputra)
25 Datang ...
26 Menerima khitbah mu
27 persiapan sebelum hari H
28 Tentang perasaan Renaldi
29 Hari bahagia
30 Lembaran Baru
31 Anugerah terindah dari Tuhan
32 Menjalankan Ibadah
33 Panggilan sayang
34 Sederhana Namun Membuat Bahagia
35 Bangga memiliki mu
36 Kisah Kalila Sahadah
37 Manja
38 Mengandung
39 Hadiah terindah
40 Batu Berlian
41 Saling melengkapi
42 Rencana Pak Bara
43 Hidayah untuk Pak Bara
44 Keluarga
45 Kejutan
46 Almeera Azzahra Alfathunissa
47 Pulang Ke rumah
48 Belajar menjadi orang tua yang baik
49 Buka Puasa Ala Zidan
50 Kebahagiaan Kalila dan Renaldi
51 Berkunjung
52 Di masa senja Abi Syafiq bersama Umi Laras
53 Kejadian di Kebun
54 menginap
55 Visual Almeera dan Arfan
56 Musibah
57 Berduka
58 Siapa pelaku nya.?
59 Penyesalan Alea
60 Almeera yang malang
61 Terbongkar. (Hukuman Alea)
62 "Keajaiban itu pasti Ada"
63 "Cinta Sejati"
64 PENGUMUMAN
65 Keluarga kecil yang Harmonis
66 Akhir sebuah kisah (Bahagia)
67 Sekilas Rumah Tangga Renaldi dan Kalila
Episodes

Updated 67 Episodes

1
Ainara Syafiq Anjani
2
Muhammad Rayhan Syafiq
3
pernikahan Rayhan dan zahwa
4
Kewajiban ku ( Zahwa Hasanah)
5
Gelisah ku ( Ainara )
6
Apakah Dia yang ada di mimpiku?
7
Visual
8
Curhat dengan Umi
9
Keputusan Ainara
10
Pertemuan ke dua
11
Cerita Zidan
12
Tingkah lucu Zahwa
13
Bonus visual tokoh
14
Hari raya idul adha
15
mengaguminya
16
kisah romantis Rayhan ( Cinta melalui istikharah)
17
Bismillahirrahmanirrahim aku menolak mu
18
Keteguhan Ainara
19
Diam-diam memperhatikan
20
saran dari sahabat
21
Jika kamu jodoh ku, maka temui orang tua ku!
22
Aku Kau dan Dia
23
Surat dari Zidan untuk Ainara
24
ku lepas dia dengan ikhlas (Renaldi Syahputra)
25
Datang ...
26
Menerima khitbah mu
27
persiapan sebelum hari H
28
Tentang perasaan Renaldi
29
Hari bahagia
30
Lembaran Baru
31
Anugerah terindah dari Tuhan
32
Menjalankan Ibadah
33
Panggilan sayang
34
Sederhana Namun Membuat Bahagia
35
Bangga memiliki mu
36
Kisah Kalila Sahadah
37
Manja
38
Mengandung
39
Hadiah terindah
40
Batu Berlian
41
Saling melengkapi
42
Rencana Pak Bara
43
Hidayah untuk Pak Bara
44
Keluarga
45
Kejutan
46
Almeera Azzahra Alfathunissa
47
Pulang Ke rumah
48
Belajar menjadi orang tua yang baik
49
Buka Puasa Ala Zidan
50
Kebahagiaan Kalila dan Renaldi
51
Berkunjung
52
Di masa senja Abi Syafiq bersama Umi Laras
53
Kejadian di Kebun
54
menginap
55
Visual Almeera dan Arfan
56
Musibah
57
Berduka
58
Siapa pelaku nya.?
59
Penyesalan Alea
60
Almeera yang malang
61
Terbongkar. (Hukuman Alea)
62
"Keajaiban itu pasti Ada"
63
"Cinta Sejati"
64
PENGUMUMAN
65
Keluarga kecil yang Harmonis
66
Akhir sebuah kisah (Bahagia)
67
Sekilas Rumah Tangga Renaldi dan Kalila

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!