PERKENALAN CANTIKA

Jarum jam dinding di sekolah telah menunjukkan pukul tiga belas nol nol, Artinya anak sekolah sudah di haruskan pulang ke rumah masing-masing, dan begitu pun dengan cantika, telah bersiap siap untuk keluar kelas dan menunggu sang kakak menjemput untuk pulang ke rumah, setiba di depan Gerbang cantika di kejutkan dengan panggilan milla

"kaa....! cantika...! " panggil milla.

cantika menoleh ke arah milla, yang sudah berada di dalam mobil mewahnya, dengan di temani supir pribadinya dan entah siapa satu orang lagi seorang laki laki umurnya di perkirakan sekitar dua puluh tahunan, lebih dewasa dari milla,yang ada di dalam mobil di samping sebelah kanan milla. "apakah dia kakak milla atau bukan?" cantika bergumam dalam hati ya sendiri.

"Ah.. iya... milla..!" cantika menjawab panggilan milla, dan milla hanya tersenyum sedikit, lalu ia menawarkan pulang bareng bersama ya.

"Cantika yu... ikut bareng pulang, biar di antar kan pulang sekalian sama pak supir sugiono sampe depan rumah mu kaa...! "

Sebelum menjawab cantika menyempatkan untuk melihat ke dalam mobil mewah milik milla,dan di sebelah milla ada seorang lelaki dengan gagahnya dengan balutan kemeja senada dengan jas yang di pakai,lalu laki laki tersebut tersenyum sangat manis kepada cantika.

"Hai....!"sap laki laki itu, menyapa dengan sangat lembut, membuat wanita yang mendengarnya meleleh dengan lembutnya suara laki laki tersebut,dan akhirnya cantika menjawab ajakan sang sahabat milla,dan menolak ajakan milla, , dengan nada yang benar-benar lembut agar tidak menyinggung perasaan milla..

"ach... iya terima kasih banyak mil.. untuk tawarannya, aku sedang menunggu kakak ku, yang sedang dalam perjalanan kesini untuk menjemput mil..." tutur cantika.

Milla hanya menganggukkan kepalanya dan melambaikan ke lima jarinya...,

"oke hati hati ya mill...! "

"Siapa yang ada didalam mobil milik milla tersebut, apakah kekasih milla? atau kakak milla ?" gerutu cantika dalam hati...

"ach sudahlah tidak usah di pikir kan, iya kan seharusnya saat tadi milla mengenalkan kakaknya, bukankah pagi tadi ia ingin sekali mengenal kan sang kakak kepadaku, tapi sudahlah memang diriku tak pantas menjadi seorang kekasih seorang ceo... walaupun cita cita aku menjadi pengusaha dan keinginanku menjadi orang kaya raya,mana lah mungkin dan tidak akan mungkin bisa" gumam nya dalam hati.

lamunan cantika hilang seketika, ketika seseorang menepuk pundaknya dengan memanggil nama cantika.

"Hai... kaa.... sendiri aja nih.... apa sedang menunggu seseorang untuk men jemput?kalo tidak keberatan, bareng sama aku yuk, naik kaa,mobilku kosong lho kaa, tidak ada yg menemani ku pulang" ternyata alex.

cantika hanya menggeleng kepala, tanda tidak setuju dengan ajakan nya,untuk pulang bareng temannya yang bernama Alexander, seorang anak yang kaya raya, yang ayahnya seorang dokter spesialis di rumah sakit elit ternama di kota Surabaya.

Alex kecewa sangat kecewa karna ajakannya di tolak cantika,sakit hati dengan penolakan cantika,

"awas lho ya kaa !" gerutu alex dalam hati ya.

"suatu saat pasti akan aku miliki, lihat saja nanti kamu cantika, gadis miskin saja pura pura sok kecantikan,suatu saat akan bersujud di depan ku cantika, ach..." kesel alex.

sambil membanting pintu mobil mewah miliknya,, karena malu telah ditolak oleh seorang cantika anak seorang yang miskin, alex yang di damba semua siswi perempuan itu sangat kecewa dan marah besar.

Alex melajukan kendaraan mewahnya dengan kecepatan tinggi, yang hampir saja menabrak raffa yang datang dari arah berlawanan...

"ahhhh....!" sial marah Alex.

"Hai tuan...!,kalo bawa motor jangan ke tengah Jalan..!, ini tuh jalan raya, jalan umum, tau ga sih...!? mau nyari mati ya..!?" ucap alex.

padahal posisi raffa berada di sebelah kanan dan akan menepi.

"dasar miskin..!" gerutu Alex dengan nada marah dan muka memerah karena amarah.

"bisa lecet mobil mewah dan mahal ini..mana mungkin kamu bisa menggantinya hah...dasar miskin.!imbuh ya lagi.

sedangkan raffa hanya diam dan tidak mengerti kenapa laki laki ini begitu marah terhadapnya.

"apa salah aku ?" Rafa berbicara dalam hati.

"yah sudahlah mungkin aku yang salah.." gerutu raffa dalam hati.

kemudian raffa menyalakan motor bututnya kembali.

ngeng....ngeng....ngeng....suara motor raffa, yang hampir sampai di depan gerbang sekolah elit tersebut.

"Kaa..raffa...! " panggil cantika dengan nada cemberut dan marahnya.

cantika yang sedari tadi sudah sangat lama menunggu dan sangat kesal sekali terhadap sang kakak yang telat menjemput karna selesai meeting bersama orang penting bagi perusahaan milik ya..

"Iya maafin kakak ya cantika... kakak telat jemput kamu.. tadi ada insiden, di depan jalan raya ada anak muda, seumuran dengan kamu cantika, membawa mobilnya dengan begitu kencang dan kakak hampir saja jadi bahan percobaan tabrakan nya" tutur sang kakak, agar cantika tidak marah kepada nya, dengan nada memelas.

Cantika yang tidak peduli sama sekali terhadap cerita sang kakak, karna saat ini dalam pikirannya, hanyalah pengen kerja dan jadi orang kaya..

"tapi mana mungkin orang pemalas jadi orang kaya, sudah biarkan saja kemalasanku menjadi favorit dalam hidupku" gumam cantika dalam hati.

cantika hanya diam dalam perjalanan menuju rumah bernuansa biru muda yang sudah lusuh tersebut...

Setiba di dalam rumah cantika mengucapkan salam

Assalamualaikum...

tanpa basa basi cantika langsung masuk ke dalam kamarnya dan enggan menanyakan keberadaan sang ibu, beda hal ya dengan sang kakak...

"Assalamualaikum bu! " sapa raffa..

" wa alaikum salam faa..! " jawab Ibu Lastri,kemudian raffa menyalami sang ibu dengan takzim

"kenapa dengan adik mu faa.?apa cantika sakit? " ucap ibu Lastri cemas, dengan keadaan cantika saat ini, bu Lastri lalu pergi menuju ke kamar sang anak kedua dari empat bersaudara itu.

"Cantika sayang !..kenapa kamu nak..? ,kamu masih marah sama ibu,maafin ibu cantika,yang belum bisa membahagiakanmu, maafin ibu cantika" ucap bu Lastri memohon.

bu Lastri sambil ber urai air mata dan menopang kan tubuh lemahnya ke depan dinding kamar cantika, tanpa mengetuk pintu kamar cantika, bu Lastri terduduk dengan suara tangisan yang sangat menyedihkan itu.

Yang namanya cantika mana mungkin dia mendengar tangisan sang ibu... saat ini mata dan telinganya saja, di tutupi oleh tumpukan bantal tidurnya cantika, setelah meletakkan sembarang tas sekolah, tanpa berganti pakaian pun, langsung merebahkan bobot tubuhnya ke atas kasur yang sudah usang tersebut.....

"menyebalkan hidup miskin seperti ini..!" gerutu cantika dalam hati, sambil meremas remas rambut panjangnya sehingga menjadi berantakan.

Tidak lama kemudian sang adik aldo datang, menghampiri ibu Lastri yang sedang lemas terkulai di depan kamar sang kakak cantika.

"Bu..! ibu kenapa?" tanya sang adik Aldo, sambil merangkul tubuh kurus sang ibu dan memeluknya.

"ibu hanya kecapean do..!mana adikmu intan?" tanya ya kepada aldo.

bu Lastri sambil menyeka air matanya,menanyakan keberadaan sang anak bungsu yang sedari tadi belum kelihatan batang hidungnya.

"bu tadi intan di sekolah mimisan.! tutur aldo dengan nada ter bata bata takut sang ibu terkejut, mendengar ucapan nya..

seketika itu,ibu yang mendengar ucapan dari sang putra aldo, langsung terkejut dan dengan mata melotot heran,karna selama ini bu Lastri yakin,keadaan anak anaknya sehat dan baik baik saja...

"Dimana intan sekarang do?,kenapa dengan intan? " tanya sang ibu, dengan suara serak nya karna sedari tadi menangis sehingga suaranya serak.

"intan....ada di kamarnya bu, sedang istirahat ! mungkin karena tadi kelelahan di sekolah dengan banyaknya kegiatan, selain upacara di hari Senin ini" jelas aldo.

"tadi kak raffa yang mengantar intan masuk ke dalam kamar !" imbuh aldo menyakinkan sang ibu agar tidak cemas.

Bu Lastri lalu bangkit dari duduknya, semula, untuk menemui sang putri bungsu.

Sambil berjalan pelan menuju kamar sang putri bungsu, dan terus saja menyeka ke dua matanya yang ber embun karena air mata, tidak henti hentinya, tangisan bu Lastri terus saja, air matanya tidak dapat di bendung lagi.

ketika sampai di depan pintu kamar intan sang putri bungsu, bu Lastri sangat terkejut melihat keadaan intan yang sangat lemas dan mukanya pucat pasi, karna kelelahan.. saat ini kondisi intan sedang pingsan dan sangat lemah.

"Nak..! intan bangun nak..!

kita ke rumah sakit ya nak.. sembuh nak.. jangan siksa ibu seperti ini intan...." hiks...hiks...hiks....bu Lastri memeluk intan yang tak berdaya,sambil menangis sejadi jadinya,karna melihat sang putri bungsu sangat lemah dan pucat pasi.

sedangkan sang kakak telah menghubungi dokter keluarga sang paman.

Setelah beberapa jam kemudian sang dokter spesialis keluarga sang paman datang untuk memeriksa sang putri bungsu intan.

"Assalamu'alaikum....! ucap dokter, sambil membawa peralatan dokternya di tas tenteng sebelah kanan.

"Wa alaikum salam.... dok..! silahkan dok masuk.."jawab sang putra sulung raffa.

"dokter... gimana ini anak saya dok..? tolong anak saya dok berikan yang terbaik dok..! " mohon bu Lastri

"Ibu tunggu sebentar ya biarkan saya memeriksa keadaan anak ibu ini "ucap dokter tersebut dan mengeluarkan beberapa alat medis untuk memeriksa pasien.

Lalu bu Lastri bangkit dari duduknya, dan mempersilahkan dokter untuk memeriksa putri bungsunya.

setelah beberapa menit berlangsung nya pemeriksaan terhadap sang putri intan... dokter pun ber kata.

"Maaf bu... ..sepertinya putri ibu memiliki penyakit leukimia bu, atau kangker darah stadium akhir...! untuk lebih detailnya dan lebih jelas ya lebih baik putri ibu di bawa ke rumah sakit ternama dan elit yang ada di jakarta, untuk pemeriksaan lebih lanjut dan lebih baik lagi.

Bu Lastri pun sangat terkejut dan tidak lama kemudian tubuh kurus ya terkulai lemas ke lantai karna tidak tahan mendengar penjelasan dari dokter... dan bu Lastri pingsan.

raffa dan aldo, hanya bisa menangis tersedu pelan.karna memang mereka laki- laki.

"aldo.. kamu jaga ibu ya..di rumah... biarkan kakak yang membawa adikmu intan ke rumah sakit"

"baik lah kak" tutur aldo yang sudah semkin beranjak dewasa.

"Baiklah kalo begitu saya permisi pamit ada beberapa pasien yang harus saya tangani" ucap sang dokter mohon pamit dan aldo segera memberikan beberapa uang kertas berwarna merah untuk sang dokter keluarga.

"Baik lah dok.... Terima kasih! " raffa menyalami dokter tersebut, dan pamit meninggalkan keluarga bu Lastri yang sedang tidak Baik baik saja.

"Assalamu'alaikum ..! " pamit dokter di ambang pintu keluar.

"Wa alaikum salam..!" jawab raffa sambil mengantarkan dokter ke depan rumah dan menaiki kendaraan mewahnya.

Kemudian raffa bersiap siap untuk pergi ke rumah sakit ternama nan elit, yang ada di daerah jakarta tersebut,untuk membawa sang adik bungsu untuk pemeriksaan lebih lanjut....sebelum jemputan mobil mewah yang raffa pesan tiba di depan rumah, raffa sempat memberi tahu cantika, kondisi intan saat ini...

Cantika hanya diam tanpa kata kata sedikitpun yang terlontar dari mulut ya.. ia hanya membekap bibirnya dengan ke dua tangan.. menandakan keterkejutan ya dengan kondisi sang adik bungsu saat ini... namun ia enggan beranjak dari dalam kamar ya... hanya diam tanpa pergerakan sama sekali....

*****

Bersambung ya... ke bab berikutnya

Terima kasih yang masih setia di karya novel aku.

By: Raisha putri👸👑

Terpopuler

Comments

Alphonse Elric

Alphonse Elric

Cepat update, jangan biarkan kami menunggu terlalu lama!

2023-12-30

1

lihat semua
Episodes
1 Anak SMA
2 TEMEN DEKAT DISEKOLAH
3 PERKENALAN CANTIKA
4 PERKENALAN CANTIKA_2
5 CANTIKA DAN DOKTER BRIAN
6 KEMARAHAN ALEXANDER
7 PUTUS ASA
8 KEKASIH DOKTER BRIAN
9 RAFFA KECEWA
10 KELULUSAN Cantika DARI SMA
11 CANTIKA LULUS SMA DENGAN NILAI YANG TERBAIK
12 IBU Lastri SAKIT
13 DUNIA MALAM
14 PULANG
15 TETANGGA BARU
16 SURAT UNDANGAN UNTUK CANTIKA
17 HANCUR NYA PERNIKAHAN MILLA DAN ALEX
18 KEPERGIAN MILLA UNTUK SELAMANYA
19 KEJUTAN UNTUK CANTIKA
20 KEMARAHAN CANTIKA
21 CANTIKA BERTEMU ALEX
22 CANTIKA PERGI TIDAK AKAN KEMBALI.
23 CANTIKA BERTEMU DENGAN MILLA
24 PENYESALAN
25 MENJADI OB DI PERUSAHAAN TERKENAL
26 KEBERANIAN CANTIKA
27 MIKO DAN ISTRI
28 CANTIKA PATAH HATI
29 MEYSI
30 CANTIKA MENGHILANG
31 KECURIGAAN MIKO TERHADAP MEYSI
32 MEYSI DI TANGKAP POLISI
33 RAMA JATUH CINTA
34 MIKO FRUSTASI SETELAH CANTIKA PERGI BERSAMA RAMA.
35 LAMARAN UNTUK CANTIKA
36 CANTIKA BERTEMU DOKTER BRIAN
37 CANTIKA KECEWA DENGAN BRIAN
38 PERTEMUAN CANTIKA DENGAN KELUARGA MILLA
39 MANAJER BARU.
40 DEWI PUTRI CAHYA KAMILA
41 SEORANG CEO WANITA.
42 DEWI CEO YANG TEGAS
43 PERTEMUAN CANTIKA DENGAN RAFFA
44 KEMBALI KERUMAH
45 MASA LALU
46 SUMPAH RAMA
47 KEJUJURAN CANTIKA
48 ALEX DAN KENANGAN
49 PENOLAKAN CANTIKA
50 DEWI MASUK KANTOR
51 TUDUH SAFIA KEPADA BRIAN
52 BRIAN TERPESONA
53 SAFIA KECELAKAAN
54 BRIAN KEHILANGAN SAFIA
55 BU LASTRI
56 MEYSI JATUH CINTA
57 PERTEMUAN CANTIKA DAN BU LASTRI
58 CANTIKA BERMIMPI
59 GETARAN HATI BRIAN
60 KABAR BAIK
61 RATU KEMISKINAN
62 NIKAHI CANTIKA
63 KEPULANGAN IBU LASTRI
64 SELLA PERGI
65 BRIAN MASUK KANTOR DEWI
66 WAJAH DEWI MEMERAH
67 BRIAN DAN DEWI
68 PERASAAN BRIAN
69 RESTU KAMILA
70 KEMARAHAN KAMILA
71 TANGISAN CANTIKA
72 PENYESALAN CANTIKA
73 KABAR SEFFA
74 SELLA DEPRESI
75 MISTERI KEMATIAN SEFFA
76 SELLA KEHILANGAN INGATAN
77 SELLA PEMBUNUH
78 CANTIKA BERKUNJUNG
79 CALON SUAMI
80 AKMAL KHANA IBRAHIM
81 KAMILA PENGHALANG CANTIKA
82 SAH
83 PERNIKAHAN CANTIKA DAN AKMAL
84 SAYANG
85 ABI
86 CANTIKA MALU MALU
87 CURIGA
88 PENCULIKAN CANTIKA
89 REKAYASA KAMILA
90 GANTI RUGI
91 LELAKI KAYA
92 SUAMI GADUNGAN
93 PENANGKAPAN KAMILA
94 PENANGKAPAN KAMILA -2
95 JATUH CINTA
96 NODA MERAH
97 CEMBURU
98 TAKDIR
99 CANTIKA MERASA DIBOHONGI
100 PENGACARA
101 DERAIAN AIR MATA CANTIKA
102 PERJALANAN HIDUP DAN KEHIDUPAN BARU (episode terakhir)
Episodes

Updated 102 Episodes

1
Anak SMA
2
TEMEN DEKAT DISEKOLAH
3
PERKENALAN CANTIKA
4
PERKENALAN CANTIKA_2
5
CANTIKA DAN DOKTER BRIAN
6
KEMARAHAN ALEXANDER
7
PUTUS ASA
8
KEKASIH DOKTER BRIAN
9
RAFFA KECEWA
10
KELULUSAN Cantika DARI SMA
11
CANTIKA LULUS SMA DENGAN NILAI YANG TERBAIK
12
IBU Lastri SAKIT
13
DUNIA MALAM
14
PULANG
15
TETANGGA BARU
16
SURAT UNDANGAN UNTUK CANTIKA
17
HANCUR NYA PERNIKAHAN MILLA DAN ALEX
18
KEPERGIAN MILLA UNTUK SELAMANYA
19
KEJUTAN UNTUK CANTIKA
20
KEMARAHAN CANTIKA
21
CANTIKA BERTEMU ALEX
22
CANTIKA PERGI TIDAK AKAN KEMBALI.
23
CANTIKA BERTEMU DENGAN MILLA
24
PENYESALAN
25
MENJADI OB DI PERUSAHAAN TERKENAL
26
KEBERANIAN CANTIKA
27
MIKO DAN ISTRI
28
CANTIKA PATAH HATI
29
MEYSI
30
CANTIKA MENGHILANG
31
KECURIGAAN MIKO TERHADAP MEYSI
32
MEYSI DI TANGKAP POLISI
33
RAMA JATUH CINTA
34
MIKO FRUSTASI SETELAH CANTIKA PERGI BERSAMA RAMA.
35
LAMARAN UNTUK CANTIKA
36
CANTIKA BERTEMU DOKTER BRIAN
37
CANTIKA KECEWA DENGAN BRIAN
38
PERTEMUAN CANTIKA DENGAN KELUARGA MILLA
39
MANAJER BARU.
40
DEWI PUTRI CAHYA KAMILA
41
SEORANG CEO WANITA.
42
DEWI CEO YANG TEGAS
43
PERTEMUAN CANTIKA DENGAN RAFFA
44
KEMBALI KERUMAH
45
MASA LALU
46
SUMPAH RAMA
47
KEJUJURAN CANTIKA
48
ALEX DAN KENANGAN
49
PENOLAKAN CANTIKA
50
DEWI MASUK KANTOR
51
TUDUH SAFIA KEPADA BRIAN
52
BRIAN TERPESONA
53
SAFIA KECELAKAAN
54
BRIAN KEHILANGAN SAFIA
55
BU LASTRI
56
MEYSI JATUH CINTA
57
PERTEMUAN CANTIKA DAN BU LASTRI
58
CANTIKA BERMIMPI
59
GETARAN HATI BRIAN
60
KABAR BAIK
61
RATU KEMISKINAN
62
NIKAHI CANTIKA
63
KEPULANGAN IBU LASTRI
64
SELLA PERGI
65
BRIAN MASUK KANTOR DEWI
66
WAJAH DEWI MEMERAH
67
BRIAN DAN DEWI
68
PERASAAN BRIAN
69
RESTU KAMILA
70
KEMARAHAN KAMILA
71
TANGISAN CANTIKA
72
PENYESALAN CANTIKA
73
KABAR SEFFA
74
SELLA DEPRESI
75
MISTERI KEMATIAN SEFFA
76
SELLA KEHILANGAN INGATAN
77
SELLA PEMBUNUH
78
CANTIKA BERKUNJUNG
79
CALON SUAMI
80
AKMAL KHANA IBRAHIM
81
KAMILA PENGHALANG CANTIKA
82
SAH
83
PERNIKAHAN CANTIKA DAN AKMAL
84
SAYANG
85
ABI
86
CANTIKA MALU MALU
87
CURIGA
88
PENCULIKAN CANTIKA
89
REKAYASA KAMILA
90
GANTI RUGI
91
LELAKI KAYA
92
SUAMI GADUNGAN
93
PENANGKAPAN KAMILA
94
PENANGKAPAN KAMILA -2
95
JATUH CINTA
96
NODA MERAH
97
CEMBURU
98
TAKDIR
99
CANTIKA MERASA DIBOHONGI
100
PENGACARA
101
DERAIAN AIR MATA CANTIKA
102
PERJALANAN HIDUP DAN KEHIDUPAN BARU (episode terakhir)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!