Formasi Awal

Bell mata pelajaran terakhir ternyata telah berbunyi! Semua siswa yang ada disekolah pun bergegas membereskan bukunya untuk dimasukan kembali dan kembali kerumah!

Hal yang paling penting dan sudah ku nanti-nanti, kini sudah tiba saatnya! Sebelum kembali pulang kerumah, aku, Hana, Dan Winda masih didalam sekolah!

Aku akan mengikuti eskul musik pertamaku disekolah! Perasaan canggung yang tidak menentu, tentu saja itu ada!

Hana mengajariku bermain gitar untuk yang pertama kalinya, dan Winda! Dia diajari oleh ketua eskul, dan dia lebih memilih sebagai drummer ketimbang yang lainnya.

Pengalaman pertama yang paling berkesan ini tidak akan pernah ku lupakan

Tak seperti ekspetasiku! Ternyata bermain gitar untuk yang pertama kalinya sangat lah tidak mudah!

Mulai dari jariku yang sakit menahan senar, hingga sulit menjangkau chord-chord yang, Hana. Ajarkan!

Aku sedikit melihat pelatihan, Winda! Dan aku berpikir mungkin latihan bermain drum lah hal yang paling gampang dalam bermain musik.

Namun kenyataannya semua itu palsu! Tidak ada yang mudah didunia ini dengan cara instan, semua harus diiringi dengan usaha dan kerja keras kita!

" Hei, Nisa! Coba lihat dulu sebentar cara aku memainkan gitar, biar kamu sedikit paham cara bermainnya itu bagaimana! " Tutur, Hana.

Aku hanya bisa menjawab. " Iya. Akan ku simak baik-baik kamu bermain gitar! "

* Jrengg! Jreengg!! Jrengg! *

Cara memainkannya cukup menawan! Ditambah dengan ekspresi yang dipancarkan olehnya, membuatku semakin bersemangat untuk berlatih.

Begitu pula dengan, Winda! Dia sedikit demi sedikit lancar memainkan drum. Semakin banyak kesalutanku! Semakin banyak juga semangat ku yang membara!

" Yoooshh!!! Hana! Tolong ajari aku lagi cara bermain gitar! Setelah aku lihat kamu bermain gitar dan lihat, Winda bermain drum!. Aku jadi makin bersemangat untuk berlatih! "

" Hahaha! Boleh. Ayo kita belajar lagi bersama-sama! " Hana.

" Hana, Nisa! Gimana kalau kita buat sebuah band?! " Ajakan, Winda.

" Hah?! Band!! " Aku dan Hana menjawab bersamaan.

" Hahaha! Kalian gak usah bareng juga kali ngejawabnya!! " Winda.

" Aku setuju! " Pendapat Hana.

" Heeeh?! " Aku yang masih bingung dengan pendapat, Winda tentang band.

" Gimana? Mau gak?! " Winda bertanya.

" Aku masih bingung! Bermain gitar aja aku belum bisa, gimana mau bikin grup band?! "

" Tenang! Aku ajarin kamu sampai bener-bener bisa! " Tutur, Hana.

" Seriusan?! "

" Iyalah seriusan! Aku ajarin kamu sampai bener-bener bisa bermain gitar! "

" O-oke! Kalau begitu, aku setuju! Aku mau bergabung digrup band mu, Winda! " Dengan penuh semangat.

" Nahh, gitu dong! Jadi kan asik nih kalau kita bertiga bikin band bareng! " Winda.

" Ada satu yang kurang?! " Hana.

" Apa?! " Aku dan Winda bersamaan menjawab.

" Kita kekurangan, Lisa! Gimana kalau kita rekrut dia juga?! " Usulan dari, Hana.

" Boleh! Aku sih setuju, gimana menurutmu, Win?! "

" Kalau aku sih bebas! Kalau emang mau rekrut, ya rekrut aja! Tapi dia nanti posisinya sebagai apa?! "

" Posisi bas dan keyboard masih kosong! " Hana.

" Ya udah! Besok tinggal kita ajak latihan aja si, Lisa nya! " Winda.

" Fix, ya! Winda sebagai drum, Aku sebagai lead, Lisa sebagai Bas atau keyboard dan, Nisa sebagai ryhtem! " Hana.

" Lalu vokalisnya siapa?! "

" Vokalis ya kamu, Nis! " Hana.

" Aku gak bisa nolak kalau disuruh sebagai vokalis! Tapi cara nyanyi sambil main gitar, itu gimana caranya?! "

" Gampang kok! Yang terpenting kamu harus bisa dulu nguasain teknik bermain gitar! " Tutur, Hana yang menjelaskannya.

" Ya udah, iya! "

Pembagian jabatan telah usai! Hari pun sudah sore menjelang maghrib. Ketua eskul pun menyuruh kami untuk bergegas pulang dan dilanjutkan lagi besok setelah selesai mata pelajaran terakhir usai!.

Untuk hari ini aku cukup senang! Berawal dari bisa berkenalan dengan mereka, hingga bisa membentuk sebuah grup band dengan mereka! Ini seperti aku sedang bermimpi disiang bolong!.

Ketika tiba dirumah aku, aku langsung menceritakan hal menyenangkan ini kepada, Ibuku!.

Dan tentu saja, Ibuku juga ikut merasa senang, karena ia merasa bahwa aku dibutuhkan oleh seseorang!

Aku menceritakan semuanya kepada, Ibuku! Berawal dari pertama aku masuk sekolah dan bisa kenal mereka, sampai pulang aku ikut eskul musik.

Dulu! Aku pernah cerita tentang cita-citaku ingin menjadi apa sewaktu aku masih duduk di Taman Kanak-kanak!

Dan inilah keputusanku! Aku ingin menjadi musisi terhebat didunia! Aku ingin seluruh dunia tahu namaku, bahwa aku adalah musisi terhebat yang tiada tanding!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!