Chapter 09 | Holy Magic Master dan Festival Harvest Moon

...Chapter 09 | Holy Magic Master dan Festival Harvest Moon....

...Ding!...

...[Desa Oasis....

...Level 3 (1/20)...

...Kepala Desa: Nolan Lionheart....

...Poin Desa: 10.000.140...

...Jumlah penduduk desa: 57...

...Ketrampilan desa:...

...Market / Move / Penilaian.]...

Nolan sungguh tidak menyangka akan mendapatkan sebuah keberuntungan yang besar yang dimana dia mendapatkan Jackpot dari undian menu Market.

Meski begitu, Nolan memiliki pemikiran sendiri.

"Meski, aku mendapatkan banyak poin. Seperti nya, aku tidak boleh terlihat berlebihan. Jika tidak, mungkin bisa terjadi perdebatan hingga membahayakan nyawa," gumam analisa Nolan.

Setelah memutuskan itu, Nolan pun bersikap biasa dengan pembangunan desa yang juga tidak berlebihan.

...# Hari ke - 40...

Tanpa harus memikirkan kekurangan poin, Nolan pun membangun beberapa rumah kecil dilengkapi dengan sumur untuk yang sudah berumah tangga dan berkeluarga sedangkan untuk anak-anak yang sudah yatim piatu.

Nolan menjadikan rumah besar sebagai tempat tinggal mereka dengan beberapa wanita yang juga sendiri untuk mengawasi dan menjaga anak-anak.

...Ding!...

...[Anda telah mengunakan 500 Poin Desa untuk pembangunan. Saldo: 9.999.640 poin.]...

Selain perumahan, Nolan yang menyadari bahwa kedepannya warga desa nya akan semakin banyak yang bahkan diantara penduduk itu ada yang memiliki kesetiaan yang tinggi juga ada yang rendah yang memungkinkan ada nya pemberontak dan pengkhianatan.

Maka dari itu, Nolan memutuskan untuk membangun penjara kayu yang terletak di dekat pintu kearah hutan timur.

...Ding!...

...[Anda menggunakan 30 desa poin untuk membangun penjara. Saldo: 9.999.610 poin.]...

Dengan kehidupan terjamin dan tempat tinggal yang layak, Nolan pun bernafas lega melihat kebahagiaan mereka.

Setelah pembangunan itu, Nolan melanjutkan dengan langkah berikutnya yakni pembukaan Karunia skill.

Adapun salah satu Karunia skill yang membuat nya terkejut dan pemilik karunia skill itu sosok yang sangat dekat dengan Nolan.

...Ding!...

...[Penilaian....

...Nama: Miya...

...Ras: Manusia....

...Usia: 14 tahun....

...Kesetiaan desa: Super Royal...

...Pekerjaan yang cocok: Pendeta....

...Karunia Skill: (Holy Magic Master - terkunci).]...

Nolan yang melihat itu, dia terkejut sampai-sampai menelan ludah nya lantaran Karunia skill milik Miya merupakan karunia skill yang mampu membuka Karunia Skill seseorang dengan cara memberkatinya.

Namun, Karunia skill ini jarang dimiliki oleh rakyat biasa terkecuali anggota gereja sendiri. Lebih dari itu, ketrampilan Miya berada di tingkat Master. Jika pun ingin, Miya bisa langsung dipromosikan menjadi uskup.

Nolan yang merasa Miya memiliki karunia skill yang luar biasa, dia pun memutuskan untuk memberitahu nya.

"Miya, bisa kita bicara sebentar?"

"Iya," jawab Miya.

Lalu, Miya dan Nolan mencari tempat yang tenang untuk berbicara empat mata.

"Kades, apa yang anda ingin bicara kan?"

"Miya, sebenarnya aku mampu melihat karunia skill yang dimiliki oleh setiap warga desa ini termasuk kamu."

Mendengar itu, Miya sontak tersenyum lebar dan membuka mata dengan lebar. "Benarkah?! Saya sama sekali tidak menyangka. Lalu, apa ketrampilan skill saya?"

"Holy Magic Master."

Miya yang semakin terkejut saat mengetahui Ketrampilan karunia nya.

"Mungkinkah..."

"Benarkah, kemampuan penyembuhan bahkan diatas para pendeta gereja. Jika boleh tahu, apakah orang tua mu juga pendeta?"

Miya menundukkan dan menggelengkan kepalanya.

"Saya tidak tahu. Sewaktu saya masih berumur 1 tahun, ada seseorang yang membuang saya di panti asuhan dan kepala panti asuhan serta kakak yang lain lah yang membesarkan saya sampai akhirnya menjadi pelayan keluarga Bangsawan Lionheart."

"Aku mengerti. Maaf, aku telah bertanya hal yang sensitif."

"Tidak masalah. Lagipula, itu sudah berlalu," jawab Miya yang diakhiri dengan senyuman lebar.

Nolan yang melihat senyuman itu, dia pun ikut tersenyum.

"Jadi, apakah kamu mau membuka karunia skill mu?"

"Iya, saya ingin bisa membantu desa ini dengan ketrampilan skill yang saya miliki."

"Begitu. Baiklah."

Lalu, Nolan pun membuka karunia skill milik Miya.

...Ding!...

...[Anda telah mengunakan 500 Poin Desa untuk membuka Karunia Skill. Saldo: 9.999.110 Poin.]...

Seusai itu, tubuh Miya tiba-tiba bersinar keemasan yang membuat perhatian semua warga di sekitar termasuk Elsa.

Elsa yang khawatir dengan keadaan Miya dan Nolan, dia sontak berlari menghampiri mereka dan mempertanyakan nya.

"Kades, apa yang terjadi?! Ada apa dengan Miya?!"

"Tidak apa-apa. Karunia Ketrampilan milik Miya baru terbuka," jawab Nolan dengan senyuman kecil.

Mendengar itu, Elsa menghela nafas lega seraya memegang dadanya. "Syukurlah, aku pikir apa."

Tak lama kemudian cahaya keemasan itu menghilang.

Elsa yang melihat itu, dia sontak memeluk Miya.

"Miya, selamat! Karunia Ketrampilan mu telah terbuka," ucap senang Elsa ditengah memeluk Miya.

"Terimakasih, Nona Elsa," jawab Miya.

Lalu, Elsa melepaskan pelukannya dan bertanya dengan posisi kedua tangan nya masih berada di bahu Miya.

"Jadi, apa Karunia Ketrampilan mu?"

Miya yang ragu untuk menjawab nya, dia menoleh kearah Nolan yang mana Nolan memberikan jawaban dengan senyuman disertai anggukkan kepala.

Dan, Miya pun menjawab nya dengan percaya diri.

"Holy Magic Master."

Elsa sontak terkejut saat mendengar nya, "Wow! Luar biasa! Kemampuan itu bahkan setara dengan uskup kerajaan." Elsa menoleh kearah Nolan. "Kita beruntung kades, memiliki Miya disini. Bukan kah begitu."

"Ya, tentu saja dan Miya, sekarang kamu bukan lah pelayan di desa ini melainkan pendeta."

Miya mengangguk kepalanya dan menjawab tegas, "Baik, Kades."

Dengan kehadiran Pendeta Miya, semua warga Desa Oasis tidak perlu cemas akan terluka, wabah dan penyakit.

...# Hari ke- 45....

Pada hari merupakan hari yang membahagiakan yang mana masa panen tiba. Seluruh ladang penuh terisi oleh buah-buahan dan sayur-sayuran.

Ronald yang baru sama sampai di ladang, dia pun terkejut dengan hasil panen yang berlimpah.

"Wuahh ... Seluruh ladang benar-benar berbuah dan tidak hanya itu, panen semua ini terlihat bagus dan besar."

Ditengah Ronald melihat sekeliling nya, Nolan pun menjawab nya.

"Ini semua berkat bantu mu, Pak Ronald."

Ronald yang mendengar itu, dia sontak menoleh kearah sumber suara yang mana berasal dari Nolan.

"Tuan Kades, desa anda memang mengagumkan."

"Kamu terlalu berlebihan. Ini juga bukan kah desa mu. Baiklah, sekarang kamu bantu aku memanen bersama yang lain nya. Aku akan membuat fasilitas taman besar di tengah desa dan malam ini, kita akan adakan perayaan panen untuk menghormati sang Dewa Dewi yang sudah memberikan kita panen yang berlimpah."

"Baik, Tuan Kades," jawab Ronald serta beberapa warga yang ingin membantu memanen.

Sedangkan, Nolan pergi ke tengah desa yang dimana ada beberapa pohon dan batu besar yang menghalanginya. Dia pun mengunakan ketrampilan Move untuk memindah nya semua pohon, batu dan sebagainya.

Beberapa warga yang melihat itu terkagum dengan Nolan.

"Saya tidak menyangka kalau Nolan memiliki banyak karunia."

"Dia seperti Dewa."

...

Itulah beberapa komentar dari warga. Miya yang juga ada diantara mereka hanya memberikan senyuman kecil.

Disisi lain, Nolan mengunakan menu Build untuk membuat taman berlantai batu hiasan yang sangat menawan.

...Ding!...

...[Anda telah mengunakan 150 Poin Desa untuk membangun Taman batu serba guna. Saldo: 9.998.960 Poin.]...

Malam harinya, Nolan pun mengadakan pesta makan bersama dengan semua bahan yang sudah panen.

Pada malam itulah, desa Oasis mengadakan festival pertama nya yang bernama Festival Harvest Moon.

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Terpopuler

Comments

Jimmy Avolution

Jimmy Avolution

ayo

2023-12-04

1

lihat semua
Episodes
1 Chapter 00 | Bangsawan yang terasingkan.
2 Chapter 01 | Constructor System
3 Chapter 02 | Warga Desa Pertama
4 Chapter 03 | Serigala yang malang
5 Chapter 04 | Blue Lady
6 Chapter 05 | Elsa menjadi Warga Desa Oasis
7 Chapter 06 | Warga Baru
8 Chapter 07 | Ketrampilan Baru
9 Chapter 08 | Membuka Karunia Skill dan Jackpot
10 Chapter 09 | Holy Magic Master dan Festival Harvest Moon
11 Status Desa Oasis
12 Chapter 10 | Penduduk Baru
13 Chapter 11 | Membangun dan Farmer Master, Wayne
14 Chapter 12 | Penduduk Baru
15 Chapter 13 | Pohon Beringin Iblis dan Penjinak Ryoma
16 Chapter 14 | Kumoko dan Berburu Orc
17 Chapter 15 | Pengungsi baru dan Penyusup
18 Chapter 16 | The Bandit, Beru
19 Chapter 17 | Invansi Bandit
20 Chapter 18 | Setelah Invansi dan Ketrampilan Baru, Custom
21 Chapter 19 | Upgrade dan Pemandian umum
22 Chapter 20 | Pemandian umum dan membuat pedang
23 Chapter 21 | Membuat Senjata dan Shanti
24 Chapter 22 | Slime dan Invasi Serigala Inferno
25 Chapter 23 | Makan bersama X Warga Baru X Zabuto
26 Side Chapter | Transmigrator
27 Chapter 24 | Keputusan para Bandit X Irvine X Mizuha
28 Side Chapter | Smartphone di dunia lain
29 Chapter 25 | Kabar dan Desa Selatan
30 Side Chapter | Bertemu Mizuha
31 Chapter 26 | Transmigrator Rizal
32 Chapter 27 | Membangun Fasilitas Desa Modern
33 Chapter 28 | Krisis Garam dan Baron Dante
34 Chapter 29 | Kedatangan Baron Josh Dante
35 Chapter 30 | Tour Desa dan Pendaftaran Rizal
36 Side Chapter 30.5 | Big Transaction
37 Chapter 31 | Kesimpulan Josh dan Kedatangan Elf
38 Chapter 32 | Elf di desa Oasis
39 Chapter 33 | Invansi Pasukan Orc I
40 Chapter 34 | Invasi Pasukan Orc II
41 Chapter 35 | Invansi Pasukan Orc III
42 Chapter 36 | Invasi Pasukan Orc (Akhir)
43 Chapter 37 | Invasi Pasukan Orc (Setelahnya)
44 Chapter 38 | Desa Elf
45 Chapter 39 | Rune dan Bergabungnya warga Elf
46 Side Chapter 39.5 | Perusahaan Oasis I
47 Chapter 40 | Paul Lionheart dan Pembangunan di musim Dingin
48 Side Chapter 40.5 | Perusahaan Oasis II
49 Chapter 41 | Penyusup dan pembangunan musim dingin I
50 Side Chapter 41.5 | Perusahaan Oasis III (Akhir)
51 Chapter 42 | Kedatangan Dwarft
52 Chapter 43 | Karunia Skill baru dan Iron Man
53 Side Chapter 43.5 | Portal X Toko Modern
54 Chapter 44 | Iron Man X Giant Black Viper
55 Chapter 45 | Laporan Elsa X Rizal Lovers
56 Chapter 46 | Menaklukkan Little Dungeon I
57 Chapter 47 | Menaklukkan Little Dungeon II
58 Chapter 48 | Menaklukkan Little Dungeon III
59 Chapter 49 | Menaklukkan Little Dungeon IV
Episodes

Updated 59 Episodes

1
Chapter 00 | Bangsawan yang terasingkan.
2
Chapter 01 | Constructor System
3
Chapter 02 | Warga Desa Pertama
4
Chapter 03 | Serigala yang malang
5
Chapter 04 | Blue Lady
6
Chapter 05 | Elsa menjadi Warga Desa Oasis
7
Chapter 06 | Warga Baru
8
Chapter 07 | Ketrampilan Baru
9
Chapter 08 | Membuka Karunia Skill dan Jackpot
10
Chapter 09 | Holy Magic Master dan Festival Harvest Moon
11
Status Desa Oasis
12
Chapter 10 | Penduduk Baru
13
Chapter 11 | Membangun dan Farmer Master, Wayne
14
Chapter 12 | Penduduk Baru
15
Chapter 13 | Pohon Beringin Iblis dan Penjinak Ryoma
16
Chapter 14 | Kumoko dan Berburu Orc
17
Chapter 15 | Pengungsi baru dan Penyusup
18
Chapter 16 | The Bandit, Beru
19
Chapter 17 | Invansi Bandit
20
Chapter 18 | Setelah Invansi dan Ketrampilan Baru, Custom
21
Chapter 19 | Upgrade dan Pemandian umum
22
Chapter 20 | Pemandian umum dan membuat pedang
23
Chapter 21 | Membuat Senjata dan Shanti
24
Chapter 22 | Slime dan Invasi Serigala Inferno
25
Chapter 23 | Makan bersama X Warga Baru X Zabuto
26
Side Chapter | Transmigrator
27
Chapter 24 | Keputusan para Bandit X Irvine X Mizuha
28
Side Chapter | Smartphone di dunia lain
29
Chapter 25 | Kabar dan Desa Selatan
30
Side Chapter | Bertemu Mizuha
31
Chapter 26 | Transmigrator Rizal
32
Chapter 27 | Membangun Fasilitas Desa Modern
33
Chapter 28 | Krisis Garam dan Baron Dante
34
Chapter 29 | Kedatangan Baron Josh Dante
35
Chapter 30 | Tour Desa dan Pendaftaran Rizal
36
Side Chapter 30.5 | Big Transaction
37
Chapter 31 | Kesimpulan Josh dan Kedatangan Elf
38
Chapter 32 | Elf di desa Oasis
39
Chapter 33 | Invansi Pasukan Orc I
40
Chapter 34 | Invasi Pasukan Orc II
41
Chapter 35 | Invansi Pasukan Orc III
42
Chapter 36 | Invasi Pasukan Orc (Akhir)
43
Chapter 37 | Invasi Pasukan Orc (Setelahnya)
44
Chapter 38 | Desa Elf
45
Chapter 39 | Rune dan Bergabungnya warga Elf
46
Side Chapter 39.5 | Perusahaan Oasis I
47
Chapter 40 | Paul Lionheart dan Pembangunan di musim Dingin
48
Side Chapter 40.5 | Perusahaan Oasis II
49
Chapter 41 | Penyusup dan pembangunan musim dingin I
50
Side Chapter 41.5 | Perusahaan Oasis III (Akhir)
51
Chapter 42 | Kedatangan Dwarft
52
Chapter 43 | Karunia Skill baru dan Iron Man
53
Side Chapter 43.5 | Portal X Toko Modern
54
Chapter 44 | Iron Man X Giant Black Viper
55
Chapter 45 | Laporan Elsa X Rizal Lovers
56
Chapter 46 | Menaklukkan Little Dungeon I
57
Chapter 47 | Menaklukkan Little Dungeon II
58
Chapter 48 | Menaklukkan Little Dungeon III
59
Chapter 49 | Menaklukkan Little Dungeon IV

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!