seakan semesta sedang menghukumku

Alea duduk termenung meratapi penyesalan yang terjadi semalam,bagaimana bisa lea sampai tidak sadarkan diri dan berakhir dihotel bersama laki-laki asing yang bahkan lea sendiri tidak mengenalnya.

Lea mengambil ponsel miliknya didalam tas,ternyata hp nya kehabisan baterai entah dari kapan.

Sudah 1jam alea termenung dalam lamunannya yang tengah duduk di taman dekat hotel semalam,kemudian disadarkan dengan bunyi perutnya yang keroncongan,alea bergegas berjalan menuju minimarket terdekat sekedar membeli roti dan susu pengganjal perut.

Setelah selesai membeli cemilan,alea segera beranjak pulang menuju rumahnya,untungnya lea hari ini libur kerja jadi bisa seharian ini dirumah saja.

Lea berjalan menuju halte bus dengan pikiran yang berkecamuk,ingin rasanya lea berteriak..menangis atas apa yang terjadi padanya.

Lea tiba didepan rumahnya,ketika lea berjalan masuk betapa kagetnya lea melihat ayahnya tidak sadarkan diri dibawah lantai.

"ayah...ayah..hu..hu..hu.."

Alea menangis sejadi jadinya melihat keadaan ayah tercinta nya,dengan segera alea mencari handphone milik ayahnya untuk menghubungi ambulance.

Ditengah tangisannya lea melihat disamping tangan ayahnya ada beberapa foto,dilihatnya foto itu ada dirinya dengan seorang lelaki asing yang memapah dirinya memasuki kamar hotel,ayahnya yang melihat foto2 itu pasti merasa syok berat hingga berakhir tidak sadarkan diri.

Ambulance pun datang,ketika petugas rumah sakit tengah memeriksa ayahnya,salah satu dari mereka yang memeriksa mengatakan kalau ayahku telah meninggal dunia.

Bagai petir disiang bolong yang menyambar dengan dahsyatnya,lea tidak percaya atas kesialan yang terjadi ber tubi-tubi padanya,seakan semesta sedang menghukumku.

Lea meraung..menangis sejadi jadinya,,

"ayah...huhuhu...ayah...jangan tinggalin lea"

Alea terus menangis hingga tidak sadarkan diri.

Duka masih menyelimuti alea atas kepergian ayah tercintanya 1minggu yang lalu,tiada lagi keluarganya,kini alea hanya sebatang kara.

Lea yang sedari tadi melamun,tiba tiba ada yang mengetok pintu rumahnya.

Ternyata teman kerja alea datang kerumah bersama staf mall tempatnya bekerja.

"Alea,kamu yang sabar ya..ingat kamu masih punya kami,kalau sudah tidak berkabung,segera masuk kerja lagi supaya pikiran kamu teralihkan"

"Terima kasih pak,bu serta teman2 yang sudah berkunjung"

Tinggalah lea kini sendiri lagi,hingga terbersit pemikiran untuk menjual rumah peninggalan orang tuanya dan lea ingin pergi jauh dari kota ini untuk memulai hidup baru ditempat yang tidak mengenalnya sama sekali.

setelah rumahnya terjual,lea segera mengemasi barang2nya dan segera pergi menuju ibu kota jakarta untuk mengadu nasib.Lea pergi tanpa berpamitan dengan siapapun karena lea benar2 ingin menghilangkan jejak dikota kelahirannya ini.

Sementara diperusahaan Ritztoon jakarta,dirga disibukkan dengan pekerjaannya.

"Tok...tok..tok..."

"Masuk"

"Pak dirga hari ini ada rapat tahunan dengan dewan direksi jam 3 sore" ucap firza sekteraris CEO dirga sekaligus sahabatnya dari dulu.

"Ok,kamu siapin berkas-berkasnya"

"Baik pak"

Beginilah faris dirgantara jika tentang pekerjaan,dia pengusaha yang tegas, cekatan,pintar,penuh pertimbangan dengan segala sesuatu hal yang berhubungan dengan pekerjaannya.

Dalam dunia bisnis,dirga dikenal sebagai pengusaha yang arogan,tegas,namun sangat ahli dalam mengambil solusi untuk permasalahan diperusahaannya.

Nama faris dirgantara cukup terkenal dikalangan pebisnis karena kepintarannya meskipun usianya masih terbilang muda.

Dirga selama hidupnya tidak pernah menjalin hubungan dengan wanita siapapun,baginya wanita hanyalah penganggu karena dirga orang yang gila kerja.

Orang tua dirga sudah tiada,dirga dibesarkan oleh kakaknya,dirga berhasil diposisinya saat ini karena keuletannya.

Dirga bersandar di sofa tempat ruangan kerjanya sembari memijit pelipis alisnya karena seharian ini jadwalnya begitu padat.

Dirga meraih teleponnya,

"drrrt....",, "za kesini cepat"

"ada apa pak"

"Kita ke bar,gue sedang suntuk"

"baik pak"

Sesampainya di bar langgannya,firza memesan privat room karena tau kalau dirga tidak suka berbaur dengan banyak orang.

Dirga duduk di sofa sembari mengendurkan dasi yang dia pakai,memejamkan mata sejenak menunggu pesanannya datang.

Dirga langsung menuangkan minuman pada gelas kecil,lalu menegak habis minuman itu sampai ber ulang ulang.

Melihat sahabatnya seperti itu,firza yakin kalau ada masalah yang sedang sahabatnya pendam.

Firza paling malas kalau sampai dirga mabuk,dia harus repot memapahnya.

firza menghentikan minuman ditangan dirga kemudian merebutnya.

""Hei,ada apa dengan lo bro?lo seperti sedang banyak pikiran"

Firza dan dirga sudah berteman sejak 5tahun lalu,dia tau betul ketika dirga sedang banyak pikiran atau tidak,karena tidak biasanya dirga seperti ini.

"Apa soal wanita satu tahun yang lalu itu?" tanya nya dengan hati-hati

Ya,tidak ada rahasia apapun yang dirga sembunyikan dari firza.

dirga hanya diam membisu,yang terdengar hanya suara tegukan yang dia minum.

"Apa perlu gue cari lagi?"

"Gue cabut dulu,kepala gue pusing"

kepala dirga berdenyut,segera dirga pulang menuju apartemen mewahnya yang terletak dikelapa gading jakarta utara.

Dirga mengendarai mobil sedan mewah miliknya dengan kecepatan tinggi,kepalanya berdenyut nyeri.

Sampai lah dirga di apartemen mewahnya dikelapa gading.dirga rebahkan dirinya diatas ranjang king size miliknya,seharian ini dirga lelah dengan segala pekerjaannya yang menumpuk,kemudian dirga lama kelamaan segera terlelap dalam tidurnya.

"Ah..."

dirga mempercepat tempo gerakannya seiring nafas yang menderu karena nikmatnya.

Wanita itu meraung karena gerakan dirga yang cepat.

Nafas keduanya saling memburu,namun kenyataannya baik dirga maupun wanita itu sama-sama masih menginginkannya.

******* wanita itu bak irama yang sangat merdu ditelinganya,yang membuat dirga dipenuhi dengan gairah membara.

Dirga terbangun dari tidur lelapnya dengan nafas yang memburu dan keringat yang membasahi ranjang king size miliknya.

Sudah 2minggu sejak kejadian itu dirga hampir setiap malam memimpikan malam panas dirinya dengan wanita asing itu,seakan akan mimpinya itu nyata sampai dirga terbangun dengan nafas terengah-engah.

"Shitt...."emosi dirga memuncak ketika menyadari jika malam panas itu hanyalah mimpi.

Dirga merasa frustasi dengan wanita yang hanya ditidurinya sekali namun mampu memenuhi pikirannya,apa mungkin karena dirga mendapati wanita itu masih perawan sehingga dirga merasa ada kepuasan tersendiri yang selama ini tidak pernah dirasakannya.

Dirga merasa diabaikan oleh wanita itu,karena biasanya wanita yang setelah tidur dengannya pasti akan memohon padanya untuk bisa tetap disampingnya,namun wanita itu berbeda,dia dengan berani meninggalkannya tanpa mengatakan sepatah kata pun.

Dirga laki-laki normal,namun anehnya setiap dirga akan melakukan one night stand bersama wanita panggilannya,tubuh dirga tidak bereaksi sama sekali,padahal didepannya disuguhkan tubuh yang indah bak gitar spanyol,gundukan yang besar yang membuat setiap laki-laki hidung belang yang melihatnya akan langsung menerkamnya.

Lain halnya kalau dirga bersama wanita yang ditidurinya sekali itu,dirga merasakan gairah membara,******* itu,jeritan itu,erangan itu yang terdengar sangat candu itu membuat dirga merasa sangat terpuaskan hasrat nya.

Dirga mengusap wajahnya dengan kasar,segera dirga beranjak menuju kamar mandi.

"Dimana kamu sebenarnya,siapa kamu hingga memenuhi pikiranku"

guman dirga dibawah kucuran air shower membasahi tubuh kekar dengan otot dilengan dan perut roti sobeknya.

Wanita itu benar-benar membawa dampak besar untuk hidup seorang faris dirgantara.

Episodes
1 awal kehancuran
2 seakan semesta sedang menghukumku
3 Laki-laki asing itu!
4 haruskah aku berlari keujung dunia?
5 Malam yang panjang
6 Saling berkaitan
7 Tersihir akan pesonanya
8 Masih rasa yang sama
9 kenapa kamu memenuhi pikiranku?
10 Kedatangan teman lama
11 Terbakar api cemburu
12 Tatapan mematikan!
13 Kehidupan seorang faris dirgantara
14 Merasa bersalah
15 Salah sangka
16 Perlakuan manis
17 kau milikku!
18 Kamu hanya boleh melihatku
19 Hari yang indah
20 Keponakan yang merepotkan
21 Peran ibu yang sempurna
22 Mengungkapkan perasaan
23 Bayi besar
24 Bertemu calon ipar
25 Rival cinta
26 Dia wanitaku
27 Benar-benar pengganggu
28 Rashad arga hartono dan semestanya
29 Jangan main main denganku
30 Asal usul wanitaku
31 Persaingan nyata
32 Babak persaingan dimulai
33 Aku cinta kamu,kau milikku seutuhnya!
34 seharian aku untukmu
35 Kejadian tak terduga
36 Benang kusut
37 Gundah gulana
38 Tempat berkeluh kesah
39 Touch me please!
40 Tanda kehamilan
41 Musuh dalam selimut
42 Haruskah aku senang atau sedih?
43 Belum siap menjelaskan
44 Wanita pengganggu
45 Kenangan masa lalu
46 Tidak ada penjelasan
47 Tidak pentingkah aku dimatamu?
48 Salju menyambut hari pertamaku di china
49 Sebuah kebenaran yang tak terbantahkan
50 Mencoba menerima
51 Seperti ular berbisa
52 Hilang rasa
53 Keluarga soetedjo
54 Aku selalu ada untukmu
55 Salah menafsirkan
56 Seringai devil
57 aku membencimu
58 anak siapa itu?
59 Lawan yang sepadan
60 Secuil harapan
61 menjadi ambigu
62 Mengurai kebenaran
63 Kebenaran yang terlambat
64 Dendam yang terpatri
65 Pembalasan keji
66 Permainan sengit
67 Mencari pengampunan darimu
68 Denganmu aku merasakan hidup
69 Penyesalan mendalam
70 Secercah harapan
71 Meraih simpati
72 Iblis berwujud manusia
73 Menorehkan luka terdalam
74 Hilang ingatan?
75 Membuat mustahil jadi mungkin
76 Bangun dari koma
77 Saling terasing
78 Biarlah rasa ini jadi urusanku
79 Hidup itu seperti piano
80 Terpatri jiwa dan raga
81 Aku pasti menemukanmu
82 Tidak cukup tergerak hatinya
83 Pernah seerat nadi
84 Berjumpa kembali
85 Kau diciptakan bersamaku,hanya milikku!
86 Dimana aku?
87 Bisakah berikanku kesempatan?
88 Aroma tubuhmu membuatku candu
89 Berhenti memuji lelaki lain
90 Aku tidak ingin melihatmu
91 Demi kau aku rela
92 Tidak semudah itu
93 Kau wanita tangguh
94 Pikiran dan logika tidak sejalan
95 Bermain dengan orang yang salah
96 Bertahanlah demi aku
97 Ingatan yang kembali
98 kata yang menusuk baginya
99 Apa sebenarnya yang diharapkan
100 Memberi harapan palsu
101 Seluruh hatinya telah bertuan
102 Dia sudah siuman
103 Semua karena cinta
104 Wanita sempurnaku
105 Aku akan memperjuangkanmu
106 Menjalani masa depan dengan damai
107 Pemilik hati
108 Meminta restu
109 Bentuk perhatian
110 Hanya satu langkah lagi
111 Hidupku sempurna bersamamu
Episodes

Updated 111 Episodes

1
awal kehancuran
2
seakan semesta sedang menghukumku
3
Laki-laki asing itu!
4
haruskah aku berlari keujung dunia?
5
Malam yang panjang
6
Saling berkaitan
7
Tersihir akan pesonanya
8
Masih rasa yang sama
9
kenapa kamu memenuhi pikiranku?
10
Kedatangan teman lama
11
Terbakar api cemburu
12
Tatapan mematikan!
13
Kehidupan seorang faris dirgantara
14
Merasa bersalah
15
Salah sangka
16
Perlakuan manis
17
kau milikku!
18
Kamu hanya boleh melihatku
19
Hari yang indah
20
Keponakan yang merepotkan
21
Peran ibu yang sempurna
22
Mengungkapkan perasaan
23
Bayi besar
24
Bertemu calon ipar
25
Rival cinta
26
Dia wanitaku
27
Benar-benar pengganggu
28
Rashad arga hartono dan semestanya
29
Jangan main main denganku
30
Asal usul wanitaku
31
Persaingan nyata
32
Babak persaingan dimulai
33
Aku cinta kamu,kau milikku seutuhnya!
34
seharian aku untukmu
35
Kejadian tak terduga
36
Benang kusut
37
Gundah gulana
38
Tempat berkeluh kesah
39
Touch me please!
40
Tanda kehamilan
41
Musuh dalam selimut
42
Haruskah aku senang atau sedih?
43
Belum siap menjelaskan
44
Wanita pengganggu
45
Kenangan masa lalu
46
Tidak ada penjelasan
47
Tidak pentingkah aku dimatamu?
48
Salju menyambut hari pertamaku di china
49
Sebuah kebenaran yang tak terbantahkan
50
Mencoba menerima
51
Seperti ular berbisa
52
Hilang rasa
53
Keluarga soetedjo
54
Aku selalu ada untukmu
55
Salah menafsirkan
56
Seringai devil
57
aku membencimu
58
anak siapa itu?
59
Lawan yang sepadan
60
Secuil harapan
61
menjadi ambigu
62
Mengurai kebenaran
63
Kebenaran yang terlambat
64
Dendam yang terpatri
65
Pembalasan keji
66
Permainan sengit
67
Mencari pengampunan darimu
68
Denganmu aku merasakan hidup
69
Penyesalan mendalam
70
Secercah harapan
71
Meraih simpati
72
Iblis berwujud manusia
73
Menorehkan luka terdalam
74
Hilang ingatan?
75
Membuat mustahil jadi mungkin
76
Bangun dari koma
77
Saling terasing
78
Biarlah rasa ini jadi urusanku
79
Hidup itu seperti piano
80
Terpatri jiwa dan raga
81
Aku pasti menemukanmu
82
Tidak cukup tergerak hatinya
83
Pernah seerat nadi
84
Berjumpa kembali
85
Kau diciptakan bersamaku,hanya milikku!
86
Dimana aku?
87
Bisakah berikanku kesempatan?
88
Aroma tubuhmu membuatku candu
89
Berhenti memuji lelaki lain
90
Aku tidak ingin melihatmu
91
Demi kau aku rela
92
Tidak semudah itu
93
Kau wanita tangguh
94
Pikiran dan logika tidak sejalan
95
Bermain dengan orang yang salah
96
Bertahanlah demi aku
97
Ingatan yang kembali
98
kata yang menusuk baginya
99
Apa sebenarnya yang diharapkan
100
Memberi harapan palsu
101
Seluruh hatinya telah bertuan
102
Dia sudah siuman
103
Semua karena cinta
104
Wanita sempurnaku
105
Aku akan memperjuangkanmu
106
Menjalani masa depan dengan damai
107
Pemilik hati
108
Meminta restu
109
Bentuk perhatian
110
Hanya satu langkah lagi
111
Hidupku sempurna bersamamu

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!