13. Gaun dan Nona Kaya

Li Yiru menatap wanita di depannya, bukan yang pertama kalinya mereka bertemu, dia merasa mengenalinya tapi juga tidak mengenalinya. Tidak ada banyak perbedaan pada wanita itu, baik orang yang dia temui pada hari ini maupun orang yang dia temui pada delapan tahun kemudian. Mungkin karena mendapatkan cinta yang besar, dia di masa depan menjadi lebih sembarangan.

"Tapi saya belum pernah memakai yang seperti ini sebelumnya, apakah cocok?" Lun Li menatap gaun berwarna kuning dengan aksen bunga Peony pada bagian dada yang dipakai oleh patung manekin. Dia berulang kali memutar cincin pada jarinya dengan gerakan cemas sedangkan matanya berkali-kali melirik tag harga yang tergantung pada lengan pakaian.

Mendengar itu He Ping bertukar pandang dengan Yu Jin kemudian meminta pelayan untuk melepas baju itu dan memberikannya kepada Lun Li, "Kalau tidak dicoba mana tahu cocok atau tidak." dia mendorong Lun Li dengan lembut ke arah ruang ganti. Baju itu adalah edisi terbatas dan yang paling paling mahal di toko ini, He Ping tahu maksud Yu Jin yang ingin mempermalukan wanita itu. Ketika Yu Jin menangis kepadanya pada hari pernikahan Jiang Yi diumumkan, dia sudah punya cukup alasan untuk menjadikan wanita itu sebagai target kebenciannya.

Ketika pintu ruang ganti tertutup dia tersenyum sinis, dia mendekat kepada Yu Jin dan memberikan dukungan melalui tatapannya.

"Eh, menurutmu siapa yang akan menang?" Gu Nan yang dari tadi hanya mengamati dari samping menyenggol lengan Li Yiru dengan sikunya. Dia tidak terlalu paham dengan situasi yang sebenarnya, tapi dia juga tidak percaya dengan cerita yang beredar. Apalagi yang diceritakan oleh He Ping, walaupun mereka berkawan sejak kecil, atau malah karena sudah lama berteman, dia lebih memahami sifat He Ping.

Nyonya dari keluarga He yang sekarang merupakan ibu tiri He Ping, dulunya adalah sekretaris ayahnya dan menikah sebagai istri kedua karena hamil dan istri pertama melakukan percobaan bunuh diri.

"Yang kulihat, sejak awal nona Lun sudah menguasai keadaan." ucap Li Yiru sambil menempelkan sebuah rok berenda ke tubuhnya dan melihat ke cermin kemudian dia memanggil pelayan dan berkata, "Berikan ukuran yang lebih kecil."

"Dia tidak terlihat seperti pelakor." Gu Nan berkata setelah pelayan pergi.

"Ya, itu hanya rumor." Li Yiru menimpali seadanya, dia tidak ingin membahasnya lebih lanjut.

Tapi Gu Nan yang sepuluh anggota keluarganya adalah perempuan kecuali kakeknya, dan semuanya adalah penggosip, termasuk kakeknya, dia mencium bau-bau gosip dari perkataan Li Yiru. Tentu dia mengejarnya. "Aish, sudah kuduga ceritanya tidak sesederhana itu. Kudengar dari kakak kelima-ku yang menyebarkan rumor pelakor itu adalah Yu Jin, kau teman dekatnya pasti tahu sesuatu. Ngomong-ngomong apakah benar tuan muda Jiang dicampakkan?" Gu Nan mendorong Li Yiru untuk duduk, dia mengambil camilan dan memakannya. Toko kelas atas seperti ini menyediakan tempat istirahat dan camilan untuk pelanggannya, dan dia bersyukur karena dengan begitu bergosip menjadi lebih menyenangkan.

Li Yiru melihat kelakuan teman barunya dengan heran, ternyata rumor yang mengatakan jika keluarga Gu adalah sekumpulan penggosip adalah benar. "Mari bertukar kontak."

Setelah Li Yiru menarik Gu Nan bergabung dengan grup WeChat Apakah Hari Ini Nona Lun menjadi Pelakor? dia menjadi sibuk menggulir layar ponselnya sambil sesekali mengulurkan tangannya untuk memetik anggur.

"Yu Jin dan He Ping tidak tergabung, kan? tentu saja tidak! Kalau iya mana mungkin diskusi ini sangat damai." dia memekik dengan antusias. Bahkan karena saking semangatnya dia sampai-sampai memukul pahanya sendiri.

Li Yiru hanya tersenyum tidak menanggapi.

Di sana, Lun Li yang sudah berganti pakaian keluar dari ruang ganti. He Ping dan Yu Jin berbondong-bondong memujinya.

"Ayo ke sana." Gu Nan dengan keinginan untuk menonton pertunjukan menarik Li Yiru bersamanya.

"Wow nona Lun, baju ini membuat anda terlihat cantik." ucapnya dengan kekaguman yang dilebih-lebihkan. Warna kuning membuat kulit Lun Li yang sudah putih menjadi lebih putih seperti salju, tapi sebenarnya model gaun itu lebih cocok untuk dipakai oleh Yu Jin yang kalem. Tapi itu tidak penting karena dia hanya ingin menjadi kompor.

Lun Li mengigit bibir bawahnya dengan malu-malu, menahan senyum yang ingin berkembang pada bibirnya. "Benarkah? tapi ini...mahal." dia berkata dengan lirih kemudian menunduk dan menatap sepatunya dengan sedih.

"Apanya yang mahal. Yang paling penting adalah anda menyukainya." Gu Nan langsung menyahut, dari grup WeChat Apakah Hari Ini Nona Lun menjadi Pelakor? dia mengetahui kondisi perekonomian nona Lun. Dia diboyong sebagai istri jimat yang membuat posisinya bersifat sementara, terlebih lagi dengan Jiang Ran yang tidak menyukainya. Gadis itu adalah putri permata kesayangan keluarga Jiang, jadi bisa dibayangkan jika memiliki konflik dengannya, sudah pasti kehidupan nona Lun di kediaman Jiang tidaklah mudah.

Lin Li tersenyum kikuk pada kalimat Gu Nan. "Setelah dipikir-pikir aku tidak terlalu menyukainya." ucapnya kemudian berbalik badan.

Yu Jin menahan Lun Li yang hendak masuk kembali kedalam ruang ganti. "Jangan begitu nona Lun, anda sangat menyukainya. Kalau memang terlalu mahal saya akan memberikannya sebagai hadiah pertemuan. Tapi itu kalau anda tidak keberatan."

Mata Lun Li membesar, dia menatap Yu Jin dan dengan ragu berkata, "Benarkah?" tapi kemudian dia menggeleng dengan keras.

"Anda tidak perlu melakukannya, ini sangat mahal." ucapnya masam sambil menekankan kata mahal dalam kalimatnya. Tapi hal itu nampaknya malah membuat Yu Jin semakin bersemangat untuk menghadiahkannya.

"Sungguh anda tidak perlu sungkan. Dibandingkan yang Yiyi berikan kepada saja... ah, maaf saya teringat dengan hal yang tidak penting. Tapi saya benar-benar ingin memberikannya kepada nona Lun." Yu Jin bersikeras, bahkan dia sudah mengeluarkan kartu kredit-nya dan memanggil pelayan.

Li Yiru melihat tangan Lun Li yang bergerak dengan cepat memutar cincinnya.

Gu Nan terus menonton dan memakan anggur.

Ketika He Ping mendengar Yu Jin membawa-bawa nama Jiang Yi, dia mengerutkan dahinya. Bagaimana dia bisa merasa jika cara Yu Jin berbicara sedikit mirip dengan ibu tirinya?

"Kakak kelima-ku bilang Yu Jin yang lebih dulu mencampakkan tuan muda Jiang." Gu Nan berbisik pada telinga He Ping.

Ketika rasa benci He Ping berbalik arah, Lun Li sudah mengambil kartu kredit Yu Jin.

"Saya tidak akan sungkan lagi nona Yu." dia berkata, tersenyum lebar seperti bunga yang mekar. "Tapi saya tidak cukup dengan satu hadiah saja."

Sebelum Yu Jin sempat panik, Lun Li sudah memberikan kartu kredit itu kepada pelayan. "Dari sini sampai sana, bungkus semuanya dan kirimkan ke kediaman Jiang." dia menunjuk sederet rak panjang tempat koleksi terbaru dipajang.

"Anda tidak keberatan bukan, nona Yu? yang diberikan Yiyi pasti lebih banyak dari ini." Lun Li berbalik dan menatap Yu Jin dengan tatapan pura-pura memelas seperti anak kecil yang memohon untuk dibelikan mainan baru. Biasanya jika memasang ekspresi seperti itu kedua orang tuanya akan sulit menolak permintaannya, tapi wajah Yu Jin menghitam seketika.

"Nona Yu yang kaya raya, anda tidak boleh pelit." dia menghalangi Yu Jin yang berusaha untuk merebut kartu kredit-nya dari tangan pelayan. "Cepat selesaikan." Dia berkata kepada pelayan, menyuruhnya untuk bergerak cepat.

Dan pelayan toko itu bukan kaleng-kaleng, dia bergerak cepat menyelesaikan transaksi. Baru pertama kali dia melihat perampokan di siang hari, tapi ketika menghitung bonus yang akan dia terima dari penjualan itu, dia lebih memilih untuk membantu merampok.

"Sudah selesai nona." dia sudah mencetak struk dan mengembalikan kartu dengan dua tangan. "Terimakasih sudah berbelanja." ucapnya.

"Tentu tentu tentu." Lun Li melepaskan Yu Jin dan mengatur nafasnya, sungguh barusan dia merasa seperti sedang menahan sapi mengamuk. Ternyata semua orang memperjuangkan uang dengan sekuat tenaga. Dia jadi termotivasi.

Kemudian Lun Li melihat jam, "Sudah waktunya pulang, Yiyi harus mandi." dia berpamitan dan berjalan keluar toko sambil melambaikan tangan.

Terpopuler

Comments

Hasan

Hasan

🥺🥺sudah kelupaan ma alurnya thor

2023-09-30

0

Silvia

Silvia

kayak biasanya dong thor.... sehari sekali up nya thor...... jgn lama2 thor.... sEmangat thor......

2023-09-30

2

lihat semua
Episodes
1 1. Uang 300K dan Kentang
2 2. Menyebrang dan Suami Koma
3 3. Baskom dan Mencuci Wajah
4 4. Bubur labu dan Wajah Asli
5 5. Minyak Esensial Melati dan Kostum Joker
6 6. Pertengkaran Kucing dan Gulat
7 7. Time Travel dan Black Eyes
8 8. B**ch dan Siluman Rubah
9 9. Kartu Bank dan Orang Ketiga
10 10. Buku Dongeng dan Ayam Goreng
11 11. Buku Dongeng dan Wanita Penagih Sewa
12 12. Mantra dan Teman Plastik
13 13. Gaun dan Nona Kaya
14 14. Yiyi dan Wedding of The Century
15 15. Jarak dan Insting
16 16. Kakak dan Adik
17 17. Baju merah dan Toko Dessert
18 18. Amnesia dan Karma
19 19. Dua Mantan dan Teman
20 20. 360 Derajat dan Lingkungan
21 21. Menyesal dan Kebal
22 22. Danau dan Hantu
23 23. Merak Jantan dan Kukis
24 24. Cinta Segitiga dan Masa Lalu
25 25. Singa dan Burung Kenari
26 26. Saingan Cinta, Bunga dan Kumbang
27 27. Tas dan Pesta Bikini
28 28. Sembelit dan Asisten Meng
29 29. Milk Tea dan Keserakahan
30 30. Jamur Enoki dan Hotpot
31 31. Pertemuan dan Seni Rupa
32 32. Penyusup dan Rantang
33 33. Gebetan dan Rencana Tuhan
34 Mood Buruk Jiang Yi dan Kebakaran Jenggot
35 35. Air Sungai dan Air Sumur
36 36. Dasi dan Dapur
37 37. Hidangan Hitam dan Mie Kaldu
38 38. Menghitung Domba dan Pohon Pinus
39 39. The After Taste dan Permintaan Jiang Ran
40 40. Juara Olimpiade Matematika dan Uang
41 41. Ingin Pergi dan Datang Lebih Awal
42 42. Paris and Kiss
43 43. Piggyback dan Escargot
44 44. Beruang dan Gigitan
45 45. Motion Sickness dan Karma
46 46. Berita Palsu dan BBQ
47 47. Jiang Ran dan Tsundere
48 48. Wanita Cantik dan Koneksi
49 49. Pegawai Baru dan Gadis Kaya
50 50. Skincare dan Sunblock
51 51. Popok dan Berkembang Biak
52 52. Ayam dan Kehamilan
53 53. You Can't Judge Book By Its Cover
54 54. Hermes dan Penyesalan
55 55. Kisah Nirvana dan Nasib Mawar Hitam
56 56. Paket Misteri dan Anjing Poodle
57 57. Mama Mertua dan Mama Mertua
58 58. Istri Gila dan Menantu Sinting
59 59. Resmi dan PDA
60 60. Perempuan dan Materialistis Yang Mendarah Daging
61 61. It's Her and Yiyi
62 62. Kencan dan Kiss
63 63. The Bad Dream Mystery
64 64. Koala dan Mertua
65 65. Prajurit dan Ilmu Bela Diri
66 66. Zhang Bing adalah Mantannya Lun Li
67 67. A Couple of World Mystery
68 68. The King ang The Maid
69 69. Ubi Bakar dan Danau
70 70. Tuan Keras Kepala dan Nona Yang Merajuk
71 71. Danau dan Wanita
72 72. Wanita yang Mati Bunuh Diri
73 73. Renikarnasi dan Dunia Fiksi
74 74. Pencuri Ubi dan Nyonya Yang Mendominasi
75 75. Masih Karena Ubi dan Vampir...??
76 76. Dua Dunia Berbeda dan Sebuah Liontin
77 77. Kediaman Keluarga Jiang
78 78. Terkisahkan 600 Tahun Lalu
79 79. Wajah 600 Tahun Lalu
80 80. Teratai dan Rahasia Di Ruangan Jiang Shuren
81 81. Bunga Teratai
82 82. Untuk Yue, Cinta Abadi
83 83. They are Them
84 84. Praduga dan Asumsi
85 85. Who is He!
86 86. Who is He II
87 87. We are Them
88 88. Puzzle Mekanik dan Sihir
89 89. Benarkah Takdir Tidak Bisa Diubah?
90 90. Komidi Putar dan Alien
91 91. Roller Coaster
92 92. Oh, Seram! Wahana Rumah Hantu
93 93. Sebuah Tatapan dan Harapan Terkabulkan
94 94. Gondola dan Keberhasilan Kencan
95 95. Come What May
96 96. Kemana pun Aku Pergi
97 97. Mari Kembali Ke Habitat, Pria Gila Kerja!
98 98. Between Two Person
99 99. Car Crash dan 24 Kematian
100 100. Janji Akan Melindunginya
101 101. Dimulai
102 102. Sebuah Keluarga
103 103. Teratai dan 25 Kelopaknya
104 104. Shen Liyue
105 105. Jiang Shuren
106 106. Jalannya
107 107. Sebuah Jalan
108 108. Sebuah
109 109. Petualangan Lun Li in Wonderland
110 110. Terarium dan Ilusi
111 111. Dua Insan Dalam Lukisan
112 112. Mata dalam Lukisan
113 113. Kematian Di Dalam Lukisan
114 114. Menunggu dan Orang Itu
Episodes

Updated 114 Episodes

1
1. Uang 300K dan Kentang
2
2. Menyebrang dan Suami Koma
3
3. Baskom dan Mencuci Wajah
4
4. Bubur labu dan Wajah Asli
5
5. Minyak Esensial Melati dan Kostum Joker
6
6. Pertengkaran Kucing dan Gulat
7
7. Time Travel dan Black Eyes
8
8. B**ch dan Siluman Rubah
9
9. Kartu Bank dan Orang Ketiga
10
10. Buku Dongeng dan Ayam Goreng
11
11. Buku Dongeng dan Wanita Penagih Sewa
12
12. Mantra dan Teman Plastik
13
13. Gaun dan Nona Kaya
14
14. Yiyi dan Wedding of The Century
15
15. Jarak dan Insting
16
16. Kakak dan Adik
17
17. Baju merah dan Toko Dessert
18
18. Amnesia dan Karma
19
19. Dua Mantan dan Teman
20
20. 360 Derajat dan Lingkungan
21
21. Menyesal dan Kebal
22
22. Danau dan Hantu
23
23. Merak Jantan dan Kukis
24
24. Cinta Segitiga dan Masa Lalu
25
25. Singa dan Burung Kenari
26
26. Saingan Cinta, Bunga dan Kumbang
27
27. Tas dan Pesta Bikini
28
28. Sembelit dan Asisten Meng
29
29. Milk Tea dan Keserakahan
30
30. Jamur Enoki dan Hotpot
31
31. Pertemuan dan Seni Rupa
32
32. Penyusup dan Rantang
33
33. Gebetan dan Rencana Tuhan
34
Mood Buruk Jiang Yi dan Kebakaran Jenggot
35
35. Air Sungai dan Air Sumur
36
36. Dasi dan Dapur
37
37. Hidangan Hitam dan Mie Kaldu
38
38. Menghitung Domba dan Pohon Pinus
39
39. The After Taste dan Permintaan Jiang Ran
40
40. Juara Olimpiade Matematika dan Uang
41
41. Ingin Pergi dan Datang Lebih Awal
42
42. Paris and Kiss
43
43. Piggyback dan Escargot
44
44. Beruang dan Gigitan
45
45. Motion Sickness dan Karma
46
46. Berita Palsu dan BBQ
47
47. Jiang Ran dan Tsundere
48
48. Wanita Cantik dan Koneksi
49
49. Pegawai Baru dan Gadis Kaya
50
50. Skincare dan Sunblock
51
51. Popok dan Berkembang Biak
52
52. Ayam dan Kehamilan
53
53. You Can't Judge Book By Its Cover
54
54. Hermes dan Penyesalan
55
55. Kisah Nirvana dan Nasib Mawar Hitam
56
56. Paket Misteri dan Anjing Poodle
57
57. Mama Mertua dan Mama Mertua
58
58. Istri Gila dan Menantu Sinting
59
59. Resmi dan PDA
60
60. Perempuan dan Materialistis Yang Mendarah Daging
61
61. It's Her and Yiyi
62
62. Kencan dan Kiss
63
63. The Bad Dream Mystery
64
64. Koala dan Mertua
65
65. Prajurit dan Ilmu Bela Diri
66
66. Zhang Bing adalah Mantannya Lun Li
67
67. A Couple of World Mystery
68
68. The King ang The Maid
69
69. Ubi Bakar dan Danau
70
70. Tuan Keras Kepala dan Nona Yang Merajuk
71
71. Danau dan Wanita
72
72. Wanita yang Mati Bunuh Diri
73
73. Renikarnasi dan Dunia Fiksi
74
74. Pencuri Ubi dan Nyonya Yang Mendominasi
75
75. Masih Karena Ubi dan Vampir...??
76
76. Dua Dunia Berbeda dan Sebuah Liontin
77
77. Kediaman Keluarga Jiang
78
78. Terkisahkan 600 Tahun Lalu
79
79. Wajah 600 Tahun Lalu
80
80. Teratai dan Rahasia Di Ruangan Jiang Shuren
81
81. Bunga Teratai
82
82. Untuk Yue, Cinta Abadi
83
83. They are Them
84
84. Praduga dan Asumsi
85
85. Who is He!
86
86. Who is He II
87
87. We are Them
88
88. Puzzle Mekanik dan Sihir
89
89. Benarkah Takdir Tidak Bisa Diubah?
90
90. Komidi Putar dan Alien
91
91. Roller Coaster
92
92. Oh, Seram! Wahana Rumah Hantu
93
93. Sebuah Tatapan dan Harapan Terkabulkan
94
94. Gondola dan Keberhasilan Kencan
95
95. Come What May
96
96. Kemana pun Aku Pergi
97
97. Mari Kembali Ke Habitat, Pria Gila Kerja!
98
98. Between Two Person
99
99. Car Crash dan 24 Kematian
100
100. Janji Akan Melindunginya
101
101. Dimulai
102
102. Sebuah Keluarga
103
103. Teratai dan 25 Kelopaknya
104
104. Shen Liyue
105
105. Jiang Shuren
106
106. Jalannya
107
107. Sebuah Jalan
108
108. Sebuah
109
109. Petualangan Lun Li in Wonderland
110
110. Terarium dan Ilusi
111
111. Dua Insan Dalam Lukisan
112
112. Mata dalam Lukisan
113
113. Kematian Di Dalam Lukisan
114
114. Menunggu dan Orang Itu

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!