Eps. 11 (Wabah penyakit menular)

Raja Arjuna mengikuti langkah  kaki Agniasri tergesah-gesah "Istri ku, kamu mau kemana?" tanya manja Raja Arjuna yang menggenggam gaun Agniasri

"saya juga harus pergi bekerja Yang Mulia." jawab Agniasri seraya melepaskan genggaman Raja Arjuna

Dengan wajah polos nya Raja Arjuna berusaha menghentikan langkah Agniasri. Melihat tingkah laku suaminya, Agniasri ia merasa sedikit kesal kepada nya.

"Aku mohon jangan pergi..." pinta Raja Arjuna dengan polos nada sedih

Agniasri menghela nafas panjang "baiklah, saya akan bekerja disini saja."

Sepuluh menit kemudian...

"Yang Mulia."

"Arjuna, istri ku. panggil nama ku!" perintah Raja Arjuna yang mengerjakan dokumen politik negara

"Bolehkah saya pergi mengunjungi kekaisaran Delonix, Ar.ju.na?"

Mendengar permintaan istri nya Raja Arjuna terkejut dan seketika ruangan yang mula nya senyap kini menjadi semakin senyap dan hening.

"Kenapa, apa kamu akan pergi meninggalkan ku?" tanya Raja Arjuna khawatir ketakutan

"bukan begitu, minggu depan ada acara tahunan disana putri Azalea dan pangeran Aksaka terus bersikeras mau pergi ke acara yang diadakan disana" sanggah Agniasri

Mendengar jawaban dari istri nya kini Raja Arjuna mulai tenang.

Raja Arjuna menghela nafas lega " baiklah kalian bertiga boleh pergi tetapi ada syarat nya"

"apa itu syarat nya Arjuna?" tanya Agniasri penasaran

"Izinkan aku ikut juga bersama kalian bertiga" jawab Raja Arjuna dengan yakin

"baiklah, terimakasih Arjuna suami ku"

Mendengar perkataan Agniasri

wajah Narendra merah merona karena malu dan senang, Raja Arjuna langsung memeluk erat Agniasri dengan mesra.

"Kamu lah yang paling cantik dan manis sedunia" ujar Raja Arjuna

Hari ini keluarga kerajaan Coelogyne Asperata yang terdiri dari kaisar Agniasri, putri Adiwidya, pangeran Aksaka dan raja Arjuna pergi ke kota perbatasan antara kerajaan Coelogyne Asperata dengan kekaisaran Delonix Regia.

"Wow, ramai sekali" ujar pangeran Aksaka dengan tatapan mata berbinar binar

"terimakasih Yang Mulia" ucap Agniasri senang hati

"Ayo kita kesana!" Ajak Agniasri seraya menggandeng tangan pangeran Aksaka

Pangeran Aksaka mengangguk "Ya" jawab nya

Ditengah perjalanan mereka berempat melihat sebuah pertunjukan yang sangat meriah meriah ditengah kota.

"Apa kalian senang?" tanya Agniasri kepada kedua anaknya

Dengan kompak dan serentak putri Azalea dan pangeran Aksaka menjawab "Ya, kami sangat senang!" Ujar mereka tersenyum lebar

Melihat senyuman dari anak anak nya

Agniasri wajah nya langsung memerah, air mata menetes perlahan terharu.

"Syukurlah, syukurlah ibu senang kalian bisa tersenyum lebar bahagia seperti ini" ujar Agniasri mengelus kepala Azalea dan Aksaka

"Kapan kapan kita kesini lagi ya ibunda?" tanya Aksaka

"Ya" jawab Agniasri tersenyum lembut

"Kini keluarga ku telah lengkap dan sekarang aku mempunyai seorang istri yang cantik dan baik hati seperti mu Agniasri" batin Raja Arjuna

Menyadari tingkah lakunya Agniasri langsung menghindar dari Raja Arjuna untuk mencegah terjadinya kejadian yang tidak diinginkan nya.

"Ayo kita kesana!" Ajak Agniasri seraya menggandeng tangan dan menarik tangan kedua buah hatinya.

Dikeramaian kota Agniasri dan sekeluarga menikmati festival musim panen kota perbatasan.

"Waah, ramai sekali ya" ujar Agniasri sambil memandang keramaian kota

"Ya" jawab Raja Arjuna seraya menggandeng tangan Agniasri

"Ayahanda, aku dan Azalea mau melihat lihat kesana!" ucap pangeran Aksaka yang kegirangan melihat kemeriahan festival.

"Ya, hati hati ya sayang" sanggah Agniasri sambil tersenyum lembut kepada Aksaka

Setelah Aksaka dan Azalea pergi menikmati acara festival Agniasri dan Raja Arjuna menikmati sebuah makanan yang dikedai makanan yang buka ditengah keramaian kota.

"Hm, enaknya..." ujar Agniasri sambil mengunyah makanan

"Syukur lah kalau kamu senang istri ku" sanggah Raja Arjuna yang tersenyum lembut melihat tingkah laku Agniasri

Dengan lahap Agniasri menyantap makanan "enak..." ujar Agniasri

Raja Arjuna menahan tawa nya melihat tingkah laku Agniasri "hahaha, pelan - pelan makannya istri ku, tidak akan ada yang merebut nya dari mu kok, seperti anak kecil saja" ucap Narendra yang tertawa geli

Mendengar perkataan dari Raja Arjuna Agniasri kesal ia memanyungkan bibir nya karena kesal "siapa yang seperti anak kecil?" tanya Agniasri kesal

Dengan lembut nan mesra Raja Arjuna mengusap ujung bibir Agniasri yang belepotan habis makan, melihat perilaku suaminya Agniasri diam seketika wajahnya merah merona malu.

Agniasri bicara tergagap karena malu "ka-kamu kenapa sih?" tanya heran Agniasri

"Aku senang, aku sangat senang karena sekarang aku bisa menghabiskan waktu bersama mu, cuman kita berdua, aku bahagia karena aku bisa berdua an dengan mu, hanya kita berdua saja Agni" ucap Raja Raja Arjuna yang terus menggenggam erat tangan Agniasri

Mendengar perkataan nya Agniasri langsung pergi meninggalkan Raja Arjuna.

"Aku Pergi!" Ucap Agniasri yang merah merona malu

Raja Arjuna mengejar langkah kaki Agniasri sambil bertanya kepada Agniasri "kamu mau pergi kemana istri ku?" tanya Raja Arjuna

Sesampainya  Agniasri dari kota perbatasan pulang ke kerajaan nya ia langsung mendapatkan berita buruk dari para bawahannya.

"Paduka ratu, berita buruk" kata asisten Riri panik

"Tenang lah Riri, ada apa sebenarnya?" tanya Agniasri

"Kerajaan dilanda wabah penyakit menular Paduka ratu" jawab Riri

Mendengar berita buruk itu dari Riri, Agniasri langsung bergegas pergi menuju ke tempat wabah penyakit menular tersebut.

Sesampainya di tujuan Agniasri sedih melihat kondisi rakyat kerajaan yang semakin hari semakin lemah karena wabah penyakit menular tersebut.

Ia ingat bahwa di novel aslinya si antagonis punya sihir pemulihan, karena cemburu kepada sang protagonis wanita si antagonis wanita tidak mau menunjukkan sihir pemulihan yang ia miliki. Tanpa ragu Agniasri langsung mengeluarkan sihir pemulihan yang ia miliki dari pemilik tubuh aslinya untuk menyembuhkan penyakit menular yang rakyat nya derita.

"Terimakasih paduka ratu" ucap rakyat pertama yang Agniasri sembuh kan

"Terimakasih paduka" ucap rakyat kedua yang Agniasri sembuh kan penyakitnya

Raja Arjuna senang dan bahagia karena ia memiliki seorang istri yang baik hati dan suka menolong orang yang membutuhkan pertolongan nya.

Disaat Raja Arjuna akan berbicara dengan Agniasri tiba tiba asisten nya datang menyela.

Dengan panik ia meminta pertolongan kepada Agniasri "tolong, saya mohon sembuh kan penyakit putra dan putri saya. Akan saya lakukan apapun untuk membalas jasa budi paduka ratu asalkan paduka ratu bersedia menolong saya" ucap asisten Riri memohon - mohon

"Baiklah" jawab Agniasri dengan tenang seraya menyembuhkan penyakit menular yang putri dan putra asisten Riri derita

Setelah nya asisten Riri berterima kasih kepada Agniasri karena telah menyembuhkan penyakit menular yang putri dan putra nya derita.

"Terimakasih banyak paduka ratu, kami beruntung karena memiliki seorang ratu yang baik hati nya" ucap asisten Riri tersenyum lega

"Ya, Raja Arjuna ayo kita pergi ke tempat berikutnya!" sanggah Agniasri

"Baik" jawab Raja Arjuna sambil tersenyum lembut kepada Agniasri

Melihat senyuman Raja Arjuna seketika wajah Agniasri langsung merah merona malu.

"Jangan senyum - senyum sendiri begitu, jijik aku melihat nya" ujar Agniasri merah merona malu

Mendengar perkataan Agniasri Raja Arjuna shok mendengar nya.

Setelah kejadian bencana musibah wabah penyakit menular yang mulai melanda rakyat kerajaan Coelogyne Asperata mulai mereda tiba tiba saja Agniasri jatuh sakit parah yang pernah dirasakan oleh rakyat kerajaan Coelogyne Asperata.

"Istri ku, kamu tenang saja dokter kerajaan pasti bisa menyembuhkan mu" ucap Raja Arjuna yang meyakinkan istri nya

Agniasri mengangguk kan kepalanya "Ya, tapi Yang Mulia Arjuna selain sihir pemulihan medis hanya satu obat yang bisa penyakit yang ku derita ini" ujar Agniasri lemah lemas

Tanya pikir panjang Raja Arjuna meminta izin kepada Agniasri untuk pergi mencari kan obat ajaib tersebut untuk menyembuhkan penyakit menular yang Agniasri derita.

"Raja Arjuna, apa kamu sudah gila?" tanya Agniasri

"Aku serius istri ku" jawab Raja Arjuna dengan keyakinan tinggi bahwa ia pasti bisa menyembuhkan penyakit istri nya

"Tempat itu sangat berbahaya untuk mu Yang Mulia!" Ujar Agniasri panik

Dokter kerajaan menyela pembicaraan mereka berdua "Maaf saya menyela anda paduka raja, tetapi yang dikatakan oleh paduka ratu itu benar tempat itu sangat berbahaya" sanggah dokter kerajaan

"Demi kesembuhan dirimu bahaya apapun akan aku hadapi istri ku" ujar Raja Arjuna seraya menggenggam erat tangan Agniasri

Raja Arjuna membusungkan dadanya ia juga menepuk dadanya dengan penuh keyakinan "Apapun akan aku lakukan untuk mu, jadi katakan apa nama obat ajaib itu dan dimana aku bisa mendapatkan nya?" tanya Narendra kepada Agniasri yang terbaring sakit

"Baiklah tapi kamu harus hati - hati apapun yang terjadi kamu harus kembali pulang dengan selamat" ucap Agniasri

"Baiklah aku berjanji istri ku"

"Nama obat ajaib itu adalah 'Bunga Raphaeilus' bunga itu hanya bisa didapatkan di lembah raja naga es yang terkenal akan kebengisannya" ujar Agniasri

Tidak lama kemudian sampai lah Narendra ke tempat tujuan nya bersama sang pahlawan yaitu sepupu dari Agniasri ksatria Manggala.

"Terimakasih sudah mau menemani ku kakak ipar Manggala" ucap Narendra bersyukur karena ia bisa sampai ke tempat tujuan dengan cepat

"Terimakasih kembali Yang Mulia Narendra, berkat kau Agniasri menjadi kepribadian yang lebih baik sekarang. Apa kamu tahu semenjak meninggal nya tuan Marquees kekaisaran Agniasri sangat sedih dan terpuruk, kini aku senang dia telah bahagia sekarang aku sudah lama memperhatikan nya" jawab Manggala

"Kalau begitu tidak pakai lama ayo kita ambil bunga ajaib itu untuk kesembuhan Agniasri!" teriak semangat Raja Arjuna

"Kamu harus hati hati Yang Mulia raja naga es sangat bengis dan kuat, aku tidak mau membuat adik sepupu menjadi janda lagi" ujar Manggala memperingatkan Raja Arjuna untuk berhati hati

"Ya, aku akan berhati hati kakak ipar Manggala" jawab Raja Arjuna seraya jalan menuju ke lembah raja naga es

Bunga Rapheilus, bunga ajaib yang bisa menyembuhkan semua penyakit tanpa terkecuali. Bunga Rapheilus di jaga ketat oleh raja naga es sebab bunga ajaib itu merupakan harta karun kebajikan milik sang dewi malaikat yaitu dewi Raphael. Hanya yang berhaklah yang pantas mengambil bunga ajaib berharga itu.

Sementara itu di istana kerajaan kondisi kesehatan Agniasri semakin hari semakin lama semakin lemah. Di istana ia ditemani ksatria Astama, dayang Dharma, dan kedua buah hatinya yaitu Aksaka dan Azalea.

Sementara itu di lembah raja naga es Narendra dan Manggala berhasil merebut bunga ajaib Rapheilus dari raja naga es, karena mereka berhasil mencapai tujuan kini sudah saatnya mereka untuk kembali ke istana.

Beberapa hari kemudian kondisi kesehatan Agniasri kini sudah mulai membaik ia sudah pulih total dan sudah waktunya ia kembali beraktivitas kembali seperti sediakala.

"Terimakasih kak Manggala, Arjuna" ucap Agniasri senang

"Ya" jawab Raja Arjuna seraya tersenyum

"Aku senang sekarang kau sudah pulih total dan sudah melupakan masa lalu mu, Agni" ujar Manggala yang senang karena bisa melihat saudari yang ia cintai bahagia dan menjadi kepribadian yang lebih baik

"Istri ku, untuk merayakan kesembuhan mu bagaimana kalau kita mengadakan pesta dansa?" Pinta Raja Arjuna

"Ya, tetapi sebelum itu nanti sore aku ingin ke acara minum teh nyonya baron Rhododendron terlebih dahulu, aku ingin mengikat

pertemanan dengan para bangsawan dinegeri ini" jawab Agniasri

"Ya baiklah"

Agniasri tersenyum bahagia "hihihi, kini sudah saatnya aku menundukkan kepala mereka terhadap ku!" batin Agniasri

Sore hari nya...

"Terimakasih sudah datang baginda kaisar Agniasri" ucap nyonya baron Rhododendron

Agniasri meletakkan gelas teh dengan perlahan dan anggun

"Ya, terimakasih kembali sudah mengundang saya nyonya baron Rhododendron" jawab Agniasri sambil tersenyum lembut kepada nyonya baron Rhododendron

"Paduka ratu, bolehkah saya berteman dengan paduka ratu?" tanya nyonya baron Rhododendron dengan lembut dan sopan

"Ya, tentu saja boleh" jawab Agniasri seraya minum teh hijau yang telah disediakan oleh nyonya baron Rhododendron

"Oh ya paduka ratu, sebentar lagi paduka ratu ber ulang tahun bolehkah saya dan keluarga saya ikut serta?" tanya nona Marquees Phalaenopsis amabilis

"Ya, tentu saja boleh nona" jawab Agniasri seraya meletakkan gelas teh dengan perlahan dan lembut

Malam ini pesta ulang tahun Agniasri digelar dengan sangat meriah, karena reputasi Agniasri sebagai kaisar wanita kekaisaran emas banyak perhiasan perhiasan terbuat dari emas emas murni dipasang disetiap sudut luar dan dalam istana.

"Selamat ulang tahun Agniasri istri ku" ucap Raja Arjuna

"Terimakasih suami ku" jawab Agniasri

"Selamat ulang tahun ibunda" ucap Azalea

"Selamat ulang tahun ibunda Agniasri!" ucap pangeran Aksaka

Satu persatu para bangsawan dari kerajaan Coelogyne Asperata mengucapkan selamat hari ulang tahun kepada Agniasri perayaan pesta digelar dengan sangat meriah dan mewah bak ratu dongeng.

Narendra mengulurkan tangannya dengan anggunnya dan sopan santun kepada Agniasri "Bolehkah saya berdansa dengan anda nona manis ku" tanya Raja Arjuna lembut dan sopan

Agniasri tersenyum dan menjawab "Ya, boleh tentu saja boleh" jawab Agniasri seraya membalas uluran tangan Raja Arjuna

Agniasri dan Raja Arjuna berdansa di aula pesta dansa mereka berdua mencuri perhatian para bangsawan yang hadir di istana.

Melihat hal itu sang protagonis wanita Nayaka kesal dan cemburu.

Setelah semua orang selesai berdansa Raja Arjuna dan Agniasri mengucapkan rasa terimakasih mereka kepada para undangan yang telah hadir di istana.

Tiba tiba saja duke Coelogyne Pandurata menghadap raja Narendra dan ratu Agniasri disitulah sang duke memperkenalkan putri tercinta nya yang telah lama hilang telah ditemukan, gadis itu adalah sang protagonis wanita itu sendiri Nayaka Fin Clover  yang akan merebut hati Raja Arjuna dari Agniasri.

Sang protagonis wanita di novel aslinya memiliki tubuh tinggi, kulit putih halus, mata kuning emas dan rambut berikal biru ruby sang tokoh utama wanita Nayaka Fin Clover  si prajurit wanita tangguh dan kuat tidak sengaja membuat sang tokoh antagonis wanita cemburu terhadapnya.

Sang protagonis wanita kini telah muncul, apa yang harus Agniasri lakukan untuk menghindari akhir hidup yang tragis?!

Episodes
1 Eps. 1 (Hidup Kedua ku)
2 Eps. 2 (Hari yang melelahkan)
3 Eps. 3 (Pertemuan pertama)
4 Eps. 4 (Nikah kontrak)
5 Eps. 5 (Kehidupan pernikahan kontrak)
6 Eps. 6 (Pertemuan pertama dengan tokoh utama pria kedua)
7 Eps. 7 (Pertemuan pertama putri Rosmella)
8 Eps. 8 (Putri Rosmella)
9 Eps. 9 (Pernyataan cinta tokoh pria kedua)
10 Eps. 10 (Cemburu)
11 Eps. 11 (Wabah penyakit menular)
12 Eps. 12 (Si Tokoh utama wanita yang asli)
13 Eps. 13 (Si Tokoh Antagonis pria)
14 Eps. 14 (Penolakan cinta)
15 Eps. 15 (Bersama si tokoh utama wanita yang asli)
16 Eps. 16 (Kedatangan Ibu suri)
17 Eps. 17 (Liburan Musim Panas Bersama)
18 Eps. 18 (Riri Sang Sekretaris dan perdana menteri)
19 Eps. 19 (Kedatangan si tokoh pria antagonis ke istana)
20 Eps. 20 (Abhista, Pamannya Agniasri yang asli)
21 Eps. 21 (Merawat luka pasca perang)
22 Eps. 22 (Cayarini sang sekretaris kaisar yang baru)
23 Eps. 23 (Pesta dansa)
24 Eps. 24 (Pesta dansa part 2)
25 Eps. 25 (Kaivan si pengganggu)
26 Eps. 26 (Dikejar pembunuh bayaran)
27 Eps. 27 (Kaivan Dan Dharma)
28 Eps. 28 (Magis Suci Agniasri)
29 Eps. 29 (Magis Suci Agniasri part 2)
30 Eps. 30 (Pesta Penobatan pangeran putra mahkota)
31 Eps. 31 (Kilas balik masa lalu Agniasri)
32 Eps. 32 (Kilas balik masa lalu Agniasri part 2)
33 Eps. 33 (Kilas balik masa lalu Agniasri part 3)
34 Eps. 34 (Para Dewi di surga)
35 Eps. 35 (Hari Ishani Dev)
36 Eps. 36 (Pelaku Korupsi)
37 Eps. 37 (Dana Bantuan Untuk Murid Akademi)
38 Eps. 38 (Malam Romantis)
39 Eps. 39 (Perayaan Dewi Ishani)
40 Eps. 40 (Perdebatan)
41 Eps. 41 (Malam Penobatan)
42 Eps. 42 (Keluarga Besar)
43 Eps. 43 (Perayaan Penobatan Putri Mahkota)
44 Eps. 44 (Menginap di kota Acasia)
45 Eps. 45 (Agniasri Jatuh Sakit)
46 Eps. 46 (Badan Lemah)
47 Eps. 47 (Jatuh Sakit)
48 Eps. 48 (Misi untuk Rider Of King)
49 Eps. 49 (Penculikan Aksaka dan Azalea)
50 Eps. 50 (Hukuman Penggal Untuk Penjahat)
51 Eps. 51 (Tanda tanda kehamilan) Season 2
52 Eps. 52 (Kehadiran si kembar) Season 2
53 Eps. 53 (Kemarahan Abhista) Season 2
54 Eps. 54 (Festival Lilium) Season 2
55 Eps. 55 (Arjuna pergi berperang) Season 2
56 Eps. 56 (Pesta Dansa) Season 2
57 Eps. 57 (Malam Romantis Agniasri) Season 2
58 Eps. 58 (Event berburu di hutan lavender) Season 2
59 Eps. 59 (Moment kebersamaan keluarga Kerajaan) Season 2
60 Eps. 60 (Ancaman di akademi) Season 2
61 Eps. 61 (Akademi) Season 2
62 Eps. 62 (Hari Valentine Day) Season 2
63 Eps. 63 (Valentine Day Part 2) Season 2
64 Eps. 64 (Hari Ulang Tahun Si kecil Rama dan Shita) Season 2
65 Eps. 65 (Ibu Ratu Kemala) Season 2
66 Eps. 66 (Batas Pengguna Magis Sihir Suci)
67 Eps. 67 (Kebaikan Azalea) Season 2
68 Eps. 68 (Wilayah Coelogyne Pandurata) Season 2
69 Eps. 69 (Rapat Diplomasi Deklarasi 7 Raja Negara) Season 2
70 Eps. 70 (Acasia) Season 2
71 Eps. 71 (Sepupu Perempuan Raja) Season 2
72 Eps. 72 (Cerai) Season 2
73 Eps. 73 (Kehamilan Karin) Season 2
74 Eps. 74 (Permintaan maaf dan nasib) Season 2
75 Eps. 75 (Pengadilan Istana) Season 2
76 Eps. 76 (Sekarang Menjadi Mitra Bisnis) Season 2
77 Eps. 77 (Perasaan terpendam) Season 2
78 Eps. 78 (Perasaan Karin) Season 2
79 Eps. 79 (Nenek dan kakek si tokoh utama pria) Season 2
80 Eps. 80 (Nenek dan kakek si tokoh utama pria part 2) Season 2
81 Eps. 81 (Keluarga si tokoh utama pria) Season 2
82 Eps. 82 (Azalea dan Bhadrika) Season 2
83 Eps. 83 (Keberanian Azalea dan Ksatria Bhadrika) Season 2
84 Eps. 84 (Azalea dan Ksatria Bhadrika bagian 2) Season 2
85 Eps. 85 (Konflik dan pertempuran) Season 2
86 Eps. 86 (Konflik dalam kerajaan) Season 2
87 Eps. 87 (Menyelesaikan masalah) Season 2
88 Eps. 88 (Kekisruhan politik) Season 2
89 Eps. 89 (Puncak masalah) Season 2
90 Eps. 90 (Kemeriahan pesta) Season 2
91 Eps. 91 (Pernikahan putri Azalea) Season 2
92 Eps. 92 (Pergi keluar untuk menyamar) Season 2
93 Eps. 93 (Program Revormasi) Season 2
94 Eps. 94 (Libur) Season 2
95 Eps. 95 (Nayaka dan Mahatma) Season 2
96 Eps. 96 (Teman lama) Season 2
97 Eps. 97 (Teman lama bagian 2) Season 2
98 Eps. 98 (Ancaman) Season 2
99 Eps. 99 (Ancaman berat) Season 2
100 Eps. 100 (Rencana licik) Season 2 end
101 Eps. 101 (Kesehatan Agniasri) Season 3
102 Eps. 102 (Kesehatan Agniasri bagian 2) Season 3
103 Eps. 103 (Konspirasi) Season 3
104 Eps. 104 (Pangeran Raditya) Season 3
105 Eps. 105 (Tipu daya Karin dan pangeran Raditya) Season 3
106 Eps. 106 (Kelicikan Karin) Season 3
107 Eps. 107 (Akhir yang bahagia) The End
Episodes

Updated 107 Episodes

1
Eps. 1 (Hidup Kedua ku)
2
Eps. 2 (Hari yang melelahkan)
3
Eps. 3 (Pertemuan pertama)
4
Eps. 4 (Nikah kontrak)
5
Eps. 5 (Kehidupan pernikahan kontrak)
6
Eps. 6 (Pertemuan pertama dengan tokoh utama pria kedua)
7
Eps. 7 (Pertemuan pertama putri Rosmella)
8
Eps. 8 (Putri Rosmella)
9
Eps. 9 (Pernyataan cinta tokoh pria kedua)
10
Eps. 10 (Cemburu)
11
Eps. 11 (Wabah penyakit menular)
12
Eps. 12 (Si Tokoh utama wanita yang asli)
13
Eps. 13 (Si Tokoh Antagonis pria)
14
Eps. 14 (Penolakan cinta)
15
Eps. 15 (Bersama si tokoh utama wanita yang asli)
16
Eps. 16 (Kedatangan Ibu suri)
17
Eps. 17 (Liburan Musim Panas Bersama)
18
Eps. 18 (Riri Sang Sekretaris dan perdana menteri)
19
Eps. 19 (Kedatangan si tokoh pria antagonis ke istana)
20
Eps. 20 (Abhista, Pamannya Agniasri yang asli)
21
Eps. 21 (Merawat luka pasca perang)
22
Eps. 22 (Cayarini sang sekretaris kaisar yang baru)
23
Eps. 23 (Pesta dansa)
24
Eps. 24 (Pesta dansa part 2)
25
Eps. 25 (Kaivan si pengganggu)
26
Eps. 26 (Dikejar pembunuh bayaran)
27
Eps. 27 (Kaivan Dan Dharma)
28
Eps. 28 (Magis Suci Agniasri)
29
Eps. 29 (Magis Suci Agniasri part 2)
30
Eps. 30 (Pesta Penobatan pangeran putra mahkota)
31
Eps. 31 (Kilas balik masa lalu Agniasri)
32
Eps. 32 (Kilas balik masa lalu Agniasri part 2)
33
Eps. 33 (Kilas balik masa lalu Agniasri part 3)
34
Eps. 34 (Para Dewi di surga)
35
Eps. 35 (Hari Ishani Dev)
36
Eps. 36 (Pelaku Korupsi)
37
Eps. 37 (Dana Bantuan Untuk Murid Akademi)
38
Eps. 38 (Malam Romantis)
39
Eps. 39 (Perayaan Dewi Ishani)
40
Eps. 40 (Perdebatan)
41
Eps. 41 (Malam Penobatan)
42
Eps. 42 (Keluarga Besar)
43
Eps. 43 (Perayaan Penobatan Putri Mahkota)
44
Eps. 44 (Menginap di kota Acasia)
45
Eps. 45 (Agniasri Jatuh Sakit)
46
Eps. 46 (Badan Lemah)
47
Eps. 47 (Jatuh Sakit)
48
Eps. 48 (Misi untuk Rider Of King)
49
Eps. 49 (Penculikan Aksaka dan Azalea)
50
Eps. 50 (Hukuman Penggal Untuk Penjahat)
51
Eps. 51 (Tanda tanda kehamilan) Season 2
52
Eps. 52 (Kehadiran si kembar) Season 2
53
Eps. 53 (Kemarahan Abhista) Season 2
54
Eps. 54 (Festival Lilium) Season 2
55
Eps. 55 (Arjuna pergi berperang) Season 2
56
Eps. 56 (Pesta Dansa) Season 2
57
Eps. 57 (Malam Romantis Agniasri) Season 2
58
Eps. 58 (Event berburu di hutan lavender) Season 2
59
Eps. 59 (Moment kebersamaan keluarga Kerajaan) Season 2
60
Eps. 60 (Ancaman di akademi) Season 2
61
Eps. 61 (Akademi) Season 2
62
Eps. 62 (Hari Valentine Day) Season 2
63
Eps. 63 (Valentine Day Part 2) Season 2
64
Eps. 64 (Hari Ulang Tahun Si kecil Rama dan Shita) Season 2
65
Eps. 65 (Ibu Ratu Kemala) Season 2
66
Eps. 66 (Batas Pengguna Magis Sihir Suci)
67
Eps. 67 (Kebaikan Azalea) Season 2
68
Eps. 68 (Wilayah Coelogyne Pandurata) Season 2
69
Eps. 69 (Rapat Diplomasi Deklarasi 7 Raja Negara) Season 2
70
Eps. 70 (Acasia) Season 2
71
Eps. 71 (Sepupu Perempuan Raja) Season 2
72
Eps. 72 (Cerai) Season 2
73
Eps. 73 (Kehamilan Karin) Season 2
74
Eps. 74 (Permintaan maaf dan nasib) Season 2
75
Eps. 75 (Pengadilan Istana) Season 2
76
Eps. 76 (Sekarang Menjadi Mitra Bisnis) Season 2
77
Eps. 77 (Perasaan terpendam) Season 2
78
Eps. 78 (Perasaan Karin) Season 2
79
Eps. 79 (Nenek dan kakek si tokoh utama pria) Season 2
80
Eps. 80 (Nenek dan kakek si tokoh utama pria part 2) Season 2
81
Eps. 81 (Keluarga si tokoh utama pria) Season 2
82
Eps. 82 (Azalea dan Bhadrika) Season 2
83
Eps. 83 (Keberanian Azalea dan Ksatria Bhadrika) Season 2
84
Eps. 84 (Azalea dan Ksatria Bhadrika bagian 2) Season 2
85
Eps. 85 (Konflik dan pertempuran) Season 2
86
Eps. 86 (Konflik dalam kerajaan) Season 2
87
Eps. 87 (Menyelesaikan masalah) Season 2
88
Eps. 88 (Kekisruhan politik) Season 2
89
Eps. 89 (Puncak masalah) Season 2
90
Eps. 90 (Kemeriahan pesta) Season 2
91
Eps. 91 (Pernikahan putri Azalea) Season 2
92
Eps. 92 (Pergi keluar untuk menyamar) Season 2
93
Eps. 93 (Program Revormasi) Season 2
94
Eps. 94 (Libur) Season 2
95
Eps. 95 (Nayaka dan Mahatma) Season 2
96
Eps. 96 (Teman lama) Season 2
97
Eps. 97 (Teman lama bagian 2) Season 2
98
Eps. 98 (Ancaman) Season 2
99
Eps. 99 (Ancaman berat) Season 2
100
Eps. 100 (Rencana licik) Season 2 end
101
Eps. 101 (Kesehatan Agniasri) Season 3
102
Eps. 102 (Kesehatan Agniasri bagian 2) Season 3
103
Eps. 103 (Konspirasi) Season 3
104
Eps. 104 (Pangeran Raditya) Season 3
105
Eps. 105 (Tipu daya Karin dan pangeran Raditya) Season 3
106
Eps. 106 (Kelicikan Karin) Season 3
107
Eps. 107 (Akhir yang bahagia) The End

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!