MENGANCAM

Di kediaman Arayan.

Senja itu Idris bersama Rahma, istrinya, tengah diasikkan berbincang-bincang sambil meminum teh di pelataran belakang rumahnya yang menghadap ke arah pantai.

"Ma..." Panggil Idris kepada Rahma yang duduk di kursi sampingnya kala itu.

"Iya, Pa..." Sahut Rahma tanpa menoleh ke arah Idris. Dia tetap membolak-balikkan majalah yang sedang dipegangnya.

"Papa mau menjodohkan Kemil dengan anak sahabat lama papa yang tinggal di desa sebelah." ujar Idris memulai untuk membicarakan tentang Kamelia kepada istrinya itu.

"Tapi, Pa... Kan kamu tahu sendiri Kemil sudah punya kekasih. Pasti dia akan menolak keras dengan perjodohan ini." Sanggah Rahma masih acuh.

"Papa tau, Ma... Ini hanya sementara. Papa hanya ingin Kemil menikahi anak sahabat Papa itu sampai anak dalam kandungannya lahir." Ujar Idris lagi.

"Apa, Pa...? Mama tidak salah dengarkan, Pa? Papa hendak menjodohkan anak kita dengan anak teman Papa yang sudah hamil?" Tanya Rahma dengan nada suara tinggi dan seraya bangkit menghadap ke arah suaminya itu. Rahma menatap lekat wajah suaminya penuh tanda tanya dan kegeraman.

"Iya, Ma..." Belum lagi Idris menyelesaikan perkataanya, Rahma sudah terlebih dahulu memotongnya.

"Jangankan dengan wanita yang sedang hamil, dengan gadis yang masih perawan saja belum tentu Kemil mau Papa jodohkan...." Ujar Rahma semakin menaikkan Volume suaranya.

"Apa, Ma? Kemil mau dijodohkan oleh papa dengan wanita yang sudah hamil?" Tiba-tiba Kemil datang dari depan hendak menemui orang tuanya. Mungkin dia membutuhkan sesuatu, tetapi malah pembicaraan yang tidak menyenangkan dari papanya yang terdengar secara tidak sengaja olehnya.

"Iya, sayang... Papa kamu ini ada-ada saja." Sahut mamanya sambil melotot ke arah papanya.

"Kemil tidak mau ya, Pa..." Elak Kemil keras.

"Kamu cuma menikahinya sampai dia melahirkan anak yang dikandungnya saja, Kemil..." Bujuk Idris seolah memohon.

"Pokoknya Kemil tidak mau, Pa..." Elaknya lagi bersikeras.

"Kalau kamu tidak mau, silahkan kamu pergi dari rumah ini dan tinggalkan semua fasilitas yang telah papa berikan kepadamu." Ujar Idris mulai meninggikan volume suaranya. Dia tau betul kalau Kemil tidak akan mampu melakukannya.

"Paapaah..." Sergah Rahma tidak setuju dengan ucapan suaminya itu.

"Papa tidak bisa begitu dong, Pa..." Protes Kemil dengan kesal dan bingung harus menentukan pilihannya.

"Kemil sudah punya kekasih, Pa... Dan lagipula Kemil tidak akan pernah sudi menikah dengan wanita murahan seperti itu..." ujar Kemil ketus dengan setengah berteriak.

PLAAAAKK..

Satu tamparan mendarat di pipi Kemil.

Kemil memegangi pipinya yang panas dan memerah akibat tamparan papanya.

"Papa... Kenapa kamu memaksa anak kita untuk menikahi anak temanmu yang sudah hamil itu...? Entah anak siapa yang ada dalam kandungannya. Suruh saja orang tuanya mencari lelaki yang telah menghamilinya dan meminta pertanggungjawabannya..." Rahma, istrinya Idris mencoba untuk membela Kemil.

"Kamu tidak usah ikut campur, kecuali untuk membujuk anak tidak tau diri ini menikahi Kamelia.

Jika anakmu ini tidak mau menikah dengan Kamelia, maka aku sendiri yang akan menikahi gadis itu." Ancam Idris sambil berlalu meninggalkan Rahma dan Kemil yang terperangah oleh kata-katanya.

"Kemil... Kamu tidak apa-apa kan6 nak?" Tanya Rahma seraya mendekati Kemil dan mengelus pipi Kemil yang memerah karena bekas tamparan suaminya tadi.

"Jadi, perempuan itu Kamelia anak om Agung yang teman masa kecil Kemil ya, Ma...?" Tanya Kemil sedikit melunak.

"Sepertinya iya, sayang... Apa kamu mau menikahinya, nak? Tolong Mama, nak... Mama mohon... Mama tidak ingin papa kamu menikah lagi." Ujar Rahma memohon kepada putra semata wayangnya itu. Sepertinya dia takut dengan ancaman suaminya tadi.

Kemil mengusap kasar wajahnya dan berlalu meninggalkan mamannya tanpa memberikan keputusan apa-apa.

"Kemiiil..." Panggil Rahma dengan air mata telah berjatuhan dengan deras di pipinya.

Namun Kemil tidak menoleh dan terus meninggalkan rumahnya dengan mengendarai mobil pribadinya.

.

.

.

.

.

.

Terpopuler

Comments

Efrina Lubis

Efrina Lubis

Waw,,mantap juga ne..😍😍

2021-12-03

0

Hening Hening

Hening Hening

Mulai menarik thor ceritanya

2021-09-17

1

Oma Yoma

Oma Yoma

kenapa kamelia gak cerita ke keluarganya bhw dia diperkosa???

2021-09-06

1

lihat semua
Episodes
1 PROLOG
2 RENCANA PERJODOHAN
3 KEHAMILAN
4 MENYELAMATKAN
5 MENGANCAM
6 BERTEMU
7 KEPUTUSAN DAN SYARAT
8 MIMPI
9 PERNAH AKRAB
10 LAMARAN
11 BERSIAP-SIAP
12 ISYARAT PERMUSUHAN
13 PRADUGA TAK BERSALAH
14 HASUTAN DI HARI PERNIKAHAN
15 LELAKI ITU...
16 BAK LUKISAN ABSTRAK
17 PERPISAHAN KALA ITU
18 MASIH DISIMPANNYA
19 MASIH MENYIMPAN RASA
20 MULAI MENYADARI
21 SEBATAS PELARIAN
22 ES PISANG IJO
23 USAHA TONI
24 KE RUMAH SAKIT
25 TAK SENGAJA MENEPATI JANJI
26 SEDIKIT PENGAKUAN
27 MANUSIA TEMPATNYA SALAH DAN KHILAF
28 LAYAKNYA SEORANG SUAMI
29 KESIANGAN
30 KEDATANGAN FITRIA
31 CERITA FITRIA
32 KEDATANGAN ABUNG
33 BERCENGKRAMA
34 DILEMA
35 AKU PERNAH DATANG UNTUKMU
36 BAGAIMANA JIKA DIA DATANG?
37 MILKA KHUMAIRAH
38 SEBENARNYA DIA BAIK
39 CUKUP SAMPAI DISINI
40 BERTEMU
41 PENYESALAN TONI
42 KEBENARAN TENTANG MISYA
43 DUGAAN KEMIL
44 PENGAKUAN IDRIS
45 CERITA VERSI IDRIS
46 KARENA BALAS BUDI
47 MAU AKU IMAMI?
48 POSISI TERNYAMAN
49 PANGGILAN KEPEMILIKAN
50 BERKUNJUNG
51 KEMARAHAN
52 TERHARU
53 BERBELANJA
54 BERBAGI KAMAR
55 DENGAN SENJA
56 KEDATANGAN MISYA
57 FITNAHAN DI MASA LALU
58 KEKHAWATIRAN
59 HARU BIRU MELAHIRKAN
60 TRAUMA HEALING
61 MENYUSUI
62 MENUNTUT
63 ENAM BELAS JULLI
64 BELUM SEPENUHNYA HILANG
65 SABAN MALAM
66 KELUARGA HARMONIS
67 GAUN IMPIAN
68 KEHILANGAN
69 MENCARI MILKA
70 MEMBAWA MILKA
71 RENCANA LICIK
72 OMA DAN OPA
73 MUBADZIR
74 KERINDUAN
75 RIANTI
76 BUAH PIKIRAN
77 BERHARAP MENJADI YANG TERAKHIR
78 MASIH SAJA MALU
79 MENGOREK MASA LALU
80 RAHASIA ADIPATI ARAYAN
81 UCAPAN MISYA
82 KEPIKIRAN
83 KEYAKINAN
84 MENYEMPURNAKAN SETENGAH AGAMAKU
85 KEMARAHAN
86 MEMAKSA
87 KISAH RIANTI
88 RASA BERSALAH
89 MENUNGGU PENJELASAN BRAM
90 MEMELUK FOTOMU
91 TERLALU SULIT
92 SURAT BALASAN DAN BUKU DIARI
93 MASA LALU BRAM
94 KEMBALI BERSAHABAT
95 TAK SADARKAN DIRI
96 DUGAAN AGUNG
97 PENYAKIT BRAM
98 HARI YANG PANJANG
99 KELUARGA ZULHERMAN
100 MENYERAH
101 DUKA
102 TEMPAT TERNYAMAN
103 RAMDHANI DAN FITRIA
104 MENGHASUT
105 BERPAMITAN
106 UPAYA MISYA
107 TEMAN KOK SEAKRAB ITU?
108 JANGAN DIEMIN AKU
109 TIDAK PAMIT
110 MASA LALU ASRAF
111 DI TERTAWAKAN
112 MELEPASKAN RINDU
113 MENYIAPKAN KEJUTAN
114 KADO TERINDAH
115 TERIMAKASIH
116 PENGUMUMAN KARYA KE TIGA (TIRAI MASA LALU) SAMBUNGAN KISAH TONI.
117 PENGUMUMAN KARYA KE 4
118 PENGUMUMAN KARYA BARU
119 SURGA CINTA DALAM BISMILLAH (karya baru)
120 PENGUMUMAN
Episodes

Updated 120 Episodes

1
PROLOG
2
RENCANA PERJODOHAN
3
KEHAMILAN
4
MENYELAMATKAN
5
MENGANCAM
6
BERTEMU
7
KEPUTUSAN DAN SYARAT
8
MIMPI
9
PERNAH AKRAB
10
LAMARAN
11
BERSIAP-SIAP
12
ISYARAT PERMUSUHAN
13
PRADUGA TAK BERSALAH
14
HASUTAN DI HARI PERNIKAHAN
15
LELAKI ITU...
16
BAK LUKISAN ABSTRAK
17
PERPISAHAN KALA ITU
18
MASIH DISIMPANNYA
19
MASIH MENYIMPAN RASA
20
MULAI MENYADARI
21
SEBATAS PELARIAN
22
ES PISANG IJO
23
USAHA TONI
24
KE RUMAH SAKIT
25
TAK SENGAJA MENEPATI JANJI
26
SEDIKIT PENGAKUAN
27
MANUSIA TEMPATNYA SALAH DAN KHILAF
28
LAYAKNYA SEORANG SUAMI
29
KESIANGAN
30
KEDATANGAN FITRIA
31
CERITA FITRIA
32
KEDATANGAN ABUNG
33
BERCENGKRAMA
34
DILEMA
35
AKU PERNAH DATANG UNTUKMU
36
BAGAIMANA JIKA DIA DATANG?
37
MILKA KHUMAIRAH
38
SEBENARNYA DIA BAIK
39
CUKUP SAMPAI DISINI
40
BERTEMU
41
PENYESALAN TONI
42
KEBENARAN TENTANG MISYA
43
DUGAAN KEMIL
44
PENGAKUAN IDRIS
45
CERITA VERSI IDRIS
46
KARENA BALAS BUDI
47
MAU AKU IMAMI?
48
POSISI TERNYAMAN
49
PANGGILAN KEPEMILIKAN
50
BERKUNJUNG
51
KEMARAHAN
52
TERHARU
53
BERBELANJA
54
BERBAGI KAMAR
55
DENGAN SENJA
56
KEDATANGAN MISYA
57
FITNAHAN DI MASA LALU
58
KEKHAWATIRAN
59
HARU BIRU MELAHIRKAN
60
TRAUMA HEALING
61
MENYUSUI
62
MENUNTUT
63
ENAM BELAS JULLI
64
BELUM SEPENUHNYA HILANG
65
SABAN MALAM
66
KELUARGA HARMONIS
67
GAUN IMPIAN
68
KEHILANGAN
69
MENCARI MILKA
70
MEMBAWA MILKA
71
RENCANA LICIK
72
OMA DAN OPA
73
MUBADZIR
74
KERINDUAN
75
RIANTI
76
BUAH PIKIRAN
77
BERHARAP MENJADI YANG TERAKHIR
78
MASIH SAJA MALU
79
MENGOREK MASA LALU
80
RAHASIA ADIPATI ARAYAN
81
UCAPAN MISYA
82
KEPIKIRAN
83
KEYAKINAN
84
MENYEMPURNAKAN SETENGAH AGAMAKU
85
KEMARAHAN
86
MEMAKSA
87
KISAH RIANTI
88
RASA BERSALAH
89
MENUNGGU PENJELASAN BRAM
90
MEMELUK FOTOMU
91
TERLALU SULIT
92
SURAT BALASAN DAN BUKU DIARI
93
MASA LALU BRAM
94
KEMBALI BERSAHABAT
95
TAK SADARKAN DIRI
96
DUGAAN AGUNG
97
PENYAKIT BRAM
98
HARI YANG PANJANG
99
KELUARGA ZULHERMAN
100
MENYERAH
101
DUKA
102
TEMPAT TERNYAMAN
103
RAMDHANI DAN FITRIA
104
MENGHASUT
105
BERPAMITAN
106
UPAYA MISYA
107
TEMAN KOK SEAKRAB ITU?
108
JANGAN DIEMIN AKU
109
TIDAK PAMIT
110
MASA LALU ASRAF
111
DI TERTAWAKAN
112
MELEPASKAN RINDU
113
MENYIAPKAN KEJUTAN
114
KADO TERINDAH
115
TERIMAKASIH
116
PENGUMUMAN KARYA KE TIGA (TIRAI MASA LALU) SAMBUNGAN KISAH TONI.
117
PENGUMUMAN KARYA KE 4
118
PENGUMUMAN KARYA BARU
119
SURGA CINTA DALAM BISMILLAH (karya baru)
120
PENGUMUMAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!