Di sisi lain, setelah pria misterius itu merasa terhina dengan tindakan dan perkataan Xu yang. Dia segera merubah dirinya ke bentuk yang asli dan sosoknya yang tinggi dan mendominasi wilayah membuat semua orang yang sedang bertarung berhenti sejenak untuk melihat penampilan nya yang seperti penguasa.
Ketika para pasukan melihat sosok yang sangat mengerikan ini. Rasa takut dan kengerian terlintas di benak setiap pasukan.
Mei ling dan mei jiao yang melihat keberadaan yang membantai keluarga ibu mereka segera mengepalkan tangannya dengan erat dan rasa haus darah terpancar di matanya yang cantik.
Bersamaan dengan bangkit nya keberadaan yang mengerikan ini, para pasukan segera berlutut dan berteriak dengan kepercayaan akan kemenangan mereka dalam perang ini.
"Kami menyambut yang tertinggi dari wilayah tak berujung. Leluhur penguasa demon beast."
Setelah semua pasukan bersorak menyambut kedatangan leluhur nya. Mereka segera melanjutkan peperangan dengan percaya diri jika mereka akan menang.
Keberadaan yang dengan tubuh tinggi ini dan memiliki aura merah darah dan hitam gelap. Auranya yang mendominasi dan tekanan dari level nya tinggi membuat dia memiliki niat untuk menakutkan Xu yang.
"Diri yang leluhur ini berada pada level 65 pada tingkat leluhur dan bernama zhao yi. Bocah, kau sudah menghina seseorang yang seharusnya tidak kau sing-"
Untuk kesekian kalinya, Xu yang tidak mendengarkan omong kosongnya dan langsung terbang ke arah zhao yi dengan niat bertarung yang kuat.
Zhao yi yang menyadari itu, tertawa dengan kebingungan dan bergumam dengan suara rendah.
"Bocah ini tidak suka dengan basa basi. Aku memberi kau waktu tapi kau lebih menginginkan kematian mu lebih cepat. Baiklah, jangan menyesalinya karena telah mengabaikan ku"
Setelah mengatakan itu, zhao yi segera mengangkat tangannya yang besar dan ingin meraih posisi Xu yang seperti menangkap seekor lalat.
Setiap satu kepalan tangannya yang gagal menangkap Xu yang membuat udara bergejolak dan menggetarkan ruang. Karena tubuh yang besar. Dia tampak sangat lambat seperti dalam sebuah lautan yang luas.
Setiap pergerakannya dapat di baca, dan di prediksi. Namun hal yang tidak di ketahuan oleh orang banyak adalah. Satu pukulan biasa dari zhao yi dapat menghancurkan 8 gunung yang berbaris rapi.
Beberapa menit telah berlalu, Xu yang dan zhao yi tidak memiliki kesempatan untuk bertukar pukulan hingga sebuah celah terlihat dari sudut pandang Xu yang.
Kesempatan ini tidak di sia-sia kan oleh Xu yang. Dan dengan aura membunuh yang kuat. Xu yang mengepal kan tangannya dan elemen petir berputar melilit seperti ular di lengan Xu yang.
Ketika semua telah siap. Xu yang melancarkan serangannya dan menargetkan mata dari zhao yi.
Zhao yi yang tidak menyadari niat dari Xu yang dan hanya berfokus pada serangan nya. Mengarahkan telapak tangan untuk menutupi tinju Xu yang dan aura mana yang kuat meledak di alun-alun menebus langit.
Elemen Petir yang melingkar di tangan Xu yang segera berputar dengan cepat dan menargetkan mata zhao yi. Petir itu berjalan seperti ular yang berukuran kecil, dan itu membuatnya menjadi kasat mata bagi zhao yi.
Ketika petir mencapai batas nya, dia segera meledak di tepi mata zhao yi. Ledakan yang di hasilkan seperti guntur di langit. Zhao yi yang merasa kesakitan secara respon menutupi mata sebelah kirinya. Karena ledakan dari elemen petir yang menyambar. Zhao yi secara perlahan segera tumbang dengan tubuh yang sangat besar itu.
Suara tubuh yang menghantam tanah seperti sebuah batu yang pecah. Tidak berhenti sampai di situ. Xu yang segera melancarkan segera berikut nya dangan maksud menghancurkan tubuh besar Zhao yi.
Xu yang terus melancarkan serangan berturut-turut kepada Zhao yi Di saat Zhao yi jatuh. Akibat dari semua serangan kuat dari Xu yang. Tubuh Zhao yi mulai memancarkan cahaya yang tidak biasa. Dan ketika sudah berada di penghujung.
Xu yang terbang keatas langit.... Menarik napas dalam-dalam sembari mengepalkan tangannya.... Erangan yang kuat membuat Awan-awan terhempas. Dan ketika semua sudah siap. Xu yang segera menjatuhkan dirinya ke arah Zhao yi dengan tinju yang terkepal erat dan........
Boommmmmmmmm!!!.
Ledakan yang memekakkan telinga terdengar meledak dengan suara yang kuat. Aura yang terpancar dari ledakan itu merusak ruang dan merobek langit.
Semua orang yang terkena udara dari ledakan itu jatuh dengan tubuh yang terhempas jauh. Mei ling, dan Mei jiao yang melihat itu merasa sangat puas dengan pertarungan ini.
Di sisi lain, Xu yang yang telah merobek 1/3 dari langit siang di wilayah binatang buas, melihat ke arah distorsi ruang yang tidak biasa dan merasakan aura dari orang lain yang melihat pertarungan ini.
Setelah selesai dengan pertarungan ini, para pasukan yang membanggakan petinggi mereka yang berada pada tingkat leluhur secara perlahan menciut dengan wajah yang penuh kekecewaan.
"(Para pasukan) ada apa ini? Kenapa leluhur bisa kalah dengan pemuda itu? Leluhur berada pada level 65 dan orang itu berada pada level 53. Ini benar-benar tidak bisa di percaya. Jika seseorang mengatakan nya. Mungkin kami akan menyangkal jika leluhur kami bisa kalah. Tapi ini sudah tidak bisa di bantah lagi."
Di saat semua pasukan tidak memiliki semangat bertarung. Mei ling, Mei jiao dan angry segera melancarkan serangan terakhir mereka dan menghabisi semua pasukan tidak tersisa.
"[Ding, tuan rumah telah membunuh 10.000 monster tingkat awal pada level 20 - 25 dan 10 monster tingkat menengah level 35.]"
"[Selamat, tuan rumah memperoleh 75.000.000 point exp tingkat awal dan 500.000 point exp tingkat menengah. Total keseluruhan exp point tuan rumah adalah 75.500.000 tuan rumah akan secara otomatis melakukan terobosan jika tuan rumah memberi izin]"
"[Selamat tuan rumah memperoleh 100.000.000p. Point akan secara otomatis di gunakan untuk pembayaran di sistem shop. Pembayaran selanjutnya akan di kurangi secara otomatis oleh sistem star.]
"[Selamat, angry telah melakukan terobosan pada level baru. level 51 tingkat kaisar.
Karena hubungan tuan rumah dan pelayan wanita memiliki ikatan yang erat dan kuat. Sistem membantu terobosan baru pada pelayan mei ling dan Mei jiao atas izin tuan rumah pada level 51 tingkat kaisar dan 48 tingkat raja.]
"[Sistem mendeteksi kelelahan pada tubuh tuan rumah dan napas yang tidak stabil. Sistem secara otomatis memulihkan keadaan tuan rumah pada puncaknya. Karena ikatan erat dan hubungan antara pelayan, bawahan dan tuan rumah baik. Sistem akan melakukan pemulihan kepada pelayan wanita Mei ling, Mei jiao dan bawahan angry. Pemulihan akan di lakukan dalam 3, 2, 2, 2. 2. 2. Bercanda jangan marah. 1]
Setelah sistem star mengatakan itu, tubuh Xu yang mulai melayang di udara dan memancarkan cahaya yang bersinar. Elemen cahaya yang aktif memulihkan keadaan Xu yang kembali ke puncaknya dan aura yang bercahaya membungkus Mei ling dan Mei jiao.
Berbeda dengan angry. Cahaya yang bersinar itu tidak membungkus tubuh nya melainkan memancarkan cahaya seperti benang dan menyalurkan nya pada inti emas yang berada di dada angry.
Waktu terus berjalan dan 3 menit telah berlalu. 2 pelayan wanita dan satu bawahan Xu yang, secara tiba-tiba tubuh dari ketiganya bergetar dan udara dalam sekitar berputar mengelilingi mereka. Dan angry adalah pertama yang menembus level 51 tingkat kaisar. Di susul dengan pimpinan ke 7 Mei ling, level 51 tingkat kaisar. Dan terakhir Mei jiao level 48 tingkat raja.
"[Selamat pemulihan keadaan tuan rumah telah berhasil dan terobosan 2 pelayan 1 bawahan telah berhasil atas izin dari tuan rumah.]"
15 menit kemudian...
Setelah pertarungan itu, Xu yang dan yang lain beristirahat untuk sesaat. Wilayah yang tampak tandus dan tidak bernyawa ini sekarang telah di penuhi oleh darah dan mayat pasukan monster.
Di sisi lain, Xu yang yang merasakan ada aura orang lain di wilayah ini tetap tenang dan tidak memikirkan nya.
Beberapa saat kemudian, langit mulai gelap dengan awan yang warna Merah seperti darah. Di wilayah tandus di tempat tubuh Zhao yi hancur. Setiap serpihan dari tubuh nya terbakar dan lenyap seperti ketiadaan.
Tiba-tiba celah ruang terdistorsi dan sebuah sosok yang tampak tidak asik keluar dari celah dimensi ruang itu.
Itu adalah Zhao yi di bentuk asli keduanya. Sama seperti sebelumnya, Zhao yi memiliki aura yang tidak biasa. Aura ini tidak hanya mengancam seperti yang lalu. Sekarang aura ini memiliki sifat mencekik dan membuat orang di sekitarnya susah untuk bernapas.
Xu yang yang melihat Zhao yi dengan tubuh keduanya. Dia hanya tersenyum biasa dan dengan dingin menatap mata Zhao yi. Melihat keadaan yang mengancam, dan 2 pelayan Xu yang yang kesusahan bernapas akibat tekanan dari aura Zhao yi yang berada di level 65. Xu yang segera mengeluarkan aura mana nya dan membungkus tubuh keduanya dan melindungi mei ling dan Mei jiao.
Di sisi lain. Zhao yi yang telah bangkit dengan tubuh keduanya segera dengan acuh mengajak bicara Xu yang dan berkata.
"Bagaimana? Apa kau kelelahan melawan aku yang tidak bisa mati ini? Aku akan berbaik hati dan memberi mu kesempatan. Serahkan kedua wanita itu. Mereka adalah pimpinan wilayah ketujuh dan kedua dari wilayah kami."
Mendengar apa yang di katakan Zhao yi, Xu yang tertawa dengan wajah dan alis yang mengerut dan dengan nada menantang Xu yang berkata berkata.
"Kau ingin mengambil pelayan ku? Kemari jika kau memiliki kemampuan!"
Setelah mengatakan itu, Xu yang secara perlahan mulai berdiri dari tempat istirahat nya. Dia menyapu pandangan ke arah pelayan wanita nya dan berkata dengan nada yang lembut.
"Kelian tetap di sini. Lihat bagaimana rasanya ketika seseorang membela mu. Lihat bagaimana perasaan mu ketika seseorang menganggap mu penting. Perasaan itu.. Kau juga harus merasakannya mei ling. Kau berharga bagi ku"
[Waktu seakan-akan melambat di suasana ini... ]
[ini biasanya terjadi ketika suasana hati seseorang telah mencapai puncak, dan menemukan atau memahami sesuatu. keadaan ini bisanya di temukan saat-saat antara hidup dan mati (merasakan apa itu mati dan apa itu hidup) keadaan ini biasa di sebut 'pencerahan'.]
Mei ling yang mendengar itu. Dia merasakan perasaan yang selama ini ingin dia rasakan. Perasaan saat seseorang melindungi mu. Perasaan saat seseorang beranggapan kau sangat berharga dan akan memperjuangkan mu. Seolah-olah Xu yang mengerti perasaan mei ling. Dia mulai merasakan perasaan haru saat setetes air mata jatuh ke wajahnya yang cantik dan menawan.
Dia melihat kearah Xu yang yang tersenyum tulus pada nya. Dunia dalam pikiran mei ling langsung berubah manjadi taman bunga yang indah dan damai.
Perasaan yang seperti ini, Adalah perasaan yang tidak akan pernah dilupakan oleh Mei ling. Perasaan saat kau sangat berharga dan di perjuangan kan. Itu adalah perasaan yang di penuhi oleh sifat yang rumit.
Mei ling akan menjaga dan mengingat perasaan ini. Sampai perasaan ini tumbuh... Manjadi sebagai benih.. Cinta yang tulus...
Setelah itu Xu yang berjalan seperti biasa ke arah zhao yi. Dia segera mengalihkan pandangan nya ke arah Zhao yi. Dan melangkah kakinya. Dan tidak berselang lama, Xu yang telah tiba di atas langit-langit.
Bersamaan dengan langkah kaki Xu yang. Zhao yi juga menghilang diri pandangan semua orang. Dan telah tiba di atas langit-langit bersamaan dengan datangnya Xu yang.
Dan pertarungan sesungguhnya.. Akan di mulai..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 44 Episodes
Comments