JANGAN MIMPI!

Selesai makan malam bersama, Indira masuk ke dalam kamar diikuti oleh Nathan. Seperti biasanya, setiap kali ada Abinaya, Claudia dan Nathan akan bersikap baik pada Indira.

Akan tetapi, saat tidak ada Abinaya, Nathan akan memperlakukan Indira seperti orang yang tidak pernah mengenal. Nathan benar-benar berubah. Indira bahkan sudah tidak mengenalinya lagi.

Nathan, pria yang sangat dicintainya bukanlah Nathan yang seperti ini. Dia adalah Nathan yang sangat perhatian dan selalu bersikap lembut padanya. Nathan juga tidak pernah tidak mengatakan cinta padanya.

Pria itu hampir setiap hari mengungkapkan kata cinta dari bibir manisnya hingga Indira merasa terbuai dan akhirnya jatuh pada pesona pria itu.

Indira masuk ke dalam kamar mandi. Wanita itu ingin membersihkan tubuhnya. Indira tidak lupa membawa baju ganti ke kamar mandi.

Indira bahkan tidak melirik sama sekali ke arah Nathan yang saat ini sedang berbaring di atas ranjang sambil menatapnya heran. Sejak kapan wanita itu tidak mempedulikannya?

Perasaan cinta Indira pada Nathan memang belum habis. Tetapi, rasa sakit dan kecewanya pada pria itu membuat Indira tidak ingin berdekatan dengan pria itu lagi. Hatinya mati rasa oleh pengkhianatan yang dilakukan oleh Nathan.

Gara-gara pria itu, hidupnya menderita sekarang. Kenapa dia harus terjatuh pada pesona Nathan?

Menyesal?

Tentu saja menyesal. Namun, apa penyesalan itu berguna sekarang? Tidak! Penyesalan itu hanya semakin membuat Indira sakit hati. Setiap kali mengingat kebodohannya karena tergila-gila pada Nathan, membuat rasa penyesalan di hati Indira serasa belati yang menusuk-nusuk hatinya hingga berdarah-darah.

Indira baru saja keluar dari kamar mandi. Wajah cantiknya terlihat segar. Rambutnya yang basah membuat Indira terlihat lebih cantik.

Indira memakai daster. Wanita itu menyuruh asisten rumah tangga Claudia membelikannya daster di pasar secara sembunyi-sembunyi.

Merasa kasihan dengan Indira yang diperlakukan tidak baik oleh mertuanya, membuat asisten rumah tangga di rumah Claudia itu merasa kasihan pada Indira.

Indira membeli daster karena perutnya sudah mulai terlihat membuncit. Tidak mungkin dia terus memakai celana karena perutnya akan terus membesar dari waktu ke waktu.

"Lama banget di kamar mandi!" Suara Nathan membuat Indira menghentikan gerakan tangannya yang sedang mengeringkan rambut dengan handuk.

Indira melirik Nathan yang masih berbaring di atas ranjang. Dalam hati ia merasa heran karena pria itu belum pergi dari kamarnya. Biasanya Nathan akan langsung keluar dari kamar setelah Abinaya masuk ke dalam kamarnya untuk beristirahat.

Apa Claudia belum memberitahu putra tercintanya itu jika Abinaya sudah masuk ke dalam kamarnya? Biasanya, Claudia akan mengetuk pintu dan memanggil putranya sebagai kode, kalau Abinaya sudah masuk ke kamarnya.

Indira melangkah menuju meja rias tanpa menjawab pertanyaan Nathan. Lelaki itu terlihat kesal. Semenjak Nathan mengatakan pada Indira jika dia sudah tidak mencintai wanita itu lagi dan hanya menikahinya karena kehamilan Indira, wanita berstatus sebagai istrinya itu tidak lagi seperti dulu.

Nathan sadar, mungkin Indira marah karena semua ucapannya tentu saja membuat Indira sakit hati. Apalagi, sebentar lagi, Nathan akan menikah dengan Clara.

Semua persiapan pernikahannya sudah lengkap. Nathan dan Clara hanya tinggal melangsungkan pernikahan dan menggelar pesta. Undangan bahkan sudah dicetak dan sudah mulai dibagikan. Minggu depan, Nathan akan menikahi wanita yang dijodohkan kedua orang tuanya.

Wanita yang membuatnya jatuh cinta hingga melupakan Indira. Namun, jika Nathan boleh jujur, dalam hatinya yang paling dalam cintanya untuk Indira masih ada. Hanya saja, Nathan tidak ingin mengakuinya. Nathan sudah berjanji akan menjadikan Clara sebagai wanita satu-satunya dalam hidupnya.

Clara adalah wanita yang sangat sempurna. Cantik, pintar, kaya raya, dan yang jelas, Clara lahir dari keluarga yang jelas bukan seperti Indira yang hanya seorang yatim piatu.

Melihat Indira mengabaikannya, Nathan yang saat ini sedang diliputi gairah merasa kesal. Gairahnya langsung naik saat melihat Indira terlihat begitu seksi di matanya setelah mandi.

Nathan mendekati Indira, meraih tubuh Indira dari belakang kemudian memeluknya.

"Puaskan aku malam ini, Indira." Nathan berbisik pada telinga Indira. Pria itu menghirup rakus aroma tubuh Indira yang hampir sebulan ini tidak disentuhnya.

"Kamu pikir, setelah apa yang sudah kamu lakukan padaku, aku akan menuruti semua keinginan kamu, Nathan Abinaya?"

"Jangan mimpi!"

BERSAMBUNG ....

Terpopuler

Comments

MOMMY

MOMMY

ia mudah dbully dn terlalu bucin kaya orng tak punya pelajaran

2024-02-22

4

Ibu negara

Ibu negara

katanya Indira seorang sarjana pasti mind set nya lbh maju dan bukan kah dia biasa mandiri sebagai anak panti. kok ini cerita nya dibuat sangat lemah seperti tidak punya keahlian apa2?

2024-01-21

1

Susana

Susana

Kakak paling pintar bikin saya mewek saat baca setiap bab-nya. 😭😭😭

2023-06-14

0

lihat semua
Episodes
1 MEMINTA RESTU
2 KAMU HARUS BERTANGGUNG JAWAB!
3 RESMI MENIKAH
4 KAMU PANTASNYA MENJADI BABU!
5 JANGAN MIMPI!
6 WANITA MURAHAN
7 BAJINGAN ITU MEMPERKOSA SAYA!
8 DEMAM
9 DRAMA SEBELUM PERNIKAHAN
10 KESAL
11 MALU
12 PERNIKAHAN NATHAN
13 BERTEMU SAHABAT
14 MALAM PERTAMA
15 BUAT DIA JATUH CINTA PADAMU
16 SAYA BERHAK TINGGAL DI RUMAH INI
17 PESAN DARI INDIRA
18 RENCANA CLAUDIA
19 TUMPAH
20 SELAMAT DATANG MADU
21 MAS NATHAN ITU JUGA SUAMIKU
22 PROVOKASI
23 KEKESALAN CLARA
24 BIMBANG
25 PERASAAN NATHAN
26 MAS NATHAN TIDUR DI KAMAR SAYA
27 JANGAN MENYEBUTKU DENGAN PANGGILAN YANG SAMA DENGANNYA!
28 DILEMA
29 GAGAL
30 MENYESAL
31 JANGAN SAMPAI GAGAL!
32 SYOK
33 MEMBUJUK INDIRA
34 CEMBURU
35 JANGAN EGOIS!
36 AKU JUGA ISTRIMU!
37 KEKESALAN CLARA
38 PROVOKASI
39 MEMBOCORKAN RAHASIA
40 MENDATANGI ABINAYA
41 MARAH
42 MENAHAN RASA
43 RENCANA JAHAT
44 AJAKAN MAKAN SIANG
45 PROMO NOVEL BARU
46 IBU!
47 BERTEMU IBU PANTI
48 RAHASIA
49 INDIRA ADALAH PUTRIMU
50 TIDAK SEDARAH
51 KECELAKAAN
52 KRITIS
53 KEGUGURAN
54 INDIRA PUTRIKU
55 TIDAK MUNGKIN ....
56 DITANGKAP
57 DI MANA ANAKKU?
58 AKU MEMBENCIMU
59 MENYESAL
60 TERBUKTI BERSALAH
61 CLARA SENANG
62 CEMBURU
63 KEKESALAN CLARA
64 INGIN BERCERAI
65 KAMU MENCINTAI CLARA
66 AKU TIDAK SANGGUP
67 PERGI
68 KESAL
69 KEMARAHAN ABINAYA
70 RELA
71 PANIK
72 MERASA BODOH
73 MENYESAL MENIKAH DENGANMU!
74 BERTENGKAR
75 LAGI-LAGI MENYESALI
76 APA AKU HARUS MEMAAFKANMU?
77 TIDAK MAU PULANG
78 MASIH BIMBANG
79 SAKIT SEKALI
80 TAPI DIA IBUKU
81 APA YANG HARUS AKU LAKUKAN?
82 JIKA HARUS MEMILIH
83 HANYA PURA-PURA?
84 AKU INGIN KITA BERCERAI
85 RUMAH MASA DEPAN
86 HANCUR
87 KAMU BERHAK BAHAGIA
88 PUTUSAN SIDANG
89 LEPASKAN AKU
90 CERAIKAN AKU
91 PENYUMBANG LUKA
92 BIARKAN AKU BAHAGIA
93 KERAS KEPALA
94 LEPASKAN
95 SAMPAI KAPAN?
96 BERAT
97 TINGGAL DI APARTEMEN
98 BERCERAI
99 TIDAK AKAN MEMBIARKANMU KEMBALI PADANYA
100 KEDATANGAN AYAH MERTUA
101 MEMANG SEPERTI ITU
102 KEKASIH GELAP
103 KECEWA
104 KAMU BARU MENYADARINYA?
105 INGIN BERTEMU INDIRA
106 AKU RINDU
107 KHAWATIR
108 INGIN BERTEMU ABINAYA
109 KAMU YANG MENYEMBUNYIKAN ISTRIKU?
110 PERMINTAAN ABINAYA
111 CERAIKAN DIA!
112 KISAH KITA BENAR-BENAR BERAKHIR
113 TALAK
114 AKU INGIN MENJADI PELANGI UNTUKMU
115 MAUKAH KAMU MENIKAH DENGANKU?
116 AKU MENCINTAIMU
117 AKU INGIN MEMINANGMU
118 KAPAN KALIAN AKAN MENIKAH?
119 AKU BERSEDIA MENIKAH DENGANMU
120 BUKANKAH KAMU BILANG KAMU AKAN MEMBAHAGIAKAN AKU?
121 SEJAK KAPAN KAMU MENCINTAIKU?
122 JANJI
123 PERMINTAAN MAAF
124 SAH
125 AKU MILIKMU
126 MALAM PERTAMA
127 MAMA INGIN BERTEMU DENGAN INDIRA
128 INGIN MELUPAKAN KENYATAAN
129 BERDOALAH
130 DIA ISTRIKU
131 KEBAHAGIAAN INDIRA LEBIH PENTING
132 MASIH PANTASKAH AKU MENYEBUTMU IBU?
133 AKU MENCINTAIMU, REYNO
134 APA KAMU BENAR-BENAR SUDAH MELUPAKAN AKU?
135 BERTEMU
136 LIHAT AKU SAJA
137 LUPAKAN DIA
138 EGOIS
139 TIDAK MEMAKSA
140 MANA INDIRA?
141 SAKIT
142 JALAN-JALAN
143 JANGAN MENGHINA ISTRIKU!
144 AKU MENCINTAIMU, SUAMIKU
145 KEMARAHAN ALEX
Episodes

Updated 145 Episodes

1
MEMINTA RESTU
2
KAMU HARUS BERTANGGUNG JAWAB!
3
RESMI MENIKAH
4
KAMU PANTASNYA MENJADI BABU!
5
JANGAN MIMPI!
6
WANITA MURAHAN
7
BAJINGAN ITU MEMPERKOSA SAYA!
8
DEMAM
9
DRAMA SEBELUM PERNIKAHAN
10
KESAL
11
MALU
12
PERNIKAHAN NATHAN
13
BERTEMU SAHABAT
14
MALAM PERTAMA
15
BUAT DIA JATUH CINTA PADAMU
16
SAYA BERHAK TINGGAL DI RUMAH INI
17
PESAN DARI INDIRA
18
RENCANA CLAUDIA
19
TUMPAH
20
SELAMAT DATANG MADU
21
MAS NATHAN ITU JUGA SUAMIKU
22
PROVOKASI
23
KEKESALAN CLARA
24
BIMBANG
25
PERASAAN NATHAN
26
MAS NATHAN TIDUR DI KAMAR SAYA
27
JANGAN MENYEBUTKU DENGAN PANGGILAN YANG SAMA DENGANNYA!
28
DILEMA
29
GAGAL
30
MENYESAL
31
JANGAN SAMPAI GAGAL!
32
SYOK
33
MEMBUJUK INDIRA
34
CEMBURU
35
JANGAN EGOIS!
36
AKU JUGA ISTRIMU!
37
KEKESALAN CLARA
38
PROVOKASI
39
MEMBOCORKAN RAHASIA
40
MENDATANGI ABINAYA
41
MARAH
42
MENAHAN RASA
43
RENCANA JAHAT
44
AJAKAN MAKAN SIANG
45
PROMO NOVEL BARU
46
IBU!
47
BERTEMU IBU PANTI
48
RAHASIA
49
INDIRA ADALAH PUTRIMU
50
TIDAK SEDARAH
51
KECELAKAAN
52
KRITIS
53
KEGUGURAN
54
INDIRA PUTRIKU
55
TIDAK MUNGKIN ....
56
DITANGKAP
57
DI MANA ANAKKU?
58
AKU MEMBENCIMU
59
MENYESAL
60
TERBUKTI BERSALAH
61
CLARA SENANG
62
CEMBURU
63
KEKESALAN CLARA
64
INGIN BERCERAI
65
KAMU MENCINTAI CLARA
66
AKU TIDAK SANGGUP
67
PERGI
68
KESAL
69
KEMARAHAN ABINAYA
70
RELA
71
PANIK
72
MERASA BODOH
73
MENYESAL MENIKAH DENGANMU!
74
BERTENGKAR
75
LAGI-LAGI MENYESALI
76
APA AKU HARUS MEMAAFKANMU?
77
TIDAK MAU PULANG
78
MASIH BIMBANG
79
SAKIT SEKALI
80
TAPI DIA IBUKU
81
APA YANG HARUS AKU LAKUKAN?
82
JIKA HARUS MEMILIH
83
HANYA PURA-PURA?
84
AKU INGIN KITA BERCERAI
85
RUMAH MASA DEPAN
86
HANCUR
87
KAMU BERHAK BAHAGIA
88
PUTUSAN SIDANG
89
LEPASKAN AKU
90
CERAIKAN AKU
91
PENYUMBANG LUKA
92
BIARKAN AKU BAHAGIA
93
KERAS KEPALA
94
LEPASKAN
95
SAMPAI KAPAN?
96
BERAT
97
TINGGAL DI APARTEMEN
98
BERCERAI
99
TIDAK AKAN MEMBIARKANMU KEMBALI PADANYA
100
KEDATANGAN AYAH MERTUA
101
MEMANG SEPERTI ITU
102
KEKASIH GELAP
103
KECEWA
104
KAMU BARU MENYADARINYA?
105
INGIN BERTEMU INDIRA
106
AKU RINDU
107
KHAWATIR
108
INGIN BERTEMU ABINAYA
109
KAMU YANG MENYEMBUNYIKAN ISTRIKU?
110
PERMINTAAN ABINAYA
111
CERAIKAN DIA!
112
KISAH KITA BENAR-BENAR BERAKHIR
113
TALAK
114
AKU INGIN MENJADI PELANGI UNTUKMU
115
MAUKAH KAMU MENIKAH DENGANKU?
116
AKU MENCINTAIMU
117
AKU INGIN MEMINANGMU
118
KAPAN KALIAN AKAN MENIKAH?
119
AKU BERSEDIA MENIKAH DENGANMU
120
BUKANKAH KAMU BILANG KAMU AKAN MEMBAHAGIAKAN AKU?
121
SEJAK KAPAN KAMU MENCINTAIKU?
122
JANJI
123
PERMINTAAN MAAF
124
SAH
125
AKU MILIKMU
126
MALAM PERTAMA
127
MAMA INGIN BERTEMU DENGAN INDIRA
128
INGIN MELUPAKAN KENYATAAN
129
BERDOALAH
130
DIA ISTRIKU
131
KEBAHAGIAAN INDIRA LEBIH PENTING
132
MASIH PANTASKAH AKU MENYEBUTMU IBU?
133
AKU MENCINTAIMU, REYNO
134
APA KAMU BENAR-BENAR SUDAH MELUPAKAN AKU?
135
BERTEMU
136
LIHAT AKU SAJA
137
LUPAKAN DIA
138
EGOIS
139
TIDAK MEMAKSA
140
MANA INDIRA?
141
SAKIT
142
JALAN-JALAN
143
JANGAN MENGHINA ISTRIKU!
144
AKU MENCINTAIMU, SUAMIKU
145
KEMARAHAN ALEX

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!