Ibu Untuk Anakku

Ibu Untuk Anakku

Emvrat .....

Ting!

Bunyi lift yang terbuka menyadarkan Hasna dari keasyikan melihat akun Instagram di hapenya.

Bukan asyik sebetulnya menunggu lift selama hampir 15 menit karena selalu penuh dengan karyawan di jam pulang kantor, memang  paling mengesalkan.

Tadi, dia sudah menunda waktu pulang sampai 40 menit supaya lift nya agak kosong tapi ternyata masih saja penuh. Katanya ada 2 lift yang sedang diperbaiki, itu sebabnya ada penumpukan pas jam pulang kantor.

Hanya ada tiga orang di dalam lift, lebih tepatnya dua orang dewasa dan satu anak perempuan yang lucu dengan rambut dikuncir dua.

“Cilahkan masyuuuk nanti pintutnya kbulu tutup…” celotehnya. ”hihihihihi lucu bingits…."

Dalam hati Hasna jarang-jarang ada anak kecil di kantor. Mukanya bulat, gembil mirip Marsya and The Bear, yang jadi Bear-nya bapak-bapak yang mukanya serius ini. “Buset deh mukanya unfriendly banget… efek pulang sore habis energi kayanya”.

“Ini syatu… Ini duha…. Ini tida… Ini emvat…." Celoteh Marsya KW 1.

"Hmmm lebih lucu malahan dari Marsya…..". pikir Hasna

“Kaka mahu syatu ataw duha?" katanya sambil menarik rok Hasna.

Hasna berjongkok melihatnya agar sejajar.  Anak ini menawarkan permen coklat kepadanya.

“Mau emvrat." ucapnya sambil mengulurkan tangan

Ting!

Lift berbunyi dan sejumlah karyawan akan masuk tapi tiba-tiba berhenti melihat yang di dalam lift.

“Maaf Pak, kami kira tidak ada Bapak?”. Mereka mundur semua. “Hah…. Memang dia siapa? Waduuuuuuh aku gak tau, gimana ini.. ”

Hasna melirik dua laki-laki yang berdiri di sebelahnya. Ini adalah minggu ke-2 ia bekerja di kantor ini. Belum banyak yang ia kenal, hanya orang-orang yang satu divisi dengannya di bagian Pelatihan dan Pengembangan.

Satu minggu kebelakang hanya mempelajari dokumen pelatihan yang sudah dilakukan dan dikembangkan oleh perusahaan. Kebanyakan hanya program pelatihan untuk internal dan pelatihan yang diikuti karyawan di luar kantor.

“Tidak apa-apa, silakan masuk. Dua lift sedang di service dan diperbaiki, silakan masuk kita sama-sama turun" Suaranya berat dan dalam.

“Widihhh… suaranya seperti penguasa begitu… aroma-aroma kekuasaan, perasaan Pak Jokowi yang Presiden saja suaranya gak begitu-begitu amat” Hasna tersenyum sendiri.

"Kaka jadi mau belapaaaa?” Marsya KW kembali menarik perhatian Hasna. Dukkkkkk. Desakan orang masuk lift mendorong Hasna ke dinding dan Marsya KW terdesak, untung Hasna jongkok dan menahan dorongan orang-orang yang berdesakan masuk.

“Woooooi.. ada anak kecil ini jangan dorong-dorong, dilihat dongg!” seketika Hasna berteriak saat badannya semakin melesak ke dinding menahan Marsya KW supaya tidak terhimpit.

“Huhhh gayanya sok-sok-an gak mau masuk lift begitu disuruh masuk kaya Gerombolan Si Berat masuk kondangan… tidak terkendali,” pikirnya sambil berusaha menahan dorongan dengan lengannya.

"Maaf mba, gak keliatan jangan jongkok makanya ngabisin tempat” lelaki di depan Hasna mengeluh menahan kakinya agar tidak membentur kepala Hasna.

“Maura… Papi gendong sini..” Lelaki itu mengulurkan tangannya untuk mengangkat anak itu. “Nda mahu… ini syuda dipeyuk syama kaka”.

Huftttt udara langsung pengap, kapasitas lift yang maksimal menjadikan oksigen terasa sedikit.

“Kakak gendong yaah supaya tidak panas” Hasna langsung mengangkat Marsya KW. “Bisa-bisa pingsan nih anak, bau keringat dan oksigen yang sedikit, untung ga cengeng nih bocah.”

“Jaddiii mau syatu ataaaw duhaaa?” Maura kembali mengacungkan permen ditangannya, "Yak ampyuuun ini anak keukeuh nawarin permen." Hasna tersenyum geli.

“Emvraat” jawab Hasna.

“Tidaaaa bole banyak banyaak nanti syakit gigihnya. Teyus… ini bukan emvrat taaapiii em vaat”

Ting!

Huffftt… sampai deh di Lobby. Seketika udara segar masuk ke dalam lift bersamaan dengan karyawan yang keluar dari lift.

Hasna bergegas keluar dari lift mengikuti dua lelaki yang ada di depannya, menurunkan Maura alias Marsya KW depan mereka dan merapihkan baju anak itu.

“Gak apa-apa Kaka gak usah dikasih permen, untuk Maura saja.. Kaka sudah manis jadi gak boleh makan permen”.

"Kaka tawu dari mana rasanya manis… sinih Maura jilat”.

"Eh.. ini bocah gak tau gombalan qiqiqiqiiqiqi." Hasna langsung menjauhkan kepalanya saat Maura mendekati mukanya sambil menjulurkan lidah.

“Gak… kaka bercanda… kaka rasanya pait jangan dijilat … kaka minta permennya satru saja yah supaya kaka gak pait".

Laki-laki yang membawa dua tas tampak tertawa lebar mendengar percakapan Hasna dan Maura sedangkan Papa Maura hanya diam tanpa ekspresi.

“Kurang gula nih orang .. emaknya diabetes kali sampai anaknya gak kebagian gula”

“Syatu kaka .. bukan satru…” ucap Maura sambil memilih-milih permen dan memberikannya kepada Hasna.

"Terima kasih sudah menggendong Maura” Dia langsung menggendong anaknya dan meninggalkan Hasna yang masih berjongkok.

“Terima kasih mba… kami duluan….” Kata lelaki yang membawa tas di kedua tangannya.

“Hmmm Om yang senyuman manis itu Asistennya kali… setia amat sampai bawain tas si bos.. yaiyalah Hasna ngapain jadi boz kalau semua dikerjakan sendiri emang elo”.

Hasna tersenyum sendiri. Hampir jam 7 malam lebih baik solat magrib dulu di mushola kantor daripada pulang sekarang. Hasna bergegas ke belakang Gedung untuk Solat Magrib di mushola.

Beruntung bekerja di tempat ini disediakan Mushola yang nyaman dan bersih bagi karyawan yang menjalankan ibadah. Musholanya luas dan bisa dipakai untuk Jumatan karena bisa memuat jamaah yang banyak. Ini salah satu alasan Hasna memutuskan bekerja di sini saat dia mendapatkan tawaran kerja di Jakarta.

Terpopuler

Comments

Aura azzahwa

Aura azzahwa

baca lagiii ga tau udah yang berapa kalinya,,,,

2024-10-31

0

Mur Lina

Mur Lina

Baca LG ngga bosan ngebacanya ☺️☺️☺️

2024-11-14

0

Rosida maghrib

Rosida maghrib

baca ulang

2024-11-07

0

lihat semua
Episodes
1 Emvrat .....
2 Pak Sembiring
3 Welcome to Djakardah
4 Maura the Mouse
5 Kumis Maura
6 Minnie the Mouse and Tom the Cat
7 Keributan di Lantai 9
8 Hasna Kubikel
9 Eyeliner itu bukan permanent marker
10 Baby Oil
11 Tongkat Ajaib Penumbuh Kumis
12 Mitha
13 Gibah is our part of life
14 Sesajen untuk Leluhur
15 Maleficent Room
16 Anak Koala Pindah Pohon
17 Bapakable dan Ibuable
18 Nenek Maura
19 Rekam Sekarang
20 Kura-kura Pencuri Kumis Harimau
21 Hati-hati Hasna ada Satpam
22 Manusia Setengah Otak
23 Persekongkolan 2 Kamvret
24 Skenario yang Gagal
25 Arya Lelaki Berkonsep
26 Senior yang Baik Hati dan Tyduc Sombong
27 Belajar itu Seumur Hidup
28 Para Pencinta Sup Iga
29 Angga... Waspadalah Waspadalah
30 Darth Vader Parfume
31 Rambut Oscar si Raja Hutan
32 Pasukannya Hasna
33 PENGUMUMAN
34 Oscar si Raja Racing
35 Employee Gathering
36 Om Arya Sarangeee...
37 Odong Odong Emran
38 Kekepoan Mama
39 Maura Sakit
40 Seharusnya Namanya.. Mendung
41 Hadeuuuh deg-degan
42 Maura Pulang
43 Kesetrum Lagih...
44 Beda Dimensi
45 Maukah menjadi ibu anak-anakku Hasna?
46 Mamaaa.... aku dilamaaaarrr...
47 Hasna.... Pulang!
48 Ternyata mirip Ayah
49 Harta yang Paling Berharga adalah Keluarga
50 Terima kasih kepada Pembaca
51 Hobi: Mencuci Mobil
52 Emran Pawang Anak
53 Argumentasi Hasna
54 Cuci Mobil Berhadiah Alphard
55 Perang Bintang
56 Mari Kita Balas dengan Pecel Lele
57 Anatomi Tubuh Ikan Lele
58 Bisik Bisik Tetangga
59 Perkelahian 2 Kucing Garong
60 Raina
61 Mama is The Best
62 Gara-gara Cacing Gak Mau Pakai Baju
63 Bayangan Keluarga Kecil dan Bahagia
64 Fulgoso yang Ingin Taaruf
65 Masih Original bukan Barang KW
66 Yang Rumit itu Kamu
67 Buna Hasna
68 Latihan Kesabaran Part 1
69 Umur Masehi vs Umur Mental
70 El Muchaco De Los Ojos Tristes
71 Skor 1 -1
72 Hidup adalah Keseimbangan
73 Menuju Halal
74 Hanya Cium Tangan Saja
75 Uda Rezaaa Tambo Cie....
76 Adu Kuat
77 Latihan Kesabaran Part 2
78 Turbulensi Emosi
79 Shine Bright Like a Diamond
80 Friends with Benefit
81 Dilarang Bias Gender
82 Adik Ipar Tukang Kompor
83 Modal Dasar Pembangunan Size 36 Cup B
84 Kado Buat Aku Apa?
85 Kena Smack Down
86 Bonus Pernikahan : Sop Iga Setiap Hari
87 Kakang Reza Ahiiiw
88 Kisi-kisi Mas Kawin
89 Sah ? Sah !
90 Canon in D Mayor: Welcome to The Family, Hasna!
91 Paket Hemat Beli 2 dapat 3
92 Adegan Iya Iya
93 Aliran Senggol Bacok
94 Jangan Pundungan Kaya Mama
95 Cerita Ikan yang Suka Menangis
96 Di Sun Dul Reza
97 Screen Lock
98 Mau menjadi Subyek bukan Obyek
99 Manfaat Berwudhu
100 First Kiss
101 Penyesalan yang Tak Terungkapkan
102 Tutorial membuat roti, menyeduh kopi, mencium? ehhhhh
103 Telepon Dong... Ada yang Kangen nih!
104 Makeup Minimalis Ekonomis
105 Belalai Gajah
106 Pijat Refleksi
107 Modus Ramalan Garis Tangan
108 Takdir Baik atau Takdir Buruk?
109 Ya! .. Saya hanyalah istri untuk menjadi ibu dari anak-anakmu
110 Pulang aja aah ke Bandung
111 Melihat Masalah dari Sisi yang Berbeda
112 Wow Fantastic Baby
113 Perkuat Pusat Perbanyak Cabang
114 Maneki Neko
115 Dejavu
116 Selamat Datang Orang Songong
117 Reuni Para Senior
118 Hasna and The Band
119 Topan Badai Kalah sama Petir
120 Mohon Maaf Kamarnya Disita
121 Menolong Sesama Mahluk
122 Pelukku untuk Pelikmu
123 Hadiah Cuci Mobil
124 Hak Guna Pakai
125 Cengekna Manaaaa!
126 Generasi XYZ
127 Boleh saja .. Asal!
128 Ada yang Punya Charger?
129 Bayi Besar
130 Bekal Bathin untuk Kucing
131 Analisa Ahli Forensik
132 Supir Tembak
133 Maharnya saya kembalikan !
134 Jebakan Batman di Konser BigBang
135 Ingin Ikut Pindah Dunia
136 Ada Saatnya Perempuan Hilang Kewarasan
137 Tabungan Kebaikan
138 Uri Saranghaji Marayo
139 daaaan....goaaal!!!
140 Perempuan yang Mengubah Dunianya
141 Teori Kepribadian Hello Kitty
142 Perang Dimulai
143 Kaya di Dunia Mati Masuk Surga
144 Panggil dia Soju
145 Dualisme Cinderella vs Cirengbella
146 Gak punya Pacar tapi Punya Suami
147 Akting Seorang BuCin
148 Dunia Jungkir Balik Hasna
149 Apakah Mimpi itu Halusinasi
150 Ganteng Belum Tentu Baik
151 Private Party with You
152 Behind Every Successful Man There is A Woman
153 Kamu Selalu Benar... Saya yang Salah
154 Sama-sama Keras Kepala cuma Beda Nasib
155 Baik tapi Jahat atau Baik suka Jahat?
156 Spy is Everywhere
157 Ternyata Diam itu Lebih Menyakitkan
158 Adu Licik
159 Maaf Suaminya sedang PMS
160 Surprise!
161 Mulutmu Harimaumu
162 New Hero in Town
163 Hati yang Luka
164 Masa Karantina
165 Masa Persiapan
166 I Love You... Good Bye..
167 Masihkah Ada Kesempatan?
168 Ingin Tetap Menjadi Elang
169 My Dear Hasna
170 Yoroshiku Onegai Shimasu
171 Update Status itu Penting
172 Ijinkan Aku Menatapnya Sekarang
173 Akankah Pungguk Kembali Merindukan Bulan
174 Superman vs Stupid Man
175 My Dear Reza
176 Hasna Dimana Kamu?
177 Sekali-kali jadi Detektif
178 Hujan
179 Anak Ketiga
180 Menuju Bucin
181 Pulang
182 Bang Syamsul dan Kang Udin
183 Pelanggaran Wilayah Perbatasan
184 Another Surprise
185 Songong vs Ilfill
186 Syarat dan Ketentuan Berlaku
187 Mulut Sabar itu Perlu Latihan
188 Jangan Suka Memancing kalau Gak Mau Ditanduk
189 Hukuman di Strum
190 Menunda Mimpi bukan Berarti Gagal
191 Mencintai itu Bukan Memiliki tapi Membuatnya Bahagia
192 Hadapi Ketakutan bukan Dihindari!
193 Menunggu Besok
194 Wangi Aroma Intim Berdua
195 Can't Help Falling in Love
196 Jangan di Skip-Jangan di Skip.. Episode Terakhir Mau Lewat
197 BonCab: Harta Tahta dan Hasna
198 BonCab: Ibadah 1001 Malam
Episodes

Updated 198 Episodes

1
Emvrat .....
2
Pak Sembiring
3
Welcome to Djakardah
4
Maura the Mouse
5
Kumis Maura
6
Minnie the Mouse and Tom the Cat
7
Keributan di Lantai 9
8
Hasna Kubikel
9
Eyeliner itu bukan permanent marker
10
Baby Oil
11
Tongkat Ajaib Penumbuh Kumis
12
Mitha
13
Gibah is our part of life
14
Sesajen untuk Leluhur
15
Maleficent Room
16
Anak Koala Pindah Pohon
17
Bapakable dan Ibuable
18
Nenek Maura
19
Rekam Sekarang
20
Kura-kura Pencuri Kumis Harimau
21
Hati-hati Hasna ada Satpam
22
Manusia Setengah Otak
23
Persekongkolan 2 Kamvret
24
Skenario yang Gagal
25
Arya Lelaki Berkonsep
26
Senior yang Baik Hati dan Tyduc Sombong
27
Belajar itu Seumur Hidup
28
Para Pencinta Sup Iga
29
Angga... Waspadalah Waspadalah
30
Darth Vader Parfume
31
Rambut Oscar si Raja Hutan
32
Pasukannya Hasna
33
PENGUMUMAN
34
Oscar si Raja Racing
35
Employee Gathering
36
Om Arya Sarangeee...
37
Odong Odong Emran
38
Kekepoan Mama
39
Maura Sakit
40
Seharusnya Namanya.. Mendung
41
Hadeuuuh deg-degan
42
Maura Pulang
43
Kesetrum Lagih...
44
Beda Dimensi
45
Maukah menjadi ibu anak-anakku Hasna?
46
Mamaaa.... aku dilamaaaarrr...
47
Hasna.... Pulang!
48
Ternyata mirip Ayah
49
Harta yang Paling Berharga adalah Keluarga
50
Terima kasih kepada Pembaca
51
Hobi: Mencuci Mobil
52
Emran Pawang Anak
53
Argumentasi Hasna
54
Cuci Mobil Berhadiah Alphard
55
Perang Bintang
56
Mari Kita Balas dengan Pecel Lele
57
Anatomi Tubuh Ikan Lele
58
Bisik Bisik Tetangga
59
Perkelahian 2 Kucing Garong
60
Raina
61
Mama is The Best
62
Gara-gara Cacing Gak Mau Pakai Baju
63
Bayangan Keluarga Kecil dan Bahagia
64
Fulgoso yang Ingin Taaruf
65
Masih Original bukan Barang KW
66
Yang Rumit itu Kamu
67
Buna Hasna
68
Latihan Kesabaran Part 1
69
Umur Masehi vs Umur Mental
70
El Muchaco De Los Ojos Tristes
71
Skor 1 -1
72
Hidup adalah Keseimbangan
73
Menuju Halal
74
Hanya Cium Tangan Saja
75
Uda Rezaaa Tambo Cie....
76
Adu Kuat
77
Latihan Kesabaran Part 2
78
Turbulensi Emosi
79
Shine Bright Like a Diamond
80
Friends with Benefit
81
Dilarang Bias Gender
82
Adik Ipar Tukang Kompor
83
Modal Dasar Pembangunan Size 36 Cup B
84
Kado Buat Aku Apa?
85
Kena Smack Down
86
Bonus Pernikahan : Sop Iga Setiap Hari
87
Kakang Reza Ahiiiw
88
Kisi-kisi Mas Kawin
89
Sah ? Sah !
90
Canon in D Mayor: Welcome to The Family, Hasna!
91
Paket Hemat Beli 2 dapat 3
92
Adegan Iya Iya
93
Aliran Senggol Bacok
94
Jangan Pundungan Kaya Mama
95
Cerita Ikan yang Suka Menangis
96
Di Sun Dul Reza
97
Screen Lock
98
Mau menjadi Subyek bukan Obyek
99
Manfaat Berwudhu
100
First Kiss
101
Penyesalan yang Tak Terungkapkan
102
Tutorial membuat roti, menyeduh kopi, mencium? ehhhhh
103
Telepon Dong... Ada yang Kangen nih!
104
Makeup Minimalis Ekonomis
105
Belalai Gajah
106
Pijat Refleksi
107
Modus Ramalan Garis Tangan
108
Takdir Baik atau Takdir Buruk?
109
Ya! .. Saya hanyalah istri untuk menjadi ibu dari anak-anakmu
110
Pulang aja aah ke Bandung
111
Melihat Masalah dari Sisi yang Berbeda
112
Wow Fantastic Baby
113
Perkuat Pusat Perbanyak Cabang
114
Maneki Neko
115
Dejavu
116
Selamat Datang Orang Songong
117
Reuni Para Senior
118
Hasna and The Band
119
Topan Badai Kalah sama Petir
120
Mohon Maaf Kamarnya Disita
121
Menolong Sesama Mahluk
122
Pelukku untuk Pelikmu
123
Hadiah Cuci Mobil
124
Hak Guna Pakai
125
Cengekna Manaaaa!
126
Generasi XYZ
127
Boleh saja .. Asal!
128
Ada yang Punya Charger?
129
Bayi Besar
130
Bekal Bathin untuk Kucing
131
Analisa Ahli Forensik
132
Supir Tembak
133
Maharnya saya kembalikan !
134
Jebakan Batman di Konser BigBang
135
Ingin Ikut Pindah Dunia
136
Ada Saatnya Perempuan Hilang Kewarasan
137
Tabungan Kebaikan
138
Uri Saranghaji Marayo
139
daaaan....goaaal!!!
140
Perempuan yang Mengubah Dunianya
141
Teori Kepribadian Hello Kitty
142
Perang Dimulai
143
Kaya di Dunia Mati Masuk Surga
144
Panggil dia Soju
145
Dualisme Cinderella vs Cirengbella
146
Gak punya Pacar tapi Punya Suami
147
Akting Seorang BuCin
148
Dunia Jungkir Balik Hasna
149
Apakah Mimpi itu Halusinasi
150
Ganteng Belum Tentu Baik
151
Private Party with You
152
Behind Every Successful Man There is A Woman
153
Kamu Selalu Benar... Saya yang Salah
154
Sama-sama Keras Kepala cuma Beda Nasib
155
Baik tapi Jahat atau Baik suka Jahat?
156
Spy is Everywhere
157
Ternyata Diam itu Lebih Menyakitkan
158
Adu Licik
159
Maaf Suaminya sedang PMS
160
Surprise!
161
Mulutmu Harimaumu
162
New Hero in Town
163
Hati yang Luka
164
Masa Karantina
165
Masa Persiapan
166
I Love You... Good Bye..
167
Masihkah Ada Kesempatan?
168
Ingin Tetap Menjadi Elang
169
My Dear Hasna
170
Yoroshiku Onegai Shimasu
171
Update Status itu Penting
172
Ijinkan Aku Menatapnya Sekarang
173
Akankah Pungguk Kembali Merindukan Bulan
174
Superman vs Stupid Man
175
My Dear Reza
176
Hasna Dimana Kamu?
177
Sekali-kali jadi Detektif
178
Hujan
179
Anak Ketiga
180
Menuju Bucin
181
Pulang
182
Bang Syamsul dan Kang Udin
183
Pelanggaran Wilayah Perbatasan
184
Another Surprise
185
Songong vs Ilfill
186
Syarat dan Ketentuan Berlaku
187
Mulut Sabar itu Perlu Latihan
188
Jangan Suka Memancing kalau Gak Mau Ditanduk
189
Hukuman di Strum
190
Menunda Mimpi bukan Berarti Gagal
191
Mencintai itu Bukan Memiliki tapi Membuatnya Bahagia
192
Hadapi Ketakutan bukan Dihindari!
193
Menunggu Besok
194
Wangi Aroma Intim Berdua
195
Can't Help Falling in Love
196
Jangan di Skip-Jangan di Skip.. Episode Terakhir Mau Lewat
197
BonCab: Harta Tahta dan Hasna
198
BonCab: Ibadah 1001 Malam

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!