Lao Xing yang telah membuat Hei Tang menjadi pil darah energi Berjalan mendekat ke arah Jing Fu lalu menujukan pil darah energi itu kepada Jing Fu dengan sedikit ancaman.
" Jika kamu tidak menyerah ,hidup mu akan menjadi pil darah energi seperti ini ,karena kamu telah menyerah tuan muda kami pasti akan membiarkan mu hidup dengan tenang di masa depan,tentu saja jika kamu berkhianat hidup mu akan lebih menderita lagi."
Kata Lao Xing yang membuat Jing Fu semakin ketakutan.
Jing Fu benar benar tidak memiliki pilihan yang lain selain harus membuat pilihan menyerah kepada Cang Lin karena dia ingin tetap tertahan hidup dari pada mati sia sia seperti yang lain nya .
" Pengkhianat matilah !"
Dari jauh terdengar suara seseorang yang cukup keras di sertai orang itu muncul dari udara langsung menyerang lao Xing dengan mendorongkan tapak tangan kanan nya membentuk energi naga Putih besar menyerang ke arah Lao Xing dan Jing Fu yang berdekatan dalam satu serangan Orang itu ingin membunuh Lao Xing dan Jing Fu dalam satu serangan kematian dengan kekuatan tingkat ke 8 energi dewa abadi .
Lao Xing dengan cepat menyimpan pil darah energi .
Kedua tapak tangan nya di dorongkan ke depan membentuk pusaran bayangan hitam besar melindungi diri nya dan juga Jing Fu.
Whossssss
Naga energi perak amblas masuk ke dalam pusaran hitam bayangan iblis tetapi karena kekuatan serangan terlalu kuat membuat pusaran energi hitam pecah dan hancur dengan ledakan besar .
Tubuh Lao Xing terdorong mundur jauh ke belakang dan mendarat membentuk garis lurus ..
Napas Lao Xing memburu di sertai seluruh tubuh nya bergetar oleh hentakan arus energi tingkat ke 8 Dewa abadi walau pun dia berhasil menahan nya tetap saja efek dari serangan kekuatan besar itu membuat Lao Xing terluka.
Orang yang membuat serangan adalah seorang pria tua berusia sekitar 60 tahunan dengan tingkat kekuatan aura energi tingkat ke 8 dewa abadi.
Setelah mendorong mundur Lao Xing Orang tua itu bergerak sangat cepat menyerang ke arah Cang Lin yang berdiri dengan sangat tenang di dekat sana melihat pertarungan mereka.
Cakar tangan kiri orang tua itu bergerak sangat cepat membentuk cakar energi tangan perak menyerang dengan mencengkram ke arah leher Cang Lin .
Dalam satu serangan orang tua itu ingin mematahkan leher Cang Lin.
Saat cakar tangan perak akan mengenai leher Cang Lin tiba tiba serangan energi cakar perak itu berhenti di tengah jalan .
Tangan kanan Cang Lin bergerak sangat cepat tiba tiba telah menangkap pergelangan tangan orang tua itu sehingga serangan itu terhenti seketika.
" Arhhhhh ......
Terdengar jeritan kesakitan dari orang tua itu saat Cang Ling meningkatkan kekuatan pegangan nya hampir menghancurkan pergelangan tangan orang tua itu .
Tinju tangan kiri Cang Lin bergerak cepat menyerang ke depan tepat ke arah wajah orang tua itu.
Bangggg......
Tinju tangan kiri Cang Lin dengan telak mengenai wajah orang tua itu dengan sangat keras membuat kepala nya terdorong ke belakang.
Mematahkan hidung dan juga beberpa batang gigi sehingga dari mulut orang itu mengeluarkan darah segar.
" Berlutut !"
Seru Cang Lin sambil menarik pergelangan tangan orang tua itu ke bawah dengan hentakan yang sangat kuat.
Brukkkkk
Tubuh orang tua itu langsung terjatuh berlutut di hadapan Cang Lin tanpa ada kekuatan melawan.
" Menyerang aku secara terbuka seperti ini,kamu pikir dengan siapa kamu bertarung sekarang ."
Suara Cang Lin terdengar dengan sedikit sinis memandang rendah kekuatan orang itu.
Mata orang itu melihat Cang Lin Dengan sangat ketakutan sekali karena sekarang dia baru bisa melihat jelas seberapa kuat Cang Lin yang sebenar nya .
" Kkekuatan Alam Jiwa.....!
Seru orang itu dengan wajah pucat pasi tidak percaya dia telah menyerang seorang tingkat alam jiwa yang sangat kuat dengan sangat tidak tahu diri dengan kekuatan nya yang hanya berada di tingkat kekuatan energi dewa abadi ke 8.
Itu sama saja mencari kematian sendiri karena pertarungan itu tidak mungkin bisa dia menangkan.
" Aku akan memberikan kepada mu dua pilihan, tunduk kepada ku atau aku akan mengirimkan mu ke jalan tanah kuning !"
Cang Lin berniat menjadikan orang tua itu sebagai bawahan karena cang Lin butuh dukungan bawahan agar dia bisa bertindak lebih cepat mencapai tujuan nya mendapatkan sumber daya besar di dunia atas bertambah kuat dan pulihkan mutiara jiwa Xiao Ling .
Terdiam orang tua itu melihat Cang Lin sambil menahan rasa sakit pada pergelangan tangan nya yang hampir patah oleh cengkraman tangan Cang Lin yang sangat kuat seperti jepitan besi baja .
" Apa rencana mu terhadap sekte Naga Perak kami ?"
"Tidak apa apa aku hanya ingin mendapatkan bawahan untuk melakukan beberapa tugas kecil ,tenang saja aku tidak akan merugikan kalian, jika kalian bersikap baik aku akan bersikap baik,tetapi jika kalian bertindak buruk,aku akan melakukan sesuatu yang lebih buruk kepada sekte naga perak kalian ."
Setiap kata kata Cang Lin sangat tegas membuat Orang tua itu tidak berani untuk membantah tetapi dia juga tidak berani berkata setuju
" Tetua San Feng kita lebih baik menyerah ,melawan mereka kita pasti akan mati!"
Jing Fu telah melihat betapa kejam nya cang Lin dan Lao xing membunuh orang seperti membunuh semut ,jika mereka menolak sudah pasti kematian akan datang kepada mereka berdua.
" Baik,aku Tetua San Feng akan tunduk dan patuh kepada mu !"
Jawab Tetua San Feng suara serius tanpa ada keraguan sedikitpun karena nyawa lebih penting dari pada mati sia sia.
" bagus Kamu telah membuat pilihan yang tepat,aku tidak akan merugikan mu tetapi aku akan memberimu keberuntungan besar di masa depan ."
Kata Cang Lin melepaskan pegangan pada pergelangan tangan San Feng .
Setelah melepaskan pegangan nya tiba tiba tangan kanan Cang Lin bergerak sangat cepat menusuk dahi Tetua San Feng yang menimbulkan lingkaran susunan formasi kecil di dahi tetua San Feng.
" itu adalah segel ikatan pikiran ,jika kamu berniat berkhianat, segel susunan formasi emas kecil itu akan meledakan pikiran mu,dan kamu akan menjadi orang yang hilang ingatan atau gila itu lebih buruk dari pada kamu mati terbunuh,"
Mendengar ancaman Cang Lin membut tetua San Feng keluar keringat dingin wajah pucat pasi .
Lao Xing pun melepaskan ikatan energi bayangan hitam di kaki Jing Fu.
" Mulai sekarang kamu adalah bawahan ku,semua kata kata mu harus jujur dan terus terang jika aku mengetahui kamu berkata sesuatu yang tidak benar kamu akan berakhir dengan sangat menyedihkan."
Cang Lin memberikan ancaman dan juga ikatan yang menakutkan agar Tetua San Feng tidak berani mengkhianati mereka di masa depan .
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 76 Episodes
Comments
Ikram Dicky
mantap
2025-03-04
0
Imam Sutoto
mantap gan lanjutkan
2024-09-14
0
Iwan Iswahyudi
🤣😂🤪👍👍👍
2024-02-09
3