IKHTIAR CINTA AKMAL

IKHTIAR CINTA AKMAL

STORY of AKMAL

Akmal Khan Muhammad Khaliq, sebuah nama indah yang juga mempunyai arti tidak kalah indahnya, yaitu seorang pangeran yang sangat pandai, kreatif dan juga terpuji.

Akmal adalah salah satu Dosen di salah satu Universitas ternama yang ada di Indonesia, dan dia mengajar di jurusan Agama Islam.

Mempunyai wajah yang bisa terbilang tampan, membuat Akmal sapaan akrabnya, menjadi salah satu Dosen terfavorit di kalangan para mahasiswi.

Selain tampan, nilai plus yang dimiliki oleh Akmal, dia sholeh, sopan, pendiam, dan juga pintar mengaji.

Sudah banyak kaum hawa yang berandai-andai, terutama para mahasiswinya supaya sang Dosen sholeh itu mau melirik ke arahnya.

Akan tetapi sayang sekali, di umurnya yang sudah menginjak ke tiga puluh tahun belum ada satu perempuan pun yang bisa memikat hatinya.

" Saya bukan mencari kekasih dunia, yang justru akan menjerumuskan saya ke dalam kesesatan semata, yang saya cari adalah kekasih halal yang akan saya tuntun menuju ke surga-Nya ,"

Seperti itulah jawaban dari Akmal, ketika dia akan menolak setiap ungkapan cinta dari para kaum hawa.

Akmal adalah anak ke dua dari pasangan Rafiq Al-kholiq dan Jian Khasifa, dan dia mempunyai seorang Kakak yang bernama Mirza Zimraan Attar Khaliq, biasa dipanggil Mirza.

Mirza juga tidak kalah tampan serta sholeh seperti sang adik, dan dia juga seorang pengajar, hanya saja dia cuma sebagai guru di Yayasan milik Keluarga, yaitu Yayasan Al-Islami yang terdiri dari Paud, TK, SD, SMP, dan juga SMA.

Pagi ini seperti biasa, di rumah Ayah Rafiq akan di awali dengan sarapan bersama sebelum semua orang berangkat mengerjakan rutinitasnya sehari-hari.

" Kamu ko santai sekali Akmal,? apa hari ini kamu tidak mengajar? ," tanya sang Ayah kepada Akmal.

" Akmal mengajar ko Ayah, tapi nanti sekitar jam sepuluh sampai jam dua siang saja ," jawab Akmal.

Perbincangan mereka terjeda sejenak, ketika Mirza ikut bergabung di meja makan.

" Pagi semua ," sapa Mirza kepada Keluarganya.

" Pagi Kak ," jawab Akmal, sedang Ayah Rafiq hanya mengangguk sambil tersenyum saja kepada Akmal.

" Kamu mau makan yang mana Nak?? ," tanya sang Mama kepada Mirza.

" Sudah Mama duduk saja, nanti Mirza akan mengambil sendiri ," jawab sopan dari Mirza kepada Mama Jian.

" Apa hari ini kamu sibuk Mirza?? ," tanya Ayah Rafiq kepada Mirza.

" Tidak Ayah ," jawab Mirza sambil mengambil makanan yang ingin dia makan.

" Baguslah, kalau begitu, nanti tolong antarkan Ayah mengecek pembangunan di Yayasan kita, sudah sampai sejauh mana pembangunannya ," kata Ayah Rafiq.

" Baik Ayah, tapi Mirza bisanya nanti setelah sholat dhuhur ," jawab Mirza.

" Iya, tidak apa-apa, nanti kabari Ayah saja jika sudah selesai ," kata Ayah Rafiq.

" Iya Ayah ," jawab Mirza lagi.

Selanjutnya, mereka melanjutkan sarapan diselingi dengan perbincangan hangat yang biasa mereka lakukan.

Waktu sudah menunjukkan pukul sembilan pagi, itu artinya Akmal sudah harus berangkat ke kampus tempatnya mengajar.

Sudah mengajar selama lima tahun lamanya, membuat Akmal tidak asing lagi dengan bangunan kampus tempatnya berbagi ilmu yang dia punya.

Akmal bisa dibilang Dosen yang tepat waktu, walau dia tidak galak dengan para mahasiswi atau mahasiswanya yang telat, akan tetapi Akmal juga tidak suka dengan orang yang tidak disiplin.

" Jika orang bisa menghargai waktu, maka waktu itu juga akan menghargai kalian, pergunakan waktu sebaik mungkin, selagi masih ada kesempatan, ingat kesempatan tidak datang untuk dua kali, saat ini Bapak masih mau memaafkan kalian jika baru telat sekali, tapi tidak untuk ke dua kali ,"

Itulah perkataan yang sering diucapkan oleh Akmal di depan kelas, dengan gayanya yang santai dan juga bersahabat.

Dengan penyampaiannya yang seperti itu, justru lebih mengena di dalam hati para mahasiswa atau mahasiswinya.

Alhasil, semenjak saat pertama kali Akmal mengajar, tidak ada para muridnya yang datang terlambat sampai dua kali.

Seperti biasanya, jika Akmal sedang berjalan menyusuri lorong kampus, banyak bisik-bisik dari para mahasiswinya yang sedang membicarakannya, ada yang tebar pesona dengannya, ataupun cuma menggoda saja.

Semua itu akan Akmal tanggapi dengan senyum yang ramah dan juga sikap yang biasa saja, sebab Akmal tidak mau dianggap memberikan harapan kepada mereka.

Kedatangan Akmal sudah ditunggu oleh para muridnya di dalam kelas, dan ucapan salam selalu Akmal ucapkan ketika akan memasuki kelas.

" Wa'alaikumussalam Pak Akmal ," jawab serempak dari semua para mahasiswa dan mahasiswinya.

" Baik, sampai di mana pembelajaran kita kemarin? ," tanya Akmal berbasa-basi sambil membuka buku dan laptop yang dibawanya.

Akmal yang sudah tahu sampai di bab mana pembelajarannya, dia langsung saja memulainya lagi dengan menuliskan di papan tulis.

Semua para mahasiswa atau mahasiswinya jika Akmal yang mengajar, mereka semua akan cepat mengerti, kalaupun tidak mengerti, Akmal dengan suka rela akan menjelaskan kembali.

Ketika Akmal sedang menerangkan di depan kelas, tiba-tiba ada salah satu mahasiswanya yang bertanya kepadanya.

" Iya, ada apa? ," tanya Akmal.

" Pak Akmal, tolong jelaskan apa arti sabar, dan kenapa kita harus bersabar, bukankah setiap masalah selalu ada jalan ke luarnya, lalu untuk apa kesabaran itu ada? ," tanya mahasiswa tersebut.

" Ok, baik, akan Bapak jelaskan sekali lagi, dengarkan baik-baik ," jawab Akmal.

" Allah Subhanahu Wata'ala berfirman di dalam surat Al-Kahfi ayat 28 yang artinya :

" Dan bersabarlah kamu bersama-sama dengan orang-orang yang menyeru Tuhannya di pagi dan senja hari dengan mengharap keridhaan-Nya, dan janganlah ke dua matamu berpaling dari mereka (karena) mengharapkan perhiasan dunia ini, dan janganlah kamu mengikuti orang yang hatinya telah Kami lalaikan dari mengingati Kami, serta menuruti hawa nafsunya dan adalah keadaannya itu melewati batas.

Di dalam surat tersebut dijelaskan jika kita dihadapkan dengan sebuah masalah, lalu kita menuruti hawa naf5u yang sesaat, tanpa berpikir dengan baik jika masih ada jalan lain yang lebih baik lagi, maka akan kesesatan yang di dapat ," jawab Akmal.

" Contoh lebih mudahnya seperti ini ," kata Akmal lagi.

" Andai kamu sedang jatuh cinta, akan tetapi Allah tidak menghendaki kamu bersatu dengan gadis yang kamu cintai, apakah kamu akan menculiknya, mengajaknya k4w1n lari, atau justru memilih jalan pintas, yaitu bunuh diri?? ," kata Akmal.

" Semua itu kembali kepada diri sendiri, apakah kamu akan bersabar dengan cobaan yang menerpa, atau justru kamu menuruti hawa n4f5u yang pastinya akan menyesatkanmu ," penjelasan dari Akmal lagi.

" Sejauh ini, apakah masih ada yang belum di mengerti? ," tanya Akmal kepada para mahasiswa atau mahasiswinya.

" Mengerti Pak Akmal ," jawab serempak dari para muridnya.

" Untuk tugas minggu depan, Bapak ingin kalian membuat makalah tentang hadist sabar minimal tiga lembar, beserta contohnya, dan jika sudah selesai, bisa di kumpulkan di ruangan Bapak ," kata Akmal.

" Baik Pak Akmal ," jawab serempak lagi.

" Cukup sekian pembelajaran kali ini, Bapak akhiri dulu, Wassalamu'alaikum warrohmatullah hiwabarokatuh ," salam dari Akmal.

Dan salam tersebut tentu saja langsung di jawab serempak dari para murid-muridnya.

Selain enak dipandang ketika pas mengajar di depan kelas, Akmal juga lugas dalam menjelaskan, bahkan Akmal juga cukup banyak hafal hadist dan terjemahannya.

Itulah kenapa, waktu dua jam jika Akmal yang mengajar, seakan cepat selesai bagi para mahasiswanya.

Begitulah keseharian Akmal yang setiap hari harus mengajar menjadi Dosen, di salah satu Universitas ternama di Indonesia.

...☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️☘️...

Semoga suka 😉.

...🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️🎗️...

...***TBC***...

Terpopuler

Comments

Femy Pantow

Femy Pantow

nyimak tertarik👍🏻

2024-03-10

0

Sri Winarti

Sri Winarti

ijin gabung ya kak

2023-07-06

1

Laila Antoniii

Laila Antoniii

aku mau Mak jadi istrinya 😍😍😍😍

2023-06-17

2

lihat semua
Episodes
1 STORY of AKMAL
2 CYRA
3 CYRA - AKMAL
4 OH, AKMAL
5 MIRZA - CYRA
6 MOBIL BARU
7 CAFE
8 KEHEBOHAN DI CAFE
9 PENGUNTIT
10 CEMBURU
11 AKMAL - MIRZA
12 PINANGAN MIRZA
13 JAWABAN MIRZA
14 LAMARAN
15 AWAL DARI SEBUAH CERITA
16 TIGA TAHUN KEMUDIAN
17 ABRAHAM - KALILA
18 KAK AKMAL
19 KENYATAAN MENYAKITKAN
20 WISUDA
21 PATAH HATI
22 AKHIRNYA TAHU
23 HANCUR
24 TERKEJUT
25 MIRZA - CYRA ( SAH )
26 SEBUAH NASIHAT
27 MALAM DAN PAGI PERTAMA
28 BERKUNJUNG
29 OH, AKMAL
30 MASIH AKMAL
31 CANGGUNG
32 GODAAN
33 MENCOBA MELANGKAH
34 TIDAK COCOK
35 DUA BULAN KEMUDIAN
36 KABAR BAHAGIA
37 HARAPAN AKMAL
38 DUA MINGGU KEMUDIAN
39 PINGSAN
40 PERHATIAN
41 BUAH ALPUKAT
42 BERKUNJUNG
43 KEMBALI PULANG
44 APAKAH MIRZA??
45 KEKHAWATIRAN AYAH RAFIQ
46 JODOH UNTUK AKMAL
47 SEBUAH MIMPI
48 MIMPI AGAIN
49 PERTUNANGAN
50 KERISAUAN HATI KALILA
51 ABRAHAM
52 MASIH ABRAHAM
53 AKMAL - CYRA
54 PIJATAN SAYANG
55 MENGOBROL
56 KELUARGA PAK HAZIN
57 MIMISAN LAGI
58 BERDUA LAGI
59 KECURIGAAN AALIFA
60 PERTANYAAN DARI AALIFA
61 KEBOHONGAN AKMAL
62 NAH KAN, AKMAL
63 TIGA BULAN KEMUDIAN
64 KANKER OTAK
65 SARAN ABI RASYID
66 NASIHAT AKMAL
67 PERHATIANNYA AKMAL
68 PENILAIAN HAMZAH
69 COBAAN
70 KETERKEJUTAN MIRZA
71 MIMPI YANG SAMA
72 PERTANYAAN AALIFA
73 SIKAP AALIFA
74 PERMINTAAN MIRZA
75 RENCANA PERNIKAHAN
76 UCAPAN MIRZA DAN AKMAL
77 KEPUTUSAN AALIFA
78 MIMPI YANG SERUPA
79 KEEGOISAN AALIFA
80 KARENA CAMILAN
81 SEDIH
82 KESEDIHAN AKMAL
83 DOA MIRZA
84 MENEMANI
85 UCAPAN PEDAS AALIFA
86 PENGAJIAN
87 MENCOBA JUJUR
88 SURAT DARI AALIFA
89 KACAU
90 NASIHAT UMMA NADA
91 FITNAH AALIFA
92 JAHILNYA HAMZAH
93 MEMBURUK
94 MEMBUJUK
95 SEBUAH JANJI
96 SADAR
97 HARI PERNIKAHAN
98 KETAHUAN
99 KEMARAHAN PAK ISMAIL
100 PERGI DAN TAK KAN KEMBALI
101 PILU
102 BANJIR AIR MATA
103 BABY GIRL
104 BABY BLUES SYNDROME
105 HARAPAN UNTUK CYRA
106 ABU AKMAL
107 PESAN MIRZA
108 BERKONSULTASI
109 BABY ZAHWA
110 DOA BAIK DI PAGI HARI
111 PEMANDANGAN MANIS
112 KARENA SEBUAH INSTASTORY
113 PERHATIANNYA AKMAL
114 SALING PANDANG
115 CIE AKMAL, EHEMM!!
116 AQIQAH BABY ZAHWA
117 BERKUNJUNG KE MAKAM
118 MENGUNGKAPKAN PERASAAN
119 MARAH
120 MASIH MARAH
121 SALAH SANGKA
122 MEMAAFKAN
123 JANDA LEBIH MENANTANG
124 DUNIA MILIK BERDUA
125 BUTIK
126 INSIDEN
127 AISH MAHARANI
128 EHEM! ROMANTISNYA
129 SPEECHLESS
130 BERMANJA
131 BERDUA LAGI
132 NASIB BU AISH
133 PENJARA
134 SAUDARA JULID
135 SAMPAI RUMAH
136 TERUNGKAP SEMUA
137 PENJELASAN
138 SALING DIAM
139 AKTIFITAS
140 KONTAK BATIN
141 MELAMAR
142 MIHRAB CINTA
143 TERKEJUT AGAIN
144 PENJELASAN
145 DITERIMA
146 BERUNDING
147 UJIAN ABI RASYID
148 BERITA MENGEJUTKAN
149 PERNIKAHAN ABRAHAM - KALILA
150 CINTA DATANG TAK TERDUGA
151 KEJUTAN DARI FADLI
152 FADLI - DEENA GO HALAL
153 MENYEBAR UNDANGAN
154 BABY ZAHWA SAKIT
155 PERSIAPAN
156 BERBUAH MANIS
157 WOW FANTASTIS
158 HAPPY
159 TERTUNDA
160 HMM??
161 KEJUTAN AGAIN
162 BAHAGIA
163 BAHAGIA ITU SEDERHANA
164 KELUARGA SULTAN
165 MEMBANTU SESAMA
166 BERBAGI ITU INDAH
167 MUNGKIN UCAPAN TERAKHIR
168 JUMAT BERKAH
169 FIRST NIGHT
170 KEBIASAAN CYRA
171 RUTINITAS
172 THE POWER OF SEDEKAH
173 AKMAL KETAGIHAN
174 MENGUNDURKAN DIRI
175 KEJADIAN KURANG MENYENANGKAN
176 MENGOBROL
177 KUMPUL SAHABAT
178 SEBUAH RENCANA
179 RUMAH ABI RASYID
180 SOMETHING
181 MASALAH
182 INSIDEN AGAIN
183 DIHINA
184 AKTING AKMAL
185 GUS AFNAN - SYAHLAA
186 BEBERAPA MINGGU KEMUDIAN
187 MENEBAK-NEBAK
188 UCAPAN KASAR AALIFA
189 HAMIL
190 KEBAHAGIAAN AKMAL
191 TERKEJUTNYA PAK ISMAIL
192 TAMAT
193 BONCHAP `ICA`
194 BONCHAP `ICA` 2
195 BONCHAP `ICA` 3
196 BONCHAP `ICA` 4
197 _BISMILLAH_
198 BONCHAP `ICA` 5
199 BONCHAP `ICA` 6
200 BONCHAP `ICA` 7
201 BONCHAP `ICA` 8
202 BONCHAP `ICA` 9
203 BONCHAP `ICA` 10
204 END
205 SPESIAL
Episodes

Updated 205 Episodes

1
STORY of AKMAL
2
CYRA
3
CYRA - AKMAL
4
OH, AKMAL
5
MIRZA - CYRA
6
MOBIL BARU
7
CAFE
8
KEHEBOHAN DI CAFE
9
PENGUNTIT
10
CEMBURU
11
AKMAL - MIRZA
12
PINANGAN MIRZA
13
JAWABAN MIRZA
14
LAMARAN
15
AWAL DARI SEBUAH CERITA
16
TIGA TAHUN KEMUDIAN
17
ABRAHAM - KALILA
18
KAK AKMAL
19
KENYATAAN MENYAKITKAN
20
WISUDA
21
PATAH HATI
22
AKHIRNYA TAHU
23
HANCUR
24
TERKEJUT
25
MIRZA - CYRA ( SAH )
26
SEBUAH NASIHAT
27
MALAM DAN PAGI PERTAMA
28
BERKUNJUNG
29
OH, AKMAL
30
MASIH AKMAL
31
CANGGUNG
32
GODAAN
33
MENCOBA MELANGKAH
34
TIDAK COCOK
35
DUA BULAN KEMUDIAN
36
KABAR BAHAGIA
37
HARAPAN AKMAL
38
DUA MINGGU KEMUDIAN
39
PINGSAN
40
PERHATIAN
41
BUAH ALPUKAT
42
BERKUNJUNG
43
KEMBALI PULANG
44
APAKAH MIRZA??
45
KEKHAWATIRAN AYAH RAFIQ
46
JODOH UNTUK AKMAL
47
SEBUAH MIMPI
48
MIMPI AGAIN
49
PERTUNANGAN
50
KERISAUAN HATI KALILA
51
ABRAHAM
52
MASIH ABRAHAM
53
AKMAL - CYRA
54
PIJATAN SAYANG
55
MENGOBROL
56
KELUARGA PAK HAZIN
57
MIMISAN LAGI
58
BERDUA LAGI
59
KECURIGAAN AALIFA
60
PERTANYAAN DARI AALIFA
61
KEBOHONGAN AKMAL
62
NAH KAN, AKMAL
63
TIGA BULAN KEMUDIAN
64
KANKER OTAK
65
SARAN ABI RASYID
66
NASIHAT AKMAL
67
PERHATIANNYA AKMAL
68
PENILAIAN HAMZAH
69
COBAAN
70
KETERKEJUTAN MIRZA
71
MIMPI YANG SAMA
72
PERTANYAAN AALIFA
73
SIKAP AALIFA
74
PERMINTAAN MIRZA
75
RENCANA PERNIKAHAN
76
UCAPAN MIRZA DAN AKMAL
77
KEPUTUSAN AALIFA
78
MIMPI YANG SERUPA
79
KEEGOISAN AALIFA
80
KARENA CAMILAN
81
SEDIH
82
KESEDIHAN AKMAL
83
DOA MIRZA
84
MENEMANI
85
UCAPAN PEDAS AALIFA
86
PENGAJIAN
87
MENCOBA JUJUR
88
SURAT DARI AALIFA
89
KACAU
90
NASIHAT UMMA NADA
91
FITNAH AALIFA
92
JAHILNYA HAMZAH
93
MEMBURUK
94
MEMBUJUK
95
SEBUAH JANJI
96
SADAR
97
HARI PERNIKAHAN
98
KETAHUAN
99
KEMARAHAN PAK ISMAIL
100
PERGI DAN TAK KAN KEMBALI
101
PILU
102
BANJIR AIR MATA
103
BABY GIRL
104
BABY BLUES SYNDROME
105
HARAPAN UNTUK CYRA
106
ABU AKMAL
107
PESAN MIRZA
108
BERKONSULTASI
109
BABY ZAHWA
110
DOA BAIK DI PAGI HARI
111
PEMANDANGAN MANIS
112
KARENA SEBUAH INSTASTORY
113
PERHATIANNYA AKMAL
114
SALING PANDANG
115
CIE AKMAL, EHEMM!!
116
AQIQAH BABY ZAHWA
117
BERKUNJUNG KE MAKAM
118
MENGUNGKAPKAN PERASAAN
119
MARAH
120
MASIH MARAH
121
SALAH SANGKA
122
MEMAAFKAN
123
JANDA LEBIH MENANTANG
124
DUNIA MILIK BERDUA
125
BUTIK
126
INSIDEN
127
AISH MAHARANI
128
EHEM! ROMANTISNYA
129
SPEECHLESS
130
BERMANJA
131
BERDUA LAGI
132
NASIB BU AISH
133
PENJARA
134
SAUDARA JULID
135
SAMPAI RUMAH
136
TERUNGKAP SEMUA
137
PENJELASAN
138
SALING DIAM
139
AKTIFITAS
140
KONTAK BATIN
141
MELAMAR
142
MIHRAB CINTA
143
TERKEJUT AGAIN
144
PENJELASAN
145
DITERIMA
146
BERUNDING
147
UJIAN ABI RASYID
148
BERITA MENGEJUTKAN
149
PERNIKAHAN ABRAHAM - KALILA
150
CINTA DATANG TAK TERDUGA
151
KEJUTAN DARI FADLI
152
FADLI - DEENA GO HALAL
153
MENYEBAR UNDANGAN
154
BABY ZAHWA SAKIT
155
PERSIAPAN
156
BERBUAH MANIS
157
WOW FANTASTIS
158
HAPPY
159
TERTUNDA
160
HMM??
161
KEJUTAN AGAIN
162
BAHAGIA
163
BAHAGIA ITU SEDERHANA
164
KELUARGA SULTAN
165
MEMBANTU SESAMA
166
BERBAGI ITU INDAH
167
MUNGKIN UCAPAN TERAKHIR
168
JUMAT BERKAH
169
FIRST NIGHT
170
KEBIASAAN CYRA
171
RUTINITAS
172
THE POWER OF SEDEKAH
173
AKMAL KETAGIHAN
174
MENGUNDURKAN DIRI
175
KEJADIAN KURANG MENYENANGKAN
176
MENGOBROL
177
KUMPUL SAHABAT
178
SEBUAH RENCANA
179
RUMAH ABI RASYID
180
SOMETHING
181
MASALAH
182
INSIDEN AGAIN
183
DIHINA
184
AKTING AKMAL
185
GUS AFNAN - SYAHLAA
186
BEBERAPA MINGGU KEMUDIAN
187
MENEBAK-NEBAK
188
UCAPAN KASAR AALIFA
189
HAMIL
190
KEBAHAGIAAN AKMAL
191
TERKEJUTNYA PAK ISMAIL
192
TAMAT
193
BONCHAP `ICA`
194
BONCHAP `ICA` 2
195
BONCHAP `ICA` 3
196
BONCHAP `ICA` 4
197
_BISMILLAH_
198
BONCHAP `ICA` 5
199
BONCHAP `ICA` 6
200
BONCHAP `ICA` 7
201
BONCHAP `ICA` 8
202
BONCHAP `ICA` 9
203
BONCHAP `ICA` 10
204
END
205
SPESIAL

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!