DARI HATI

tak terasa sudah hampir satu bulan setelah kejadian itu. bahkan hubngan antara ade dan nicole pun semakin agak menjauh.

komunikasi pun mereka jarang, begitu juga dengan pertemuan, mereka tidak pernah bertemu sejak itu.

karena memang ade sudah disibukan dengan target juara nya tahun ini.

malahan, hari ini adalah dimana hari pertandingan terakhir liga tahun ini.

yaa, sore ini jakarta united akan bertanding melawan tangerang wolves di pertandingan akhir liga.

bahkan jakarta united bertindak sebagai tuan rumah.

ini pun akan menjadi keputusan akhir ade untuk menentukan bertahan atau pergi dari tim ini.

saat ini tepat pukul 09:00. ade begitu serius mempersiapkan diri untuk pertandingan ini. walaupun dia hanya menjadi pemain cadangan.

tetapi dia harus tetap semangat, karena dia juga adalah bagian dari tim ini, dan juga selalu tampil menjadi hal penting di tiap pertandingan penting juga.

yaa mungkin hanya ke ajaiban saja yang akan bisa membuat dia bisa turun main sore ini.

harus di ketahui, jakarta united masih berada di posisi kedua klasemen dibawah MSP yang menjadi pemuncak klasemen.

mereka sama sama memiliki poin yang sama dengan jumlah poin 72.

hanya selisih gol yang membedakan.

namun jika salah satu dari mereka terpeleset hari ini, bukan tidak mungkin, mereka harus merelakan gelar juaranya.

sementara, MSP akan menghadapi metro malang yang berada diposisi tiga klasemen.

justru jakarta united sangat di untungkan dalam hal ini. karena metro malang pun salah satu kandidat juara sebelum mereka terpeleset pada waktu itu dan membuang poin pentingnya.

metro malang saat ini memiliki poin 67.

menang atau kalah, mereka akan tetap berada di posisi tiga klasemen.

sementara di tempat nadin, nadin sudah tak sabar untuk segera berada di stadion.

karena memang dia ingin menyaksikan langsung pertandingan ini.

tetapi nicole, nicole masih ragu dengan tawaran nadin yang mengajak nya sore ini melihat pertandingan. karena dia masih merasa tidak enak jika nanti ketemu ade.

padahal jauh di dalam hatinya, dia ingin sekali menyaksikan pertandingan ade secara langsung.

sementara di apartement jakarta united,

ade sedang duduk santai di depan balkon kamarnya, dia hanya sedang mendengarkan lagu lagu dari ponselnya. sambil di barengi dengan me moto burung burung dan gedung pencakar langit yang ada di depan dan samping kanan kiri kamarnya.

tiba tiba nadin menelepon nya.

"hallooo borr..."

"oit..." jawab ade.

"nanti gue jalan jam 1 an yaa.

kita ketemu setelah pertandingan saja.

lu tetap fokus sore ini."

"okeh," ade mengiyakan.

lalu nadin memberi tahu bahwa nicole pun hadir sore nanti.

ade hanya biasa saja mendengar hal itu.

karena memang ade sudah benar benar mengikhlaskan nicole setelah kejadian itu.

dia hanya fokus pada tim dan keputusan nya sore ini.

diapun sudah gak pernah mengingat nicole lagi.

tapi sebaliknya, nicole justru masih berada di bayang bayang kesalahan akan hal itu.

dia pun selalu ingin bertemu ade, tetapi ade selalu tidak pernah meladeni pesan atau panggilan nya.

"yaudah" jawab ade sambil menutup telepon nya.

lalu ade pun tersenyum mengingat nadin bicara soal nicole, dia hanya membayangkan nanti jika bertemu saat selesai pertandingan.

karena dia memang sudah tidak ingin bertemu dengan nya.

3 jam menjelang kickoff.

ade masih termenung, dia hanya berharap tidak salah dengan keputusan nya nanti.

karena cepat atau lambat dia harus segera memberi jawaban pada management tentang status nya itu.

justru bayang bayang timnas yang selalu hadir dalam lamunan nya belakangan ini.

yaa, tidak ingin kehilangan posisinya di timnas, karena di klub saja dia sudah menjadi cadangan.

sementara itu, thomas datang menghampiri nya untuk berbicara.

"hallo de," ucap thomas yang dibalas dengan senyuman.

"kamu sudah memutuskannya?"

ade pun menjawab dengan ragu dan pelan pelan.

"iya, apapun keputusanku, ku harap kalian semua bisa senang menerimanya."

thomas pun mengangguk lalu begegas pergi.

akhirnya, setelah lama mempertimbangkan,

nicole pun memutuskan untuk ikut dengan nadin, dia tidak peduli yang akan trrjadi nanti, entah bertemu atau tidaknya dengan ade, yang jelas dia tetap merasa bahagia sudah menyaksikan ade bertanding,

padahal ade pun belum tentu main sore nanti.

nadin pun segera berangkat menuju rumah nicole, karena memang nicole hanya ingin ikut mobil nadin. alasan nya agar dia bisa bertemu ade. karena dia akan pulang ketika nadin pun selelsai bertemu dengan ade.

pukul 12:00 tim memilih datang lebih awal ke stadion. karena ingin lebih menghemat tenaga. dalam perjalanan di bus, ade pun

selalu membayangkan, apa rasanya berada di pertandingan penentu untuk jadi juara.

karena pada saat juara 3 tahun yang lalu, ade pun tetap menjadi cadangan di pertandingan itu.

apalagi sore ini adalah pertandingan melawan tangerang wolves, dimana tim itu pernah dia bela, dan berhasil membawa nya ke tahta paling atas liga saat ini.

dia pun kembali mengenang momen indah itu.

bersama tangerang wolves, posisi dia tidak tergantikan disana, selalu menjadi pilihan nomor satu. apalagi rumah ade pun berada di bilangan tangerang, otomatis ini akan menjadi beban moril, ade pun memang asli dari tangerang. dia hanya tidak ingin masyarakat tangerang mengurangi rasa hormat kepadanya.

akhirnya tim pun tiba, para pemain pun segera turun dan bergegas ke arah loker room. dan akan melakukan beberapa ritual seperti biasa sebelum bertanding.

jauh dari stadion, nadin sudah berada di rumah nicole, sambil menunggu nicole selesai dandan, diapun mengobrol dengan roberto dan ernii.

banyak hal yang mereka bicarakan, termasuk ada nama ade didalam obrolan itu.

nicole pun datang, dan kaget melihat nadin yang mengenakan jersey timnas dengan nomor punggung 21 dan bernamakan "ADE SANTANA"

nicole iri, karena dia tidak punya jersey bola sama sekali, bahkan untuk ke stadion sore ini pun, dia berdandan ala ala seakan akan pergi ke mall.

tetap dengan gaya glamornya.

nadin hanya mengenakan hotpants dengan atasan jersey ade sedikit dimasukan ke dalam celananya dan sedikit di gulung bagian lengan nya.

lalu nicole berkata, "curang lo mah punya jersey, jersey ade lagi, gue kaga punya."

"gue pun bingung harus pakai baju apa sekarang?"

nadin hanya tertawa sambil meledeknya.

"hahahah, gue kan adiknya ade, jelas punya lah semua jersey dia, ori lafi bekas pakaian dia di lapangan. mahal nih kalo gue jual mah." hahahah

nicole hanya mengeryitkan alisnya, tanda sangat iri dengan nadin.

"yaudah, ayoo kita berangkat, keburu rame susah masuknya, apalagi ini pertandingan akhir menentukan juara, pasti ramai disini."

nicole pun mengangguk dan segera lah mereka pergi.

sesampai di stadion, benar saja, begitu ramai disini seluruh area luar stadion menjadi lautan berwarna merah.

nicole yang melihat ini agak sedikit waswas, takut terjadi sesuatu. karena ini pertama kali dia menginjakan kaki ke stadion melihat pertandingan. walau pun beresiko, tetapi dia hanya ingin melihat ade, karena memang dia sudah terlalu kangen ingin bertemu.

tetapi lama kelamaan, dia pun sedikit tenang, karena walaupun ramai, suasana tetap kondusif, semua orang yang ada disini sibuk dengan persiapan mereka masings masing.

ada yang berjoget sambil bernyanyi di iringi suara drumband, ada yang sedang nyanyai sambil melakukan coreo, ada juga yang selfie selfie.

tiba tiba seorang cewe datang menghampiri mereka, ternyata natasha.

yaa natasha, seperti yang sudah di ceritakan di episode sebelumnya, natasha memang seorang pendukung setia jakarta united. selain dia artis dan model, diapun suka menonton bola.

"halooo..." sapa natasha.

nicole dan nadin pun menyambut natasha dengan senang hati, karena mereka memangbsaling kenal, dan berprofesi sama sebagai artis.

tapi nicole tetap seperti tadi, dia hanya bisa minder, karena natasha pun memakai jersey kiper jakarta united, dengan nomor punggung 21 dan bernama "ADESANTANA"

perlu diketahui, dalam cerita ini,

ternyata natasha pernah menjalin kasih dengan ade, tetapi tidak berlangsung lama, hanya sekitar 2 bulanan saja, karena masalah beda server, yaa, madalah keyakinan mereka yang berbeda, sehingga mereka memutuskan hanya jadi teman saja.

malah ketika menjadi teman, mereka malah semakin terbuka di antara satu sama lain.

tetapi nicole tidak mengetahui soal hal itu. karena ade dan natasha jago menjaga privasi hubungan mereka. media pun tidak pernah tahubsoal itu.

beda dengan nadin, nadin sudah mengetahuinya.

mereka bertiga pun segera memasuki area vvip dan akan mencari nomor bangku sesuai dengan tiket mereka. ternyata memang tiket mereka memiliki urutan yang seri yang pas untuk mereka duduk bareng bertiga.

setelah banyak mengobrol kesana kemari, dan stadion pun mulai penuh dengan jakmania. tibalah saatnya merekan merekam momen momen ini.

mereka bertiga tiada hentinya melakukan foto bersama, bahkan di barengi selfie antara mereka masing masing.

pukul setengah tiga saat ini.

tim sudah siap untuk melakukan pemanasan.

sebentarblagi pun akan segera keluar menuju lapangan. hingga akhirnya, MC panitia pun mulai menyebut jakarta united untuk segera keluar melakukan pemanasan.

semua yang ada stadion berteriak histeris menyambutnya.

ketika keluar satu persatu, mata nicole tak lepas ke arah semua pemain, dia hanya ingin melihat ade, yaa ade. di perhatikan nya satu persatu. hingga semua pemain sudah tidak ada lagi yang keluar, tetapi dia tidak menemukan sosok ade.

karena memang nicole melihat mereka semua memakai jersey yang sama untuk melakukan pemanasan.

sampai dia bertanya pada nadin, "ade gak ada yaa?"

nadin dan natasha pun coba memberi tahu nicole dan menunjuk secara bersamaan ke arah seorang pemain yang berada di samping gawang dan berada diantara 2 pemain lain.

nadin berucap, "itu yang rambutnya blonde!"

"itu ade." nicole pun kaget, serasa tak percaya, ade merubah penampilan nya saat ini. bahakan dia semakin tidak sabar untuk segera melihat ade dari dekat dengan penampilan barunya itu.

nicole pun bertanya, "sejak kapan dia di cat rambutnya?"

justru malah natasha yang menjelaskannya.

"sudah hampir sebulan yang lalu."

nicole tersentak, dia heran, kenapa natasha lebih tau duluan soal itu. kenapa dia ketinggalan berita.

waktu pemanasan pun selesai. seluruh pemain dari kedua tim pun segera bergegas ke ruang ganti.

nicole terus memperhatikan ade yang sedang berjalan menuju pinggir lapangan.

terlihat ade sedang mengobrol seru penuh canda tawa bersama 3 pemain lawan nya, tangerang wolves, yaa... 3 pemain itu, sempat berjuang bersama ketika mereka membawa tangerang wolves naik kasata ke liga utama.

hingga akhirnya ade pun dengan perlahan hilang dari pandanagan nya dan masuk ke lorong stadion.

betapa bahagia nya nicole sudah melihat ade saat ini, apalagi dia melihat ade begitu bahagia, dengan senyuman nya itu.

lalu natasha coba bercerita pada nadin tentang masalalunya bersama ade.

dia bercerita ketika masih berhubungan, ade adalah sosok pria tegad dan bertanggung jawab selama menjalin hubungan, ade selalu menjaga dia, dan selalu memprioritaskan nya dari hal lain. dan lebih memilih dia, hanya saja keyakinan yang memisahkan mereka.

nicole kaget dengan cerita natasha, dia tidak menyangka kalau ade adalah mantan natasha, secara natasha adalah artis muda yang sedang naik daun saat ini.

dia pun sedikit merasa nyesal sudah menyianyiakan ade selama ini, bahkan dia kembali mengingat momen oada saat hangout bersamanya, dimana ade pun memperlakukanya seperti yang natasha ceritakan terhadapnya.

beda dengan nadin, dia tidak kaget sedikitpun, dia hanya berkata, sabar, mungkin bukan jodohnya.

pukul 15:15 kedua tim sudah berada di lorong stadion dan akan segera memasuki lapangan. tetapi para pemain cadangan lebih dulu keluar dari lorong dan segera menuju bench pemain.

ade pun ada di antara pemain tersebut.

nadin yang melihat itu, lalu berteriak menyebut namanya, sontak ade pun langsung menatap ke arah nadin dan melambaikan tangannya. gak ketinggalan natasha yang berteriak kata "semangatt!!!"

dan di balas dengan senyuman dan jempol tangan nya ade.

tetapi nicole hanya terpaku memandang ade, dia bingung, apa yang harus dia lakukan, memandang ade saat ini saja sudah membuat dia senang, sedikit menghilangkan rasa kamngen nya, ditambah lagi dengan penampilan barunya ade yang blonde, membuat nicole makin terpesona. nicole menilai ade lebih cakep dari sebelumnya, dan pantad dengan rambut berwarna itu.

ade yang tak sengaja melihat nicole, hanya segera membuang wajahnya, dan tak ingin terlalu lama memandangnya, hanya karena akan sakit yang ia rasa mengingat kejadian itu. dengan cepat dia pun segera berbalik badan dan menuju bangkku di bench untuk duduk menunggu pertandingan mulai.

akhirnya, kedua tim memasuki lapangan, dan segera berjabat tangan, kedua kapten pun melakukan koin tos. hingga akhirnya peluit pun berbunyi tanda pertandingan di mulai.

hampir berjalan 30 menit, pertandingan masih imbang, tetapi sangat seru dan menegangkan, pasalnya kedua tim saling jual beli serangan.

hingga akhirnya saat tangerang wolves melakukan sepak pojok, bola mengarah ke arah gawang, seketika andre lompat ingin memetik bola, begitu juga striker lawan, melompat ke arah bola ingin menanduknya, tiba tiba benturan keras terjadi antara andre dan penyerang lawan yang menyebabkan andre terpental hingga pinggangnya terbentur tiang gawang dengan sangat keras. andre pun berguling guling merasakan sakit yang amat sakit dirasa.

sehingga wasit segera menghentikan pertandingan sementara.

tim medis lari bergegas menuju ade dengan dibantu beberapa orang yang membawa tandu.

setelah beberapa menit mendapat perawatan, akhirnya andre pun menyerah, dan tidak bisa melanjutkan pertandingan.

thomas yang melihat itu sedikit agak kesal. karena ini adalah pertandingan penting menentukan juara.

hingga akhirnya jans pun segera memanggil ade untuk warming up. thomas terkejut dengan instruksi jans yang memerintahkan ade secara tiba tiba. karena memang thomas belum memerintahkan kepadanya.

tetapi thomas hanya berfikir, memang keputusan setegas itu yang harus di lakukan jans, karena jans lebih berhak menetukan nya, dan thomas pun percaya dengan keputusan jans.

segera ade melakukan pemanasan, didepan sudut vvip dan di belakang bench pemain.

ade sangat fokus melakukan itu. sampai tidak tahu kalau nicole terus memperhatikannya tanpa berkedip sedikitpun.

nadin yang melihat hanya berbisik di telingan nicole, dan berkata, "lo kangen banget yaa? tenang nanti gue bantu lo ketemu sama dia, tapi gue pesan ya, lo gak usah coba buka harapan lagi ke dia. dia pun suda melupakan niat nya untuk menyatakan cinta sama lo."

nicole terkejut, sehingga dia meneteskan air mata. nadin yang menyadari menjadi tidak tega. dia pun serba salah, ade sudah dia anggap sebagai kakak, dan nicole adalah teman dekat nya, dia hanya tidak ingin ada yang tersakiti di antara mereka berdua.

tetapi dia gak tahu caranya harus gimana.

hingga akhirnya salah seorang official datang menuju ade dan menyerahkan jersey, untuk ade segera memakainya.

ade pun terus melakukan persiapan dan perlengkapan bermain nya, mulai dari sarung tangan, hingga beberapa kali dia menyiram kepalanya dengan air dingin.

lalu dia berjalan menuju thomas, dia berkata, "jangan jadikan saya sebagai kapten," thomas terkejut. dan bertanya.

"kenapa?"

ade menjawab, "saya hanya ingin menikmati pertandingan terakhi di liga tanpa beban."

"saya hanya ingin melakukan yang terbaik, dan tidak ingin fokus ke yang lain" hanya fokus pada gawangnya saja.

thomas pun mengangguk dan memukul pundak ade dengan memberi semangat lewat ucapan "semua kuserahkan padamu."

"bermain lah dengan rasa nothing to lose."

segera ade menuju pinggir lapangan di ikuti jans yang mendampinginya. jans tidak berkata apapa, karena dia tahu, ade hanya fokus dan ingin cepat meyelesaikan pertandingan ini, dan segera mengumumkan keputusan nya. bahkan thomas dan jans pun berfikiran kalau ade tidak akan menerima tawaran perpanjangan kontraknya bersama tim ini. melihat sikap dan perilaku ade selama sebulan terakhir ini, ade pun sampai sekarang belum menunjukan tanda tanda akan bertahan disini.

hingga akhirnya, wasit cadangan mulai mengangkat neonbox yang bertuliskan angka

26 di gantikan dengan angka 21.

andre pun berjalan keluar lapangan di atas tandu.

sementara ade dengan ritualnya berdoa sebelum menginjak lapangan, dan segera masuk berlari ke arah gawang nya.

tiba tiba ferro menghampiri dan memberi ban kapten kepadanya, tetapi ade dengan tegas menolaknya. tetapi pemain yang lain tetap memaksa ade untuk menjabat kapten.

ade pun kali ini tidak bisa menolak lagi.

hingga pada saat MC pertandingan menyebutkan namanya yang masuk menggantikan andre, tiba tiba seisi stadion memberi aplaus yang tiada hentinya sambil di barengi bernyanyi menyebut nama "ade santana dihati kita."

nicole yang mendengar pun merasa salut.

sebegitu di hormatinya ade denga seluruh orang yang ada disini... ini benar benar membuat dia menyesal sudah mengecewakan nya, di luar masalah dia dengan nya, ternyata ada banyak orang yang menyayangi dan menghormati dia sampai sebegitu besar nya rasa cinta mereka.

tetapi dia hanya menyianyiakan sikap lembutnya selama ini.

bahkan semenjak menjalin cinta dengan tian pun dia tidak pernah mendapat kan kelenbutan kasih sayang, dia merasa tian hanya memanfaat kan nya saja, dia ada kalau lagi ada maunya saja. beda dengan ade yang selalu ada disaat dia membutuhkanya, dan ade juga telah menciptakan ke nyamanan dan ke amanan serta canda tawa nya, selama sama tian dia tidak pernah bisa tertawa lepas. ketika bersama ade, hal kecilpun selalu bisa membuat dia tersenyum dan tertawa lepas.

kembali ke pertandingan, dimana wasit akan segera meniup peluit tanda babak pertama akan segera berakhir.

hingga akhir nya babak pertama selesai, dan semua menuju ruang ganti.

di ruang ganti, mereka semakin lemas dan smakin panik, karena mereka mendengar kabar bahwa MSP saat ini sedang memimpin dengan skor 1-0 atas metro malang.

seketika ruang ganti mendadak sunyi.

ade pun hanya diam tanpa ingin berkata apa apa, dia hanya bergumam sore ini harus menang, agar dia bisa juara.

dan merayakan diakhir kontraknya.

babak kedua segera di mulai. pemain pun mulai memasuki lapangan. tetapi ade masih berada di pinggir lapangan, dengan sesekali ia menolah ke belakang arah bangku yang diduduki nicole. sehingga nicole pun memandang secara bersamaan. ketika nicole senyum, tiba tiba ade lnagsung tertawa lebar dan menunjukbke arah nikol sambil memberi jempolnya.

seketika nicole kaget, tapi yang dia rasa saat ini hanyalah bahagia, karena ade sudah menganggap dia ada. tanpa ragu dia pun makin semangat dalam menonton pertandingan ini.

tetapi sekali lagi, nicole di hantui dengan kejadian waktu itu.

dia berfikir, kalau dirinya lah sumber masalahnya, dia lah yang menyebabkan hilangnya tawa dan senyum ade.

karena dia juga, ade jadi menjauh sampai sampai dia tidak pernah lagi merasakan kelembutan dan perlindungan dari ade.

karena tian tidak pernah memperlakukan sikap seperti itu selama pacaran.

pertandingan hampir berjalan memasuki

menit ke 70. skor masih saja imbang.

sementara, MSP kembali berimbang, dimana metro fc berhasil menyamakan kedudukan. hingga skor pun menjadi 1-1 saat ini.

hingga pada akhirnya memasuki menit ke 84, jakarta united melakukan serangan cepat menujubke arah samping pertahanan.

riko yang sedang berlari kencang membawa bola, langsung memberi umpan pasing kepada barros, di dalam kotak pinalti barros dijaga 2 orang sekaligus. tetapi karena posturnya yang lebih tinggi, dia pun memenangkan duel itu dan berhasil menanduk bola ke arah gawang, dan akhirnya jakarta united berhasil membuka gol pertamanya. skor berubah menjadi 1-0

mereka pun merayakan dengan selebrasi bersama ke arah pendukung nya.

hingga memasuki menit akhir, skor tetap tidak berubah dan wasitpun menuip peluit akhir pertandingan.

seluruh penonton merayakan kemenangan ini dengan suka cita, begitu juga nadin dan natasha. dia tiada hentinya melompat lompat sambil berpelukan.

nicole hanya merayakan duduk sambil matanya terus ke arah depan gawang hanya sosok ade yang sedang tidur terlentang sambil menutup wajahnya dengan kedua tangannya.

ade sangat tidak bisa menyembunyikan kebahagiaan nya setelah berhasil membawa tim ini juara yang kedua kali.

dia hanya menangis haru dan bahagia.

Sehingga dia tidak bisa seperti teman teman yang sedang berlarian merayakan ini.

Episodes
1 HARI YANG MELELAHKAN
2 HATI BERBUNGA BUNGA
3 TIBA TIBA INGIN MENYERAH
4 IMAJINASI DAN HANYA IMAJINASI
5 MERUBAH PANDANGAN
6 DARI HATI
7 SAMPAI KAU BISA
8 BERAWAL DARI MIMPI
9 CELENGAN RINDU
10 GODAAN
11 LEBIH JAUH LAGI
12 SEMAKIN PERCAYA
13 KESAN BERKESAN
14 BELUM BISA DIBANGGAKAN
15 DI LUAR KESADARAN.
16 MULAI TERCIUM
17 ENJOY RESPONSIBLY
18 BELAJAR DEWASA
19 PERTEMUAN INI ADALAH KABAR
20 KEMBALI BERKESAN
21 KEPASTIAN
22 TAK INGIN USAI
23 COMPLICATED
24 PILIHAN SULIT SANG KIPER
25 MEMULAI IKATAN BATIN YANG KUAT
26 NAMA DI PUNGGUNG TAK SEBESAR TANGGUNG JAWAB LAMBANG DI DADA
27 ALUNAN DENTING SUARA HATI
28 TENTANG HIDUP
29 TANGIS BAHAGIA
30 KEJUTAN YANG TAK TERTEBAK KEMBALI
31 SEBUAH NAMA SEBUAH CERITA
32 KAMU+AKU = KITA DAN MEREKA
33 EPIC MOMEN
34 GOD KNOW THAT I LOVE YOU SO MUCH
35 DUA BULE YANG SULIT DI BEDAKAN
36 JARI MANIS JADI SAKSI
37 OBROLAN SENJA
38 MEMBUKA MATA HATI, MELANGKAH PASTI
39 SEPARUH AKU, DIRIMU
40 KAU LAH LAMUNAN ITU
41 BISIKAN ALAM BAWAH SADAR
42 WELCOME BACK MY DEAR
43 SENYUMAN POLOS YANG KEMBALI TERLIHAT
44 LAGA PERDANA DI DEPAN LAYAR KACA
45 BERANJAK MELENTIK PACARKU NICOLE YANG CANTIK
46 DEBUT MUSIM YANG MENG KHAWATIRKAN
47 NIAT TULUS YANG KEMBALI TERTUNDA
48 BERAWAL DARI STORY INSTAGRAM
49 TETAPLAH MENJADI ELANG KEBANGGAAN KAMI
50 GAK AKAN PERNAH BERPALING
51 JOGJA ISTIMEWA
52 SATU SEGALANYA BAGIKU, (DI ANTARA BERJUTA DISANA)
53 PERCAYA, KITA KAN RAYAKAN SAYANG
54 AKU SELALU ADA DISINI, DISINI AKU ADA UNTUKMU
55 MENGULAS KEMBALI JEJAK YANG TLAH LALU
56 MANTAN YANG TERBUANG
57 HAMPIR TER PROVOKASI TEMAN DEKAT
58 SEBUAH RASA
59 MANJA NYA SI BULE
60 KABAR MENGEJUTKAN
61 JANJI
62 ADA YANG TERTANAM, SINGGAH DI HALAMAN HATI
63 WELCOME AIDAN DAN NADIA
64 KEMENANGAN ADALAH KEPASTIAN
65 LIBUR TELAH TIBA
66 ARTIS DADAKAN
67 MOMEN YANG TIDAK BISA DILEWATKAN
68 DUA KUBU YANG BERSELISIH
69 KEJUTAN BALIK KANDANG
70 DEMI SATU NAMA KEBANGGAAN DI DADA KAN KU BERI SEGALANYA
71 DEMI LAMBANG KOTA DI DADA
72 KELUARGA ADALAH SURGA
73 HASIL MENGEJUTKAN
74 MENGUKIR SEJARAH
75 MENEMBUS TRADISI
76 KEMBALI BERPISAH
77 NOMOR WAJIB
78 RINDU SETENGAH MATI
79 MASALAH WAKTU
80 KEMENANGAN PERDANA
81 KEMBALI MENEPI
82 BINTANG TERINDAH
83 HINGGA UJUNG WAKTU
84 MULAI BERANI MEMBUKA HATI
85 DUEL PANAS SERUMPUN
86 KEMBALI PULANG
87 LIBURAN KELUARGA
88 BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
89 SATUKAN SEMUA TUJUAN
90 WAKTU YANG DI NANTI
91 SENYUM LEPAS NADIA
92 KEHADIRANMU
93 MENUJU FINAL
94 MENANGKAN KEMBALI
95 SEMAKIN RUMIT
96 LAGA PEMBUKA YANG SULIT
97 FINAL YANG MENGURAS ENERGI
98 AMARAH YANG MELEDAK
99 WAKTU KITA TELAH TIBA KAWAN (KINI SAATNYA KITA BERDIRI)
100 DORONGAN SEMANGAT
101 BERMAIN SEPENUH HATI, UNTUK SANG GARUDA
102 SAMBUTAN MERIAH
103 KAU CANTIK HARI INI
104 UNTUK YANG PERTAMA
105 PERDANA MUNCUL DI PERMUKAAN
106 KEMBALI FOKUS KE LAPANGAN
107 JOGJA ISTIMEWA (PART 2)
108 SAMA SAMA MAU MENANG
109 WAJAH MURAM NADIA
110 WELCOME TO MY FAMILY
111 FIGHT FOR GLORY
112 POIN BERARTI
113 KEMBALI MENJADI TEMBOK TERAKHIR
114 SEPERTI KEMARIN
115 TIGA BAYI MANJA
116 MELIHAT KAWAN BERMAIN
117 DERBY DI BELAKANG LAYAR
118 SALING MELINDUNGI DAN MELENGKAPI
119 KEBAHAGIAAN NADIN
120 SIAP TEMPUR
121 RUMAHKU ISTANAKU
122 WIN STREAK
123 KELUARGA HARMONIS IMPIAN MEREKA
124 HONGKONG
125 ADAPTASI CUACA
126 THE GAME END
127 CINTA LAMA BELUM KELAR
128 DJOGDJAKARTA
129 BERLIBUR
130 KEJUTAN SAMBUTAN
131 MELUMPUHKAN LOGIKA
132 DEBUT SANG KIPER
133 LAGA GENGSI
134 PESTA BALASAN
135 BALIK KAMPUNG
136 TANGERANG UNDERGRUNGE
137 MASIH ADA KE INGINAN HATI
138 KITA PEMENANGNYA
139 ENGKAU LELAKI, KELAK SENDIRI
140 KEMBALI MENJAUH
141 MELIHAT SECERCAH CAHAYA
142 BUMI SEMBADA
143 RUMAH KITA
144 GENGSI MEMANAS
145 RAYAKAN BERSAMA
146 DOA KAMI DI NADI MU
147 MENCARI JATI DIRI
148 DI RUANG RINDU KITA BERTEMU
149 KEPAKAN SAYAP MU GARUDA
150 WARNA BARU
151 HASIL POSITIF
152 SEMANGAT MENOLAK MENYERAH
153 TAK AKAN BERPALING DARI KEKALAHAN
154 BERJUANG MEWUJUDKAN HARAPAN
155 JALANI MIMPI
156 BERSAMA MU KU HABISKAN WAKTU (senang bisa mengenal dirimu)
157 LELAH INI TAK TERASA LAGI
158 PENENTUAN NASIB
159 TUJUAN HIDUP
160 KASIH IBU SEPANJANG MASA
161 SAHABAT MENJADI KELUARGA
162 MELIHAT SECERCAH CAHAYA
163 MUSIM BARU HARAPAN BARU
164 SUPER ELANG JAWA
165 PUBER KEDUA
166 TERUS BERLARI GAK PERNAH PATAH HATI
167 DI DALAM GELAP PASTI ADA TERANG
168 TAK PERNAH KU LELAH (kita tak akan menyerah)
169 KITA PESTA PORA
170 MIMPI YANG TERBELI
171 BERSAMA KITA BAHAGIA
172 DI LUAR RENCANA
173 MENATA RENCANA BARU
174 MUSIM BARU LIGA DAN SUASANA BARU
175 CEPATLAH BESAR MATAHARIKU
176 UJIAN KEDUA SANG KIPER
177 MEMANJAKAN SI KEMBAR
178 TIMNAS CALLING
179 LEBIH DARI CINTA
180 GODAAN KESETIAAN
181 HATI KECIL BERBISIK
182 MENJAGA ANGGOTA BARU
183 PERTAMA MELIHAT SALJU
184 LAGA PANAS SHIZUOKA
185 KEMBALI BERKUMPUL
186 DEMI KAU DAN SI BUAH HATI
187 LIHAT, DENGAR, DAN RASAKAN
188 PENAMPILAN MENGESANKAN
189 TANGIS BAHAGIA
190 SELAMAT DATANG
191 ENZO PUTRA NUGRAHA
192 TRANDING TOPIK
193 SAMBUTAN UNTUK LEGENDA
194 KESETIAAN MASIH ADA
195 LUCU DAN POLOS NYA SI KEMBAR
196 SPARTAN FOOTBALL CLUB
197 KERAS NYA LIGA JEPANG
198 KAULAH LAMUNAN ITU (ini cinta)
199 PULANG KAMPUNG
200 STADION MEGAH MULAI TERBANGUN
201 KEMBALI VIRAL DAN TRANDING
202 QUALITY TIME
203 MAKIN MALAM MAKIN SERU
204 TANDA TANYA
205 MANJA NYA NADIA
206 PERTARUHAN NASIB
207 SEDERHANA TANPA BANYAK CELAH
208 MIMPI YANG TERBELI
209 HITAM DI ATAS PUTIH
210 PERPISAHAN MANIS
211 HOME SWEET HOME
212 PESTA BERSAMA
213 PARIS VAN JAVA
214 HIPNOTIS SANG KIPER
215 GOL KEDUA YANG MENJADI SEJARAH
216 HABISKAN WAKTU DUDUK BERDUA DENGAN MU
217 WELCOME AIDAN
218 MENJAGA RASA
219 KEMBALI BERMAIN CEMERLANG
220 ENGKAU LELAKI, KELAK SENDIRI
221 KEMBALI TAMPIL
222 TENDANGAN ROKET
223 BAHAGIA NYA AIDAN
224 MENIKMATI PERMAINAN
225 TAK TERGANTI
226 MEMULAI DUNIA BARU
227 MENANTI PERKEMBANGAN SANG ANAK
228 RINDU BERAT
229 USAHA GAK MENGHIANATI HASIL
230 KEMBALI BERADA DI PINGGIR LAPANGAN
231 HAPPY BIRTHDAY MOMMY
232 MENGENAL SANG KAKEK
233 INGIN KEMBALI
234 KEMBALI FOKUS DENGAN TARGET
235 TEROR LUAR BIASA
236 WAKTU HUJAN TURUN
237 MENIKMATI WAKTU BERSAMA SAHABAT
238 TAMU JAUH
239 SEPAKBOLA MENYATUKAN KITA SEMUA
240 AKTING KETURUNAN
241 DEBUT NADIA DI LIGA PRO
242 KADO UNTUK SUAMI
243 JEJAK WAKTU
244 RAYUAN MANTAN
245 SEMI FINAL PERTAMA
246 KELAKUAN ENZO
247 MERAJUT ASA
248 RASA KECEWA AIDAN
249 MENGULAS KEMBALI (jejak yang tlah lalu)
250 MOMEN MENGEJUTKAN SI KEMBAR
251 KEMENANGAN DI DEPAN MATA
252 SAYONARA
253 MELUKIS SENJA
254 MUSIM BARU CERITA BARU
255 KEBERSAMAAN
256 SAHABAT ITU BERNAMA ADE DAN ANDRE
257 KETULUSAN
258 BAHAGIA NYA NADIN
259 FIRASAT BURUK
260 DI LUAR HITUNGAN
261 SALING MENJAGA
262 BERUSAHA LEBIH DEKAT LAGI
263 LUAPAN EMOSI
264 MENGULIK MASA LALU
265 SELAMAT DATANG KAU PELANGI
266 DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
267 ANUGERAH ITU BERNAMA NICOLE
268 MENJADI PESAING BERAT
269 KANGEN
270 PERTANDINGAN YANG TERNODA
271 KEMBALI ROMANTIS
272 ENZO ANAK AYAH
273 LEPAS KANGEN
274 HOME SWEET HOME
275 LELAH INI TAK TERASA LAGI
276 KEMENANGAN PERTAMA
277 BERITA CUACA
278 OBAT RINDU
279 DEMI SEBUAH NAMA
280 JARAK
281 BUAT AKU TERSENYUM
282 LIBUR TELAH TIBA
283 HARAPAN DI AKHIR TAHUN
284 LAGA EKSPERIMEN
285 TAK LEKANG OLEH WAKTU
286 BAHAGIA SEBAGAI MOMMY
287 MENAMBAH RASA PERCAYA
288 KEHEBATAN AIDAN
289 SEDIKIT KAKU
290 BERITA BAHAGIA
291 TAMAN MIMPI (taman langit ku)
292 HILANG LELAH KU SAAT KITA BERSAMA
293 AYO GARUDA (bangkitlah dan juara)
294 KITA RAYAKAN BERSAMA
295 CUCI MATA
296 DUKUNGAN PEMERINTAH
297 MENATAP LAGA SELANJUTNYA
298 MENEMBUS TRADISI
299 BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
300 AKU MILIKMU MALAM INI
301 YANG TAK AKAN PERNAH BISA TERULANG
302 APAKAH SAMA YANG KAU RASAKAN
303 MELEWATI HARI INI DENGAN SENYUMAN
304 TERUCAP KATA CINTA, DAN TAK MAU PERGI
305 NIKMATI DETIK DEMI DETIK
306 SELALU MENEMANI LANGKAH MU
307 PIJAKAN SEJARAH
308 HATI INI HANYA RINDU
309 TAK ADA LAGI (selain dirimu yg aku cari)
310 PORTAL WAKTU
311 HINGGA HARI MENANTINYA WAKTU TETAP IRINGI LANGKAH KU
312 TAK ADA YG BISA MEMBUAT DIRIMU JAUH DARI KU
313 TERSEMYUM LAH (andai kau tahu senyum mu itu indah)
314 SEAKAN JATUH CINTA LAGI
315 TAK TERBATAS WAKTU
316 DEMI LAMBANG MONAS DI DADA
317 RESIKO DI BALIK PILIHAN
318 HARMONIS BUKAN EGOIS
319 KAU YANG TERINDAH UNTUK KU
320 TERINGAT MASA LALU
321 LAIN DARI YANG KEMARIN
322 SALING BICARA, TUKAR CERITA, BERBAGI RASA
323 ARTI HADIRMU
324 PEMBENTUKAN KARAKTER
325 MENYAMBUT PAHLAWAN
326 KABAR DARI MASA LALU
327 VOCATION
328 SI CANTIK DAN MANJANYA MOMMY
329 MENJAGA NADIA
330 KELUH KESAH SEORANG IBU
331 MEMAHAMI BEBAN ITU
332 DI LUAR KEBIASAAN
333 FRIENDSHIP
334 KESEDIHAN
335 TRAUMA
336 BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
337 TEGAR
338 YANG MANIS
339 MESKI BERAT KAU TAK MERASA SENDIRI
340 COBA UNTUK TETAP BERDIRI (jalani mimpi)
341 UNTAIAN MAKNA
342 KETIKA KAU ADA DI SAMPING KU
343 LAGI DAN LAGI
344 MISI RAHASIA
345 PELANGI SELEPAS HUJAN
346 MULAI KERASAN
347 MELANGKAH PASTI
348 DARI HATI
349 SEPERTI SEHARUS NYA
350 JEJAK LANGKAH
351 PEMBUKTIAN
352 LAGA PERDANA DI EROPA
353 HASIL POSITIF
354 BERHARAP
355 TUGAS NEGARA
356 KEMBALI MENYATU
357 KEMBALI MEMIMPIN
358 KEMBALI PULANG
359 PADAT NYA SEPAKBOLA EROPA
360 PRINSIP
361 WAKTU TERBAIK
362 TAMU JAUH
363 SEPAKBOLA MODEREN
364 RASA CINTA
365 SI BONTOT
366 KEMBALI BERTUGAS
367 MERAIH IMPIAN
368 MENGUKIR NAMA MU DI SANA
369 PRINSIP ANAK LAKI LAKI
370 BELAJAR MANDIRI
371 WAKTU TERBAIK BERSAMA KELUARGA
372 DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
373 KEMBALI BAHAGIA
374 GAK ADA KATA ISTIRAHAT
375 SEMUA DEMI KAMU
376 SIHIR SANG KIPER
377 SEKARANG ATAU TIDAK SAMA SEKALI
378 HISTORY MAKER
379 DI BALIK HARI INI
380 TINGKAH LAKU ENZO
381 SURGA KITA
382 CINTA PERTAMA ANAK LAKI-LAKI
383 SEMUA DEMI KAMU
384 SETIA MELAYANI
385 LAGU PANTAI
386 PULAU DEWATA
387 BONTOT KESAYANGAN
388 KEDEKATAN AYAH DAN ANAK
389 KEMBALI TERSENYUM
390 MERAIH MIMPI
391 TEMPAT TERINDAH
392 MENDEKATI MASA
393 MASA PUBER NADIA
394 MASIH DISINI MASIH DENGANMU
395 KEMBALI PULANG
396 MULAI FOKUS PADA SI KEMBAR
397 MENDUKUNG DARI TRIBUN
398 UNTUK DI KENANG
399 3 MALAIKAT MEREKA
400 LEMBARAN BARU
401 WAKTU
402 LONG TIME NO SEE
403 YAKIN KAN (aku milik mu)
404 SELALU BAHAGIA
405 SELALU MENJADI PANUTAN
406 SERU NYA MEREKA
407 OBAT LELAH
408 KEMBALI DEJA VU
409 RASA INI
410 MEMAHAMI BEBAN ITU
411 RAHASIA AIDAN
412 NALURI LELAKI
413 CINTA KAN MEMBAWAMU
414 SEMUA DEMI KAMU
415 LOVE YOU MOM
416 FOKUS PADA TUJUAN
417 ENZO KEMBALI BERULAH
418 SEMANGAT KAKA
419 SI MANJA NADIA
420 PROSES HIDUP
421 RAYAKAN BERSAMA
422 BERBAGI ANGKA
423 HATI KE HATI
424 KAKA NADIA SAYANG
425 KEJUTAN SI KEMBAR
426 PESTA SI KEMBAR
427 AIR MATA BAHAGIA
428 KEMBALI MEMUKAU
429 KERAS NYA HIDUP LAKI LAKI
430 HIDUP SEHAT
431 NOMER WARISAN
432 HANYA WAKTU YANG MENJAWAB
433 SI CANTIK NADIA
434 LAGI DAN LAGI
435 MENUNGGU DEBUT AIDAN
436 PEMAIN SPESIAL
437 KERJA DAN HASIL
438 DUKUNGAN DARI LEGENDA
439 AIDAN GOL
440 KOMITMEN NADIA
441 LARIS MANIS
442 MULAI TERBUKA
443 PERTAMA
444 MOMEN LANGKA DI PERTANDINGAN
445 SEBUAH HARAPAN
446 MENDEKATI LUGU
447 JANGAN MINTA JATUH CINTA
448 ANUGERAH PALING INDAH
449 SEJARAH UNTUK AIDAN
450 SELALU DEKAT AYAH
451 USIA HANYA LAH ANGKA
452 BUALAN SANG ANAK
453 KEPO NYA NADIA
454 HADIAH UNTUK SI KEMBAR
455 PERTANDINGAN SULIT
456 SELURUH NAFAS INI
457 CINTAI KAMU, KAMU, KAMU DIHATI KU
458 KEJUTAN DARI NADIA
459 TEGANG
460 AIR MATA
461 CUCU KESAYANGAN
462 KESEMPATAN KEDUA
463 MOMEN
464 WELCOME MENER
465 BAIK NYA NICOLE
466 DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
467 KEMBALI BERTEKAD
468 DUA ANAK TAMPAN
469 BEBAN MENTAL
470 HASIL YANG ADIL
471 MELEPAS RASA RINDU
472 KEHORMATAN WANITA
473 ON OR OFF??
474 GARUDA DI DADAKU
475 OPERASI LAGI
476 PERSIAPAN NADIA
477 CALON BINTANG
478 MULAI TERBUKA
479 MULAI FOKUS KE ENZO
480 BAGI TUGAS
481 MARHABAN YA RAMADHAN
482 BERBAGI RASA
483 PENJAGA AYAH
484 CINTA NYA ROBERTO
485 GALERI SEJARAH
486 CUCU KESAYANGAN KAKE
487 MIMPI AIDAN
488 LANGSUNG SUKA
489 SEMAKIN KLOP
490 SUARA HATI AIDAN DAN NADIA
491 NADIA AMECCA HALL PUTRI NUGRAHA
492 TAMPILAN BARU NADIA
493 ON VOCATION
494 LEPAS TARGET
495 KETULUSAN NICOLE
496 AROMA HARI RAYA
497 KUMPUL BERSAMA
498 MASIH BERKUMPUL
499 WAKTUNYA LIBURAN
500 THIS IS NEW YORK
501 HARI BAHAGIA
502 MIMPI YANG TERBELI
503 HATI KE HATI
Episodes

Updated 503 Episodes

1
HARI YANG MELELAHKAN
2
HATI BERBUNGA BUNGA
3
TIBA TIBA INGIN MENYERAH
4
IMAJINASI DAN HANYA IMAJINASI
5
MERUBAH PANDANGAN
6
DARI HATI
7
SAMPAI KAU BISA
8
BERAWAL DARI MIMPI
9
CELENGAN RINDU
10
GODAAN
11
LEBIH JAUH LAGI
12
SEMAKIN PERCAYA
13
KESAN BERKESAN
14
BELUM BISA DIBANGGAKAN
15
DI LUAR KESADARAN.
16
MULAI TERCIUM
17
ENJOY RESPONSIBLY
18
BELAJAR DEWASA
19
PERTEMUAN INI ADALAH KABAR
20
KEMBALI BERKESAN
21
KEPASTIAN
22
TAK INGIN USAI
23
COMPLICATED
24
PILIHAN SULIT SANG KIPER
25
MEMULAI IKATAN BATIN YANG KUAT
26
NAMA DI PUNGGUNG TAK SEBESAR TANGGUNG JAWAB LAMBANG DI DADA
27
ALUNAN DENTING SUARA HATI
28
TENTANG HIDUP
29
TANGIS BAHAGIA
30
KEJUTAN YANG TAK TERTEBAK KEMBALI
31
SEBUAH NAMA SEBUAH CERITA
32
KAMU+AKU = KITA DAN MEREKA
33
EPIC MOMEN
34
GOD KNOW THAT I LOVE YOU SO MUCH
35
DUA BULE YANG SULIT DI BEDAKAN
36
JARI MANIS JADI SAKSI
37
OBROLAN SENJA
38
MEMBUKA MATA HATI, MELANGKAH PASTI
39
SEPARUH AKU, DIRIMU
40
KAU LAH LAMUNAN ITU
41
BISIKAN ALAM BAWAH SADAR
42
WELCOME BACK MY DEAR
43
SENYUMAN POLOS YANG KEMBALI TERLIHAT
44
LAGA PERDANA DI DEPAN LAYAR KACA
45
BERANJAK MELENTIK PACARKU NICOLE YANG CANTIK
46
DEBUT MUSIM YANG MENG KHAWATIRKAN
47
NIAT TULUS YANG KEMBALI TERTUNDA
48
BERAWAL DARI STORY INSTAGRAM
49
TETAPLAH MENJADI ELANG KEBANGGAAN KAMI
50
GAK AKAN PERNAH BERPALING
51
JOGJA ISTIMEWA
52
SATU SEGALANYA BAGIKU, (DI ANTARA BERJUTA DISANA)
53
PERCAYA, KITA KAN RAYAKAN SAYANG
54
AKU SELALU ADA DISINI, DISINI AKU ADA UNTUKMU
55
MENGULAS KEMBALI JEJAK YANG TLAH LALU
56
MANTAN YANG TERBUANG
57
HAMPIR TER PROVOKASI TEMAN DEKAT
58
SEBUAH RASA
59
MANJA NYA SI BULE
60
KABAR MENGEJUTKAN
61
JANJI
62
ADA YANG TERTANAM, SINGGAH DI HALAMAN HATI
63
WELCOME AIDAN DAN NADIA
64
KEMENANGAN ADALAH KEPASTIAN
65
LIBUR TELAH TIBA
66
ARTIS DADAKAN
67
MOMEN YANG TIDAK BISA DILEWATKAN
68
DUA KUBU YANG BERSELISIH
69
KEJUTAN BALIK KANDANG
70
DEMI SATU NAMA KEBANGGAAN DI DADA KAN KU BERI SEGALANYA
71
DEMI LAMBANG KOTA DI DADA
72
KELUARGA ADALAH SURGA
73
HASIL MENGEJUTKAN
74
MENGUKIR SEJARAH
75
MENEMBUS TRADISI
76
KEMBALI BERPISAH
77
NOMOR WAJIB
78
RINDU SETENGAH MATI
79
MASALAH WAKTU
80
KEMENANGAN PERDANA
81
KEMBALI MENEPI
82
BINTANG TERINDAH
83
HINGGA UJUNG WAKTU
84
MULAI BERANI MEMBUKA HATI
85
DUEL PANAS SERUMPUN
86
KEMBALI PULANG
87
LIBURAN KELUARGA
88
BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
89
SATUKAN SEMUA TUJUAN
90
WAKTU YANG DI NANTI
91
SENYUM LEPAS NADIA
92
KEHADIRANMU
93
MENUJU FINAL
94
MENANGKAN KEMBALI
95
SEMAKIN RUMIT
96
LAGA PEMBUKA YANG SULIT
97
FINAL YANG MENGURAS ENERGI
98
AMARAH YANG MELEDAK
99
WAKTU KITA TELAH TIBA KAWAN (KINI SAATNYA KITA BERDIRI)
100
DORONGAN SEMANGAT
101
BERMAIN SEPENUH HATI, UNTUK SANG GARUDA
102
SAMBUTAN MERIAH
103
KAU CANTIK HARI INI
104
UNTUK YANG PERTAMA
105
PERDANA MUNCUL DI PERMUKAAN
106
KEMBALI FOKUS KE LAPANGAN
107
JOGJA ISTIMEWA (PART 2)
108
SAMA SAMA MAU MENANG
109
WAJAH MURAM NADIA
110
WELCOME TO MY FAMILY
111
FIGHT FOR GLORY
112
POIN BERARTI
113
KEMBALI MENJADI TEMBOK TERAKHIR
114
SEPERTI KEMARIN
115
TIGA BAYI MANJA
116
MELIHAT KAWAN BERMAIN
117
DERBY DI BELAKANG LAYAR
118
SALING MELINDUNGI DAN MELENGKAPI
119
KEBAHAGIAAN NADIN
120
SIAP TEMPUR
121
RUMAHKU ISTANAKU
122
WIN STREAK
123
KELUARGA HARMONIS IMPIAN MEREKA
124
HONGKONG
125
ADAPTASI CUACA
126
THE GAME END
127
CINTA LAMA BELUM KELAR
128
DJOGDJAKARTA
129
BERLIBUR
130
KEJUTAN SAMBUTAN
131
MELUMPUHKAN LOGIKA
132
DEBUT SANG KIPER
133
LAGA GENGSI
134
PESTA BALASAN
135
BALIK KAMPUNG
136
TANGERANG UNDERGRUNGE
137
MASIH ADA KE INGINAN HATI
138
KITA PEMENANGNYA
139
ENGKAU LELAKI, KELAK SENDIRI
140
KEMBALI MENJAUH
141
MELIHAT SECERCAH CAHAYA
142
BUMI SEMBADA
143
RUMAH KITA
144
GENGSI MEMANAS
145
RAYAKAN BERSAMA
146
DOA KAMI DI NADI MU
147
MENCARI JATI DIRI
148
DI RUANG RINDU KITA BERTEMU
149
KEPAKAN SAYAP MU GARUDA
150
WARNA BARU
151
HASIL POSITIF
152
SEMANGAT MENOLAK MENYERAH
153
TAK AKAN BERPALING DARI KEKALAHAN
154
BERJUANG MEWUJUDKAN HARAPAN
155
JALANI MIMPI
156
BERSAMA MU KU HABISKAN WAKTU (senang bisa mengenal dirimu)
157
LELAH INI TAK TERASA LAGI
158
PENENTUAN NASIB
159
TUJUAN HIDUP
160
KASIH IBU SEPANJANG MASA
161
SAHABAT MENJADI KELUARGA
162
MELIHAT SECERCAH CAHAYA
163
MUSIM BARU HARAPAN BARU
164
SUPER ELANG JAWA
165
PUBER KEDUA
166
TERUS BERLARI GAK PERNAH PATAH HATI
167
DI DALAM GELAP PASTI ADA TERANG
168
TAK PERNAH KU LELAH (kita tak akan menyerah)
169
KITA PESTA PORA
170
MIMPI YANG TERBELI
171
BERSAMA KITA BAHAGIA
172
DI LUAR RENCANA
173
MENATA RENCANA BARU
174
MUSIM BARU LIGA DAN SUASANA BARU
175
CEPATLAH BESAR MATAHARIKU
176
UJIAN KEDUA SANG KIPER
177
MEMANJAKAN SI KEMBAR
178
TIMNAS CALLING
179
LEBIH DARI CINTA
180
GODAAN KESETIAAN
181
HATI KECIL BERBISIK
182
MENJAGA ANGGOTA BARU
183
PERTAMA MELIHAT SALJU
184
LAGA PANAS SHIZUOKA
185
KEMBALI BERKUMPUL
186
DEMI KAU DAN SI BUAH HATI
187
LIHAT, DENGAR, DAN RASAKAN
188
PENAMPILAN MENGESANKAN
189
TANGIS BAHAGIA
190
SELAMAT DATANG
191
ENZO PUTRA NUGRAHA
192
TRANDING TOPIK
193
SAMBUTAN UNTUK LEGENDA
194
KESETIAAN MASIH ADA
195
LUCU DAN POLOS NYA SI KEMBAR
196
SPARTAN FOOTBALL CLUB
197
KERAS NYA LIGA JEPANG
198
KAULAH LAMUNAN ITU (ini cinta)
199
PULANG KAMPUNG
200
STADION MEGAH MULAI TERBANGUN
201
KEMBALI VIRAL DAN TRANDING
202
QUALITY TIME
203
MAKIN MALAM MAKIN SERU
204
TANDA TANYA
205
MANJA NYA NADIA
206
PERTARUHAN NASIB
207
SEDERHANA TANPA BANYAK CELAH
208
MIMPI YANG TERBELI
209
HITAM DI ATAS PUTIH
210
PERPISAHAN MANIS
211
HOME SWEET HOME
212
PESTA BERSAMA
213
PARIS VAN JAVA
214
HIPNOTIS SANG KIPER
215
GOL KEDUA YANG MENJADI SEJARAH
216
HABISKAN WAKTU DUDUK BERDUA DENGAN MU
217
WELCOME AIDAN
218
MENJAGA RASA
219
KEMBALI BERMAIN CEMERLANG
220
ENGKAU LELAKI, KELAK SENDIRI
221
KEMBALI TAMPIL
222
TENDANGAN ROKET
223
BAHAGIA NYA AIDAN
224
MENIKMATI PERMAINAN
225
TAK TERGANTI
226
MEMULAI DUNIA BARU
227
MENANTI PERKEMBANGAN SANG ANAK
228
RINDU BERAT
229
USAHA GAK MENGHIANATI HASIL
230
KEMBALI BERADA DI PINGGIR LAPANGAN
231
HAPPY BIRTHDAY MOMMY
232
MENGENAL SANG KAKEK
233
INGIN KEMBALI
234
KEMBALI FOKUS DENGAN TARGET
235
TEROR LUAR BIASA
236
WAKTU HUJAN TURUN
237
MENIKMATI WAKTU BERSAMA SAHABAT
238
TAMU JAUH
239
SEPAKBOLA MENYATUKAN KITA SEMUA
240
AKTING KETURUNAN
241
DEBUT NADIA DI LIGA PRO
242
KADO UNTUK SUAMI
243
JEJAK WAKTU
244
RAYUAN MANTAN
245
SEMI FINAL PERTAMA
246
KELAKUAN ENZO
247
MERAJUT ASA
248
RASA KECEWA AIDAN
249
MENGULAS KEMBALI (jejak yang tlah lalu)
250
MOMEN MENGEJUTKAN SI KEMBAR
251
KEMENANGAN DI DEPAN MATA
252
SAYONARA
253
MELUKIS SENJA
254
MUSIM BARU CERITA BARU
255
KEBERSAMAAN
256
SAHABAT ITU BERNAMA ADE DAN ANDRE
257
KETULUSAN
258
BAHAGIA NYA NADIN
259
FIRASAT BURUK
260
DI LUAR HITUNGAN
261
SALING MENJAGA
262
BERUSAHA LEBIH DEKAT LAGI
263
LUAPAN EMOSI
264
MENGULIK MASA LALU
265
SELAMAT DATANG KAU PELANGI
266
DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
267
ANUGERAH ITU BERNAMA NICOLE
268
MENJADI PESAING BERAT
269
KANGEN
270
PERTANDINGAN YANG TERNODA
271
KEMBALI ROMANTIS
272
ENZO ANAK AYAH
273
LEPAS KANGEN
274
HOME SWEET HOME
275
LELAH INI TAK TERASA LAGI
276
KEMENANGAN PERTAMA
277
BERITA CUACA
278
OBAT RINDU
279
DEMI SEBUAH NAMA
280
JARAK
281
BUAT AKU TERSENYUM
282
LIBUR TELAH TIBA
283
HARAPAN DI AKHIR TAHUN
284
LAGA EKSPERIMEN
285
TAK LEKANG OLEH WAKTU
286
BAHAGIA SEBAGAI MOMMY
287
MENAMBAH RASA PERCAYA
288
KEHEBATAN AIDAN
289
SEDIKIT KAKU
290
BERITA BAHAGIA
291
TAMAN MIMPI (taman langit ku)
292
HILANG LELAH KU SAAT KITA BERSAMA
293
AYO GARUDA (bangkitlah dan juara)
294
KITA RAYAKAN BERSAMA
295
CUCI MATA
296
DUKUNGAN PEMERINTAH
297
MENATAP LAGA SELANJUTNYA
298
MENEMBUS TRADISI
299
BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
300
AKU MILIKMU MALAM INI
301
YANG TAK AKAN PERNAH BISA TERULANG
302
APAKAH SAMA YANG KAU RASAKAN
303
MELEWATI HARI INI DENGAN SENYUMAN
304
TERUCAP KATA CINTA, DAN TAK MAU PERGI
305
NIKMATI DETIK DEMI DETIK
306
SELALU MENEMANI LANGKAH MU
307
PIJAKAN SEJARAH
308
HATI INI HANYA RINDU
309
TAK ADA LAGI (selain dirimu yg aku cari)
310
PORTAL WAKTU
311
HINGGA HARI MENANTINYA WAKTU TETAP IRINGI LANGKAH KU
312
TAK ADA YG BISA MEMBUAT DIRIMU JAUH DARI KU
313
TERSEMYUM LAH (andai kau tahu senyum mu itu indah)
314
SEAKAN JATUH CINTA LAGI
315
TAK TERBATAS WAKTU
316
DEMI LAMBANG MONAS DI DADA
317
RESIKO DI BALIK PILIHAN
318
HARMONIS BUKAN EGOIS
319
KAU YANG TERINDAH UNTUK KU
320
TERINGAT MASA LALU
321
LAIN DARI YANG KEMARIN
322
SALING BICARA, TUKAR CERITA, BERBAGI RASA
323
ARTI HADIRMU
324
PEMBENTUKAN KARAKTER
325
MENYAMBUT PAHLAWAN
326
KABAR DARI MASA LALU
327
VOCATION
328
SI CANTIK DAN MANJANYA MOMMY
329
MENJAGA NADIA
330
KELUH KESAH SEORANG IBU
331
MEMAHAMI BEBAN ITU
332
DI LUAR KEBIASAAN
333
FRIENDSHIP
334
KESEDIHAN
335
TRAUMA
336
BERIKAN RUANG UNTUK RINDU
337
TEGAR
338
YANG MANIS
339
MESKI BERAT KAU TAK MERASA SENDIRI
340
COBA UNTUK TETAP BERDIRI (jalani mimpi)
341
UNTAIAN MAKNA
342
KETIKA KAU ADA DI SAMPING KU
343
LAGI DAN LAGI
344
MISI RAHASIA
345
PELANGI SELEPAS HUJAN
346
MULAI KERASAN
347
MELANGKAH PASTI
348
DARI HATI
349
SEPERTI SEHARUS NYA
350
JEJAK LANGKAH
351
PEMBUKTIAN
352
LAGA PERDANA DI EROPA
353
HASIL POSITIF
354
BERHARAP
355
TUGAS NEGARA
356
KEMBALI MENYATU
357
KEMBALI MEMIMPIN
358
KEMBALI PULANG
359
PADAT NYA SEPAKBOLA EROPA
360
PRINSIP
361
WAKTU TERBAIK
362
TAMU JAUH
363
SEPAKBOLA MODEREN
364
RASA CINTA
365
SI BONTOT
366
KEMBALI BERTUGAS
367
MERAIH IMPIAN
368
MENGUKIR NAMA MU DI SANA
369
PRINSIP ANAK LAKI LAKI
370
BELAJAR MANDIRI
371
WAKTU TERBAIK BERSAMA KELUARGA
372
DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
373
KEMBALI BAHAGIA
374
GAK ADA KATA ISTIRAHAT
375
SEMUA DEMI KAMU
376
SIHIR SANG KIPER
377
SEKARANG ATAU TIDAK SAMA SEKALI
378
HISTORY MAKER
379
DI BALIK HARI INI
380
TINGKAH LAKU ENZO
381
SURGA KITA
382
CINTA PERTAMA ANAK LAKI-LAKI
383
SEMUA DEMI KAMU
384
SETIA MELAYANI
385
LAGU PANTAI
386
PULAU DEWATA
387
BONTOT KESAYANGAN
388
KEDEKATAN AYAH DAN ANAK
389
KEMBALI TERSENYUM
390
MERAIH MIMPI
391
TEMPAT TERINDAH
392
MENDEKATI MASA
393
MASA PUBER NADIA
394
MASIH DISINI MASIH DENGANMU
395
KEMBALI PULANG
396
MULAI FOKUS PADA SI KEMBAR
397
MENDUKUNG DARI TRIBUN
398
UNTUK DI KENANG
399
3 MALAIKAT MEREKA
400
LEMBARAN BARU
401
WAKTU
402
LONG TIME NO SEE
403
YAKIN KAN (aku milik mu)
404
SELALU BAHAGIA
405
SELALU MENJADI PANUTAN
406
SERU NYA MEREKA
407
OBAT LELAH
408
KEMBALI DEJA VU
409
RASA INI
410
MEMAHAMI BEBAN ITU
411
RAHASIA AIDAN
412
NALURI LELAKI
413
CINTA KAN MEMBAWAMU
414
SEMUA DEMI KAMU
415
LOVE YOU MOM
416
FOKUS PADA TUJUAN
417
ENZO KEMBALI BERULAH
418
SEMANGAT KAKA
419
SI MANJA NADIA
420
PROSES HIDUP
421
RAYAKAN BERSAMA
422
BERBAGI ANGKA
423
HATI KE HATI
424
KAKA NADIA SAYANG
425
KEJUTAN SI KEMBAR
426
PESTA SI KEMBAR
427
AIR MATA BAHAGIA
428
KEMBALI MEMUKAU
429
KERAS NYA HIDUP LAKI LAKI
430
HIDUP SEHAT
431
NOMER WARISAN
432
HANYA WAKTU YANG MENJAWAB
433
SI CANTIK NADIA
434
LAGI DAN LAGI
435
MENUNGGU DEBUT AIDAN
436
PEMAIN SPESIAL
437
KERJA DAN HASIL
438
DUKUNGAN DARI LEGENDA
439
AIDAN GOL
440
KOMITMEN NADIA
441
LARIS MANIS
442
MULAI TERBUKA
443
PERTAMA
444
MOMEN LANGKA DI PERTANDINGAN
445
SEBUAH HARAPAN
446
MENDEKATI LUGU
447
JANGAN MINTA JATUH CINTA
448
ANUGERAH PALING INDAH
449
SEJARAH UNTUK AIDAN
450
SELALU DEKAT AYAH
451
USIA HANYA LAH ANGKA
452
BUALAN SANG ANAK
453
KEPO NYA NADIA
454
HADIAH UNTUK SI KEMBAR
455
PERTANDINGAN SULIT
456
SELURUH NAFAS INI
457
CINTAI KAMU, KAMU, KAMU DIHATI KU
458
KEJUTAN DARI NADIA
459
TEGANG
460
AIR MATA
461
CUCU KESAYANGAN
462
KESEMPATAN KEDUA
463
MOMEN
464
WELCOME MENER
465
BAIK NYA NICOLE
466
DAMAI KAMI SEPANJANG HARI
467
KEMBALI BERTEKAD
468
DUA ANAK TAMPAN
469
BEBAN MENTAL
470
HASIL YANG ADIL
471
MELEPAS RASA RINDU
472
KEHORMATAN WANITA
473
ON OR OFF??
474
GARUDA DI DADAKU
475
OPERASI LAGI
476
PERSIAPAN NADIA
477
CALON BINTANG
478
MULAI TERBUKA
479
MULAI FOKUS KE ENZO
480
BAGI TUGAS
481
MARHABAN YA RAMADHAN
482
BERBAGI RASA
483
PENJAGA AYAH
484
CINTA NYA ROBERTO
485
GALERI SEJARAH
486
CUCU KESAYANGAN KAKE
487
MIMPI AIDAN
488
LANGSUNG SUKA
489
SEMAKIN KLOP
490
SUARA HATI AIDAN DAN NADIA
491
NADIA AMECCA HALL PUTRI NUGRAHA
492
TAMPILAN BARU NADIA
493
ON VOCATION
494
LEPAS TARGET
495
KETULUSAN NICOLE
496
AROMA HARI RAYA
497
KUMPUL BERSAMA
498
MASIH BERKUMPUL
499
WAKTUNYA LIBURAN
500
THIS IS NEW YORK
501
HARI BAHAGIA
502
MIMPI YANG TERBELI
503
HATI KE HATI

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!