Cinta Berawal Dari Hutang
Mona Pernah meminjam uang dari seorang pria bernama Jefri, pria itu bertangan dingin dan jika ada suatu yang di sepakati bersama Nya tidak di sepakati. maka orang itu akan di habisi oleh Jefri dan anak buah nya.
Mona Pernah berhutang dengan pria itu hampir satu triliun lebih karena tergoda dengan uang banyak, hingga membuat Mona tidak bisa membatasi uang itu terlalu banyak pengeluaran, hingga tidak sadar bahwa uang itu sudah mau habis.
Jefri adalah orang yang di kenal nya dari teman, saat Mona tidak ada uang perusahaan nya butuh modal usaha yang banyak, Mona meminjam uang dari jefri karena di kenalkan oleh teman nya sandrina karena mereka tahu ada seorang pengusaha yang mau meminjam kan uang tapi bunga agak besar.
Pengusaha tersebut memiliki bisnis di bidang kontraktor,emas,perhotelan,villa,kuliner,rumah sakit,investasi dan lain-lain.
Pengusaha tersebut sangat kaya raya masih berstatus lajang serta menawan banyak perempuan yang suka padanya, namun Tak ada satu pun yang mengena di hati nya.
Hingga pada suatu saat Jefri marah bahkan sangat marah, ketika mona kabur dan tidak membayar hutang nya,bahkan pria itu sangat benci jika janji untuk membayar hutang dengan cara di cicil tidak di tepati, hingga Jefri pada suatu hari muncullah kemarahan nya hingga sampai melampiaskan kemarahan Nya kepada anak buahnya.
Mona kabur dengan membawa ibu nya pergi mencari tempat persembunyian untuk Menghindari membayar hutang tersebut, bahkan perusahaan nya sudah tutup karena Mona tidak bisa membayar semua hutang nya.
Mona terbawa hidup hidup boros hingga dirinya tidak bisa mengatur keuangan dengan tepat, bahkan sang ibu tidak tahu mau ngomong Apa lagi terhadap anak kandungnya tersebut.
Mona memang dari kecil sudah di besarkan banyak nya harta di miliki,namun karena semenjak papa nya suka main perempuan dan terpengaruh teman hingga membuat mereka jatuh bangkrut.
Kehidupan berubah drastis saat ayah mona memilih pelakor ketimbang mona dan ibunya,hingga membuat marah besar mona terhadap sosok ayah nya,bahkan untuk mencari tahu papa nya di mana pun Mona ogah karena terlanjur sakit hati.
Mona sakit hati dimana dulu mereka di tinggal di rumah kontrakan karena ayah nya Sudah bangkrut,bahkan untuk makan saja susah bagi mona dan ibunya.
Bahkan ibu mona hampir depresi karena perceraian itu.Untunglah ada tante Mona yang membawa ibu Mona untuk berobat ke psikiater.
Saat ayah nya tidak mencari mereka lagi mereka, saat itu juga Mona menganggap Papanya sudah meninggal,bahkan adik laki-laki nya, di bawa kabur oleh sang ayah,sampai sekarang mona tidak tahu kabar adiknya.
Mona ingin mencari tahu tentang adik nya tersebut, namun tidak tentang ayah nya. Bagi Mona bagaimana pun adiknya adalah saudaranya, walau mereka terpisah kecil tetap mereka kakak adek,darah daging tidak akan pernah ada yang bisa mengantikan.
Bahkan karena kehidupan begitulah yang membuat Mona jatuh terlalu dalam.Bahkan Menggunakan uang itu untuk bersenang-senang tanpa memikirkan jangka panjang kehidupan ke depan seperti apa.
Jefri mengetahui bahwa Mona telah kabur dari Rumah nya.Setelah tahu Mona kabur bersama sang ibu,semakin menambah kemarahan presdir Jefri tersebut.Bahkan Jefri tidak suka dengan janji yang di langgar tersebut.
Jefri mengerahkan semua anak buah untuk mencari Mona yang telah kabur 3 hari yang lalu,bukan masalah berapa uang yang Dibawa kabur.Namun tidak suka dengan cara yang tidak di selesaikan baik-baik.
Jefri orang yang sangat tegas,tidak menyukai Cara orang yang suka ingkar janji,tetapi jika telat karena tidak ada uang sama sekali,Jefri
Masih bisa memahami tentang itu bagi nya semua masalah masih ada jalan solusi nya.
Waktu itu Saat Mona meminjam uang,Mona memberikan jaminan sebuah Rumah serta tanah yang tidak luas, saat 5 Tahun Jefri mencari Mona belum ketemu sama sekali
Jefri mulai bosan mencari Mona dan akhirnya Jefri mengikhlaskan semua hutang tersebut.
Pencarian terhadap Mona pun di hentikan oleh mereka.Mona pada saat itu kabur dengan menyewa rumah kontrakan bersama
Sang ibu.
Mona mulai merintis lagi usaha nya dari nol.
Kali ini Mona membangun butik,nama butik itu tidak memakai namanya karena takut ketahuan oleh Jefri,Mona bisa membuka butik tersebut dari sisa sebagian uang dari pinjaman terhadap jefri.
Mona mulai belajar untuk menggunakan uang sisa pinjaman tersebut.Mona membangun butik serta toko bangunan,Mona masih merintis dari nol dulu,Banyak nya penghasilan nya tidak seperti saat menjadi pengusaha yang mempunyai perusahaan.
Mona mulai rajin untuk menyetok barang.
Mona mulai belajar dari kehidupan masa lalu nya yang boros,saat uang pinjaman mulai menipis saat itulah Mona memikirkan bagaimana menjadikan uang pinjaman tersebut menjadi ladang uang.
"Bagus dong Mona...Kamu gunakan uang itu dengan baik,jangan jatuh ke dengan hal boros lagi."Ucap sang mama jeni.
"Mama.Sudah cukup bagiku seperti dulu,
Sekarang saat nya belajar dari kesalahan,
aku juga merasa bersalah berhutang hampir
Satu triliun namun hutang tersebut tidak aku bayar,saat seperti inilah aku merasa bersalah Mama."Ucap Mona kepada Mama nya.
"Nak.Sekarang belajar lah dari kesalahan,
Kamu tidak capek kita sembunyi seperti ini."
Jawab jeni kepada anaknya.
"Gimana lagi ma...Jika aku tidak menepati bayar hutang,bisa-bisa aku di bunuh oleh Jefri."Ucap Mona yang sebenarnya takut Jefri.
"Iya sih Nak...Mama juga tahu bagaimana karakter Jefri,jika dia tidak suka maka dia akan membunuh orang tersebut,apa lagi kamu berhutang dengan jumlah banyak."
Ucap jeni merasa tidak perlu ada yang di sesali lagi karena semua sudah masa lalu.
"Mama.Maafkan aku ia karena ulah ku rumah Kita jadi di ambil sama jefri serta tanah juga."
Ucap Mona kepada Mama nya.
"Iya Nak...Tidak apa-apa,mana tahu kita
di tempat yang baru ini,bisa jumpa dengan adik kamu yang sudah hampir lebih 15 tahunan tidak ketemu."Ucap Jeni yang merindukan anak laki-lakinya yang di bawa oleh suami nya tersebut.
Semenjak bercerai Ibu Nya Mona dan Papa Mona sama sekali sudah lost contact,bahkan
tidak tahu di mana sekarang keberadaan nya,
Bahkan putra nya tersebut bernama sandi
Sudah di rindukan jeni sejak dulu.
Mereka di pisahkan saat sandi berumur 5 tahun,kini mungkin sandi berumur 21 tahun.
Dulu sandi masih kecil banget serta belum mengerti apa-apa.Saat ayahnya membawa pergi dia dari rumah tersebut.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 26 Episodes
Comments
Fumiko Sora
hallo kak.. aku mampir...
saran, untuk dialog tag nya mungkin bisa lebih dirapikan lagi kak.. 🥰🥰
2023-02-07
0
Fumiko Sora
waaaoowww.. 1 triliun?? buat beli es cendol bisa buat berenang ini mah😀
2023-02-07
0
Amelia Syharlla
belajar dari kesalahan itu penting 👍👍👍
2023-01-29
0