Pertarungan antara kedua monster itu masih terus saja berlanjut. setelah Serigala hitam melancarkan serangan sihir pisau sabit angin ke arah wanita itu. wanita itu tidak mengalah begitu saja.
ia terus menerus mematahkan setiap sabit angin yang mengarah kepada dirinya. meskipun ia terlihat cukup kuat tetapi beberapa sabit angin berhasil menyentuh sebagian kulitnya dan memberikan luka goresan kepada dirinya.
" Woooooofffffff "
Serigala Hitam semakin kesal.
Ia melihat dengan seksama bahwa ada seorang manusia Yang bahkan bisa membuat dirinya merasa sangat terancam.
Kali ini Serigala hitam mengumpulkan semua Sihir petir di tanduk miliknya. Semua petir itu berkumpul menjadi satu dan membentuk sebuah bola plasma Yang dibuat dengan halilintar.
" Buuuuusssshhh "
Setelah semua sihir petir terkumpul dan menjadi semakin padat dan padat, Serigala hitam mulai menembakan bola mana tersebut ke arah Wanita itu.
Bola mana itu memiliki tenaga dan kecepatan yang cukup tinggi hingga mustahil bagi wanita itu untuk menangkal serangan itu.
Wanita itu mulai menyadari hal tersebut, ia dengan sangat cepat mengaktifkan kekuatan sihir di seluruh tubuhnya.
Tubuhnya dipenuhi dengan Aura api biru Yang cukup terang, hingga menutupi seluruh tubuhnya.
" !!!!! "
wanita itu kemudian mengangkat pedangnya perlahan lahan ke arah atas, seakan-akan ia ingin bersiap untuk melakukan sebuah serangan Yang cukup mematikan.
Ketika serangan mata mulai semakin mendekat......
" La Billis!!!!! "
Wanita itu mengucapkan sesuatu seperti sebuah teknik sihir Yang ia miliki. dengan sekejap ia mulai menurunkan pedangnya ke bawah untuk melawan serangan mata petir yang mengarah kepada dirinya.
Cahaya api biru yag cukup padat bergerak ke arah bola mana berada. ketika serangan sihir api biru tersebut mulai menyentuh bola mana sebuah ledakan tidak bisa lagi terhindarkan.
Sebuah ledakan Yang cukup kuat Yang bahkan bisa setara dengan letusan sebuah gunung berapi kini meneyelimuti gelapnya hutan malam yang diguyur oleh hujan.
Dampak dari ledakan menimbulkan hembusan angin Yang bahkan bisa mencapai 5 Kilometer dari pusat ledakan berada.
Malam yang gelap kini terlihat sangat terang bagaikan matahari di siang hari. hawa panas menyebar dengan sangat luas, membuat malam Yang dingin menjadi mendidih karena suhu tersebut.
Guntur dan api bergabung menjadi sebuah ledakan besar Yang sangat dahsyat, hingga Menciptakan sebuah kawah dengan diameter Yang cukup besar.
Ketika gepulan asap mulai menghilang, Serangan api tidak menghilang begitu saja. serangan api tersebut mengenai serigala hitam dan membakarnya tanpa menyisahkan apapun.
sebuah pertarungan antara kedua monster ini telah berakhir dengan kemenangan dari Wanita ksatria tersebut dan mengakibatkan sebagian hutan terbakar oleh api biru.
" !!!!!!! "
Hujan turun semakin deras, melenyapkan setiap api biru Yang membakar sebagian hutan dengan cepat.
Hewan hewan mungkin menjadi korban akibat pertempuran tersebut, tetapi di sisi lain. si anak kecil igu berhasil selamat dari musibah itu dan tetapi bersembunyi di balik pohon yang jauh dari wanita itu.
" Sudah berakhir......... Semua kembali terbakar seperti sebelumnya " kata wanita itu dengan lega.
wanita itu kini telah memenangkan pertarungan dengan monster langka, tetapi dirinya terlihat cukup lesu dengan tatapannya Yang penuh dengan kekosongan.
tubuhnya cukup lemah karena kehilangan cukup banyak mana, tetapi ia bisa memulihkan mana miliknya dalam waktu Yang tidak Lama.
Meskipun wanita itu adalah monster Yang cukup menakutkan, tetapi ia masih memiliki sedikit hati nurani dimana ia menyesali bahwa ia membakar sebagian hutan tersebut.
" Hu.... Hah " mengambil nafas panjang.
Setelah selesai dengan pertarungan, wanita itu mulai menenangkan dirinya seperti sedia kala. tubuhnya memiliki sedikit goresan akibat sihir angin dari Dark Gelaga.
Baju zirahnya mungkin hancur sebagian akibat sihir petir Yang di keluarkan oleh dark gelaga, tetapi tubuhnya masih tetapi sehat dan cukup tegak berdiri.
wanita dengan armor itu mulai berbalik dan menyarungkan kembali pedangnya di pin guang, ia kemudian mulai berjalan perlahan meninggalkan tempat itu untuk menuju ke suatu tempat.
setelah ia berjalan tidak begitu jauh dari tempatnya sebelumnya, ia mulai tiba di pohon tempat dimana anak laki-laki itu bersembunyi dengan Mayat saudarinya.
Perlahan tapi pasti, anak laki-laki itu mulai menunjukkan dirinya, ia masih merasa takut dengan wanita itu meskipun wanita itu sudah menolong dirinya Yang hampir menjadi makanan dari Dark gelaga.
Anak itu kemudian menatap wanita tersebut dengan tatapan tajam, ia tidak bisa mengatakan apapun karena tidak berani untuk berkata-kata.
Sebaliknya wanita berzirah itu menatapnya dengan tatapan biasa, ia mungkin tertarik kepada anak laki-laki itu karena ia memiliki sorot mata tajam dan mata emas Yang cukup langka.
Meskipun kegelapan tidak bisa memperlihatkan dirinya dengan jelas, terlihat wanita itu memiliki ciri rambut pirang dan mata ungu Yang cukup indah.
dengan zirah yang ia kenakan, ia seakan terlihat seperti seorang pejuang wanita yang diketahui anak itu dari kehidupan sebelumnya.
antara rasa kagum ataupun rasa takut Yang ia saksikan, jelas bahwa wanita itu sangat berbahaya bahkan lebih berbahaya dari monster yang ia kalahkan.
" ....... "
Anak itu seperti ingin mengatakan sesuatu, tetapi karena rasa ketakutannya ia masih tidak ingin berani untuk mengatakan apapun.
" Te-Terima kasih karena sudah menyelamatkan Saya dari Monster itu, Pahlawan " kata anak itu dengan keberaniannya.
mulai berusaha untuk berani mengungkapkan kata, anak itu sontak langsung menundukkan kepala dan tubuhnya kepada wanita itu dan mengucapkan rasa terima kasihnya.
" Pahlawan? " kata wanita itu.
Wanita itu sepertinya bingung dengan apa Yang dikatakb oleh anak tersebut, ia bingung bahwa anak itu sepertinya menganggap bahwa dirinya adalah seorang pahlawan perempuan?
" Meskipun saya tidak bisa berbuat apa-apa dan tidak tahu siapa anda, tetapi saya benar-benar berterima kasih karena anda ingin menolong saya meskipun saya adalah budak rendahan Yang pergi dari pemiliknya " kata anak itu lagi.
dengan isak tangisnya di tengah hujan yang lebat, anak itu mengatakan terima kasih kepada Wanita itu sembari mengatakan siapa dirinya sebenarnya.
meskipun anak itu tidak tau siapa wanita tersebut, tetapi ia sangat menghargai wanita itu karena menyelamatkannya meskipun ia adalah budak Yang kabur.
Ketika mendengar bahwa anak laki-laki itu adalah budak Yang kabur dari pemiliknya, nampaknya membuat wanita itu sedikit tersentuh akan dirinya.
ia tahu bahwa keberanian anak itu untuk kabur mungkin adalah hal Yang Salah, tetapi ia sudah berusaha hingga mempertaruhkan nyawanya untuk kebebasan mereka.
wanita itu perlahan memperlihatkan senyuman diwajahnya, seakan-akan ini adalah sesuatu yang cukup bagus kepada dirinya.
" Nak...... Kamu mungkin Salah satu orang beruntung karena aku tiba di tempat ini sebelum Monster itu menerkam dirimu " jawab wanita itu kepada dirinya.
Wanita itu kemudian merubah nada bicaranya menjadi cukup santai.
" Terima kasih, Terima kasih, terima kasih " kata anak itu sambil menangis.
Anak itu terus menerus mengatakan terima kasih kepada wanita itu dengan isak tangis. entah apakah itu adalah sebuah kebahagiaan atau sebuah kesedihan. jelas bahwa anak itu sudah mengalami banyak masalah selama ini.
Sebuah perasaan lega sekaligus sedih kini meluap tanpa bisa dikendalikan, baik di dalam dirinya, ia sangatlah senang bahwa semua yang ia lalui selama ini telah berakhir sekarang.
" !!!!! "
Wanita itu kemudian menyentuk kepala anak itu dengan tangannya Yang cukup lembut, ia menyentuh kepalanya dengan perasaan kasihan dan berusaha untuk menenangkan anak tersebut.
anak itu perlahan mulai menatap ke arah wanita itu dengan mata berkaca-kaca. hujan Yang cukup deras membuat keadaan menjadi sulit untuk dibayangkan.
" Aku mungkin tidak bisa membantumu lebih banyak, bisakah kamu menceritakan semuanya kepada diriku
dan juga mengenai Saudarimu sebelumnya " kata wanita itu.
Wanita itu meminta kepada anak kecil itu untuk menceritakan semuanya dan keadaan ia dan saudarinya Yang sudah wafat tersebut.
Apa Yang lalui dan mengapa mereka bisa ada di tempat tersebut.
" Ba-baiklah " kata anak itu.
Anak itu akan mengatakan semua Yang ia lalui bersama saudarinya kepada Wanita tersebut. ia tahu bahwa wanita itu mungkin tidak bisa banyak membantunya tetapi setidaknya wanita itu ingin mendengarkan apa Yang selama ini mereka lalui sebelum berakhir di hutan ini.
Bersambung...............
...°...
...°...
...°...
...°...
...°...
...°...
...( Author )...
...Hmmmm......... Mirip seperti Novel sebelumnya, Tapi dengan cerita Yang sedikit berbeda. 😅...
Q : Kok Novelanya selalu dibuka selalu dibuka sama adegan Sad sih!? 🤔
A : Ini Ciri khas Author! 😆
Sebenarnya ini adalah Proyek WN isekai pertama Yang author buat, meskipun gak kerasa unsur Isekainya! 😅
Sebenarnya Author sedikit bingung? mau nambahin Genre Harem atau enggak ya!? tapi kalo ada harem, Karyanya jadi Jelek! 😒
Mengenai Persamaan Dari MC/karakter utama.
Zhade/Zid Sebenarnya adalah seorang Yatim piatu Yang bernasib naas karena sebuah alasan.......
Zhade adalah Konsep awal dari Karakter Reyham, tepi lebih mendekati Harist sih, karena cukup humoris dan murah senyum! 😅
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 43 Episodes
Comments