Bab 14 - Belum Membalas

Ya ampuun pasukan bunda Lunoxs banyak sekali yang datang 😭😭 makasih Ya, terenyuh hati aing 🏃‍♀️🏃‍♀️

......💗......

"Al, besok aku mulai kerja," ucap Gina seraya naik ke atas ranjang.

Sudah beberapa hari berlalu dan kini kondisi Alden semakin membaik meski hanya dengan mengunakan obat seadanya, hanya obat pengurang rasa nyeri, anti infeksi dan obat demam dari Bidan Merlin.

Alden pun naik ke atas ranjang sendiri, setelah beberapa saat lalu mereka dari ruang TV. Duduk disana setelah makan malam.

"Sudah mulai aktif? CEO nya sudah ketemu?" tanya Alden pula.

"Kata Rachel belum, tapi perusahaan mulai beroperasi seperti biasanya."

"Orang kaya seperti itu Ya? ada saja cobaannya, aku yakin CEO itu dicelakai seseorang." balas Alden tak kalah antusias, sedikit banyak tentang CEO di perusahan Harwell Life Ansuran sudah Gina ceritakan kepadanya. beberapa hari ini selalu bersama membuat hubungan mereka Jadi semakin dekat, Alden baru tau jika untuk mendekati istrinya ini dia harus bersikap manis bukannya mesyum seperti selama ini.

"Entahlah, belum pasti, semoga saja tuan Zidane selamat, semoga dia ditemukan oleh orang baik."

"Tuan Zidane itu masih muda atau tua?"

"Mungkin Tua, masa CEO muda? biasanya kalau sudah jadi pemimpin utama seperti itu pasti sudah tua kan?" tanya balik Gina dan Alden mengangguk, setuju saja dengan apa yang diucapkan oleh sang istri.

mereka berdua lantas sama-sama merebahkan tubuhnya. Alden tidur menghadap ke arah Gina, sementara Gina melihat ke arah langit-langit.

"Gi."

"Apa?" tanya Gina pula, kini dia pun jadi ikut menghadap ke arah Alden, memeluk guling.

"Jadi aku lupa ingatan?"

"Iya, memangnya kamu tidak merasa ada yang hilang."

Alden menggeleng, "Seperti ini saja aku sudah merasa lengkap, ada kamu."

Gina terdiam, ucapan itu terdengar begitu tulus di telinganya, apalagi tatapan Alden terlihat begitu dalam, seolah apa yang dia ucapkan berasal dari hati.

"Tapi bagaimana jika di hidup mu yanh sebenarnya, kamu sudah memiliki istri, atau mungkin anak, mereka pasti sangat cemas mencari kamu Al."

"Tapi bagaimana jika selamanya aku tidak bisa mengingat apapun, apa kamu akan terus menghindari aku seperti ini?"

Lagi-lagi Gina terdiam.

"Tunggu dulu sampai 2 atau 3 bulan, siapa tau ingatkan kamu pulih."

"Tidak bisakah seperti ini saja, kita bersama. Andai ingatan ku kembali, aku juga pasti tidak akan meninggalkan kamu Gi."

"Bohong, tidak ada yang tau apa yang akan terjadi nanti." balas Gina dengan cepat, dia paling benci janji, karena selalu membuatnya berharap, sementara janji itu belum tentu terwujud.

Alden pun terdiam, menatap lekat wajah sang istri yang sangat cantik.

"Setelah ini semua, aku juga akan mencari pekerjaan dan menghidupi kamu, setelah itu semua aku mohon terima aku." ucap Alden, setelah cukup lama hanya ada hening diantara mereka.

Gina tak langsung menjawab, hatinya seketika terenyuh. Dia pun sejujurnya ingin melihat kesungguhan Alden. Tentang mereka dan hubungan yang tak masuk akal ini.

Sebuah musibah yang semakin hari jadi semakin nyata hubungannya. Orang asing yang mendadak jadi suami dan istri.

"Ya?" tanya Alden lagi dan saat itu Gina menganggukkan kepalanya kecil.

Alden tersenyum, mengambil guling yang Gina peluk dan menarik Gina untuk masuk ke dalam dekapannya.

Gina tidak menolak. Namun dia belum membalas pelukan itu. Hanya mampu menghirup aroma tubuh Alden yang menenangkan.

Terpopuler

Comments

Aqua_Chan

Aqua_Chan

aduhh

2023-11-19

4

⚘️💙⚘️ Neng Gemoy ⚘️💙⚘️

⚘️💙⚘️ Neng Gemoy ⚘️💙⚘️

hmmm ... Gina udah mulai nyaman ...
baidewei ... Alden pake deodoran nya apa ya .. ?? 🤔🤣🤣🤣

2023-10-09

0

⚘️💙⚘️ Neng Gemoy ⚘️💙⚘️

⚘️💙⚘️ Neng Gemoy ⚘️💙⚘️

gitu donk Al ....
Gina tuh butuh temen ngobrol ... jangan ujug2 modus mulu ....
sssttt ... pelan2 Al ... ntar lama2 Gina juga luluh kalo udah nyaman mah .... 😊😊😊🌹🌹

2023-10-09

0

lihat semua
Episodes
1 Bab 1 - Tidak Boleh Mati
2 Bab 2 - Amnesia
3 Bab 3 - Asal Sebut
4 Bab 4 - Dua Patung
5 Bab 5 - Bagaimana Caranya?
6 Bab 6 - Lebih Banyak Iba-nya
7 Bab 7 - Tak Bisa Dibantah
8 Bab 8 - Terlanjur Basah
9 Bab 9 - Mewujudkan Keinginan
10 Bab 10 - Merasa Dekat
11 Bab 11 - Merinding
12 Bab 12 - Gelagapan
13 Bab 13 - Mengambil Semua
14 Bab 14 - Belum Membalas
15 BAB 15 - Keluarga Harwell
16 BAB 16 - Lampu Hijau
17 BAB 17 - Raisa Harwell
18 BAB 18 - Ternyata Dia adalah Bossku
19 BAB 19 - Keputusan Gina
20 BAB 20 - Kehabisan Kata-kata
21 Bab 21 - Sendirian
22 BAB 22 - Seorang Pria
23 BAB 23 - Mau Copot
24 BAB 24 - Apa Maksudmu?
25 Bab 25 - Putus Bryan
26 Bab 26 - Kata Sayang
27 Bab 27 - Mendadak Galau
28 Bab 28 - Melindungi Dirinya Sendiri
29 Bab 28 - Kenangan Yang Indah
30 Bab 30 - Sisi Gelap Bryan
31 Bab 31 - Bukan Tentang Cinta
32 Bab 32 - Telah Kembali
33 Forced Marriage by Lunoxs
34 Bab 33 - Titah Pertama
35 Bab 34 - Bertambah Berkali-kali Lipat
36 Bab 35 - Sungguh Menggemaskan
37 Bab 36 - Berikan Semua Harta mu Padaku
38 Bab 37 - Ancaman Yang Menyenangkan
39 Bab 38 - Lebih Menggebu
40 Selir Kesayangan King Mafia By Shim Chung
41 Bab 39 - Sangat Beruntung
42 Bab 40 - Simpanan atau Istri Sah
43 Bab 41 - Sebarkan Pada Media
44 Bab 42 - Kahancuran Berdua
45 Bab 43 - Apa Zidane Juga Akan Menyayangi Ibuku?
46 Bab 44 - Takut Tidak Dapat Jatah
47 Bab 45 - Lama-lama Jadi Tangis
48 Bab 46 - Jangan Gi
49 Sleeping With Mr. Saka
50 Bab 47 - Sudah Hamil Lagi
51 Istri Yang Kau Sia-siakan
52 Nadia dan Steve Pindah Rumah
53 Sweet Blood karya baru Kim.nana
54 Novel Baru Author
55 Menikahi Majikan Lumpuh
56 Novel baru
Episodes

Updated 56 Episodes

1
Bab 1 - Tidak Boleh Mati
2
Bab 2 - Amnesia
3
Bab 3 - Asal Sebut
4
Bab 4 - Dua Patung
5
Bab 5 - Bagaimana Caranya?
6
Bab 6 - Lebih Banyak Iba-nya
7
Bab 7 - Tak Bisa Dibantah
8
Bab 8 - Terlanjur Basah
9
Bab 9 - Mewujudkan Keinginan
10
Bab 10 - Merasa Dekat
11
Bab 11 - Merinding
12
Bab 12 - Gelagapan
13
Bab 13 - Mengambil Semua
14
Bab 14 - Belum Membalas
15
BAB 15 - Keluarga Harwell
16
BAB 16 - Lampu Hijau
17
BAB 17 - Raisa Harwell
18
BAB 18 - Ternyata Dia adalah Bossku
19
BAB 19 - Keputusan Gina
20
BAB 20 - Kehabisan Kata-kata
21
Bab 21 - Sendirian
22
BAB 22 - Seorang Pria
23
BAB 23 - Mau Copot
24
BAB 24 - Apa Maksudmu?
25
Bab 25 - Putus Bryan
26
Bab 26 - Kata Sayang
27
Bab 27 - Mendadak Galau
28
Bab 28 - Melindungi Dirinya Sendiri
29
Bab 28 - Kenangan Yang Indah
30
Bab 30 - Sisi Gelap Bryan
31
Bab 31 - Bukan Tentang Cinta
32
Bab 32 - Telah Kembali
33
Forced Marriage by Lunoxs
34
Bab 33 - Titah Pertama
35
Bab 34 - Bertambah Berkali-kali Lipat
36
Bab 35 - Sungguh Menggemaskan
37
Bab 36 - Berikan Semua Harta mu Padaku
38
Bab 37 - Ancaman Yang Menyenangkan
39
Bab 38 - Lebih Menggebu
40
Selir Kesayangan King Mafia By Shim Chung
41
Bab 39 - Sangat Beruntung
42
Bab 40 - Simpanan atau Istri Sah
43
Bab 41 - Sebarkan Pada Media
44
Bab 42 - Kahancuran Berdua
45
Bab 43 - Apa Zidane Juga Akan Menyayangi Ibuku?
46
Bab 44 - Takut Tidak Dapat Jatah
47
Bab 45 - Lama-lama Jadi Tangis
48
Bab 46 - Jangan Gi
49
Sleeping With Mr. Saka
50
Bab 47 - Sudah Hamil Lagi
51
Istri Yang Kau Sia-siakan
52
Nadia dan Steve Pindah Rumah
53
Sweet Blood karya baru Kim.nana
54
Novel Baru Author
55
Menikahi Majikan Lumpuh
56
Novel baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!