ep 10

"kapan..? senjata yang ku minta selesai"ucap xia hua kepada Xi han.

"kemungkinan akan selesai 3-4 hari nona Qiu"ucap xi han

"jadi berapa harganya?"ucap xia hua

"totalnya 500 koin emas nona Qiu"ucap pelayan di belakang Xi han.

"baiklah aku bayar setengah harga,jika sudah jadi aku akan melunasinya dan aku akan kembali 3 hari lagi"ucap xia hua sambil memberika 250 koin emas kepada pelayan.

xia hua,lu chen dan nubi yen pergi meninggalkan paviliun itu.

diperjalana xia hua pergi ke sebuah paviliun obat yang baru buka di kekaisaran han dan paviliun ini sangatlah ramai oleh pengunjung,banyak pengunjung yang mengatakan bahwa di paviliun itu banyak tanaman obat yang langka ditemukan namanya"paviliun teratai putih".

xia hua,lu chen dan nubi yen masuk ke dalam paviliun teratai putih itu.

"paviliun teratai putih ini desainnya sangat berbeda dari yang lainnya,disini sangat elegan"ucap xia hua dalam hati sambil melihat sekitar.

"maaf nona apa ada yang bisa saya bantu"ucap seorang pelayan pria kepada xia hua.

"emm..saya mau membeli beberapa pil obat"ucap xia hua pada pelayan itu

"silakan nona ikuti saya"ucap pelayan itu berjalan sambil mengarahkan xia hua pada kumpulan obat-obatan.

"nona ingin beli apa saja"ucap pelayan itu

"aku ingin beberapa pil pengkuat stamina dan pil kultivasi"ucap xia hua

"baik nona,mohon untuk menunggu sejenak"ucap pelayan itu lalu pergi untuk mengambil pil yang di minta xia hua.

setelah beberapa lama pelayan itu kembali membawa pil yang di minta oleh xia hua.

"ini nona pil yang diminta nona"ucap pelayan itu sambil memberika pil itu kepada xia hua.

"em...berapa semuannya"ucap xia hua

"200 koin perak nona"ucap pelayan itu

xia hua memberika koin itu kepada pelayan itu.

"maaf nona paviliun kami sedang mengadakan lelang apa nona ingin mengikuti lelang, jika ingin nona bisa membayar untuk masuk kedalam lelang sebanyak 150 perak nona"ucap pelayan itu.

"em..aku akan ikut lelang bersama 2 orang disana"ucap xia hua sambil menunjuk nubi yen dan lu chen yang sedang duduk menunggu nonanya itu

"baik nona,totalnya 450 perak nona"ucap pelayan itu,lalu xia hua memberikan uangnya untuk membayar masuk dan pelayan itu memberika kartu masuk untuk xia hua dan 2 orang lainnya

pelayan itu mengarahkan xia hua dan kedua orang yang ikut xia hua menuju ketempat lelang.

sesudah sampai disana ternyata lelang baru di mulai dan duduk di tempat yang sudah di persiapkan oleh pelayan itu.

lalu datanglah seorang gadis yang naik ke atas panggung.

"para tuan dan nona yang hadir terimakasih sudah hadir pada acara lelang paviliun teratai putih,nama saya adalah lao lao yang akan menemani sekalian yang hadir pada hari ini"ucap lao lao

"tanpa basa basi lagi saya akan menerangkan peraturan lelang,pertama yang mendapatkan barang lelang adalah orang yang memberikan harga yang tertinggi,kedua dilarang membuat kekacauan didalam lelang jika hal itu terjadi orang yang membuat hal itu akan langsung di usir dari paviliun teratai putih dan tak akan boleh menginjakan kakinya ke paviliun teratai putih,yang terakhir pada lelang hari ini paviliun teratai putih akan mempersembahkan barang sebanyak 100 barang,seperti biasa barang yang terakhir merupakan barang paling langka dan di ujung acara yang hadir disini dapat melelang barang mereka"ucap lao lao

"mari kita mulai,barang pertama adalah pil kultivasi tingkat 20 harga dimulai dari 20 koin perak"ucap lao lao

"30 koin perak"

"35 koin perak"

"50 koin perak"

"75 koin perak"

sampai pil itu terjual dengan harga 100 koin perak.

"barang kedua adalah senjata tingkat emas dimulai harga 100 koin perak"ucap lao lao

"150 koin perak"

"200 koin perak"

sampai harga senjata itu 350 koin perak.setelah beberapa barang sudah keluar sekarang barang ke 93.

"baik barang kita yang ke 93 adalah sebuah tungku tingkat legenda,kono tungku ini awalnya milik seorang kultivasi tingkat tinggi"ucap lao lao

"mari kita mulai dari harga 1 juta koin emas"ucap lao lao

xia hua mulai tertarik dengan tungku itu karena warna yang gelap juga aura yang di keluarkan oleh tungku itu.

"1,5 juta koin emas"

"2 juta koin emas"

"10 juta koin emas"ucap seorang pria di tempat VIP

"15 juta koin emas"ucap xia hua tak mau kalah dari pria itu,melihat ajuan harga dari xia hua membuat pria itu tersenyum.

"20 juta koin emas"ucap pria itu membuat orang yang mendengar menjadi tidak menyangka akan harga yang di keluarkan oleh pria itu.

"25 juta koin emas"ucap xia hua membuat orang-orang berhenti merebutkan tungku itu karena harga yang di ajukan sudah diluar dari harta mereka.

"30 juta koin emas,nona jangan merebut tungku ini saya sedang menginginkannya"ucap pria itu pada xia hua,xia hua malah tak memperdulikan pria itu.

"40 juta koin emas "ucap xia hua,banyak orang yang menatapnya,setelah dia mengucapkan harga.

"sepertinya nona tak mau mengalah,baiklah saya menyerah dan tungku itu akan menjadi milik nona"ucap pria itu kepada xia hua.

xia hua tak menangapi ucapan pria itu,membuat pria itu tersenyum karena baru pertama kali ada orang yang mengacuhkan ucapannya.

"nona ini sangat menarik"ucap pria itu saat melihat xia hua.

"baiklah tak ada yang menawar lagi,jika begitu tungku ini terjual dengan harga 40 juta koin emas"ucap lao lao

setelah ucapan lao lao,ada seorang pelayan yang mengantar tungku itu ketempat xia hua.

melihat tungku yang begitu besar xia hua berini syatif ingin membeli cincin ruang di mensi setelah lelang usai.

setelah beberapa barang terjuala,sekarang sudah ada di ujung acara lelang.

"tak terasa tinggal 2 barang lagi yang akan dilelang yang akan mengakhiri acara"ucap

lao lao

"baik barang ke 99 adalah cincin samudra,cincin ini memiliki ruang sesuai dengan tingkat kultivasi sang pemilik cincin ini"ucap lao lao

"barang ini di mulai harga 10 juta koin"ucap lao lao

"10,5 juta"

"11 juta"

"15 juta"

"pada hal awalnya aku ingin membeli cincin ruang setelah acara selesai,tapi lelang hari ini melelang cincin ruang,apa aku memang sedang berjodoh dengan keduan benda ini"ucap xia hua dalam hati karena gembira.

"30 juta"ucap xia hua membuat orang-orang memandangnya,karena dengan gampangnya xia hua mengeluarkan koin.

"baik masih ada lagi yang menawar,jika tidak barang ini akan jatuh kepada nona ini dengan harga 30 juta koin emas"ucap lao lao,karena sudah tak ada lagi yang menawar akhirnya cincin samudra itu jatuh kepada xia hua.

saat itu pelayan mengantar cincin itu kepada xia hua,xia hua langsung membuat kontrak darah dengan cincin samudra itu dengan cara meneteskan darahnya pada cincin itu,lalu mengunakan cincin itu ke jarinya awalnya cincin itu besar tetapi mengecil dan mengikuti ukuran jadi xia hua,setelah itu xia hua memasukan tungku itu kedalam cincin dimensinya.

Sekian dulu ya ceritanya

**jangan lupa like dan komen ya....

Terimakasih 😊😊😊**

nama\= Xi han

umur\=33 thn

Terpopuler

Comments

``¢@$$@ndra Ale@n@ Fern@nd@``

``¢@$$@ndra Ale@n@ Fern@nd@``

wah kalo ganteng kaya gitu mah mau banget (≧▽≦)

2020-10-27

9

mareta cahya

mareta cahya

ngaco deh mna ada pembuat senjata gtg ngelebihi standard

2020-09-28

10

Reski Ananda Mikki

Reski Ananda Mikki

xi han udah 33 tahun tapi wajahnya luar binasah huwaaa minta satu dongyang kayak gitu 😂😂

2020-09-26

14

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!