~Sekolah~
Di rumah suara mobil terdengar mendekati gerbang sekolah,terlihat empat mobil sport melaju memasuki gerbang sekolah secara beriringan menuju parkiran lalu berhenti bersebelahan.
Hal itu menjadi sorotan sekaligus pusat perhatian para murid yang kebetulan ada disekitar sana.
Bagaimana tidak keempat mobil tersebut merupakan mobil sport keluaran terbaru,ditambah lagi ini pertama kali nya mereka melihat mobil itu di area sekolah sehingga membuat mereka penasaran dengan pengemudi sekaligus pemilik mobil tersebut.
"Wah gila tu mobil punya siapa?keren
banget"ucap seorang siswa.
"Iya weh,murid baru kali ya"sambung
siswa lain.
"Wah kalau bener moga moga cecan
biar bisa gebet"ucap siswa lain lagi.
"emang nya mereka mau sama pada"
saut salah satu siswi disana.
Dan masih banyak lagi ocehan ocehan tentang mobil sekaligus pengemudinya.
Disisi lain pengemudi dari keempat mobil tersebut turun dari mobil mereka masing masing.Terlihat empat gadis bule cantik yang sontak membuat parkiran semakin heboh melihat keempatnya yang baru pertama kali terlihat di lingkungan sekolahan mereka.
"Wow,bidadari cuy"ucap seorang siswa
"ho oh,bisa gue gebet ini mah"lanjut siswa
lain.
"Dasar cowok,liat yang bening bening aja
langsung kinclong tu mata"tanggap
seorang siswi didekat siswa tersebut.
"ho oh,mau di colok tu mata"dukung siswi
siswi lain.
"sewot aje lu pada"tanggap seorang siswa.
Sedangkan keempat gadis cantik yang sedari tadi menjadi bahan pembicaraan,tidak berniat menggubris sama sekali bahkan Ariel dari awal sudah memasang muka dingin tak bersahabat karena risih jadi bahan perhatian.Melihat sang adik risih Aurel langsung mengajak yang lain menuju ruang kepala sekolah,namun sebelum itu ia bertanya kepada salah satu siswi disana letak ruang kepala sekolah karena tidak mengetahui dimana letaknya.
Tok…tok…tok…suara pintu diketuk.
"Siapa?silahkan masuk"kata kepala sekolah mempersilahkan masuk.
"Permisi pak,kami berempat murid pindahan yang baru masuk hari ini"terang Aurel pada kepala sekolah.
"Aaaa… jadi kalian adalah murid pindahan itu ya"tanya kepala sekolah yang dijawab anggukan oleh Aurel dkk.
"yasudah kalian semua akan masuk dikelas 12 IPA 2 "ucap kepala sekolah.
Mendengar perkataan kepala sekolah,mereka mengucapkan terimakasih dan permisi undur diri untuk mencari kelas yang dimaksud kepala sekolah.
Keempatnya berjalan di lorong sekolah dan saat mereka sedang sibuk mencari kelas mereka,seorang guru menghampiri mereka.
"Heh,kalian berempat kok belum masuk ke kelas kalian? ini udah masuk jam pelajaran" tanya guru tersebut kepada mereka.
"kita lagi cari kelas kita buk,soalnya kita anak baru.Jadi belum tau dimana letak kelas kita"terang kayla kepada guru itu.
"Memangnya kalian masuk ke kelas mana?"tanya guru itu kembali.
"kita masuk di kelas 12 IPA 2 buk" jawab Aurel.
"oh,yasudah kalian ikut saya saja kebetulan kelas tempat saya mengajar di sebelah kelas kalian"ajak guru tersebut.
"Baik buk"jawab keempatnya.
Mereka berempat akhirnya mengikuti guru tersebut hingga mereka tiba didepan sebuah kelas,guru tersebut mengetuk pintu.
"permisi,ada yang bisa saya bantu buk?" tanya seorang pak guru yang mengajar disana setelah keluar dari kelas sebelumnya.
"Ini pak saya disini mau mengantar anak anak baru ini,mereka berempat akan masuk di kelas bapak"jawab guru tersebut.
"Baiklah kalau begitu,terima kasih sudah mengantar mereka"kata pak guru kepada ibu guru tersebut.
setelah itu ibu guru tersebut pamit untuk pergi dari sana menuju kelas sebelah.
"Perkenalkan nama saya pak Lukman,saya adalah wali kelas kalian sekaligus guru matematika kalian"terang pak Lukman sekaligus memperkenalkan diri.
"Kalian tunggu disini nanti saya panggil"lanjut pak Lukman,keempatnya mengangguk pak Lukman kembali masuk kedalam kelas sedangkan mereka menunggu diluar.
Didalam kelas pak lukman meminta perhatian dari semua muridnya yang ada dikelas itu.
"Anak anak mohon perhatiannya!"seru pak lukman,semua murid di sana yang tadinya asik dengan urusan masing masing langsung menghadap depan dan memperhatikan apa yan akan wali kelas mereka katakan.
"Anak anak hari ini kita kedatangan murid baru dikelas kita.Jadi bapak harap kalian bisa menerima mereka dengan baik"lanjut pak Lukman.
"Baiklah kalian yang diluar silahkan masuk"panggil pak lukman kepada Aurel dkk.
Beberapa saat kemudian pintu terbuka disusul empat siswi yang masuk secara berurutan. Dimulai Kayla yang masuk dengan gaya cool dan santai,Ariel dengan ekspresi datar sekaligus dingin andalannya,serta Aurel dan Shasa dua orang pemilik senyuman manis dan paling ramah diantara keempatnya.
Murid murid yang melihat keempat gadis cantik tersebut dikelas mereka seketika langsung heboh dan mulai terdengar bacotan terdengar mulai dari kagum,memuji(terutama para murid cowok)hingga tatapan iri (para cewek kelas yang merasa tersaingi).
Melihat kelas yang mulai rusuh,pak Lukman mengetuk papan tulis meminta semuanya tenang.Setelah dirasa sudah tidak rusuh lagi pak Lukman mempersilahkan keempat murid barunya untuk memperkenalkan diri.
"Hai perkenalkan nama gue Kayla"dengan santai,ia yang pertama kali memperkenalkan diri😎.
"Halo semua perkenalkan namaku Shasa"shasa memperkenalkan diri dengan semangat🤩.
"Perkenalkan nama gue Aurel"ucap Aurel tersenyum ramah☺️.
"Ariel,salken😑"singkat padat dan jelas sekali Ariel.
"Baiklah anak anak,silahkan jika ada yang ingin ditanyakan"ucap pak lukman mempersilahkan.
"saya pak"kata seorang siswi.
"Baiklah silahkan Mia"ucap pak Lukman kepada siswi tadi yang ternyata bernama Mia.
"Aurel sama Ariel kembar ya?"tanya siswi bernama mia tersebut.
"Iya kita berdua kembar,dan gue yang paling tua"jawab Aurel.
"trus gimana bedainnya"tanya siswa lain.
"mudah kok cara bedain mereka,yang paling tua dan ramah Aurel trus yang paling tinggi 2cm diantara mereka sekaligus minim ekspresi ya Ariel"Kayla membantu menjawab pertanyaan itu,sedangkan si kembar sedikit kesal mendengarnya karena pembahasan yang berhubungan tentang tinggi sama dan ekspresi, mereka sedikit tersinggung.
Murid murid yang mendengar penjelasan Kayla beroh ria tanda paham.
Setelah sesi perkenalan keempatnya dipersilahkan duduk di kursi kosong paling belakang kelas dengan posisi duduk si kembar duduk sebangku di pinggir dengan Ariel didekat jendela menghadap langsung ke lapangan,sedangkan Kayla dan shasa sebangku di samping barisan si kembar.
Setelah itu pak Lukman kembali melanjutkan proses pembelajaran yang tadi sempat tertunda sejenak.
Setelah berselang cukup lama,bunyi bel tanda istirahat berbunyi hal ini membuat sebagian besar siswa dan siswi berhamburan meninggalkan kelas tak terkecuali para murid 12 IPA 12 termasuk Aurel,Ariel,kayla,dan Shasa yang memilih untuk menuju kantin seperti yang lain untuk mengisi perut mereka yang mulai terasa lapar terutama si Shasa yang sedari tadi sudah merengek ingin makan kepada ketiga temannya.
~KANTIN~
Sesampai di kantin mereka memilih untuk duduk di meja yang paling pojok agar tidak terlalu berisik.
"kalian mau pesen apa biar gue pesenin"tanya Aurel pada yang lain
"Shasa mau bakso,nasi goreng,sama jus jeruk"jawab shasa.
"samain kayak kakak aja nanti"ucap Ariel.
"Gue ikut aja deh,liat di sana apa yang enak"Kayla memilih ikut dengan Aurel untuk memesan makanan.
Keduanya pun pergi dari sana menuju penjual makanan di kantin sekolah.
Disisi lain di pintu masuk kantin,tampak 4 orang murid cowok dan 1 orang murid cewek yang baru memasuki area kantin.Keenamnya sedang mencari tempat duduk kosong untuk mereka tempati
"Kita mau duduk dimana ni?"tanya salah seorang diantara mereka kepada yang lain.
"Hm…kita duduk di sana aja,gimana?"satu satunya murid cewek di sana memberi saran sambil menunjuk kearah meja dipojok kantin dan langsung berjalan kearah meja tersebut yang tak lain dan tak bukan adalah tempat twin dkk,sedangkan para cowok hanya mengikutinya dari belakang.
"Halo,boleh gabung gak? soalnya udah gak ada tempat kosong buat gue sama yang lain"tanya si cewek kepada dua orang yang ada di meja itu.
"Eh,Mia gabung aja gak papa,iya gak ri?"jawab shasa disertai anggukan setuju dari Ariel.
"serius,makasi kalau begitu"cewek itu langsung duduk disusul 5 cowok yang sedari tadi mengekorinya.Yap Mia gadis yang berada satu kelas dengan mereka dia juga tadi yang sempat bertanya tentang si kembar di kelas,saat dikelas tadi mereka sempat berkenalan dengan Mia secara pribadi.
Tak lama Aurel dan Kayla datang membawa pesanan mereka,mereka berdua menyergit heran melihat orang lain selain Ariel dan Shasa di meja yang mereka tempati.
"kay,Re.Mia sama temen temennya ikut duduk disini soal nya gak ada tempat kosong"Shasa menjelaskan melihat Aurel dan Kayla.
"oh" keduanya mengangguk paham.
"Mia lo kenal mereka?"tanya salah satu cowok di sana.
"Iya mereka anak baru di kelas gue bang"jawab Mia ke cowok itu.
"Guys kenalan dong sama abang dan teman teman gue"ucap Mia
"Boleh aja,kenalin gue Kayla,di samping kiri gue Shasa,trus si kembar Aurel dan Ariel"ucap Kayla memperkenalkan diri dan teman temannya.
"Salam kenal,nama gue miko kembarannya Mia,trus sebelah gue ada Rion,Aditya,Ryan dan kita anak kelas 12 IPS 2"Miko kembaran Mia juga memperkenalkan diri.
"Salam kenal"ucap Rion,Aditya,Ryan bersamaan
"Salam kenal juga"ucap Aurel dkk.
Akhirnya setelah berkenalan mereka mulai menikmati makanan mereka masing masing,karena untuk Mia dan Miko dkk juga udah mesan makanan sebelum mencari tempat duduk.Tapi sebenarnya tanpa mereka sadari salah satu diantara mereka sedang memperhatikan salah seorang diantara mereka juga dan kelihatannya orang itu juga tidak sadar sedang diperhatikan sepertinya.
Tak lama setelah mereka semua selesai menghabiskan makanan mereka bel tanda berakhirnya jam istirahat berbunyi,mereka beranjak dari kantin kembali ke kelas masing masing.
~maaf ya guys awal ceritanya agak ngebosenin
maklum baru novel pertama yang aku tulis
tapi,ikutin terus ya soalnya nanti bakal banyak
hal seru👌👌👌✌️✌️👌😆~
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 206 Episodes
Comments