Rayyan seolah menertawai dirinya sendiri, bagaimana bisa gadis itu cuek-cuek saja terhadapnya. Bahkan pesan pun tak ada yang dibalas. Rayyan merasa semakin penasaran, bukankah Hanna mengidolakan dia? setidaknya ini akan menjadikannya lebih mudah dekat dengan Hanna. Akan tetapi prediksinya meleset. ...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 159 Episodes
Suamiku Seleb Hits
Merayu Ayah
Comments
Al-fatih
oh Rayyan kecil betapa kasihannya km,trauma masa kecil memang tak mudah d lupakan akan mendarah daging hingga kpn pun,terkecuali kita mau mmbuka mt hati bahwa dunia ini penuh warna tidak terpaku hanya pd satu titik saja.
maka luka & trauma itu akan menepi walaupun tak akan pernah pergi.
ayo Rayyan bilang aja lngsung k hana km udh jatuh cinta & mau hana kmbli hidup bersama d satu atap yg sm bhkn satu kmr, satu ranjang, satu bantal & satu selimut bersama 🤣
2023-01-02
0