Setelah melewati 10 hari usai petemuan dengan keluarga Abellard, fiting baju fan lain sebagainya. Kini pernikahan Kimmy pun akan di langsungkan.
Di rumah berukuran 8x5 meter yang Belle berikan, mereka melangsungkan pernikahan tersebut. Sengaja, agar tidak ada satupuj yang tahu kecuali pihak terkait. Pernikahan tersebut hanya di hadiri oleh kedua calon pengantin, penghulu, Anelis juga Abellard. Semntara Belle beralasan syuting, padahal ia tidak sanggup melihat suaminya bersanding dengan wanita lain meski itu keinginannya.
Tidak lupa, ada seorang make up juga di sana yang merias wajah Kimmy dengan begitu cantiknya. Semua orang pangling melihat penampilan anggun Kimmy, bahkan diam-diam Jef merasa takjub pada gadis yang akan menjadi istri gelapnya itu.
Tubuh kurus yang di balut gaun pengantin berwarna putih berpadu dengan corak bunga mawar berwarna merah merekah itu sangat pas di tubuh Kimmy. Serta ukuran dadanya yang lebih berisi dan terlihat di bagian itu menambah aura si pengantin. Di tambah lagi mahkota yang terpasang di kepalanya, yang sukses membuat Kimmy bak seorang ratu.
"Saya terima nikah dan kawinnya Kimmy Anxinuella dengan mas kawin sebesar 1 Milyar di bayar tunai," ucap Jef dengan begitu lantangnya, sehingga mereka kini sah menjadi pasangan suami istri.
Anelis dan Abellard terlihat sangat bahagia sekali, berbeda halnya dengan sepasang pengantin yang terlihat biasa saja.
Usai ijab kobul di kumandangkan, Kimmy mencium punggung tangan Jef sebagaimana harusnya. Tak lupa Jef pun memberi ciuman singkat di puncak kening Kimmy, itupun atas permintaan kedua orang tuanya.
Perias wajah Kimmy lebih dulu berpamitan, di susul oleh penghulu. Sekarang hanya ada mereka berempat di ruangan tersebut.
"Selamat ya, Kimmy. Kau resmi menjadi menantu di keluarga Abellard," ucap Abelis tanpa memudarkan binar kebahagiaannya.
"Iya, tente."
"Panggil mama, dong. Kok, tante, sih."
Kimmy hampir melupakan jika wanita paruh baya yang berdiri di hadapannya sudah menyandang status sebagai mertuanya.
"Iya, m-mama," ucap Kimmy masih gugup.
"Kami harap kau menjadi istri yang baik untuk Jef, Kimmy. Dan kau Jef, jangan pernah membeda-bedakan antara Kimmy dengan Belle. Mereka berdua istrimu. Kau wajib memenuhi tanggung jawab sebagai seorang suami," pesan Abellard dan mendapat anggukan dari putranya.
"Baik, ayah."
"Ya sudah, kalau begitu mama dan papa pamit pulang, ya. Sekali lagi, congrats!" pamit serta ucap Anelis.
Keduanya pun pergi usai bersalaman. Kini hanya ada Kimmy dan Jef di sana, hanya ada kecanggungan di antara mereka. Kimmy menundukan wajah, tak berani menatap pria yang sudah menjadi suami sahnya itu.
Sementara di tempat kediaman Mirabelle. Wanita itu tampak gelisah sekali, memikirkan bagaimana suaminya bersanding dengan wanita lain dan harus melewati malam pertama.
Malam pertama? TIDAK! itu tidak boleh terjadi. Jef tidak boleh menyentuh wanita lain selain dirinya. Jef hanya miliknya seutuhnya. Kata-kata itu terus berputar dalam pikiran Belle.
"Aaaarrgghh.." teriak Belle frustasi, beberapa bantal berhasil ia lempar ke sembarang arah.
Meski pernikahan antara Jef dan Kimmy terjadi karena keinginannya, tapi Belle tetap saja tidak rela jika Jef sampai menyentuh wanita lain selain dirinya. Apalagi pernikahan itu hanya untuk mendapatkan seorang keturunan saja, otomatis Jef harus melakukan itu.
"Bagaimana jika Jef melakukannya? Jika dia hamil, Jef pasti akan lebih memperhatikan dia daripada aku. Bagaimana jika Jef sampai mencintainya?"
Masih banyak pertanyaan-pertanyaan lain yang membuat Belle semakin takut kehilangan Jef. Selama ini Jef setia sekali padanya, ia harap Jef pun akan terus demikian.
Belle mengambil ponsel yang tidak jauh dari jangkauan tangannya. Kemudian ia mengetikkan sesuatu di sana. Setelah itu, ia pergi ke dapur dan kembali ke kamar dengan membawa potongan bawang bombay.
Bersambung...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 139 Episodes
Comments
Yesi Triyanto
lho mah bel ada2 aja dinikhin itu kan supaya ada nya bibit yg ditabam klu gak boleh di iya... iya trus anak nya dpt dr mana apa cukup dilhtin ters anak nya lgsg ada gitu kaya pak tarno bin salah bin aba kedabra gitu
2022-08-24
0
Ira Wati
la dinikahkan itu untuk membuat kan anak, la kalau nggak boleh menyentuh di MP nya, gimana caranya mau punya anak?
apa cuma berpandangan bisa hamil?
parah si Belle mah 🤦
2022-04-28
5
Yuen
Saraf lu, peak 😓😒
2022-04-16
1