Episode 12

NovelToon
𝐇𝐀𝐏𝐏𝐘 𝐑𝐄𝐀𝐃𝐈𝐍𝐆
••
-𝐖𝐋𝐌 𝐔𝐧𝐢𝐯𝐞𝐫𝐬𝐢𝐭𝐚𝐬-
WLM Universitas sudah semakin maju sekarang, bahkan sudah berkembang dan membuka cabang di beberapa negara.
Murid-murid yang bisa masuk kekampus favorit ini hanya-lah anak-anak berpunya atau juga anak-anak berprestasi yang mendapat beasiswa. Tak sedikit juga mahasiswa-nya yang berasal dari luar negri.
Kampus favorit ini mendapatkan banyak apresiasi dari begitu banyak orang, termasuk presiden Indonesia, Amerika dan Jepang yang juga pernah datang kesini langsung untuk memberikan apresiasi mereka.
______________________
••
-𝐏𝐞𝐫𝐩𝐮𝐬𝐭𝐚𝐤𝐚𝐚𝐧 𝐊𝐚𝐦𝐩𝐮𝐬-
Pagi ini Vanya tidak ada kelas, jadi ia memutuskan untuk pergi ke perpustakaan kampus dan membaca beberapa buku.
Sebenarnya Vanya bukan salah satu murid yang kutu buku namun entah kenapa tiba-tiba ia ingin datang ke perpustakaan kampus, seakan ada sesuatu yang menarik nya untuk datang.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
[ Memilih-milih buku untuk di baca. ]
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Aku cari buku apa ya?, masa buku sejarah?.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
[ Menggeleng kuat. ] Baru membaca judul bukunya saja mungkin aku sudah tertidur.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Membosankan.
Vanya kembali memilih-milih buku dari rak besar perpustakaan kampus.
𝘽𝙧𝙪𝙠
Tiba-tiba sebuah buku terjatuh, padahal tidak ada angin atau apapun yang bisa membuat buku tebal itu terjatuh.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
[ Segera mengambil buku itu. ]
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Bagaimana bisa buku ini terjatuh, padahal aku rasa, aku tidak menyentuh nya. [ membersihkan debu di buku itu sambil berdiri perlahan. ]
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Reinkarnasi? [ mengerutkan kening ketika membaca judul buku tersebut. ]
Buku dengan motif kuno dan bentuk huruf judul yang aneh, namun dapat menarik rasa penasaran Vanya.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Bagus, mungkin aku bisa membaca nya.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
[ Membawa buku itu ke salah satu meja untuk membaca nya. ]
Vanya Sun William
Vanya Sun William
[ Membuka halaman buku. ]
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Ini lebih seperti sebuah buku puisi.
Vanya mengangkat bahu acuh dan mulai membaca buku itu.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
𝘒𝘢𝘮𝘶 𝘢𝘥𝘢𝘭𝘢𝘩 𝘢𝘬𝘶... ( membaca baris pertama )
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Tunggu, apa? ( bingung )
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Kamu adalah aku?
Menggeleng kan kepala sesaat, Vanya kembali membaca baris demi baris, bait demi bait dari puisi tersenyum.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
𝘚𝘢𝘵𝘶 𝘫𝘪𝘸𝘢, 𝘥𝘶𝘢 𝘵𝘶𝘣𝘶𝘩...
Vanya Sun William
Vanya Sun William
𝘚𝘢𝘵𝘶 𝘥𝘢𝘳𝘢𝘩, 𝘴𝘢𝘵𝘶 𝘬𝘦𝘭𝘰𝘮𝘱𝘰𝘬 𝘵𝘢𝘱𝘪 𝘣𝘦𝘥𝘢 𝘨𝘦𝘯𝘦𝘳𝘢𝘴𝘪...
Vanya Sun William
Vanya Sun William
𝘈𝘬𝘶 𝘩𝘢𝘯𝘺𝘢 𝘪𝘯𝘨𝘪𝘯 𝘮𝘦𝘮𝘣𝘦𝘳𝘪𝘵𝘢𝘩𝘶 𝘮𝘶 𝘫𝘪𝘬𝘢 𝘳𝘦𝘪𝘯𝘬𝘢𝘳𝘯𝘢𝘴𝘪 𝘮𝘦𝘮𝘢𝘯𝘨𝘭𝘢𝘩 𝘢𝘥𝘢.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
𝘛𝘢𝘬 𝘱𝘦𝘳𝘭𝘶 𝘵𝘢𝘬𝘶𝘵 𝘴𝘰𝘢𝘭 𝘬𝘶.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Wait.
Vanya Sun William
Vanya Sun William
Ini bukan puisi, tapi seperti memberitahu dengan teka-teki.
Vanya lanjut membuka halaman kedua, dan di halaman kedua itu dijelaskan tentang apa yang di maksud Reinkarnasi.
Entah kenapa membaca buku itu membuat perasaan Vanya membuncah, namun setelah nya rasa pening mulai menyerang kepala Vanya.
~𝓑𝓮𝓻𝓼𝓪𝓶𝓫𝓾𝓷𝓰~
Terpopuler

Comments

fuckyou

fuckyou

𝚌𝚊𝚔𝚎𝚙

2023-07-13

0

Dedeh Dian

Dedeh Dian

next Thor

2022-08-22

0

Puch🍒❄

Puch🍒❄

mungkin maksudnya 1badan 2jiwa😑

2022-08-17

4

lihat semua
Episodes
1 Prolog
2 Episode 1
3 Episode 2
4 Episode 3
5 Episode 4
6 Episode 5
7 Episode 6
8 Episode 7
9 Episode 8
10 Episode 9
11 Episode 10
12 Episode 11
13 Episode 12
14 Episode 13
15 Episode 14
16 Episode 15
17 Episode 16
18 Episode 17
19 Episode 18
20 Episode 19
21 Episode 20
22 Episode 21
23 Episode 22
24 Episode 23
25 Episode 24
26 Episode 25
27 Episode 26
28 Episode 27
29 Episode 28
30 Episode 29
31 Episode 30
32 Episode 31
33 Episode 32
34 Episode 33
35 Episode 34
36 Episode 35
37 Episode 36
38 Episode 37
39 Episode 38
40 Episode 39
41 Episode 40
42 Episode 41
43 Episode 42
44 Episode 43
45 Episode 44
46 Episode 45
47 Episode 46
48 Episode 47
49 Episode 48
50 Episode 49
51 Episode 50
52 Episode 51
53 Episode 52
54 Episode 53
55 Episode 54
56 Episode 55
57 Episode 56
58 Episode 57
59 Episode 58
60 Episode 59
61 Episode 60
62 Episode 61
63 Episode 62
64 Episode 63
65 Episode 64
66 Episode 65
67 Episode 66
68 Episode 67
69 Episode 68
70 Episode 69
71 Episode 70
72 Episode 71
73 Episode 72
74 Episode 73
75 Episode 74
76 Episode 75
77 Episode 76
78 Episode 77
79 Episode 78
80 Episode 79
81 Episode 80
82 Episode 81
83 Episode 82
84 Episode 83
85 Episode 84
86 Episode 85
87 Episode 86
88 Episode 87
89 Episode 88
90 Episode 89
91 Episode 90
92 Episode 91
93 Episode 92
94 Episode 93
95 Episode 94
96 Episode 95
97 Episode 96
98 Episode 97
99 Episode 98
100 Ekstra Chap
Episodes

Updated 100 Episodes

1
Prolog
2
Episode 1
3
Episode 2
4
Episode 3
5
Episode 4
6
Episode 5
7
Episode 6
8
Episode 7
9
Episode 8
10
Episode 9
11
Episode 10
12
Episode 11
13
Episode 12
14
Episode 13
15
Episode 14
16
Episode 15
17
Episode 16
18
Episode 17
19
Episode 18
20
Episode 19
21
Episode 20
22
Episode 21
23
Episode 22
24
Episode 23
25
Episode 24
26
Episode 25
27
Episode 26
28
Episode 27
29
Episode 28
30
Episode 29
31
Episode 30
32
Episode 31
33
Episode 32
34
Episode 33
35
Episode 34
36
Episode 35
37
Episode 36
38
Episode 37
39
Episode 38
40
Episode 39
41
Episode 40
42
Episode 41
43
Episode 42
44
Episode 43
45
Episode 44
46
Episode 45
47
Episode 46
48
Episode 47
49
Episode 48
50
Episode 49
51
Episode 50
52
Episode 51
53
Episode 52
54
Episode 53
55
Episode 54
56
Episode 55
57
Episode 56
58
Episode 57
59
Episode 58
60
Episode 59
61
Episode 60
62
Episode 61
63
Episode 62
64
Episode 63
65
Episode 64
66
Episode 65
67
Episode 66
68
Episode 67
69
Episode 68
70
Episode 69
71
Episode 70
72
Episode 71
73
Episode 72
74
Episode 73
75
Episode 74
76
Episode 75
77
Episode 76
78
Episode 77
79
Episode 78
80
Episode 79
81
Episode 80
82
Episode 81
83
Episode 82
84
Episode 83
85
Episode 84
86
Episode 85
87
Episode 86
88
Episode 87
89
Episode 88
90
Episode 89
91
Episode 90
92
Episode 91
93
Episode 92
94
Episode 93
95
Episode 94
96
Episode 95
97
Episode 96
98
Episode 97
99
Episode 98
100
Ekstra Chap

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!