Antara Maghrib Dan Isya

Antara Maghrib Dan Isya

Gue Naraya Zeina

Nama gue Naraya Zeina. Biasa dipanggil Nara atau pun Raya. Gue anak tunggal dari keluarga Firman Maulana Zein dan Syakira Riana. Gue lahir di Surabaya, tanggal 11 November 2001. Orang bilang tanggal kelahiran gue merupakan tanggal cantik.

Gue sekarang tengah menjalani home schooling di Paris. Gue harus pindah ke Paris sejak usia gue 12 tahun. Sejak itu gue baru aja tamat SD. Gue pindah ke Paris karena orang tua gue ada bisnis disini. Jadi mau gk mau gue harus ikut mereka.

Jujur, sebenarnya gue juga tidak terlalu pandai berbahasa Inggris apalagi bahasa Prancis yang lebih sulit. Makanya sekarang gue home schooling aja deh dirumah, dari pada gue di bully di sekolah karena tidak bisa berbahasa prancis.

Gk tau deh gue harus berapa lama tinggal disini. Rasanya gue pengen balik ke Surabaya saja.

Sudah 1 tahun setengah gue tinggal disini. Yaaa gue sudah cukup hapal dengan daerah disini. Tapi kalau disuruh memilih antara tetap tinggal di Paris atau balik ke Surabaya, ya gue lebih memilih balik ke Surabaya.

Gue juga sudah memiliki beberapa teman, ya yang pastinya tetangga gue. Mereka membantu gue untuk bisa berbahasa Prancis. Mereka sahabat ku disini. Mereka sangat baik padaku. Ya walaupun aku belum terlalu mengerti bahasa mereka.

Perkenalkan sahabat gue disini. mereka bernama Blanche, Camille, Achille dan Bella. Bella merupakan anak yang berasal dari Indonesia juga, sama kayak gue. Cuman dia sudah 5 tahun tinggal disini. Jadi ya gue lebih dekatnya ke Bella, bukan hanya gue, kedua orang tua gue juga lebih dekat dengan keluarganya Bella dari pada tetangga lainnya, alasannya ya karena hanya mereka yang bisa mengerti bahasa Indonesia, dan dia juga yang lebih berjasa mengajarkan gue bahasa Prancis dari pada ke-3 teman gue lainnya.

Achille adalah satu satunya teman laki laki gue di Paris. Blanche adalah teman gue yang umurnya lebih muda 2 tahun dari gue. Sedangkan Camille seumuran sama gue.

Gue adalah anak yang bisa dibilang "bar-bar". Tapi masih tau malu hehehe. Agak bandal dan susah di atur. Hemmm yang berteman dengan gue sabar sabar aja lah ya.

Ok deh sampai disini dulu perkenalan gue. Episode selanjutnya akan lebih wawww.

*Next*

Haaiii sahabat novel. Jangan lupa klik like, jadikan novel favorit dan beri komentar kalian untuk memotivasi author.

Terimakasih

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!