Pelayan Yang Loyal

Arisa mengedipkan mata perlahan. Iris birunya seketika tertutup sempurna dengan kelopak lembut menawan. Saat matanya tertutup saja dia begitu cantik, apalagi saat terbuka.

Tidak heran di novel dia sangat berani, selalu menempel pada tokoh utama pria. Karena kecantikkan ini yang membuatnya semakin percaya diri.

Sayang, sikapnya sangat bodoh.

Apa mungkin Belleri adalah putri yang tertukar ? Melihat dari keluarga Betrix, hanya Belleri yang tidak pernah masuk peringkat 10 besar di kelas.

Tapi itu tidak mungkin, wajah Belleri mirip dengan papanya, Andreas Betrix. Dan iris mata Bellerie mirip dengan Mamahnya.

Mustahil anak tertukar atau anak pungut memiliki gen fisik yang sama dengan orang tua angkatnya kan ?

Memikirkan hal itu membuat ruang antara dua alis arisa berdenyut.

"Nona saatnya makan malam."

Arisa mengangguk.

Hari kedua Arisa berada di dunia novel sebagai Belleri. Ia semakin mengerti beberapa kondisi yang di alami Belleri. Kasihan. Satu kata mewakilinya.

Hidup sebagai putri tunggal keluarga kaya raya tidak membuatnya bahagia. Sejak Belleri kecil Papah dan mamahnya bercerai. Belleri bersama saudara tinggal bersama Andreas. Ibunya entahlah ditelan dibelahan bumi mana.

Sikap yang di tunjukkan Belleri selama ini hanya untuk menarik perhatian banyak orang agar menyayanginya. Naas, bukan mendapat cinta seperti yang diharapkan. Kebencian dan ketidakperdulianlah yang di terima.

Lagi, Arisa berkedip perlahan.

"Eri, ambil makanan kesini."

'hah?'

Pasalnya kondisi nonanya semakin membaik. Selain seharian ini Belleri menghabiskan waktu di meja belajar, memakan makan malam dikamar justru menambah keterkejutan Eri, pelayan serta pengasuh Belleri sejak kecil.

Nona tidak seperti biasanya.

Walau begitu eri tidak berkomentar.

"Baik nona, mohon tunggu sebentar."

Balas Eri seraya menunduk hormat.

Eri sungguh loyal dan sabar. Sikap Belleri bukanlah karakter yang mudah ditangani.

Anak brokenhome selalu mencari masalah untuk menarik perhatian orang-orang. Itu wajar, karena brokenhome tidak mendapatkan cinta yang cukup dalam hidupnya.

Sekali lagi sungguh kasihan.

Andai Belleri cerdas sedikit saja. Mungkin ia tidak akan menderita. Cinta tidak bisa didapatkan dengan memaksa. Dan perhatian tidak bisa digapai dengan cara menjijikkan.

Arisa tidak setuju dengan sikap manja dan cari-cari perhatian Belleri terhadap keluarganya. Membuat masalah di sekolah dan menjadi manja di rumah. Dua hal yang bertolak belakang ditunjukkan secara bersamaan. Bukankah itu menjijikkan.

Sangat tidak cerdas.

Arisa sangat prihatin dengan dirinya sendiri sekarang. Karena justru ialah yang menjadi Belleri.

---------------------------------------------------

Malam yang dingin seperti biasanya. Aroma Betrix bukanlah aroma lembut. Aroma kuat kentara dengan ketajaman dan ketegasan ini adalah karakter utama Keturunan Betrix.

Andreas, contoh dari kesempurnaan keturunan Betrix. Tidak ada yang berani melawannya walaupun itu Belleri sendiri.

Keluarga Betrix adalah keluarga kaya di kota. Tentu masih kalah dengan keluarga kaya di negara ini. Tapi Betrix sangat disegani di berbagai penjuru kota X.

tuk tuk tuk

jari telunjuk andreas tidak henti mengetuk meja makan sedari 5 menit yang lalu.

Suasana seperti ini sangat canggung tapi ketiga anak laki-lakinya tidak ada yang berani berbicara. Sampai suara langkah menuruni tangga menghentikkan ketukan jari andreas.

Ketiga orang yang duduk dikursi sekilas melirik tangga. Bukan. Bukan dia orangnya. Kenapa dia lama sekali ?

Untuk menghela nafas saja terasa berat. Aura Andreas begitu menekan.

"Maaf tuan, nona meminta makan malam di kamar."

"Hm." balas Andreas.

Tiga yang lainnya hanya diam.

Aneh, biasanya Belleri akan sangat memperhatikan makan malam. Tidak pernah sekalipun Belleri melewatinya. Mungkin sakitnya belum sembuh.

Kakak pertamanya, Rain Betrix tampak tenang dan biasa. Berbeda dengan kakak kembar Belleri, frian dan Brian. Mereka saling pandang untuk 3 detik lamanya.

Seharian ini Arisa menulis ulang adegan-adegan novel yang pernah dibacanya. Meski hanya membaca sekali dalam semalam, arisa mengingat semuanya dengan detail. Memori otaknya sangat tinggi sehingga mampu mengingat buku-buku yang pernah dibacanya.

Apalagi novel itu belum lama ia baca. Arisa kutu buku tapi tidak dengan penampilan culunnya.

Di kehidupan sebelumnya tidak ada yang percaya bahwa Arisa adalah seorang kutu buku setidaknya sebelum mereka melihat bahwa setiap jam istirahat Arisa pergi ke perpustakaan.

Terpopuler

Comments

Sulati Cus

Sulati Cus

aku dulu mn sempet caper2 yg ada di otak ku cm gmn cari duit yg banyak 😂

2023-06-20

0

Welda Arsy❤

Welda Arsy❤

baru baca thoor

2023-03-21

0

Aqiyu

Aqiyu

komennya baru bisa sekarang tadi gagal mulu

2022-07-31

0

lihat semua
Episodes
1 Bangun dari Tidur Panjang
2 Menjadi Umpan Meriam Jahat
3 Pelayan Yang Loyal
4 Bellerie Benar-Benar Berbeda
5 3 Raksasa Kota X
6 Kelas Bisnis Generasi Kaya
7 Aura Bellerie
8 Teman Pertama, Jinyi
9 Anak Muda Jangan Terburu-buru Menyimpulkan
10 Memulai Lagi dari Nol
11 Rumor Yang Meragukan
12 Menyumbat Mulut Reporter
13 Drama Anak SMA
14 Menang di Sirkuit Balap Motor
15 Pertunangan
16 Carles Bodoh
17 Identitas Pembalap Baru
18 Tuan Muda Kembar di Culik
19 Penculikkan Massal
20 2 Hari Menghilang
21 Bellerie benar-benar bodoh
22 Bellerie Tidak di Temukan
23 Dibuang Ke Hutan
24 Seperti Ditinggal Pergi Oleh Kekasihnya
25 Pulang dengan Selamat
26 Putriku... Maafkan Papah
27 Selena Yang Egois
28 Kakak Elle Tidak Menyukainya
29 Mama Jinyi akan Punya Cucu di Masa Depan
30 Tanggung Jawab Sebagai Anak Sulung
31 Keluhan Jinyi Tentang Carles
32 Mari Buat Perjanjian diatas Materai
33 Akan Lebih baik Jika Rain Tidak Bersama Selena
34 Tokoh Figuran
35 Wilson Brengsek
36 Tahun Kehancuran Betrix
37 Memanfaatkan Jinyi
38 Kegilaan Pembalap Baru
39 Merayakan Keselamatan dengan BBQ
40 Reksi Bodoh Mencampakkan Bellerie
41 Malam Yang Indah
42 Frian bungkam, kehilangan kata-kata
43 Dimana Bellerie ?
44 Tidak Ada Dalam Plot
45 Tidak Bisa Dibandingkan
46 Edenson Heirgh
47 Menyeimbangi permainan, Omong Kosong !
48 Gadis Liar
49 Berita di Ibu Kota
50 Kumpulan Orang-Orang bodoh
51 Brian Merasa Kehilangan
52 Semakin Hari Semakin Bodoh
53 Memfitnah Putrinya Diam-Diam
54 Gadis di Ujung Rak
55 Menyimpan Kerikil Sembarangan
56 Paman Ken
57 Seorang Peneliti yang dikurung
58 Anak Muda yang Baik
59 Ini Kekanak-Kanakkan
60 Tidak Sesederhana Itu
61 Ada apa dengan orang jelek ?
62 Pemutusan Pertunangan Gagal
63 Jarang kesempatan datang dua kali
64 Tidakkah Malu Menghadiri Perjamuan Saingannya ?
65 Sebenarnya, Lili ada di Perjamuan ?
66 Alasan Mengajak Lili Ke Perjamuan
67 Elle Semakin Kuat
68 Reksi Marah dan Malu
69 #69 Wilson : Mempermalukan Keluarga
70 Melarang Bergaul dengan Reksi Wilson
71 Kakak Laki-Laki Lusheng
72 Nona Muda Yang Berani
73 Aku Sangat Lapar, Cepat Bawa kedepan
74 Elle Sangat Hebat, Fikir Ken
75 Ken memiliki sedikit kemampuan medis
76 Edenson Heirgh Mendatangi Mansion Yusheng
77 Aku Akan Membawa Mereka
78 Pertemuan edenson dan Elle di Meja teh
79 Melihat Mereka Lagi... Bertengkar
80 #80 Ada Yang Ingin Aku Bicarakan
81 Memupuk Hubungan Ayah dan Anak Perempuannya
82 Teman Sekelas Baru
83 Hadiah Seratus Juta
84 Menangis Memilukan
85 Awal Mula Serangan Balik
86 Akhirnya Selamat
87 Atur Orang-Orang Untuk Menjaga Mereka
88 Pergi Ke Mansion Lama
89 Saya akan menyerang balik
90 Inisial XY
91 Elektronik Shop
92 Saya Akan Berinvestasi
93 Siapa Orang-Orang dibawah ini ?
94 Ada Motif Apa ?
95 Memakai Sepatu Sebelah
96 Mencari Masalah Diandra
97 Kesaksian Rudy
Episodes

Updated 97 Episodes

1
Bangun dari Tidur Panjang
2
Menjadi Umpan Meriam Jahat
3
Pelayan Yang Loyal
4
Bellerie Benar-Benar Berbeda
5
3 Raksasa Kota X
6
Kelas Bisnis Generasi Kaya
7
Aura Bellerie
8
Teman Pertama, Jinyi
9
Anak Muda Jangan Terburu-buru Menyimpulkan
10
Memulai Lagi dari Nol
11
Rumor Yang Meragukan
12
Menyumbat Mulut Reporter
13
Drama Anak SMA
14
Menang di Sirkuit Balap Motor
15
Pertunangan
16
Carles Bodoh
17
Identitas Pembalap Baru
18
Tuan Muda Kembar di Culik
19
Penculikkan Massal
20
2 Hari Menghilang
21
Bellerie benar-benar bodoh
22
Bellerie Tidak di Temukan
23
Dibuang Ke Hutan
24
Seperti Ditinggal Pergi Oleh Kekasihnya
25
Pulang dengan Selamat
26
Putriku... Maafkan Papah
27
Selena Yang Egois
28
Kakak Elle Tidak Menyukainya
29
Mama Jinyi akan Punya Cucu di Masa Depan
30
Tanggung Jawab Sebagai Anak Sulung
31
Keluhan Jinyi Tentang Carles
32
Mari Buat Perjanjian diatas Materai
33
Akan Lebih baik Jika Rain Tidak Bersama Selena
34
Tokoh Figuran
35
Wilson Brengsek
36
Tahun Kehancuran Betrix
37
Memanfaatkan Jinyi
38
Kegilaan Pembalap Baru
39
Merayakan Keselamatan dengan BBQ
40
Reksi Bodoh Mencampakkan Bellerie
41
Malam Yang Indah
42
Frian bungkam, kehilangan kata-kata
43
Dimana Bellerie ?
44
Tidak Ada Dalam Plot
45
Tidak Bisa Dibandingkan
46
Edenson Heirgh
47
Menyeimbangi permainan, Omong Kosong !
48
Gadis Liar
49
Berita di Ibu Kota
50
Kumpulan Orang-Orang bodoh
51
Brian Merasa Kehilangan
52
Semakin Hari Semakin Bodoh
53
Memfitnah Putrinya Diam-Diam
54
Gadis di Ujung Rak
55
Menyimpan Kerikil Sembarangan
56
Paman Ken
57
Seorang Peneliti yang dikurung
58
Anak Muda yang Baik
59
Ini Kekanak-Kanakkan
60
Tidak Sesederhana Itu
61
Ada apa dengan orang jelek ?
62
Pemutusan Pertunangan Gagal
63
Jarang kesempatan datang dua kali
64
Tidakkah Malu Menghadiri Perjamuan Saingannya ?
65
Sebenarnya, Lili ada di Perjamuan ?
66
Alasan Mengajak Lili Ke Perjamuan
67
Elle Semakin Kuat
68
Reksi Marah dan Malu
69
#69 Wilson : Mempermalukan Keluarga
70
Melarang Bergaul dengan Reksi Wilson
71
Kakak Laki-Laki Lusheng
72
Nona Muda Yang Berani
73
Aku Sangat Lapar, Cepat Bawa kedepan
74
Elle Sangat Hebat, Fikir Ken
75
Ken memiliki sedikit kemampuan medis
76
Edenson Heirgh Mendatangi Mansion Yusheng
77
Aku Akan Membawa Mereka
78
Pertemuan edenson dan Elle di Meja teh
79
Melihat Mereka Lagi... Bertengkar
80
#80 Ada Yang Ingin Aku Bicarakan
81
Memupuk Hubungan Ayah dan Anak Perempuannya
82
Teman Sekelas Baru
83
Hadiah Seratus Juta
84
Menangis Memilukan
85
Awal Mula Serangan Balik
86
Akhirnya Selamat
87
Atur Orang-Orang Untuk Menjaga Mereka
88
Pergi Ke Mansion Lama
89
Saya akan menyerang balik
90
Inisial XY
91
Elektronik Shop
92
Saya Akan Berinvestasi
93
Siapa Orang-Orang dibawah ini ?
94
Ada Motif Apa ?
95
Memakai Sepatu Sebelah
96
Mencari Masalah Diandra
97
Kesaksian Rudy

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!