harta yang luar biasa

di dunia ini , Kultivasi memiliki 3 tingkat yang masing masing tingkatnya di bagi dengan 3 tahapan . 3 tingkat itu adalah laut yang dalam , bumi yang tangguh , dan langit yang misterius . pembagian tahap nya ada 3 yaitu tahap awal , tahap tengah , dan tahap akhir . setiap tingkatannya dapat di bedakan dengan aura yang menguar dari tubuh kultivator saat mereka menggunakan tenaga dalam atau di sini disebut dengan energi spiritual .

pada tingkat laut yang dalam kultivator akan mengeluarkan aura merah pada tahap awal , orange pada tahap pertengahan , dan kuning pada tahap akhir . pada tingkat bumi yang tangguh kultivator akan mengeluarkan aura hijau pada tahap awal , biru pada tahap pertengahan , dan violet pada tahap akhir .

pada tingkat langit yang misterius kultivator akan memancarkan aura keperakan pada tahap awal , kemasan pada tahap pertengahan , dan hitam kelam pada tahap akhir .

di kerajaan Wexia ini tingkat Kultivasi paling tinggi dipegang oleh ibu Leng Qiulu , di usia 20 ia sudah memasuki tingkat bumi yang tangguh , tahap pertengahan . bahkan ia dipanggil jenius yang hanya muncul 100 tahun sekali . sayangnya dia meninggal di usia muda .

selain ibu Leng Qiulu yang memiliki tingkat Kultivasi tinggi adalah jendral Leng , Leng Beixuan , sayangnya setelah kematian ibu Leng Qiulu , ia berhenti berkultivasi dan sibuk pada peperangan . tingkat Kultivasi jendral Leng adalah bumi yang tangguh tahap pertengahan .

setelah kematian ibu leng qiulu , jendral leng mengalami kemacetan dalam Kultivasi , hal ini mungkin karna kondisi hati jendral leng yang terlalu sedih sehingga ia tidak bisa menghadapi cobaan saat akan naik tingkat .

dalam Kultivasi seseorang harus memusatkan pikirannya dan hanya fokus untuk menyerap esensi dari bumi dan langit dan mendorong semua esensi itu memasuki ruang datian .

setiap orang memiliki datian dengan 7 titik utama yang membentuk saluran di tubuh , titik titik ini akan mengalirkan semua esensi langit dan bumi ke ruang datian , saat ruang itu penuh akan membuka pada tahapan Kultivasi selanjutnya , namun terkadang ke tujuh titik utama ini tersumbat sehingga seseorang tidak dapat berkultivasi .

saat seseorang tidak bisa berkultivasi dia akan menjalani hidup seperti orang biasa , karna hal ini lah terdapat dua kelompok manusia di dunia ini . dua kelompok itu adalah kelompok pejuang dan kelompok orang bisa .

kelompok pejuang adalah kelompok orang yang dapat berkultivasi , selain seorang kultivator kelompok pejuang juga berisi orang orang seperti alchemist , ahli racun , beast Tamer , dan penyihir .

sedangkan kelompok orang biasa hanya lah kelompok orang yang tidak memiliki aura dan tidak bisa melakukan Kultivasi , Kelompok ini biasanya hanya melakukan kegiatan biasa seperti berdagang .

selain itu ada kelompok yang di namakan pemboros besar , karena mereka lahir dalam keluarga kultivator tapi tidak dapat berkultivasi , sehingga mereka hanya mampu makan dan minum air saja , namun walaupun begitu mereka tetap di hormati karna status keluarga yang tinggi .

※※※※※※

kediaman jendral , paviliun selatan

setelah menemui kakek Leng , Leng Qiulu bergegas kembali kediamannya ia sudah sedari tadi penasaran tentang harta peninggalan ibunya itu , atau bisa di bilang ibu dari pemilik tubuh sebelumnya .

leng qiulu mematut matut cincin ruang itu .

" mungkin aku harus meneteskan darah ku di cincin ini seperti yang kakek katakan tadi ."

ia lalu menusuk jarinya dengan jarum dan meneteskan darahnya pada cincin ruang itu . setelah darah leng qiulu mengenai kepala naga yang terdapat di cincin itu , cincin itu lansung bersinar , bahkan Xiaoyun yang sedari tadi memperhatikan kegiatan Leng Qiulu harus menutup mata karna silaunya . ia buru buru menutup jendela dan pintu agar orang lain tidak tau apa yang nona nya sedang lakukan .

setelah sinar itu hilang tiba tiba leng qiulu bisa melihat isi dari cincin itu , didalam cincin itu terdapat ruang seukuran paviliun kakek Leng , sangat luas , di sana banyak sekali barang barang mewah , bahkan banyak sekali uang di sana , mata Leng Qiulu lansung bersinar karna melihat semua harta itu .

sepertinya ibu pemilik tubuh ini sangat kaya , selain uang dan emas , juga terdapat banyak sekali tanaman roh berharga , pil yang ia sendiri tidak tahu apa itu , disana juga terdapat banyak sekali batu roh . batu roh di dunia ini di gunakan oleh kultivator untuk bertransaksi , satu batu roh seharga 100 keping emas , dan sekarang ia punya banyak , bayangkan sejumlah uang yang ia miliki sekarang .

sepertinya ia tidak akan mengalami kekurangan uang mulai sekarang . oh semoga kau hidup panjang kakek Leng , tapi kau tetap kakek yang jahat , kenapa kau tidak memberikan harta ini sejak lama .

selain itu yang paling penting baginya saat ini adalah buku buku tentang Kultivasi , saat sedang asyik menjelajahi cincin ruang tanpa sengaja , Leng Qiulu menemukan sebuah kotak , kotak itu identik sekali dengan yang di berikan kakeknya .

ia membuka kotak itu dan menemukan sebuah surat , sepertinya surat itu di tulis oleh ibunya . surat itu isinya pendek tapi leng qiulu dapat memahami pesan dari ibunya .

walaupun kita memberi makan dan memelihara ular berbisa dengan baik , akan tetapi ular tetap lah ular , dan suatu hari ia akan meracunimu juga .

ia tahu pasti siapa yang di maksud ibunya itu , dulu ibu asuhnya pernah menceritakan padanya bahwa ibunya , Hua Lueyue adalah seseorang berhati baik , jadi suatu hari di usia mudanya ia bertemu dengan gadis kecil menyedihkan , karna ia sangat kasian pada gadis kecil itu jadi ia membawa gadis itu ke istana dan menjadikannya pelayan kepercayaan nya , waktu berlalu .

gadis kecil yang ia bantu tumbuh menjadi gadis yang cantik dan pintar , di saat pernikahannya pun ia masih membawa serta si gadis pelayan ke kediaman suaminya , awalnya tak ada masalah yang datang ke kehidupannya , sampai saat ibunya mengandung diri nya , saat itu si gadis yang ia bantu dan besarkan dengan martabat malah memanjat ranjang majikannya sendiri , dan karna kejadian itu si gadis hamil .

jendral Leng yang saat itu baru mendapat gelar jendral terpaksa melanggar janjinya pada Hua Lueyue dan mengambil selir , di dunia ini sangat biasa jika seorang laki laki tidak tahan hanya memiliki seorang istri dan mengambil selir , tapi urusan ini sangat berbeda .

Hua Lueyue dan jendral Leng sudah kenal semenjak mereka muda , dan mereka dulunya adalah sepasang kekasih , mereka menikah karna saling mencintai dan sebelum menikah jendral Leng pernah berjanji hanya akan memiliki satu istri dan tidak akan mengambil selir , tapi hari itu janji itu rusak , sama seperti rusaknya kepercayaan ibu Leng Qiulu pada si gadis yang ia tolong dulu , dan gadis yang ia tolong itu adalah Wei Rushua , sekarang setelah kematian Hua Lueyue , jendral Leng sangat sedih .

orang yang ia janjikan sehidup semati , telah pergi . semenjak itu jendral Leng jadi depresi dan entah dari mana datangnya , banyak sekali selir yang datang ke kediaman jendral , Wei Rushua tidak terlalu peduli akan hal ini , yang ia peduli kan hanyalah bagaimana ia bisa menguasai harta dan kedudukan tertinggi di kediaman jendral .

setelah beberapa saat akhirnya Wei Rushua naik jabatan menjadi selir kesayangan , tapi tetap saja ia takkan pernah menjadi nyonya Leng karna posisi ini akan selamanya menjadi milik ibu Leng Qiulu , Hua Lueyue .

saat mendengar cerita ini leng qiulu sangat sedih dan takut , di tambah lagi ibu asuhnya lansung dipenggal karna salah satu pelayan setia nyonya Wei memergokinya saat menceritakan kebenaran itu .

tapi Leng Qiulu yang sekarang sudah sangat berbeda . ia bukan gadis yang penakut lagi . lihat saja nanti Wei Rushua , kau akan merasakan akhir yang lebih menyakitkan dari yang dulu ibuku rasakan .

sebenarnya perasaan pemilik tubuh sebelumnya sudah tersampaikan padanya dengan sangat baik , mungkin ini karna ia juga kehilangan ibunya sewaktu kecil , jadi ia bisa merasakan bagaimana kesepiannya Leng Qiulu saat itu , apalagi ibu asuhnya di sepenggal di hadapan dirinya .

tapi hari ini aku Rong Qiulu telah terlahir kembali dengan membawa kenangan kehidupanku sebelumnya , aku Rong Qiulu? yang terlahir di tubuh gadis usia 14 tahun ini berjanji pada arwah pemilik tubuh sebelumnya akan membalasnya semua perbuatan buruk yang telah orang orang kediaman jendral ini lakukan pada nya .

dan aku akan menjadi Leng Qiulu yang baru . karna itu Leng Qiulu kau tenang lah di sana , serahkan semua urusanmu yang belum selesai ini pada ku . aku pastikan mereka akan berakhir sengsara .

selain surat itu juga ada sebuah buku di sana seperti buku diary dari kehidupan sebelumya . ia membaca buku itu , buku itu berisi kisah kisah hidup Hua Lueyue , leng qiulu sangat bangga setelah membaca kisah kisah itu , ternyata ibunya memang orang yang hebat .

tapi ada beberapa halaman yang aneh sepertinya ini di tulis sebelum ibu meninggal , isinya tentang perasaan Hua Lueyue , tentang kehamilannya , dan harapannya untuk Leng Qiulu , ia juga memikirkan reaksi Leng Beixuan saat ia kembali dari medan perang nanti , dan banyak lagi hal hal yang biasa ibu hamil pikirkan .

tapi di halaman berikutnya berisi fakta menyedihkan yang ibunya simpan selama mengandung dirinya , fakta bahwa ia diracuni selama kehamilan , banyak sekali pemikiran negatif di halaman ini , bukan hanya halaman ini tapi juga halaman berikutnya .

sampai halaman yang menceritakan tentang kelahiran Leng Qiulu . di sana Hua Lueyue menuliskan bahwa ia mungkin takkan selamat dan berakhir di sini . ia menulis banyak sekali pesan untuk jendral leng dan orang orang di kediaman jendral ini . dan memang ia tak dapat bertahan dan mati .

mata leng qiulu sudah merah sedari tadi ia menangis , sungguh menyayat sekali kisah hidup ibunya ini . tapi ia tetap membaca ke halaman berikutnya . ini halaman terakhir di buku ini dan isinya adalah

*untuk gadis kecilku ....

ku harap kamu tak mendapatkan buku ini lebih cepat dari yang seharusnya . tapi tentu saja itu tidak mungkin karna segel yang ku pasang tidak akan terbuka sebelum waktunya juga hanya pada orang yang tepat .

sayang , aku harap kau hidup bahagia dengan curahan kasih sayang dari ayahmu . ibu tau ayahmu sangat mencintai kita dan karna itu ibu yakin ia juga akan mencintai mu , mungkin dia akan terlalu banyak mencurahimu dengan kasih sayang karna kamu tumbuh tanpa ibu . ibu akan tenang jika hal itu terjadi .

maafkan ibu karna tidak bisa kuat nak . ibu harus membuat keputusan antara menyelamatkan nyawa ibu dan kehilangan mu atau kehilangan nyawa ibu dan kamu selamat .

banyak hal yang terjadi dan selama 9 bulan 10 hari ini ibu jatuh cinta padamu nak . ibu tidak mungkin bisa hidup jika kamu tidak ada . ibu tau ini terdengar egois . tapi ibu harap kamu bisa menerima keputusan ibu ini .

apapun yang terjadi , ibu harap kamu tumbuh menjadi gadis yang kuat , jangan mau ditindas . balas semua rasa sakit yang kamu rasakan . jatuh cinta lah pada lelaki yang baik . dan jauhi hal hal buruk . ibu sudah meninggal hal hal yang kamu butuhkan di dalam cincin ruang ini .

meskipun tidak terlalu banyak tapi ini adalah sebagain dari mahar ibu yang ibu simpan terpisah . ibu dulunya ingin memberikan semua harta ini padamu untuk Mahar pernikahan mu nanti tapi ibu tidak bisa melakukan nya . jadi maafkan ibu yah .

sesekali datanglah ke pusara ibu dan bakar uang kertas di sana . semoga ibu bisa mendapatkan pesan mu di akhirat sana . ibu mencinta mu nak . ibu ingin menulis lebih banyak tapi keadaan ibu sudah semakin sulit . satu hal yang harus kamu tau nak . ibu mencintai mu dan akan selalu mencintaimu nak . selamat tinggal . hiduplah dengan baik nak . jaga kesehatanmu .

dari ibu mu yang tak bisa bertahan lagi*

ini pesan terakhir yang ibunya buat khusus untuk dirinya . tuntas sudah leng qiulu tak sanggup lagi menahan air matanya . ia lansung menarik kesadarannya keluar dari dragon blood ring dan kembali ke dunia luar . ia butuh menenangkan diri sebentar .

xiaoyun terkejut melihat nonanya yang tiba tiba menangis padahal tadi masih baik baik saja .

" nona ada apa dengan dirimu , apakah nyonya tidak menyimpan uang banyak untuk mu sehingga anda menangis sekeras ini ."

" bukan karna itu hiks ... hiks.... ibuku sudah menyiapkan.... segunung emas untuk ku

.....bahkan aku ....tidak tahu bagaimana

....menghabiskannya nanti....hiks ..."

" lalu kenapa engkau menangis nona ."

" aku sedih .. sampai akhir hidupnya ...ibuku masih di siksa ....oleh mereka itu ....aku ..aku akan membalas mereka nanti ..

lihat saja ...hiks...jangan panggil aku Leng Qiulu ....kalau aku tidak bisa kejam pada mereka .."

" nona tenangkan lah dirimu dahulu , anda bisa membalas mereka setelah anda kuat sekarang anda harus lebih kuat ."

Xiaoyun memang pintar , Leng Qiulu lansung tenang . Xiaoyun memang benar ia harus lebih kuat , jika ia memang ingin menghancurkan nyonya Wei ia harus lebih kuat .

tubuh Leng Qiulu ini sudah di racuni semenjak kandungan , sehingga ke tujuh titik datian utamanya tersumbat . jadi ia tidak bisa berkultivasi dan selama ini hanya menjadi pemboros besar .

ia harus melihat ke dalam dragon blood ring , mungkin ibunya menyimpan catatan tentang cara membuka 7 titik utama yang tersumbat . di dalam dragon blood ring terdapat banyak sekali buku panduan Kultivasi , juga ada banyak buku tentang alchemia , ibunya juga sudah memurnikan banyak sekali pil pil berharga .

tapi tetap tidak ada panduan bagaimana ia bisa membuka 7 titik utama ini . mungkin ia harus mencari seorang master dan meminta bantuan , tapi ia harus kemana . ia adalah orang baru di dunia ini , ia tidak kenal banyak orang . mungkin Xiaoyun tahu kemana ia harus pergi .

" Xiaoyun , apakah kau tahu seorang master yang bisa membantuku , untuk membuka ke tujuh titik utama ku , ibuku tidak punya panduan untuk melakukannya . aku harus menemukan seorang master untuk membantuku . "

" nona apakah anda sudah lupa , kakek anda sudah membawa anda ke banyak sekali master tapi tetap saja tidak ada yang bisa membuka ke tujuh titik utama anda , karna terlalu lelah dengan semua hal ini anda meminta kakek anda untuk mengakhirinya saja , karna itu anda tak pernah berkultivasi ."

" apa tidak ada satu master pun yang bisa membantuku?"

" saya rasa tidak nona , "

bagaimana ini ia harus kuat secepatnya jika tidak menjadi kuat ia tidak bisa mengalahkan dendam Hua Lueyue dan Leng Qiulu yang sebenarnya . apa yang harus ia lakukan . tunggu dulu ibunya juga memberikan satu harta lagi , apa guna harta ini .

hanya ada satu cara untuk mengetahui hal ini . leng qiulu lalu melukai jarinya lagi dan meneteskan darahnya pada 7 state of pagoda , pagoda itu bersinar seperti dragon blood ring , tapi anehnya saat Leng Qiulu membuka matanya yang ia lihat adalah hamparan rumput yang luas .

apakah ini dunia lain , atau alam buatan , tapi setahunya butuh kekuatan yang besar untuk menciptakan alam seluas ini , di sini memiliki esensi langit dan bumi yang sangat tebal bahkan ia yang tidak bisa berkultivasi ini bisa merasakannya .

bagaimana ibunya bisa memiliki harta sehebat ini , pagoda ini adalah harta yang luar biasa . selain hamparan rumput di alam ini banyak sekali tumbuh tanaman herbal langka yang berusia ratusan bahkan ribuan tahun . leng qiulu berjalan mengikuti jalan setapak yang sepertinya sudah lama tidak di lalui lagi .

alam ini memang sangat besar bahkan kakinya sampai sakit karna sedari tadi berjalan kaki . di mana ujung dari dunia ini , kenapa ia belum sampai juga . setelah beberapa saat ia berjalan akhirnya leng qiulu sampai di sebuah kediaman kecil . kediaman itu sepi , tapi anehnya kediaman itu bersih tidak ada sehelai daun pun yang berserakan di sana .

leng qiulu melangkah kan kakinya memasuki kediaman , dan alangkah kagetnya dia , ada seorang anak kecil di sana sedang menyapu dedaunan . ada kesedihan di mata anak kecil itu , ada pula tatapan kerinduan , apakah anak kecil itu merindukan seseorang , tapi siapa ?

" tuan anda akhirnya kembali , aku sudah menunggumu 14 tahun ini "

ucap anak kecil itu , membuang sapu lalu berlari mendekati leng qiulu . tunggu dulu tuan sejak kapan ia menjadi tuan anak kecil ini , di dunianya dulu mempekerjakan anak kecil bisa di tangkap polisi karna mengekploitasi anak di bawah umur . ada hubungan apa dirinya dengan anak ini ...

※※※※※※※※※

wah siapa anak itu yah , baca kelanjutannya yuk!

jangan lupa vote men yah , segini dulu dari author hari ini , seperti biasa author kasih pict

Terpopuler

Comments

Shinta Dewiana

Shinta Dewiana

seru

2024-11-11

0

Frando Kanan

Frando Kanan

yah maklum....di kehidupan sebelomny aja gk bljr ttg obat atau apapun itu....itu semua ulah ayah kandung atau gw hrs sebut tua bangka busuk itu lh yg buat FMC jd pembunuh bayaran ttp....mkany gk bljr ttg obat Dan lainny....

2022-08-22

0

Frando Kanan

Frando Kanan

berarti org yg di tolongi mlh jd penghianat....eh.... ckckck 🙄

2022-08-22

0

lihat semua
Episodes
1 SEASON 1 : kehidupan biasa ku
2 kelahiran kembali
3 harta yang luar biasa
4 siapa kau ?
5 Kultivasi
6 keluarga jendral leng
7 Bertemu Dai Langfei ( revisi )
8 gadis yang kaya
9 gadis yang kaya 2
10 melatih jurus mematikan
11 mengajar pelayan memasak
12 ayah pulang
13 pertunjukan bagus
14 lelang herbal ajaib
15 usaha ayah
16 leng qiulu pergi ?
17 gerombolan serigala angin
18 menjemput anggota klan
19 pasukan baru untuk leng qiulu
20 melihat klan rubah ekor banyak
21 mutiara rubah
22 rintangan terakhir
23 ini nyata atau tidak ?
24 menerobos pergi
25 pertemuan leng qiulu
26 mencoba mutiara rubah
27 jamuan minta maaf
28 pelajaran untuk si penyerang
29 gua misterius
30 array 5 hukuman
31 array 5 hukuman ( II )
32 ini lah maksudnya
33 pertemuan dengan pemuda asing
34 aku Adalah ...
35 berlatih sihir bersama Ain
36 percobaan Ain
37 memasuki hutan level 3
38 menyelamatkan
39 rahasia leng qiulu
40 ruang hukuman
41 roh benda yang kesepian
42 keputusan roh benda kecil
43 menyeberang ke hutan tingkat 4
44 pertemuan di luar jadwal
45 chapter 45 ,
46 chapter 46
47 chapter 47
48 kembali ke ibukota
49 kehilangan uang
50 bertemu dai xiyue
51 tentara bayaran pembantaian langit
52 pertunjukan bagus
53 saudara kecil yang menjijikkan
54 AKHIR SEASON 1 : apa yang kalian lakukan !
55 pengumuman
56 bonus pict
57 AWAL SEASON 2 : mimpi masa lalu
58 kebangkitan tentara pembantaian surga
59 benua xuanlong
60 divisi kematian
61 chapter 61
62 chapter 62
63 keputusan leng qiulu
64 aksi leng luerui
65 sebuah tamparan
66 menangani mayat beracun
67 kunjungan ke istana
68 tawaran yang menarik
69 tamu tak di undang ( 1 )
70 tamu tak diundang (2)
71 ekspedisi mencari naga
72 da long
73 berubah
74 janji
75 terlambat pulang
76 menyusun siasat
77 keributan di aula istana
78 pasukan datang
79 hari H
80 terluka
81 AKHIR SEASON 2 : jawaban dari semua pertanyaan .
82 spoiler season 3
83 AWAL SEASON 3 : Rahasia kebangkitan kembali
84 peliharaan baru leng qiulu
85 kesepakatan leng luesue
86 hari kompetisi di mulai
87 kompetisi alchemist
88 kecurangan
89 kecemburuan leng lusue
90 kompetisi bela diri
91 kompetisi bela diri 2
92 final kompetisi bela diri
93 masalah besar
94 awal dari bencana
95 siapa?
96 pria berpakaian putih
97 sebuah kisah
98 sebuah kisah part 2
99 akhir untuk semua
100 pelatihan Dong Tangxue
101 2 pria yang terluka
102 dalang dari semua bencana
103 hukuman yang tak terelakkan
104 dong Tangxue pergi
105 dong Tangxue pergi 2 .
106 Leng qiulu kembali .
107 langkah pencegahan
108 reuni yang mengharukan
109 markas baru yang lebih besar
110 menyelamatkan penghuni hutan misterius
111 semakin kuat .
112 terjebak
113 kedamaian yang palsu
114 sulit untuk bebas
115 bayi naga yang rakus
116 sebuah trik ?
Episodes

Updated 116 Episodes

1
SEASON 1 : kehidupan biasa ku
2
kelahiran kembali
3
harta yang luar biasa
4
siapa kau ?
5
Kultivasi
6
keluarga jendral leng
7
Bertemu Dai Langfei ( revisi )
8
gadis yang kaya
9
gadis yang kaya 2
10
melatih jurus mematikan
11
mengajar pelayan memasak
12
ayah pulang
13
pertunjukan bagus
14
lelang herbal ajaib
15
usaha ayah
16
leng qiulu pergi ?
17
gerombolan serigala angin
18
menjemput anggota klan
19
pasukan baru untuk leng qiulu
20
melihat klan rubah ekor banyak
21
mutiara rubah
22
rintangan terakhir
23
ini nyata atau tidak ?
24
menerobos pergi
25
pertemuan leng qiulu
26
mencoba mutiara rubah
27
jamuan minta maaf
28
pelajaran untuk si penyerang
29
gua misterius
30
array 5 hukuman
31
array 5 hukuman ( II )
32
ini lah maksudnya
33
pertemuan dengan pemuda asing
34
aku Adalah ...
35
berlatih sihir bersama Ain
36
percobaan Ain
37
memasuki hutan level 3
38
menyelamatkan
39
rahasia leng qiulu
40
ruang hukuman
41
roh benda yang kesepian
42
keputusan roh benda kecil
43
menyeberang ke hutan tingkat 4
44
pertemuan di luar jadwal
45
chapter 45 ,
46
chapter 46
47
chapter 47
48
kembali ke ibukota
49
kehilangan uang
50
bertemu dai xiyue
51
tentara bayaran pembantaian langit
52
pertunjukan bagus
53
saudara kecil yang menjijikkan
54
AKHIR SEASON 1 : apa yang kalian lakukan !
55
pengumuman
56
bonus pict
57
AWAL SEASON 2 : mimpi masa lalu
58
kebangkitan tentara pembantaian surga
59
benua xuanlong
60
divisi kematian
61
chapter 61
62
chapter 62
63
keputusan leng qiulu
64
aksi leng luerui
65
sebuah tamparan
66
menangani mayat beracun
67
kunjungan ke istana
68
tawaran yang menarik
69
tamu tak di undang ( 1 )
70
tamu tak diundang (2)
71
ekspedisi mencari naga
72
da long
73
berubah
74
janji
75
terlambat pulang
76
menyusun siasat
77
keributan di aula istana
78
pasukan datang
79
hari H
80
terluka
81
AKHIR SEASON 2 : jawaban dari semua pertanyaan .
82
spoiler season 3
83
AWAL SEASON 3 : Rahasia kebangkitan kembali
84
peliharaan baru leng qiulu
85
kesepakatan leng luesue
86
hari kompetisi di mulai
87
kompetisi alchemist
88
kecurangan
89
kecemburuan leng lusue
90
kompetisi bela diri
91
kompetisi bela diri 2
92
final kompetisi bela diri
93
masalah besar
94
awal dari bencana
95
siapa?
96
pria berpakaian putih
97
sebuah kisah
98
sebuah kisah part 2
99
akhir untuk semua
100
pelatihan Dong Tangxue
101
2 pria yang terluka
102
dalang dari semua bencana
103
hukuman yang tak terelakkan
104
dong Tangxue pergi
105
dong Tangxue pergi 2 .
106
Leng qiulu kembali .
107
langkah pencegahan
108
reuni yang mengharukan
109
markas baru yang lebih besar
110
menyelamatkan penghuni hutan misterius
111
semakin kuat .
112
terjebak
113
kedamaian yang palsu
114
sulit untuk bebas
115
bayi naga yang rakus
116
sebuah trik ?

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!