Ingatan Lama

...Haiii,,,...

...Selamat membaca ya 🌸...

...Pokoknya ikuti terus ceritanya 🤗...

...Maafkan typo yang bertebaran 🙈🙏...

...🌸🌸🌸...

Detik demi detiknya terus berlalu hingga tiba saatnya pulang. Bukan main girangnya Dion karena sebentar lagi akan bertemu dengan bidadarinya yang pasti akan menyambutnya dengan senyuman termanis.

Raut wajah Karin dengan rambut basahnya saat tadi Dion menyempatkan untuk vicall sebenarnya sedari tadi sudah membuatnya tak sabar untuk pulang. Istrinya itu pasti sekarang sedang wangi wanginya dan sangat menggairahkan.

Diob heran,,, Dia bukanlah pria alim yang baru kali ini mengenal perempuan atau bahkan mencicipi rasanya. Entah sudah berapa gadis yang pernah ditidurinya. Mulai dari yang masih ori sampai yang sudah bekas.

Dion sudah puas dan melanglang buana hingga akhirnya dia memilih Hana,,, Gadis riang yang dulunya mencintai sahabatnya Darren tapi cintanya bertepuk sebelah tangan. Hana yang dulu mati matian menginginkan Darren akhirnya berhasil dipersunting oleh Dion.

Rumah tangga yang sebenarnya bahagia itu akhirnya tak mampu menerjang badai karena kesalahan Dion. Kehadiran orang ketiga dalam rumah tangganya menghancurkan segalanya.

Ratna,,, Wanita yang pernah dinikahi secara siri oleh Dion tiba tiba muncul setelah bertahun tahun lamanya ditinggalkan begitu saja oleh Dion. Dan ketika takdir mempertemukan mereka kembali,,, Dion diselimuti rasa bersalah pernah mencampakkannya. Lalu rasa bersalah itu dimanfaatkan oleh Ratna untuk mengambil kendali atas dirinya.

Dion terlena oleh bujuk rayu Ratna yang diam diam menginginkan kehancurannya,,, Ratna ingin balas dendam atas semua derita yang pernah menderanya. Bukan hanya Dion korbannya,, namun juga Hana.

Kelicikan istri siri Dion itulah awal mula dari keretakan rumah tangganya. Ditambah lagi dengan ketidakhadiran seorang anak dalam rumah tangganya bersama Hana,,, Itu membuat makin tak ada penguat di antara mereka.

Dion menceraikan Hana dan menyesali semuanya saat semua kebusukan Ratna terungkap. Sekian lama terpaku dan tenggelam dalam kesedihan dan penyesalan mendalam karena tak bisa mempertahankan Hana,,,Membuat Dion menutup pintu hatinya untuk wanita lain.

Bukan hal yang mudah bagi Dion untuk melepas Hana bahagia bersama Bryan,,, pria yang mampu mengobati luka hati Hana yang ditimbulkan oleh Dion.

Dan kini,,,

Singkat kata,,,.Takdir telah kembali tersenyum kepadanya. Cinta mulai tumbuh kembali bermekaran dalam hatinya untuk Karin seorang. Gadis manis berhijab dan terpaut umur yang lumayan jauh darinya namun mampu membuatnya perlahan melupakan Hana.

Karina Saswita,,,

Yang liar di ranjang,,, manja,,, manis,,, mengalihkan perhatian dan seluruh dunia Dion. Membuat Dion tak ingin membagi waktu dan hatinya lagi untuk wanita lain. Cukup sudah petualangan cintanya dan kapalnya berlabuh di dermaga hati Karin.

"I love you Karin,,," lirih Dion.

"Pak,,, Bapak,,,"

Suara Megha menyadarkan Dion untuk kembali dari ingatan lamanya.

"Eh,, Iya,,, Ada apa Gha??" Dion tergagap.

"Sudah jam pulang. Bapak mau langsung pulang atau kita perlu lembur??" tanya Megha seperti biasanya.

"Oh itu. Pulang. Ya,,, Kita pulang." sahut Dion.

"Baik pak. Kalau begitu saya kemasi dulu semuanya ya."

"Terima kasih." Dion menyingkir dari kursinya dan membiarkan Megha merapikan mejanya.

Sambil menunggu Megha selesai dengan urusan mejanya,,, Dion membuka buka galeri ponselnya. Wajahnya sumringah menatap foto istrinya sedang menjulurkan lidahnya.

"Dasar nakal kamu. Awas ya,,, Om papa libas kamu nanti." gumamnya lalu tangannya terus menerus menggeser layar yang menampilkan banyak foto dirinya dan Karin. Ada juga beberapa foto Darren dan keluarganya yang diambil saat pernikahan Rayya,,, Putri kedua dari Darren.

"Apa kabarnya Rayya ya,, Apa dia sudah isi sekarang?? Tapi ku rasa belum lah,, Kan belum juga sebulan mereka menikah. Kalau sampai Rayya sudah hamil akan ku sentil telinga Bimo suaminya. Berani beraninya menyentuh keponakanku itu sebelum sah." sungut Dion membayangkan hal itu.

Foto demi foto terus ditampilkan hingga layar ponsel itu menunjukkan sebuah foto yang membuat pandangan mata Dion menjadi sayu.

Diusapnya foto itu.

"Apa kabarmu sayang??" gumamnya namun detik kemudian dia mengutuk dirinya sendiri karena tak juga mengubah kebiasaannya memanggil wanita dalam foto itu dengan namanya.

"Hana,,, Apa kabarmu sekarang?? Ku harap kamu tetap bahagia bersama Bryan. Jadi pasangan dunia akhirat.Aku sudah menemukan tambatan hatiku yang baru dan kami juga ingin membuka lembaran baru dan babak baru hidup kami." gumamnya lirih.

"Sudah saatnya aku menghapus fotomu dan namamu dari ingatanku Han. Terima kasih selama ini masih selalu menjadi wanita pengisi ruang hampa di hatiku." tangan Dion menyentuh opsi hapus di layar ponselnya.

Cukup banyak juga foto Hana yang tersimpan di galeri ponselnya hingga membuat Dion cukup sibuk.

"Sudah pak. Sudah rapi. Kalau tidak ada hal yang bisa saya kerjakan lagi,,saya pamit pulang duluan." pamit Megha.

"Tunggu Gha,,,"

"Ya pak??"

"Terima kasih untuk nasi gorengnya tadi. Istriku ingin aku menyampaikannya padamu. Dia menyukainya." Dion tersenyum.

"Sama sama bapak. Tolong sampaikan juga pada ibu,,, Kalau mau lagi bisa kapan saja suruh saya belikan lagi.Oh ya pak,,,Kalau boleh saya tau,,,siapa nama ibu? Biar lebih gampang saja dan saya tidak bingung kalau suatu saat bertemu dengan beliau." ucap Megha.

"Ah benar juga ya. Kamu memang harus mengenalnya. Namanya Karina Saswita. Kamu cukup memanggilnya ibu Karin saja."

"Baik bapak. Ibu Karin. Akan saya catat dan ingat baik baik. Tolong sampaikan salam kenal dan hormat saya untuk ibu Karin ya pak." ucap Karin.

"Sepertinya kamu bisa mengucapkannya langsung sama orangnya. Aku berniat mengadakan pesta kecil untuk memperkenalkan kalian pada istriku. Kamu bisa mengatur itu untukku??" tanya Dion.

"Baik pak. Besok saya cek dulu jadwal bapak. Kalau ada waktu luang akan saya konfirmasikan kepada bapak."

"Terima kasih. Kamu boleh pulang."

Megha mengangguk hormat sebelum meninggalkan ruangan bosnya. Bertepatan saat Megha keluar, kancing kemejanya tersangkut rambut panjangnya hingga lepas berhambur di lantai. Susah payah Megha menutupi bagian atasnya itu sambil menutup pintu.

"Lihat tuh. Skandal banget kan?? Keluar dari ruangan bos malah udah semrawut gitu bajunya. Udah buka bukaan aja mereka. Abis diapain tuh sama si bos???"

Dinda mencibir saat melihat Megha seperti itu. Begitu pula dengan Dewi dan Sandra yang juga melihatnya.

"Perlu dilaporin nih sama bu bos suatu hari nanti." ucap Sandra.

"Betullll,,," Dewi semangat.

"Tapi kasihan Megha dong kalau sampai bu bos tau. Udah habis manis,,,eh sepah dibuang pula nanti,,, iya gak sih hahhaha,,," Dinda rupanya malah tertawa jika benar otu terjadi.

...🌸🌸🌸...

... Pingin nyentil tuh tiga cewek deh author 😠...

Yuk dukung author dengan beri vote, like dan komen ya 🌸❤️🌹Jangan sampai kalian juga kena sentil author loh kalau pelit pelit sama author 😆

Terpopuler

Comments

Dedeh Dian

Dedeh Dian

semoga karina bisa menjadi istri idaman untuk.dion

2022-11-15

1

Nur Grace Nasa

Nur Grace Nasa

Dion dan Karina & jga othor jngn bkin bkin mreka pisah kasian Dion udh twa tar GK punya" keturunan pisahkan mreka krna maut

2021-11-28

1

Bundanya Robby

Bundanya Robby

salah paham lah si karyawan tuh

2021-11-26

1

lihat semua
Episodes
1 Joni
2 Bahagia
3 Urusan Makan
4 Ghibah
5 Ingatan Lama
6 Saling Menguatkan
7 Coba Lagi
8 Kimcil
9 Racun
10 Untuk Apa
11 Penghargaan
12 Lambe Turah
13 Menangis
14 Dikerjai
15 Telat
16 Narapidana
17 Pingsan
18 Belajar Dewasa
19 Bagian Masa Lalu
20 Nomer Telepon
21 Memutuskan Mandiri
22 Menghangat Kembali
23 Bumil Manja
24 Bos Baik Hati
25 Ceroboh
26 Butuh Waktu
27 Rumah Megah
28 Kamu Jahat!
29 Dilema Tak Berujung
30 Wanita Dari Masa Lalu
31 Kepergok
32 Marahnya Wanita
33 Jangan Percaya
34 Mantan Istri
35 Berjuang Bersama
36 Kompak
37 Wanita Hebat
38 Awas Kamu Anak Kecil!!
39 Mulai Bersaing
40 Hanya Sedang Tersesat
41 Dua Jiwa
42 Kamar Sebelah
43 Tambah Pahala
44 Lalu Kandungan Karin?
45 INFO
46 Author is Back
47 Berubah Sikap
48 Ini Semua Gak Benar
49 Delavar Abdimandala
50 Cari Perhatian
51 Dibutakan
52 Anak Haram
53 Keluarga Kecil
54 Di Rumah Sakit
55 Malaikat Penjaga
56 Cucu Kesayangan
57 Biang Kerok
58 Benalu
59 Jangan Tinggalin Karin
60 Gara Gara Kamu
61 Menghilang
62 Yang Tersisa
63 Siapa Yang Menjaganya?
64 Nyonya Herna
65 Menjauh Dan Lenyap
66 Kesempatan Kedua
67 Minggat
68 Bahu Ternyaman
69 Istanbul
70 Seribu Tanya
71 Terjebak Dilema
72 Nasi Sudah Menjadi Bubur
73 Kepalang Basah
74 Mengusir Parasit
75 Skenario Dadakan
76 Terima Kasih Tuhan
77 Selamanya Akan Begitu
78 Yakinkah?
79 Pekerjaan Rumah Tangga
80 Harus Bersabar Lebih Lama
81 Mayat Hidup
82 Assalamualaikum Om Papa
83 Malu Tak Terbendung
84 Yang Melekat Di Badan
85 Seutas Doa
86 Bertemu Pria Asing
87 Masakan Penuh Cinta
88 Keluarga Baru
89 Papppaaa Paaappaa
90 Namanya Bang D
91 Salam Untuk Bang D
92 Restu Untuk Kami
93 Siapa Namanya?
94 Ketemu Papa
95 Takut Tersingkir
96 Kalah Selangkah
97 Ok,,,Deal!!
98 Ada Kejelasan
99 Jatuh Tersungkur
100 Haruskah Melepasmu?
101 Makan Malam
102 Penjahat Rasa Sahabat
103 Pemilik Sah Vs Lintah Darat
104 Seonggok Daging Tak Berguna
105 Ada Suka,, Ada Duka
106 Berurusan Dengan Orang Yang Salah
107 Bos Galak
108 Kabur
109 Mimpi
110 Penyesalan
111 Penyesalan Bab 2
112 Pembagian Harta
113 Jendela Kaca
114 Menantu Terbaik
115 Menjadi Tahanan
116 Mudik
117 Bahu Hangat Pak Adi
118 Lampu Hijau
119 Bos Yang Aneh
120 Tanggung Resiko
121 Ngidam Bantal
122 Warna Pink
123 Cuti Lagi
124 Ikut Yang Mana
125 Beginilah Kehidupan
126 Hidup Selama Mungkin
127 Menjadi Orang Tua
128 Abaikan Saja
129 Reaksi Netizen
130 Tidur Siang
131 Kerumunan
132 Tanpa Kata
133 Pergilah Suamiku
134 Tante Lisa
135 Ambil Saja
136 Cantik Hati Dan Rupa
137 Semua Sama!!
138 Jalan Sedap Malam
139 Kekanak Kanakan
140 Calon Suami Titipan
141 Orang Asing
142 Info Karya Baru
143 Udah Mau End
144 One More Episode Yaa
145 Akhir Kata Dan Cerita
146 Novel Baru Lagi
147 Mampirin Karya Baru Yuk
Episodes

Updated 147 Episodes

1
Joni
2
Bahagia
3
Urusan Makan
4
Ghibah
5
Ingatan Lama
6
Saling Menguatkan
7
Coba Lagi
8
Kimcil
9
Racun
10
Untuk Apa
11
Penghargaan
12
Lambe Turah
13
Menangis
14
Dikerjai
15
Telat
16
Narapidana
17
Pingsan
18
Belajar Dewasa
19
Bagian Masa Lalu
20
Nomer Telepon
21
Memutuskan Mandiri
22
Menghangat Kembali
23
Bumil Manja
24
Bos Baik Hati
25
Ceroboh
26
Butuh Waktu
27
Rumah Megah
28
Kamu Jahat!
29
Dilema Tak Berujung
30
Wanita Dari Masa Lalu
31
Kepergok
32
Marahnya Wanita
33
Jangan Percaya
34
Mantan Istri
35
Berjuang Bersama
36
Kompak
37
Wanita Hebat
38
Awas Kamu Anak Kecil!!
39
Mulai Bersaing
40
Hanya Sedang Tersesat
41
Dua Jiwa
42
Kamar Sebelah
43
Tambah Pahala
44
Lalu Kandungan Karin?
45
INFO
46
Author is Back
47
Berubah Sikap
48
Ini Semua Gak Benar
49
Delavar Abdimandala
50
Cari Perhatian
51
Dibutakan
52
Anak Haram
53
Keluarga Kecil
54
Di Rumah Sakit
55
Malaikat Penjaga
56
Cucu Kesayangan
57
Biang Kerok
58
Benalu
59
Jangan Tinggalin Karin
60
Gara Gara Kamu
61
Menghilang
62
Yang Tersisa
63
Siapa Yang Menjaganya?
64
Nyonya Herna
65
Menjauh Dan Lenyap
66
Kesempatan Kedua
67
Minggat
68
Bahu Ternyaman
69
Istanbul
70
Seribu Tanya
71
Terjebak Dilema
72
Nasi Sudah Menjadi Bubur
73
Kepalang Basah
74
Mengusir Parasit
75
Skenario Dadakan
76
Terima Kasih Tuhan
77
Selamanya Akan Begitu
78
Yakinkah?
79
Pekerjaan Rumah Tangga
80
Harus Bersabar Lebih Lama
81
Mayat Hidup
82
Assalamualaikum Om Papa
83
Malu Tak Terbendung
84
Yang Melekat Di Badan
85
Seutas Doa
86
Bertemu Pria Asing
87
Masakan Penuh Cinta
88
Keluarga Baru
89
Papppaaa Paaappaa
90
Namanya Bang D
91
Salam Untuk Bang D
92
Restu Untuk Kami
93
Siapa Namanya?
94
Ketemu Papa
95
Takut Tersingkir
96
Kalah Selangkah
97
Ok,,,Deal!!
98
Ada Kejelasan
99
Jatuh Tersungkur
100
Haruskah Melepasmu?
101
Makan Malam
102
Penjahat Rasa Sahabat
103
Pemilik Sah Vs Lintah Darat
104
Seonggok Daging Tak Berguna
105
Ada Suka,, Ada Duka
106
Berurusan Dengan Orang Yang Salah
107
Bos Galak
108
Kabur
109
Mimpi
110
Penyesalan
111
Penyesalan Bab 2
112
Pembagian Harta
113
Jendela Kaca
114
Menantu Terbaik
115
Menjadi Tahanan
116
Mudik
117
Bahu Hangat Pak Adi
118
Lampu Hijau
119
Bos Yang Aneh
120
Tanggung Resiko
121
Ngidam Bantal
122
Warna Pink
123
Cuti Lagi
124
Ikut Yang Mana
125
Beginilah Kehidupan
126
Hidup Selama Mungkin
127
Menjadi Orang Tua
128
Abaikan Saja
129
Reaksi Netizen
130
Tidur Siang
131
Kerumunan
132
Tanpa Kata
133
Pergilah Suamiku
134
Tante Lisa
135
Ambil Saja
136
Cantik Hati Dan Rupa
137
Semua Sama!!
138
Jalan Sedap Malam
139
Kekanak Kanakan
140
Calon Suami Titipan
141
Orang Asing
142
Info Karya Baru
143
Udah Mau End
144
One More Episode Yaa
145
Akhir Kata Dan Cerita
146
Novel Baru Lagi
147
Mampirin Karya Baru Yuk

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!