8 Erlangga - Oh Mommy

🎵🎵🎵Aku masih ada di sini

Masih dengan perasaanku yang dahulu

Tak berubah dan tak pernah berbeda

Aku masih yakin nanti milikmu

Aku masih di tempat ini

Masih dengan setia menunggu kabarmu

Masih ingin mendengar suaramu

Cinta membuatku kuat begini

Aku merindu, ku yakin kau tau

Tanpa batas waktu, ku terpaku

Aku meminta walau tanpa kata

Cinta berupaya

Engkau jauh di mata tapi dekat di doa

Aku merindukanmu

Aku masih di dunia ini

Melihatmu dari jauh bersama dia

Walau pasti ku terbakar cemburu

Tapi janganlah kau ke mana-mana

Aku merindu, ku yakin kau tau

Tanpa batas waktu, ku terpaku

Aku meminta walau tanpa kata

Cinta berupaya, ooh

Aku merindu, ku yakin kau tau

Tanpa batas waktu, aku terpaku

Aku meminta walau tanpa kata

Cinta berupaya

Engkau jauh di mata tapi dekat di doa

Aku merindukanmu

Aku merindukanmu

Aku merindukanmu🎵🎵🎵

Di tempat yang lain, lima pria pun sedang mendengarkan lagu yang sama.

"Aku merindukanmu," nyanyi Erlang.

"Aku merindukanmu," sambung Marva.

Ikmal, Marcell dan Vian, "Aku merindu, kuyakin kau tahu."

Kelima pria penuh kegalauan itu sudah cukup mabuk.

Lalu lagu berganti

🎵🎵🎵Katakan sayang

adakah cinta untukku

Lama kunanti

tak juga engkau kembali

Oh ... Tak tahu mengapa

Bimbang hati ini menunggu

Katakan sayang

masihkah engkau yang dulu

Sekian lama

kunanti kabar darimu

Oh ... Tak tahu mengapa

Bimbang hati ini menunggu

Setulus hati ini kuserahkan kepadamu

Sebagai tanda cinta,

suciku untuk dirimu

Begitu tega engkau mempermainkan diriku

Tak tahu kini engkau

dimana🎵🎵🎵

"Tak tahu kini engkau, di mana ...." lagi, Erlang bernyanyi dengan suara serak.

Tanpa ada yang menyadari, di balik pintu kamar ada anak kecil yang menyaksikan itu. Bukannya Chiro tak tahu, bahwa daddy dan para unclenya itu sering minum di saat dirinya sudah tidur.

Erlang memang tak pernah pergi ke bar, karena tak ingin meninggalkan Chiro sendiri.

"Mommy, mommy, where are you? I miss you, mommy."

Chiro mengusap air mata yang mengalir di pipinya.

"Mommy, dont hate me and leave me alone. Hiks hiks hiks ...."

Chiro duduk bersandar di balik pintu kamarnya. Lalu dia mengambil kertas dan membuat pesawat dari kertas-kertas itu dengan berbagai bentuk.

Di pesawat itu, dia menulis Jepang, Korea, China, Singapura, dan negara-negara lainnya.

Ini adalah impiannya, membuat pesawat, kalau perlu dialah yang menjadi pilotnya, agar bisa mengajak dan menemani mommy-nya keliling dunia, agar dirinya tidak ditinggalkan sendirian lagi.

Meskipun masih kecil, Chiro sudah bisa membaca dan menulis, sama seperti mommy-nya yang cerdas.

"Pulang sana Mar, anak istrimu menunggu!" ucap Erlang.

"Anakku sudah tidur," ucap Marva.

Mereka berlima tergeletak di lantai, dengan botol minuman yang berantakan.

I miss you

I miss you

I miss you

Ungkapan beberapa hati yang hanya bisa mengatakannya dalam diam.

Rindu itu menyiksa hati, apalagi jika kita tak tahu di mana orang itu berada.

Chiro memutar lagu yang ada di ponselnya.

🎵🎵🎵Kubuka album biru

Penuh debu dan usang

Kupandangi semua gambar diri

Kecil bersih belum ternoda

Pikirku pun melayang

Dahulu penuh kasih

Teringat semua cerita orang

Tentang riwayatku

Kata mereka diriku selalu dimanja

Kata mereka diriku selalu ditimang

Nada-nada yang indah

Selalu terurai darinya

Tangisan nakal dari bibirku

Takkan jadi deritanya

Tangan halus dan suci

Telah mengangkat tubuh ini

Jiwa raga dan seluruh hidup

Rela dia berikan

Kata mereka diriku selalu dimanja

Kata mereka diriku selalu ditimang

Oh, bunda ada dan tiada

Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku

Pikirku pun melayang

Dahulu penuh kasih

Teringat semua cerita orang

Tentang riwayatku

Kata mereka diriku selalu dimanja

Kata mereka diriku selalu ditimang

Oh, bunda ada dan tiada

Dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku🎵🎵🎵

Baginya, itu adalah sebuah lagu yang tercipta bukan untuknya. Tidak seperti lagu-lagu galau yang sering didengarkan oleh kelima pria mabuk di luar sana.

Tidak ada foto masa kecilnya bersama sang mommy.

Tak ada cerita orang tentang riwayatnya bersama sang mommy.

Apakah dirinya pernah ditimang dan dimanja?

Apakah mommy-nya pernah bernyanyi untuknya?

Apakah saat dia menangis mommy-nya tak marah?

Apakah mommy-nya rela memberikan jiwa raga dan seluruh hidup? Tapi mengapa mommy pergi?

Oh mommy, ada dan tiada dirimu 'kan selalu ada di dalam hatiku.

⚡⚡⚡

Erlang merasa pening, dia memijat keningnya sambil memberikan tanda tangan. Jasmine menatap Erlang dengan hati berdebar. Pintu terbuka, Arlan dan Elya masuk ke ruangan anaknya. Jasmine memberikan hormat lalu segera keluar setelah Erlang memberikan berkasnya kembali.

"Mami perhatikan Jasmine itu gadis yang baik, dia juga menyayangi Chiro. Apa kamu tidak ingin membuka hati padanya?"

Erlang menghela nafas. Bukannya dia tidak tahu bahwa sekretarisnya menyimpan rasa padanya. Dia juga tahu bahwa Jasmine menyayangi Chiro.

Apa aku harus membuka hatiku pada Jasmine? Chiro juga terlihat dekat dengannya. Dia tidak pernah menolak jika Jasmine mengajaknya bermain.

"Kamu pertimbangkan lah baik-baik. Ini sudah bertahun-tahun. Sampai kapan kamu akan menutup hatimu? Jalan hidupmu masih panjang, ada Chiro yang masa depannya harus kamu pertimbangkan, bukan hanya menyiapkan kebutuhan materinya saja."

"Sudah, Mi. Aku sudah pusing. Jangan menambah beban pikiran aku lagi."

"Mami bukannya ingin menambah beban pikiran kamu, tapi kamu yang jangan egois!"

"Sudah-sudah, jangan berdebat. Mi, kita ke sini kan, ingin melihat keadaan anak kita karena dia jarang ke rumah," lerai Arlan.

"Bagaimana keadaan Chiro. Di mana dia sekarang?"

"Ada di ruang istirahat, lagi tidur."

"Dia tidak sekolah?"

"Dia akan ke sekolah kalau dia ingin."

"Kenapa seperti itu? Dia harus disiplin!"

"Aku tidak ingin memaksa apa pun padanya, Mi. Lagi pula, di usianya ini dia sudah bisa membaca dan menulis. Bisa saja aku menyekolahkannya langsung ke sekolah dasar. Seperti Freya dulu, empat tahun sudah SD. Tapi aku tidak ingin ada Freya kedua."

Elya dan Arlan terdiam, karena apa yang dikatakan anaknya memang benar. Chiro memiliki kecerdasan yang diturunkan dari Freya. Hal yang sangat membanggakan untuk keluarga Abraham, terutama Erlang sebagai daddy-nya. Juga yang tidak ketinggalan keluarga Zanuar.

"Ya sudah, kalau begitu mami mau melihat Chiro dulu."

Chiro yang sejak tadi menguping pembicaraan mereka, langsung lari ke kasur dan memejamkan matanya.

Elya membuka pintu dan melihat wajah tampan Chiro yang terpejam, lalu mengusap dengan lembut kening Chiro.

⚡⚡⚡

Chiro menatap Elya dengan tatapan yang sulit diartikan. Sesekali dia juga melirik Erlang dan Jasmine. Saat ini mereka sedang berada di mansion Arlan bersama dengan Jasmine dan Evan yang juga diundang makan malam karena mereka telah membatu Erlang diperusahaan.

"Aunty Jasmine," panggil Chiro.

"Ya, Tuan Muda Chiro?"

"Aku ingin bertanya, tapi Aunty harus menjawab dengan jujur."

"Tentu saja, apa yang ingin Tuan Muda Chiro tanyakan?"

"Apa Aunty menyukai daddy Chiro?"

Uhuk uhuk ....

Bukan hanya Jasmine yang tersedak, tapi juga Erlang, Arlan, Elya dan Evan.

"Jawab yang jujur, Aunty."

Tentu saja Jasmine takut untuk menjawab. Kalau bilang tidak, berarti dia berbohong dan munafik. Jika bilang iya, apa nanti tanggapan bos dan kedua orang tuanya.

Bagai makan buah simalakama.

"Chiro ...."

"No Daddy, Daddy diam saja!"

"Aunty Jasmine boleh menyukai daddy. Daddy juga boleh menikah dengan aunty Jasmine ...."

Deg

Terpopuler

Comments

Amora

Amora

🥰

2023-12-21

1

Anisnikmah

Anisnikmah

kukira chiro bakal mempersatukan tapi.. huh mereka mengulangi kesalahan sama freya chiro korban

2022-03-08

1

Gahara Rara

Gahara Rara

kadian chiro 😢😢😢

2022-02-27

0

lihat semua
Episodes
1 1 Canaya - Rinai Hujan
2 2 Erlangga - Pria Dingin
3 3 Canaya - Cerita Malam
4 4 Erlangga - Bertemu Dengannya
5 5 Canaya - Dalam Kenangan
6 6 Erlangga - Bertahan Atau Melupakan
7 7 Canaya - KnP School
8 8 Erlangga - Oh Mommy
9 9 Isi Hati Seorang Anak
10 10 Bingung
11 11 Menepati Janji
12 12 Dibully
13 13 Merapatkan Duduk
14 14 Evan Vs Angel
15 15 Lelah (Revisi)
16 16 Aku Di Sini Dan Kau Di Sana
17 17 Erlang - Hawaii
18 18 Dia Lagi, Dia lagi
19 19 Sakit
20 20 Pasien Gadungan
21 21 Duda Mesum Kurang Belaian
22 22 Berkumpul
23 23 Foto
24 24 Di Cafe
25 25 Video Call
26 26 Kejujuran
27 27 Arjun
28 28 Dokter Cinta vs Lelaki Buaya Darat
29 29 Taman Bermain
30 30 Dilaporkan
31 31 Pulang
32 32 Tipu Muslihat
33 33 Tidak Ingin Memilih
34 34 Pertengkaran Di Loby
35 35 Daddy Soleh
36 36 D'LIMA
37 37 Terima Kasih Untukmu Dan Alasan Aku Pergi
38 38 Kegelisahan Chiro
39 39 Edema Serebral
40 40 Penjelasan Dokter
41 41 Tangisan Menyayat Hati
42 42 Cita-Cita Chiro
43 43 Rahasia Masa Kecil
44 44 Jarak Itu Hati Dan Ingatan
45 45 Gosip
46 46 Mengenang Masa Sekolah
47 47 Firasat
48 48 Opa Dan Oma
49 49 Air Mata Nakal Dan Ingin Jadi Anak Soleh
50 50 Rambut
51 51 Doa
52 52 Ulang Tahun Freya
53 53 Bidadari Surga
54 54 Kembali Ke Titik Nol
55 55 Antara Mata, Perut Dan Hati
56 56 Duda Vs Janda
57 57 PHK
58 58 Bisnis Jangka Panjang
59 59 Gara-gara Chiro
60 60 Patah
61 61 Perasaan Yang Tak Lekang
62 62 Kejujuran Chiro
63 63 Berwajah Abstrak
64 64 Memberi Pelajaran
65 65 Di Ruang VVIP (Dejavu)
66 66 Gosip Dari Chiro
67 67 Kebelet
68 68 Di Luar Bayangan
69 69 Keluarga Bahagia
70 70 Seperti Orang Ngidam
71 71 Semoga Ini Hanya Mimpi
72 72 888.888.888
73 73 Haru
74 74 Kurang Beruntung
75 -
76 75 Sarapan
77 76 Baby
78 77 Latihan
79 78 Forever And Ever
80 79 Malam Pertama
81 80 Arby Dan Chiro
82 81 Sepuluh
83 82 Beruntung Memiliki Mereka
84 83 Kata Daddy
85 84 Di Depan Kamar
86 85 Kejar Target
87 86 Dibully
88 87 Ketakutan Arby
89 88 Suami Siapa Ini?
90 89 Di Dalam Toko
91 90 Tidak CS
92 91 Tekor
93 92 Rujak
94 93 Memanasi
95 94 Undangan Pernikahan
96 95 Dirumahkan
97 96 Curhat
98 97 Membeku
99 98 Istri Tua
100 99 Seperti Cicak
101 100 Penyakit Kulit
102 101 Penderitaan Arby
103 102 Saksi Biksu
104 103 Kenangan
105 104 Sebutir Pasir
106 105 Bertemu Teman Lama
107 106 Ngiri
108 107 Cemen
109 108 Benci
110 109 Sama Saja
111 110 Kamu Tidak Tahu
112 111 Kerja Keras
113 112 Rencana Pergi Satu Bulan
114 113 Ingat Janji Dulu?
115 114 Kekesalan Freya
116 115 Modal Untuk Jadi Pelakor
117 116 Jangan-jangan
118 117 Si Penyuka Warna Merah
119 118 Ngumpet-ngumpet
120 119 Foto
121 120 My Chiro
122 121 Di Dalam Ruang Rapat
123 122 Ajaran Sesat
124 123 Gemuruh Hati
125 124 Awas, Suami Galak!
126 125 Korban Lagi
127 126 Ngidam Freya
128 127 Tinggal Bersama
129 128 Berwibawa
130 129 Ruangan Rahasia
131 130 Dimarahi
132 131 Freya Diculik
133 132 Dasar Bucin
134 133 Jagonya Membuat Iri
135 134 Iri
136 135 Singkong Mahal
137 136 Kerusuhan
138 137 Bukan Karena Nuna
139 138 Di Hotel
140 139 Selingkuh
141 140 Ikut Mommy
142 141 Skandal Masa Lalu Dan Masa Kini
143 142 Kunci
144 143 Kemarahan Arby
145 144 Pria Lain
146 145 Ngambek
147 146 Di Mana Mereka?
148 147 Syarat
149 148 Bukan Orang Sembarangan
150 149 Alergi
151 150 Merana
152 151 Adik Bayi
153 152 Pamer Ala Freya
154 153 Co Cweet
155 154 Panas
156 155 Chat Tengah Malam
157 156 Perasaan Ikmal
158 157 Oleh-Oleh Untuk Freya
159 158 Yang Tercantik
160 159 Makan Banyak
161 160 Drama Rumah Tangga
162 161 Menyebalkan
163 162 Kenapa Marcell Selalu Menjadi Korban? Karena sudah nasibnya!
164 163 Mules
165 164 Semut
166 165 Lagi-Lagi Mobil Yang Oleng
167 166 Kenapa Lama?
168 167 Ditinggalkan Begitu Saja
169 168 Pupus
170 169 Kecewa?
171 170 Malam Pertama
172 171 Si Perfeksionis
173 172 Mau Nambah Lagi
174 173 Di Kamar Chiro
175 174 Uring-uringan
176 175 KDRT
177 176 Siapkan Mental
178 177 Begah
179 178 Pesan Keluarga
180 179 Pelet?
181 180 Makan Siang Untuk Didi
182 181 Keluarga Bahagia
183 182 Area Dapur
184 183 Kebahagiaan Arby
185 184 Dear, Freya
186 185 Kita Beruntung
187 186 Aileen
188 187 Jin Helikoptel
189 188 Apa Tuh Namanya Tuh?
190 189 Bantu Mommy Daddy
191 190 Mana Yang Lebih Ganteng?
192 191 Ondel-ondel
193 192 Kalau Mommy ....
194 193 Mayu
195 194 Ke Pantai
196 195 Ubur-ubur
197 196 Om Galak
198 197 Celibu
199 198 Terharu?
200 199 Klinik
201 200 Kangen?
202 201 Impian Mereka
203 202 Periksa Kandungan
204 203 Tanda Syukur
205 204 Ngumpet
206 205 Cuma Jadi Juli
207 206 Ngungsi
208 207 Terharu
209 208 Beli Ini Itu
210 209 Begah
211 210 Sabar, ya.
212 211 Mau Ikut
213 212 Takut
214 213 Di Dalam Jet
215 214 Peluk, Dong
216 215 Enggak Mau Repot
217 216 Saingan
218 217 Di Bawah Pohon Bunga Sakura
219 218 Rejeki Anak Soleh
220 219 Eksis
221 220 Banyak Anak
222 221 Ketiga Anak
223 222 Bubur
224 223 Belajar Dari Daddy
225 224 Kolam Renang (Saat Freya Masih Kecil)
226 225 Tidak Rewel
227 226 Permen Kapas
228 227 Di Dalam Kontainer
229 228 Panik
230 229 Tembakan
231 230 Sakit
232 231 Jin
233 232 Bayi Dan Kecebong
234 233 Gak Mau Pergi
235 234 Di Dapur
236 235 Saling Memahami
237 236 Mau Enam
238 237 Dor
239 238 Belum Siap, Sayang
240 239 Keluarga Bahagia
241 240 Jus Buah
242 241 Bernyanyi
243 242 Ke Vila
244 243 Di Kebun Ubi
245 244 Dalam Dekapan Hangat
246 245 Pingitan
247 246 Anak-Anak Yang Lain
248 247 Rencana Liburan
249 248 Keluarga Bahagia
250 249 Es Krim
251 250 Persiapan Liburan
252 251 Tiba di Tempat Tujuan
253 252 Kalian Semua Saudara
254 253 Kenangan Yang Tak Terlupakan
Episodes

Updated 254 Episodes

1
1 Canaya - Rinai Hujan
2
2 Erlangga - Pria Dingin
3
3 Canaya - Cerita Malam
4
4 Erlangga - Bertemu Dengannya
5
5 Canaya - Dalam Kenangan
6
6 Erlangga - Bertahan Atau Melupakan
7
7 Canaya - KnP School
8
8 Erlangga - Oh Mommy
9
9 Isi Hati Seorang Anak
10
10 Bingung
11
11 Menepati Janji
12
12 Dibully
13
13 Merapatkan Duduk
14
14 Evan Vs Angel
15
15 Lelah (Revisi)
16
16 Aku Di Sini Dan Kau Di Sana
17
17 Erlang - Hawaii
18
18 Dia Lagi, Dia lagi
19
19 Sakit
20
20 Pasien Gadungan
21
21 Duda Mesum Kurang Belaian
22
22 Berkumpul
23
23 Foto
24
24 Di Cafe
25
25 Video Call
26
26 Kejujuran
27
27 Arjun
28
28 Dokter Cinta vs Lelaki Buaya Darat
29
29 Taman Bermain
30
30 Dilaporkan
31
31 Pulang
32
32 Tipu Muslihat
33
33 Tidak Ingin Memilih
34
34 Pertengkaran Di Loby
35
35 Daddy Soleh
36
36 D'LIMA
37
37 Terima Kasih Untukmu Dan Alasan Aku Pergi
38
38 Kegelisahan Chiro
39
39 Edema Serebral
40
40 Penjelasan Dokter
41
41 Tangisan Menyayat Hati
42
42 Cita-Cita Chiro
43
43 Rahasia Masa Kecil
44
44 Jarak Itu Hati Dan Ingatan
45
45 Gosip
46
46 Mengenang Masa Sekolah
47
47 Firasat
48
48 Opa Dan Oma
49
49 Air Mata Nakal Dan Ingin Jadi Anak Soleh
50
50 Rambut
51
51 Doa
52
52 Ulang Tahun Freya
53
53 Bidadari Surga
54
54 Kembali Ke Titik Nol
55
55 Antara Mata, Perut Dan Hati
56
56 Duda Vs Janda
57
57 PHK
58
58 Bisnis Jangka Panjang
59
59 Gara-gara Chiro
60
60 Patah
61
61 Perasaan Yang Tak Lekang
62
62 Kejujuran Chiro
63
63 Berwajah Abstrak
64
64 Memberi Pelajaran
65
65 Di Ruang VVIP (Dejavu)
66
66 Gosip Dari Chiro
67
67 Kebelet
68
68 Di Luar Bayangan
69
69 Keluarga Bahagia
70
70 Seperti Orang Ngidam
71
71 Semoga Ini Hanya Mimpi
72
72 888.888.888
73
73 Haru
74
74 Kurang Beruntung
75
-
76
75 Sarapan
77
76 Baby
78
77 Latihan
79
78 Forever And Ever
80
79 Malam Pertama
81
80 Arby Dan Chiro
82
81 Sepuluh
83
82 Beruntung Memiliki Mereka
84
83 Kata Daddy
85
84 Di Depan Kamar
86
85 Kejar Target
87
86 Dibully
88
87 Ketakutan Arby
89
88 Suami Siapa Ini?
90
89 Di Dalam Toko
91
90 Tidak CS
92
91 Tekor
93
92 Rujak
94
93 Memanasi
95
94 Undangan Pernikahan
96
95 Dirumahkan
97
96 Curhat
98
97 Membeku
99
98 Istri Tua
100
99 Seperti Cicak
101
100 Penyakit Kulit
102
101 Penderitaan Arby
103
102 Saksi Biksu
104
103 Kenangan
105
104 Sebutir Pasir
106
105 Bertemu Teman Lama
107
106 Ngiri
108
107 Cemen
109
108 Benci
110
109 Sama Saja
111
110 Kamu Tidak Tahu
112
111 Kerja Keras
113
112 Rencana Pergi Satu Bulan
114
113 Ingat Janji Dulu?
115
114 Kekesalan Freya
116
115 Modal Untuk Jadi Pelakor
117
116 Jangan-jangan
118
117 Si Penyuka Warna Merah
119
118 Ngumpet-ngumpet
120
119 Foto
121
120 My Chiro
122
121 Di Dalam Ruang Rapat
123
122 Ajaran Sesat
124
123 Gemuruh Hati
125
124 Awas, Suami Galak!
126
125 Korban Lagi
127
126 Ngidam Freya
128
127 Tinggal Bersama
129
128 Berwibawa
130
129 Ruangan Rahasia
131
130 Dimarahi
132
131 Freya Diculik
133
132 Dasar Bucin
134
133 Jagonya Membuat Iri
135
134 Iri
136
135 Singkong Mahal
137
136 Kerusuhan
138
137 Bukan Karena Nuna
139
138 Di Hotel
140
139 Selingkuh
141
140 Ikut Mommy
142
141 Skandal Masa Lalu Dan Masa Kini
143
142 Kunci
144
143 Kemarahan Arby
145
144 Pria Lain
146
145 Ngambek
147
146 Di Mana Mereka?
148
147 Syarat
149
148 Bukan Orang Sembarangan
150
149 Alergi
151
150 Merana
152
151 Adik Bayi
153
152 Pamer Ala Freya
154
153 Co Cweet
155
154 Panas
156
155 Chat Tengah Malam
157
156 Perasaan Ikmal
158
157 Oleh-Oleh Untuk Freya
159
158 Yang Tercantik
160
159 Makan Banyak
161
160 Drama Rumah Tangga
162
161 Menyebalkan
163
162 Kenapa Marcell Selalu Menjadi Korban? Karena sudah nasibnya!
164
163 Mules
165
164 Semut
166
165 Lagi-Lagi Mobil Yang Oleng
167
166 Kenapa Lama?
168
167 Ditinggalkan Begitu Saja
169
168 Pupus
170
169 Kecewa?
171
170 Malam Pertama
172
171 Si Perfeksionis
173
172 Mau Nambah Lagi
174
173 Di Kamar Chiro
175
174 Uring-uringan
176
175 KDRT
177
176 Siapkan Mental
178
177 Begah
179
178 Pesan Keluarga
180
179 Pelet?
181
180 Makan Siang Untuk Didi
182
181 Keluarga Bahagia
183
182 Area Dapur
184
183 Kebahagiaan Arby
185
184 Dear, Freya
186
185 Kita Beruntung
187
186 Aileen
188
187 Jin Helikoptel
189
188 Apa Tuh Namanya Tuh?
190
189 Bantu Mommy Daddy
191
190 Mana Yang Lebih Ganteng?
192
191 Ondel-ondel
193
192 Kalau Mommy ....
194
193 Mayu
195
194 Ke Pantai
196
195 Ubur-ubur
197
196 Om Galak
198
197 Celibu
199
198 Terharu?
200
199 Klinik
201
200 Kangen?
202
201 Impian Mereka
203
202 Periksa Kandungan
204
203 Tanda Syukur
205
204 Ngumpet
206
205 Cuma Jadi Juli
207
206 Ngungsi
208
207 Terharu
209
208 Beli Ini Itu
210
209 Begah
211
210 Sabar, ya.
212
211 Mau Ikut
213
212 Takut
214
213 Di Dalam Jet
215
214 Peluk, Dong
216
215 Enggak Mau Repot
217
216 Saingan
218
217 Di Bawah Pohon Bunga Sakura
219
218 Rejeki Anak Soleh
220
219 Eksis
221
220 Banyak Anak
222
221 Ketiga Anak
223
222 Bubur
224
223 Belajar Dari Daddy
225
224 Kolam Renang (Saat Freya Masih Kecil)
226
225 Tidak Rewel
227
226 Permen Kapas
228
227 Di Dalam Kontainer
229
228 Panik
230
229 Tembakan
231
230 Sakit
232
231 Jin
233
232 Bayi Dan Kecebong
234
233 Gak Mau Pergi
235
234 Di Dapur
236
235 Saling Memahami
237
236 Mau Enam
238
237 Dor
239
238 Belum Siap, Sayang
240
239 Keluarga Bahagia
241
240 Jus Buah
242
241 Bernyanyi
243
242 Ke Vila
244
243 Di Kebun Ubi
245
244 Dalam Dekapan Hangat
246
245 Pingitan
247
246 Anak-Anak Yang Lain
248
247 Rencana Liburan
249
248 Keluarga Bahagia
250
249 Es Krim
251
250 Persiapan Liburan
252
251 Tiba di Tempat Tujuan
253
252 Kalian Semua Saudara
254
253 Kenangan Yang Tak Terlupakan

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!