Bekas Gigitan di Leherku

Aku tertidur pulas sampai malam hari dan tiba-tiba terbangun karena rasa panas di leherku. Aku segera berlari ke depan cermin dinding dan menurunkan kerah baju.

Kenapa bekas gigitannya merah dan berdenyut?

Rasanya seperti saat Tuan Dimitri menghisap darahku. Aku mengambil air dari baskom dengan tangan dan kubasuh pelan di area leherku. Tapi tidak mempan!

Panasnya berasal dari dalam, aku panik dan menghiraukan peringatan kepala pelayan untuk tidak keluar dari ruangan ini.

Aku berlari ke kamar Tuan Dimitri. Dia pasti tau apa yang terjadi padaku dan aku ingin dia bertanggung jawab atas derita yang kurasakan.

Dengan satu tangan memegang leher, aku membuka pintu kamarnya.

“Aaahhh.. Hhmmm..”

Aku kaget setengah mati saat melihat Gladys. Pakaiannya terlepas sampai ke pinggang, dia duduk di pangkuan Tuan Dimitri dengan kepala miring ke samping.

DEG!!

Mata merah Tuan Dimitri menatapku, gigi taringnya masih tertancap di leher wanita itu, satu tangan melingkar di pinggang Gladys dan satu lagi meremas buah dadanya yang besar.

“Aaahh Tuan Dimitri! Sakit!” jerit Gladys.

Darahku mendidih melihat mereka, panas dari leher menjulur ke seluruh tubuhku. Aku tidak suka Tuan Dimitri meminum darah wanita lain.

Tuan Dimitri terus menghisap leher Gladys sampai jeritan Gladys melemah, wajahnya sudah pucat. Jika Tuan Dimitri tidak melepasnya, Gladys akan mati!

Kakiku maju selangkah untuk menghentikan mereka, tapi aku tidak perlu repot-repot karena Tuan Dimitri langsung melepas hisapannya.

Dia menjilat bibirnya yang penuh darah, “Hello, Chloe. Apakah kamu mau menjadi yang berikutnya? Aku masih lapar.”

Kepala Gladys terkulai lemah menatap keatas. Tuan Dimitri memindahkan tubuh Gladys ke kasur.

“Sekarang giliranmu, Chloe.” Tuan Dimitri melangkah ke arahku.

Aku menggelengkan kepala, rasa panas di leherku telah hilang namun diganti dengan sebuah rasa yang terkonsentrasi pada area bagian bawah, seperti ada kupu-kupu menari di perutku.

Aku berlari ke pintu, tapi dengan cepat Tuan Dimitri menarik lenganku dan melemparku keatas ranjang.

Ini adalah mimpi buruk, dia mau menghisap darahku di samping Gladys!?

Badan Tuan Dimitri berada diatasku, lalu ia menarik turun kerah bajuku tidak peduli seberapa kuat aku melawan.

“Hm? Kenapa ini masih merah?”

Tuan Dimitri bertanya bingung lalu menyibak rambut Gladys ke belakang, menunjukkan lehernya yang tidak ada luka sama sekali.

Hanya ada sedikit sisa noda merah disana. Aku ingin menjelaskan padanya kalau itu baru terjadi 15 menit yang lalu.

Tuan Dimitri meraih tangan Gladys dan menggigit nadinya, Gladys mengerang kesakitan dan leherku kembali panas.

“Ah, ternyata begitu. Ini aneh tapi aku sudah mengerti kenapa.” ucap Tuan Dimitri.

Aku hanya bisa mengerutkan kening, meminta jawaban pada Tuan Dimitri tapi dia tidak ambil pusing untuk menjelaskannya padaku dan menjentikkan jarinya.

SNAP!

“Gladys, bangun dan panggilkan Ulrich ke kamarku sekarang juga.”

Seperti dihipnotis, Gladys langsung beranjak dari kasur dan pergi keluar ruangan.

Untuk apa dia menyuruh Ulrich kesini?

“Aku sangat kecewa, Chloe. Kamu pikir asisten koki itu yang menyelamatkanmu? Sebaiknya kubiarkan saja kamu jatuh ke lantai.”

Tidak lama kemudian, Ulrich yang kebingungan masuk ke kamar Tuan Dimitri.

“Tuan Dimitri? Anda memanggil saya, Tuan?”

Ulrich terkejut ketika melihat aku yang berada dibawah badan Tuan Dimitri ketika dia beranjak dari kasur dan menjentikkan jarinya.

“Ulrich, jadilah penerjemah bahasa isyarat Chloe.”

SNAP!

“Baik, Tuan Dimitri.” ucap Ulrich dengan tatapan kosong.

Aku tau kekuatan vampir itu sekarang.

“Jadi kamu bisa menghipnotis orang untuk melakukan apa yang kamu mau?” kata Ulrich sambil melihat jari dan tanganku yang bergerak lincah.

“Lebih dari itu, babu kecil. Aku bisa memanipulasi pikiran orang, membuat mereka melakukan apa yang kumau, setelah itu aku bisa membersihkan memori dari otak mereka. Setelah sadar, mereka tidak akan ingat peristiwa yang terjadi.”

“Sungguh kekuatan yang terkutuk! Kamu akan terbakar di neraka selamanya karena telah menggunakan tubuh orang lain demi kepentinganmu!” ucap Ulrich dengan nada datar.

Sepertinya Ulrich tidak bisa melampiaskan emosiku juga. Aku sungguh kesal! Kenapa aku terlahir bisu, ya Tuhan?

“Neraka? Hahaha.. Aku telah hidup selama 999 tahun di dunia ini. Aku tidak bisa mati. Jadi ancaman kecilmu itu tidak membuatku takut.”

“Tuan Dimitri, kamu juga bisa merasakan neraka selama hidup di dunia.”

Wajah Tuan Dimitri kembali dingin, “Siapa yang mengutusmu, Chloe? Tidak ada lagi alasan kamu bisu. Ulrich akan mengatakannya padaku.”

Sialan!

Jika Tuan Dimitri tau dan membalaskan dendam pada Tuan Myres, Sierra bisa dalam bahaya.

“Aku tidak tau namanya dan dimana dia tinggal. Nenek tua itu memberiku uang! Tentu saja aku tidak menolak.”

Aku terpaksa berbohong. Aku benci melakukannya tapi aku harap trik dari Eden bisa berhasil.

Tuan Dimitri menatap wajahku lekat, aku berusaha untuk tidak berekspresi sama sekali.

“Bagaimana ciri-ciri nenek tua itu?”

“D-dia memiliki rambut putih yang panjang, kukunya juga panjang dan tajam sekali. Wajahnya telah penuh keriput. Itu saja yang bisa kuingat, tuan.”

Aku terpaksa mengatakan ciri-ciri Eden. Tuan Dimitri pasti tidak akan tau nenek tua itu.

“Berapa imbalan yang dia berikan padamu?”

“100 juta dan itu sudah lebih dari cukup. Aku tidak perlu kelaparan lagi.”

Tawa Tuan Dimitri menggelegar, “100 juta untuk membunuh seorang prajurit? Kamu bodoh atau polos sih?”

Dari nadanya, aku sadar kalau angka 100 juta itu sedikit untuk Tuan Dimitri. Seharusnya aku bilang 1 miliar.

“Aku memang polos dan bodoh, tuan. Aku terlahir di keluarga miskin. Kedua orangtuaku telah meninggal dan aku sebatang kara. Apakah kamu mau memaafkanku dan melepasku, Tuan Dimitri?” pintaku.

“Melepasmu? Ck ck ck.. Tidak akan Chloe. Kamu yang duluan melangkah masuk dalam hidupku. Tunggu aku bosan, baru aku akan melepasmu.” jawab Tuan Dimitri santai.

Aku menelan ludah dan pasrah. Tuan Dimistri menoleh ke arah Ulrich.

“Apakah kamu menyukai asisten koki-ku?”

“Dia sangat baik padaku, tuan. Tolong jangan sakiti Ulrich, Tuan Dimitri.”

Tuan Dimitri berjalan mengitari tubuh Ultrich, “Hmm.. Kamu harus dihukum karena berani memikirkan Ulrich saat memelukku.”

SNAP!

Ulrich berkedip dengan cepat dan mengerutkan dahinya, “Kenapa aku bisa ada disini? Chloe? Tuan Dimitri?”

“Ulrich, sebagai hukuman karena Chloe dekat denganmu, kamu harus melihat ini.”

Tuan Dimitri mencengkeram tanganku dengan kasar, menarik kerah bajuku turun, dan menggigit leherku seperti semalam.

Oh!

Rasa ini seperti ekstasi. Tanganku yang tadinya mendorong bahu Tuan Dimitri, malah menggenggam erat bajunya. Eranganku mulai muncul, suara yang tidak pernah keluar sebelum aku kenal Tuan Dimitri.

Ini sangat memalukan! Aku mendesah di depan Ulrich.

Wajahnya kebingungan melihat Tuan Dimitri minum darahku dengan lahap. Tuan Dimitri tidak tergesa-gesa, seperti menyeruput sesuatu yang segar.

SLUURRP!!

Lalu ia menjilat bekas gigitan itu, “D-dimitri…”

Mata kami bertatapan, aku dengan ekspresi terkejut dan dia tersenyum puas.

Aku mengucapkan sebuah kata!

Dan nama pertama yang kusebut adalah ‘Dimitri’.

Tuan Dimitri menjilat lagi dan lagi dan kata yang keluar dari mulutku adalah namanya.

Dimitri.

Seperti sebuah doa.

Aku mulai takut kalau aku tidak bisa hidup tanpa gigitan Tuan Dimitri.

...----------------...

...Thank you semuanya yang uda setia support...

... ♚ Mainan Tuan Dimitri ♚...

...Like, Vote, Favorit & Comment kalian sangat berarti 🤗🥺...

Terpopuler

Comments

💮Aroe🌸

💮Aroe🌸

Dulu aku pertama baca novel on line, masih bodoh dan tak tahu arti symbol 👍❤🎁🎫😅😅😅😅

2022-04-24

2

Arsyalom Timothy

Arsyalom Timothy

wowwww..... ak suka critanya. lain dr yg prnh ak baca. keren bgt thor. lanjut yahhhh

2022-03-02

0

Heni Irawati

Heni Irawati

vampir jaman naow

2021-12-28

1

lihat semua
Episodes
1 Membunuh Tuan Dimitri
2 Darah yang Mengalir pada Tubuhku
3 Gara-Gara Gladys
4 Bekas Gigitan di Leherku
5 Melarikan Diri dengan Twinkle
6 Bermalam dengan sang Vampir
7 Pengkhianatan Sierra
8 Gadis Bisu yang Sebatang Kara
9 Hadiah dari Eden
10 First Kiss with a Vampire
11 Tuan Draven si Pengganggu
12 Prajurit Kepercayaan Raja Rudolmuv
13 Godaan Tuan Draven
14 Godaan Tuan Draven II
15 Dimitri vs Draven
16 Hadiah untuk Suamiku
17 Menjadi Ibu dari Anak Vampir
18 Aku Hamil?
19 My Baby Boy
20 Hanyut dalam Kesedihan
21 Ketahuan
22 Masa Lalu Lazarus
23 Pangeran Berkuda Putih
24 Undangan Menghadap Raja
25 Kalung Inisial
26 Bertemu dengan Raja
27 Dipermalukan Adreana
28 Pesta Pertunangan Dimitri
29 Hukuman Cambuk untuk Pencuri Berlian
30 Tanda Lahir Bunga Mawar
31 Waktu Satu Bulan
32 Peanut, Kamu adalah Cucuku!
33 Vampir Posesif
34 Kejutan di Minggu Ketiga
35 Memilih Nama untuk Peanut
36 Welcome, Baby Boy
37 Hama Pengganggu
38 Ancaman Tuan Dimitri
39 Baby Room
40 Menghapus Ingatan Chloe
41 Hidup Baru yang Hampa
42 Goodbye, Chloe Isabel
43 Melanjutkan Hidup tanpa Belahan Jiwa
44 Melanjutkan Hidup tanpa Belahan Jiwa II
45 Menelan Kenyataan Pahit
46 Newborn Vampire
47 Memburu Vampir Baru
48 Nama yang Terdengar Asing
49 First Taste of Blood
50 Keinginan Terdalam
51 Dewa Kematian
52 Pertemuan Dua Kerajaan
53 Halusinasi
54 Bluebells and Birthday Boy
55 Tamu Tak Diundang
56 Duel Persahabatan
57 Goddess of Death
58 Pria Paling Membosankan
59 Dipermainkan Chloe
60 Serangan Tak Terduga
61 Pantai Sardinia
62 Selamat Datang, Dimitri
63 Nona Eliza dan Penggemarnya
64 As Red as Blood
65 As Red as Blood II
66 Penjara Noxus
67 Misi Penyelamatan
68 Satu Kamar Honeymoon (21+)
69 Restu
70 Mama!
71 Pencapaian Terbesar
72 Ajakan Raja Lewis
73 Kapan Menyusul?
74 Membatalkan Pernikahan
75 Love You, My Little Rose (21+)
76 Wedding Day
77 The Sun and The Moon (21+)
78 Membunuh Dimitri itu Mustahil
79 Balas Dendam
80 Murahan dan Rendah
81 1001 Cara Menghadapi Istri yang Berselingkuh
82 Terjebak Dalam Masa Lalu
83 Kiss and Make Up
84 Benang Merah
85 Alaric yang Patuh
86 Melarikan Diri dengan Alaric?
87 Dimanfaatkan Ayah Sendiri
88 Mimpi Buruk Menjadi Kenyataan
89 Mengubah Takdir
90 Dalam Keabadian Untuk Selamanya
91 DAD (Extra Chapter)
92 PENGUMUMAN
93 SEASON 2 - BEATING HEART
94 S2 - Hadiah Kemenangan Ansel
95 S2 - Gadis Pilihan Ansel
96 S2 - Kamu budakku, Mengerti?
97 S2 - Wanita Yang Ditakdirkan
98 S2 - Misi Rahasia Kiara
99 S2 - Berburu
100 S2 - Terjebak Bersama Vampir
101 S2 - Darahmu Menggodaku
102 S2 - Musim Dingin Terpanjang
103 S2 - Nyawa Dibayar Nyawa
104 S2 - Kehidupan Yang Lebih Baik
105 S2 - Bertemu Gwendolyn
106 S2 - Dia Anak Kita?
Episodes

Updated 106 Episodes

1
Membunuh Tuan Dimitri
2
Darah yang Mengalir pada Tubuhku
3
Gara-Gara Gladys
4
Bekas Gigitan di Leherku
5
Melarikan Diri dengan Twinkle
6
Bermalam dengan sang Vampir
7
Pengkhianatan Sierra
8
Gadis Bisu yang Sebatang Kara
9
Hadiah dari Eden
10
First Kiss with a Vampire
11
Tuan Draven si Pengganggu
12
Prajurit Kepercayaan Raja Rudolmuv
13
Godaan Tuan Draven
14
Godaan Tuan Draven II
15
Dimitri vs Draven
16
Hadiah untuk Suamiku
17
Menjadi Ibu dari Anak Vampir
18
Aku Hamil?
19
My Baby Boy
20
Hanyut dalam Kesedihan
21
Ketahuan
22
Masa Lalu Lazarus
23
Pangeran Berkuda Putih
24
Undangan Menghadap Raja
25
Kalung Inisial
26
Bertemu dengan Raja
27
Dipermalukan Adreana
28
Pesta Pertunangan Dimitri
29
Hukuman Cambuk untuk Pencuri Berlian
30
Tanda Lahir Bunga Mawar
31
Waktu Satu Bulan
32
Peanut, Kamu adalah Cucuku!
33
Vampir Posesif
34
Kejutan di Minggu Ketiga
35
Memilih Nama untuk Peanut
36
Welcome, Baby Boy
37
Hama Pengganggu
38
Ancaman Tuan Dimitri
39
Baby Room
40
Menghapus Ingatan Chloe
41
Hidup Baru yang Hampa
42
Goodbye, Chloe Isabel
43
Melanjutkan Hidup tanpa Belahan Jiwa
44
Melanjutkan Hidup tanpa Belahan Jiwa II
45
Menelan Kenyataan Pahit
46
Newborn Vampire
47
Memburu Vampir Baru
48
Nama yang Terdengar Asing
49
First Taste of Blood
50
Keinginan Terdalam
51
Dewa Kematian
52
Pertemuan Dua Kerajaan
53
Halusinasi
54
Bluebells and Birthday Boy
55
Tamu Tak Diundang
56
Duel Persahabatan
57
Goddess of Death
58
Pria Paling Membosankan
59
Dipermainkan Chloe
60
Serangan Tak Terduga
61
Pantai Sardinia
62
Selamat Datang, Dimitri
63
Nona Eliza dan Penggemarnya
64
As Red as Blood
65
As Red as Blood II
66
Penjara Noxus
67
Misi Penyelamatan
68
Satu Kamar Honeymoon (21+)
69
Restu
70
Mama!
71
Pencapaian Terbesar
72
Ajakan Raja Lewis
73
Kapan Menyusul?
74
Membatalkan Pernikahan
75
Love You, My Little Rose (21+)
76
Wedding Day
77
The Sun and The Moon (21+)
78
Membunuh Dimitri itu Mustahil
79
Balas Dendam
80
Murahan dan Rendah
81
1001 Cara Menghadapi Istri yang Berselingkuh
82
Terjebak Dalam Masa Lalu
83
Kiss and Make Up
84
Benang Merah
85
Alaric yang Patuh
86
Melarikan Diri dengan Alaric?
87
Dimanfaatkan Ayah Sendiri
88
Mimpi Buruk Menjadi Kenyataan
89
Mengubah Takdir
90
Dalam Keabadian Untuk Selamanya
91
DAD (Extra Chapter)
92
PENGUMUMAN
93
SEASON 2 - BEATING HEART
94
S2 - Hadiah Kemenangan Ansel
95
S2 - Gadis Pilihan Ansel
96
S2 - Kamu budakku, Mengerti?
97
S2 - Wanita Yang Ditakdirkan
98
S2 - Misi Rahasia Kiara
99
S2 - Berburu
100
S2 - Terjebak Bersama Vampir
101
S2 - Darahmu Menggodaku
102
S2 - Musim Dingin Terpanjang
103
S2 - Nyawa Dibayar Nyawa
104
S2 - Kehidupan Yang Lebih Baik
105
S2 - Bertemu Gwendolyn
106
S2 - Dia Anak Kita?

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!