Saat dalam perjalanan pulang, Aaron dihadang oleh Archie.
"Aaron...! aku tak terima apa yang menimpa Kity. Kau juga akan merasakannya..!!" seru Archie pada Aaron.
"Apa maksudmu...?" tanya Aaron yang sudah merasakan tak enak hati.
"Aku mengutukmu menjadi seperti kami..!! seru Archie geram.
"Kau bercanda kan..?!" seru Aaron yang kemudian mundur beberapa langkah. Karena dia tahu Archie adalah si kucing pengutuk.
Tiba-tiba tubuh Archie mengeluarkan aura biru dan matanya yang biru memancarkan cahaya biru mengarah ke tubuh Aaron.
"JADILAH KUCING KECIL BERWARNA ORANYE!!"
Seketika itu juga Aaron menjadi kucing kecil berwarna Oranye.
"Apa yang kau lakukan padaku? jika dalam wujud seperti ini, mana bisa aku mencari tahu siapa pembunuh Putri Leony yang sebenarnya..!' Seru Aaron yang sudah berwujud kucing Oranye itu mencoba menawarnya.m
"Kau bisa menjadi wujudmu jika kamu bisa mengalahkan Siluman di bumi dan telan mutiara putih yang keluar dari mulut siluman yang aku lumpuhkan. Jika keluar mutiara hitam, itu untuk menambah kekuatanmu." jelas Archie.
"Yeack...! apa boleh di cuci dulu sebelum di telan?" tanya Aaron yang berwujud kucing itu sambil memiringkan kepalanya.
"Kau ingin cepat berubah ke wujudmu atau tidak..?!" seru Archie sambil mengernyitkan kedua alisnya.
"Iya..iya..!!" jawab Aaron sambil tersenyum.
"Oiya...! kau harus menelan sebanyak dua puluh empat mutiara putih, itu sesuai jam pada waktu di bumi. Jadi jika kamu bisa menelan satu mutiara putih, maka kamu bisa berubah menjadi wujudmu selama satu jam tiap hari. Jadi jika hari ini kamu .menelan satu mutiara maka reaksinya langsung menjadi wujudmu selama satu jam dan itu bisa bertambah jika kamu menelan mutiara putih berikutnya. Perubahan wujudmu berlaku sampai hari berikutnya." jelas Archie yang menatap Aaron dengan tatapan yang tak biasa.
"Sebelum kau mengirimku ke bumi, aku mau satu pemintaan yang harus kamu turuti...!!" seru Aaron sambil menatap Archie dengan perasan kesal yang kemudian mendekat pada Archie.
"Boleh..! apa itu..!!" balas Archie tak curiga sama sekali.
"Aku ingin menghajarmu....!!" sahut Aaron yang langsung memeluk Archie dari belakang.
"Hadeuh...!!" seru Archie yang malas menanggapi Aaron.
Archie pun mengeluarkan Aura birunya dan Aura itu menggulung Aaron dan melemparnya ke bumi dan yang akhirnya Aaron si kucing oranye itu bertemu Kirana.
Sementara itu kedua orang tua Aaron Raymond dan Rosa yang kaget apa yang menimpa putri Raja dan. putranya Aaron, sungguh membuat mereka utak habis pikir untuk menerimanya.
Hingga suatu hari mereka mendengar kabar bahwa Putra mereka Aaron di bumi.
Dan mereka pun mencari Aaron ke bumi secara terpisah.
Raymond belum di ketahui keberadaannya.
Sedangkan Rosa, menyamar .menjadi seorang wanita yang punya usaha toko bunga. Yang Nantinya Kirana berkerja sebagai karyawannya.
Archie tetap di Istana menjaga dan menghibur Leon dan Raja dan Ratu
Flash back ; OFF
Oyen yang di tinggal sendiri di dalam ruko, mendengar sesuatu di lantai dasar ruko.
Perlahan Oyen menuruni tangga dengan khawatir.
Di lihatnya sedang bermain kejar-kejaran di bawah.
Tak sengaja, dia melihat seseorang yang memilih-milih baju yang di jual Kirana.
"Siluman tikus..!! ini kesempatanku mendapatkan mutiara, kesempatanku untuk menjadi wujudmu semula dan aku bisa menyelidiki siapa yang meracuni putri Leony." gumam Oyen dalam hati.
Oyen kemudian mengeluarkan kuku-kuku tajamnya dan membuat ancang-ancang untuk melompat.
Dan benar Oyen pun melompat ke punggung wanita berkepala tikus itu dan mencakar dan mengigitnya sekuat tenaganya.
Namun wanita berkepala tikus itu mengibaskan tangannya ke arah Oyen fan seketika Oyen terlempar ke lantai.
Oyen tak gentar, dia melompat lagi dan kali ini mengarah ke muka wanita berkepala tikus itu dan beberapa kali mencakarnya.
Dan intuk ke sekian kalinya, Oyen di lempar oleh wanita berkepala tikus itu.
Si Oyen tak menyerah, dia mundur beberapa langkah membuat ancang-ancang kembali.
Dan "happ..!" Oyen hinggap di punggung Wanita berkepala tikus itu, Oyen merayap menuju ke leher lawannya dan kemudian menggigit leher wanita berkepala tikus itu.
Lumayan cukup lama perjuangan Oyen, dan akhirnya ada hasilnya juga.
Wanita berkepala tikus itu tumbang dan banyak darah di sekitar leher dan wajahnya.
Oyen pembalikkan tubuh wanita berkepala tikus itu yang tadinya tengkurap menjadi terlentang.
Beberapa detik kemudian keluar mutiara putih dari mulut wanita berkepala tikus
Oyen pun segera menangkap dan menelan mutiara putih tersebut.
"Yeack..!" seru Oyen yang merasa jijik.
Tiba-tiba muncullah aura
kuning keemasan yang memancar di tubuh Oyen.
...~¥~...
Apa yang terjadi selanjutnya?
Yuk dukung Novel SI OYRN PACARKU BUKAN MANUSIA, dengan memeberi like/Komen/♥️/⭐5/🎁 dan vote nya ya..
Diuking pula novel saya yang :lainya.
*CINTA UNTUK YULIA
*GADIS TIGA KARAKTER
*HITAM BIKAN HITAM HIDUPNYA.
Terima kasih.
...Bersambung...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 345 Episodes
Comments
Julianso
semangat ngetiknya👍🏻
2022-07-18
2
👑Meylani Putri Putti
seperti oyen ini aroon ya mak
2022-05-28
4
Syhr Syhr
Imutnya kak.
2022-03-09
4