"Waktunya pembantaian" gumam Fang Lin.
Para anggota organisasi tengkorak hitam tidak bisa menggerakkan tubuhnya. Fang Lin yang melihat para anggota organisasi tengkorak hitam tidak bisa melakukan perlawanan akhirnya menarik aura pembunuhnya.
"SIALAN KAMU BOCAH" teriak salah satu anggota organisasi tengkorak hitam.
SLAAASH
TUUK
Fang Lin menebaskan tangannya di udara dan seketika kepala orang yang berteriak itu menggelinding dilantai. Anggota yang lain bukannya takut, malah terbakar emosi dan menyerang Fang Lin.
"MATI KAMU BOCAH"
"BERANI BERANINYA KAMU MEMBUNUH ANGGOTA ORGANISASI TENGKORAK HITAM"
"AKAN KUKIRIM KAMU KENERAKA"
"SUDAH BOSAN HIDUP KAMU BOCAH"
Banyak teriakan teriakan yang diarahkan ke Fang Lin. Semua anggota itu langsung menyerang Fang Lin dengan teknik terkuat mereka.
"Tebasan teratai merah"
"Tapak penghancur"
"Tusukan 7 kematian"
"Lotus api darah"
Banyak serangan serangan dengan daya hancur yang sangat besar diarahkan ke Fang Lin. Sedangkan Fang Lin hanya tersenyum kecil saat serangan serangan itu akan mengenainya.
BOOOM
BOOOM
BOOOM
Seluruh serangan itu menghantam Fang Lin dan menyebabkan banyak asap karena dampak serangan serangan itu.
"SANGAT SOMBONG SEKALI"
"INILAH AKIBATNYA"
"DASAR TIDAK TAHU DIRI"
Terdengar ucapan ucapan yang menghina Fang Lin, tapi saat asap itu menghilang terlihat Fang Lin masih berdiri tanpa luka sedikitpun dan tersenyum.
"Hahaha serangan seperti ini bermimpi untuk melukaiku" ucap Fang Lin disertai dengan tawa yang lantang.
"Teknik satu juta pedang" ucap Fang Lin.
Tiba tiba dari langit langit bangunan itu muncul banyak pedang sebesar satu meter. Para anggota organisasi tengkorak hitam yang melihat itu dibuat merinding karena aura yang dikeluarkan, padahal Fang Lin hanya menggunakan 10% kekuatan asli dari teknik satu juta pedang.
WOOSH
WOOSH
JLEEEB
JLEEEB
"AAAKKH"
"TOLONG AKU"
"SAKIT SEKALI"
Pedang pedang itu melesat dan menusuk para anggota organisasi tengkorak hitam, terdengar teriakan teriakan kesakitan dari setiap anggota. Sedangkan Fang Lin saat ini sedang tersenyum dan menikmati para teriakan teriakan kesakitan para anggota organisasi tengkorak hitam.
"Aku sangat merindukan teriakan ini" ucap Fang Lin memejamkan mata sambil menikmati para teriakan anggota organisasi tengkorak hitam.
[Ding membunuh 331 orang ranah perak*1-9 mendapat 331.00 PS dan 512.000 PP]
[Ding membunuh 112 orang ranah emas*1-7 mendapat 256.000 PS dan 478.000 PP]
Fang Lin yang mendengar notifikasi system tersenyum lebar.
"Sepertinya sudah semua" gumam Fang Lin melihat mayat para anggota organisasi tengkorak hitam yang tergeletak.
**
Sedangkan di suatu ruangan yang berisi sepuluh orang sepuh dengan ranah yang lumayan tinggi, dari ranah raja awal hingga kaisar bumi awal.
"a-apa yang terjadi" ucap salah satu orang dengan kultivasi tertinggi disana dengan berlutut.
sedangkan yang lainnya juga dalam kondisi berlutut tapi tidak bisa berbicara, tapi sesaat setelah itu tekanan yang menimpa mereka hilang.
"Apa yang terjadi tadi" ucap salah satu orang dengan keringat di seluruh tubuhnya.
"Aku juga tidak tahu" jawab orang yang lain.
Saat mereka sedang berdiskusi, terdengar suara ledakan di dekat pintu masuk.
"Apa itu" ucap salah satu orang dengan antusias.
Sedangkan yang lainnya tidak menjawab dan memasang posisi waspada. Setelah beberapa saat mereka memutuskan untuk melihat apa yang terjadi di luar.
Saat mereka telah sampai mereka dikejutkan dengan pemandangan yang dilihatnya, seorang bocah yang tidak lain adalah Fang Lin yang sedang tersenyum dihadapan banyak mayat yang tergeletak dengan tubuh yang berlubang lubang.
"A-a-apa ini" ucap salah satu orang dengan terbata bata.
Fang Lin yang mendengar suara di belakangnya, membalikkan badannya. Terlihat sekumpulan orang sepuh yang sedang melebarkan matanya dan mulut yang terbuka.
"Apakah kalian adalah para pemimpin di sini" ucap Fang Lin.
Para orang sepuh itu segera sadar dan menatap tajam ke arah Fang Lin.
"BOCAH APA KAMU YANG MELAKUKAN SEMUA INI" teriak salah satu orang, Jing yun dengan tatapan tajam ke arah Fang Lin.
"Ya, kenapa memangnya" jawab Fang Lin santai dengan tatapan mengejek ke arah Jing Yun.
Jing Yun yang mendengar dan melihat ekspresi Fang Lin dibuat naik darah, dan tanpa pikir panjang langsung menyerang Fang Lin.
"TENGKORAK KEMATIAN" teriak Jing Yun.
Muncul sebuah tengkorak hitam dengan ukuran lumayan besar menyerang ketempat Fang Lin. Fang Lin hanya terkekeh pelan dan tidak mengindari serangan tersebut.
BOOOOMM
Serangan itu mengenai Fang Lin dengan telak, Jing Yun yang melihat itu tertawa dengan keras. Tetapi tawa Jing Yun berhenti saat mendengar suara di balik asap.
"Hanya seperti ini" ucap Fang Lin muncul saat asap menghilang dengan kondisi tanpa luka.
SLAAASH
TUK
Fang Lin menebaskan tangannya dan seketika kepala Jin Yun terpenggal dan menggelinding di lantai. Para pemimpin yang lain yang melihat itu di buat terkejut, karena tidak melihat serangan Fang Lin.
[Ding membunuh orang ranah penguasa*8 mendapat 20.000 PS dan 35.000 PP]
Fang Lin tersenyum kecil, lalu menatap para pemimpin yang lain dan menebaskan tangannya ke arah mereka.
SLAASH
SLAASH
Para pemimpin yang sebelumnya terkejut di buat tambah terkejut saat masing masing dari mereka melihat tubuhnya sedang berdiri tanpa kepala.
[Ding membunuh 5 orang 5ranah raja*1-7 mendapat 45.000 PS dan 70.000 PP]
[Ding membunuh 3 orang ranah penguasa*1-4 mendapat 30.000 PS dan 45.000 PP]
[Ding membunuh orang ranah kaisar bumi*1 mendapat 25.000 PS dan 50.000 PP]
Fang Lin hanya tersenyum mendengar notifikasi dari system, lalu dia menghilang dan muncul disebelah Jin Feng yang sedang tidur.
"Jin Feng bangun" ucap Fang Lin menggoyangkan tubuh Jin Feng.
Jin Feng yang digoyangkan tubuhnya menjadi terbangun, dan melihat kearah Fang Lin.
"Ada apa tuan" ucap Jin Feng dengan kondisi masih mengantuk.
"Aku sudah selesai, dan aku menyuruhmu membebaskan orang yang diambil oleh organisasi ini" ucap Fang Lin.
Jin Feng hanya mengangguk dan mulai membebaskan setiap orang yang di tahan. Setelah beberapa saat Jin Feng dan para tahanan sudah berada di luar bangunan organisasi tengkorak hitam.
Fang Lin saat ini berada di atas bangunan itu.
"satu juta pedang" gumam Fang Lin.
Satu juta pedang dengan ukuran lumayan besar muncul dari langit dan menghancurkan bangunan tempat organisasi tengkorak hitam bersembunyi.
"Baiklah setelah merampas harta mereka, dan menghancurkan bangunan mereka saat ini aku akan kembali ke ibukota" gumam Fang Lin dengan senyuman yang terukir di wajahnya.
"Terima kasih tuan muda"
"Terima kasih telah membebaskan kami"
Banyak lontaran ucapan terima kasih dari para tahanan yang dibebaskan oleh Fang Lin. Fang Lin yang mendengar itu tersenyum dan memberikan masing masing dari mereka sejumlah uang dan melepaskan mereka.
JANGAN LUPA LIKE, KOMEN, AND VOTE ☺️
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 52 Episodes
Comments
Harman LokeST
haaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaabbbbiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiisiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii semuaaaaaaaaaaanyaaaaaaaaaaannnyaaa saaaaaaammmmmppaaaaaaaaaaaaiiiiiiiiiiii maaaaaaatiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii jaaaaaaaaaaaaaaannnngggggaaaaaaaaannn beeeeeerrrrrrrrriiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiiii aaaaammmmmmmmmmmppppuuuuiunnnn
2023-06-13
0
Alfayu
mantab nich .... lanjut
2021-08-31
1
dholpin👅🎉🎉
lanjut ka
2021-08-20
2