Raya semakin penasaran kemana mereka akan pergi,selalu terus bertanya pada reyhan.
" Om reyhan, emang kemana kita mau pergi,"tanya raya.
"sebentar kita singgah di toko butik yang didepan sebentar,"sahut reyhan
"Buat apa om," ucap raya."Tante setidaknya kamu harus memakai baju yang sopan,ntar kamu mau masuk angin tante," sahut reyhan.Dengan senyum jahilnya
Whats,hey tante? sejak kapan aku jadi tantemu,"sahut raya pada reyhan.
"Sejak kau memanggilku dengan sebutan om,"sahut reyhan,dengan senyum jahil.
"Nggak usah pakaianku 'kan masih sopan,"ucap raya pada reyhan.
"Yakin, dengan pakaianmu ini,memang nggak minder nanti kamu disana,"ucap rey han pada raya. "Ya sudah kalau kamu yakin dan g nyesal,ucap reyhan pada raya.
Akhirnya reyhan dan raya tidak jadi singgah ke butik mereka langsung melanjutkan perjalanan mereka kesebuah mesjid tempat reyhan mengajar anak anak mengaji.
Seketika raya heran kenapa mereka pergi ke mesjid."Om kok kita kesini,bukankah kita mau kemall?"tanya raya pada reyhan.
"Memang tadi ada saya bilang kekamu mau ajak kamu kemall?,sepertinya tidak,"ucap reyhan."Tadi saya hanya bilang mau ajak kamu jalan jalan,tanpa beritahu tujuannya,hiss tante masih muda dah pikun," ucap reyhan pada raya.
Tak lama setelah raya dan reyhan sampai dihalaman masjid,anak anak yang hendak mengaji langsung datang menghampiri reyhan.
"Selamat sore ustad,kok ustad sekali ini lama sampainya?" ucap salah seorang anak pada reyhan."Adik adik untuk hari ini tante raya akan mengajari kalian mengaji oke," ucap reyhan pada anak anak."Hore Hore asyik tante raya akan mengajari kita"sorak anak anak .
Hiss bagaimana ini kan nggak mungkin aku berpakaian seperti ini masuk ke dalam,dan mengajari anak anak,umpat raya dalam hati.Sementara reyhan sudah tersenyum melihat tingkah raya yang terlihat ragu ragu.
"Adik adik jangan percaya sama ustad reyhan,Kakak Nggak bisa mengajari kalian sekarang tapi minggu depan kakak janji mengajari kalian,oke promise,"ucap raya pada anak anak. Nah ayo adik adik kita masuk,sahut reyhan kepada anak anak muridnya. Sementara raya,yang merasa segan untuk masuk kedalam masjid. hanya bisa duduk diluar sambil melihat lihat pemandangan yang ada di sekitar masjid..
Seorang santri langsung datang melihat raya dan memberikan pakaian gamis yang cocok dan pas buat raya.Kak pakai ini saja,dan kakak bisa ganti di sana,sambil menunjukan kamar mandi khusus wanita.Setelah raya selesai berganti pakaian ia langsung masuk ke dalam masjid.Ketika raya hendak masuk,raya mendengar suara reyhan yang sedang melantunkan ayat ayat suci.Ada rasa tenang,dan terpukau mendengar ayat ayat suci yang dilantunkan reyhan.
Tak terasa raya mengeluarkan air mata.Raya menyadari bahwa selama ini ia telah banyak meninggalkan kewajiban sebagai seorang muslim,Raya merasa malu."Kak ayo masuk,"ucap seorang santri bernama zubaidah.
Waktu terus berjalan tak terasa waktu sudah menunjukkan pukul 19.00wib.Reyhan melihat kesana kesini mencari cari raya."Assalamu'alaikum, ustad cari siapa ,"tanya seorang santri."Wa'alaikumus Salam Warahmatullahi Wabarakatuh,saya cari teman saya yang datang kesini tadi sama saya apa kamu ada lihat,"tanya reyhan.Ooh ustad cari kaka raya,"tanya santri tersebut. "Ia dia ada dimana",apa kalian tahu?tanya reyhan,"Kak raya itu ada didepan,sambil menunjukkan jarinya kearah raya berdiri.Makasih saya permisi dulu, sahut reyhan.
Reyhan berjalan menuju tempat raya berdiri.
"Iyah saya kirain siapa, kan pakai pakaian seperti ini kamu terlihat semakin cantik,"ucap reyhan seketika,Tapi tante jangan naik kuping aku nggak muji cuman ngomong doang ucap reyhan.," Iya aku tahu om,ya udah ayo kita pulang nanti saya dicari sama ayah saya," ucap raya.Raya lansung masuk kedalam mobil reyhan.Dan mobil reyhan pun lansung meluncur kearah rumah raya untuk mengantar pulang.Selama dalam perjalanan raya jadi banyak diam,tidak seperti ketika mereka berangkat tadi sore.
"Hei tante belum mau turun,apa mau saya bawa langsung ke penghulu,"ucap reyhan seketika pada raya.Raya yang mendengar ucapan reyhan langsung melototkan mata. "Hei om seenaknya aja bawa anak perempuan orang kepenghulu," ucap raya sewot."habis kamu tidak mau turun 'kan sudah sampai depan rumah kamu,kamu tidak mau turun," ucap reyhan dengan nada santai. Raya yang mendengar ucapan reyhan seketika merasa ada yang panas dipipinya,dan langsung turun dan berlari kedalam rumahnya.Sampai raya lupa mengucapkan terimakasih.pada reyhan.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 77 Episodes
Comments