PERJUANGAN DAFFIN.

~❄ MUTIARA HIKMAH ❄️~

"Pelangi tak akan pernah muncul

Tanpa gerimis dari air hujan.

Hal ini berarti takkan ada kebahagiaan

Tanpa ada penderitaan.

Percayalah disaat kamu ikhlas dengan keadaanmu, disitulah Allah merencanakan kebahagiaan untukmu😊

~>{Quotes of the day}<~

>>>>>>>>>>>>>>>>❄<<<<<<<<<<<<<<<<<

Akhirnya Daffin mengikuti saran dari sang Aki untuk, untuk belajar menghafal pada anaknya yaitu itu si Twins.

"Alhamdulillah" ucap Aki senang. "Alright twins, take your father to a comfortable place to memorize" ("Baiklah kembar, bawalah Ayah kalian ketempat yang nyaman untuk menghafal)" ujar sang Aki pada kedua cicitnya.

"Alright grandpa, we'll do as Grandpa tells us to!" ("Baiklah kakek, kami akan melakukannya apa yang kekek perintahkan!)" bales Azmy, membuat Daffin sekali lagi kagum melihat kecerdasan keduanya.

"Very good, now go twins bring your father"

"(Bagus sekali, sekarang pergilah kembar bawalah Ayah kalian)" titah Sang Aki menyuruh kedua cicitnya untuk membawa Ayah mereka ketempat mereka bisa menghafal dengan cepat.

"Alright great grandpa! Come on Daddy let's go " ujar mereka yang langsung menggandeng tangan sang Ayah, dengan posisi Azia memegang tangan kiri Daffin dan Azmy menggandeng tangan kanan Daffin, setelah memberikan salam pada sang Aki mereka pergi

Mereka berjalan menelusuri pematang sawah dan dalam perjalanan mereka banyak orang yang memperhatikan ketiganya bahkan Ada beberapa yang menegur mereka karena mereka juga penasaran pada Daffin..

"Twins saha eta' kasep pisan?" tanya seorang ibu yang sedang di sawah..

"ieu bapa urang nembé ti kota bu!'( ini Ayah kami baru datang dari kota bu)" Jawab Azmy ramah

" Leres, indung urang ayeuna gaduh bapak"

(Iya ibu kami sudah punya Ayah sekarang)" Sambung Azia yang tak mau kalah ingin memamerkan Ayahnya. sedangkan Daffin hanya dia karena tidak paham yang mereka bicarakan, ia hanya kagum melihat anaknya yang ternyata bisa berbagai bahasa.

"Maa sha Allah, naha anjeun bahagia ayeuna gaduh bapak?("maa syaa Allah, senang dong sekarang sudah punya Ayah?) tanya ibu itu lagi.

"Leres, kami bagja pisan ibu" (Iyalah kami senang banget ibu) " jawab mereka.

"Syukurlah, kuring bungah ngadéngé éta. "

(Syukurlah, ibu ikut senang mendengarnya") ujar ibu itu lagi.

"Leres ibu, hatur nuhun, urang pamitan angkat ka pondok di kebon sawah, Bu, Assalamu'alaikum"("Iya ibu Terimakasih, kami pamit pergi ke gubuk di sawah sana ya Bu, Assalamu'alaikum")" Pamiit Azmy

"Leres, Twins sok atuh wa'alaikum salam" dan setelah ibu ibu menjawab salam mereka,

mereka pun kembali meneruskan perjalanannya hingga mereka berhenti di Sebuah gubuk kecil dengan suasana yang di kelilingi sawah.

"Baiklah Byyah kita sudah sampai sekarang" Ujar Azmy.

"Maa syaa Allah, indah sekali tempat ini nak, dan suasananya sangat nyaman" ujar Daffin sambil melihat sekelilingnya." ini sawah siapa nak?" tanya Daffin lagi.

"Ini sawah Aki Buyut biyyah, kami sering di Bawak Aki uyut kesini" Ujar Azia dengan wajah imutnya.

"Iyakah nak?"

"Iya Byyah," bales Azmy, " Ayo byyah kita naik ke pondok" Ajak Azmy.

"Iya nak, mari " bales Daffin, kemudian ia mengangkat Azia duluan naik, kemudian ia juga mengangkat Azmy, setelah itu ia pun ikut naik ke atas gubuk tersebut.

"Baiklah Byyah sekarang kita mulai ya yang pertama surah Ar-Rahman.." ujar Azmy dan ia pun mengeluarkan Al Qur'an kecilnya di dalam tas yang selalu ia bawa.

"Baiklah nak," Bales Daffin

"Bismillah, ya Allah semoga engkau memberikan kemudahan perjuangan ku untuk mencapai ridho-Mu"_ Doanya di dalam hati sebelum ia memulai menghafal Agar Allah memudahkan perjuangan Daffin untuk menghafal Al-Qur'an-Nya.

" Baiklah Cara menghafal Al-Qur'an yang cepat byyah harus membaca lima Ayat sebanyak tiga kali mengulang tapi saat membacanya byyah harus memperhatikan Ayat tersebut dengan seksama agar tulisan itu bisa terekam ke otak kita " jelas Azmy lalu ia mencontohkannya dia pun mulai membaca surah Ar-Rahman dengan lima Ayat.

بِسۡمِ ٱللَّهِ ٱلرَّحۡمَٰن الرٌَ حِيّمِِ

ٱلرَّحۡمَٰنُ ١

عَلَّمَ ٱلۡقُرۡءَانَ ٢

خَلَقَ ٱلۡإِنسَٰنَ ٣

عَلَّمَهُ ٱلۡبَيَانَ ٤

ٱلشَّمۡسُ وَٱلۡقَمَرُ بِحُسۡبَانٖ ٥

Azmy membaca surah Ar-Rahman dengan suara yang sangat merdu membuat Daffin merinding mendengarnya, setelah ia selesai kini Azmy pun menyuruh sang Ayah membacanya dulu sebanyak tiga kali dalam lima Ayat tersebut dan Daffin pun mengikuti apa yang di katakan sang Anak. Daffinn begitu bersemangat dalam menghafal ayat-ayat Allah tersebut, apalagi yang mengajarinya adalah anaknya sendiri, memberikan ia semakin bersemangat.

********

Sementara di Rumah Adi Nugraha..

Nampak seorang wanita cantik nan seksi baru turun dari mobilnya, lalu ia pun langsung melangkah menuju pintu rumah keluarga Adi Nugraha..

"Assalamu'alaikum" salamnya saat sudah berada di depan pintu.

"Wa'alaikumus salam " bales seorang wanita juga yang ternyata Nur Aini ibu Daffin, dari dalam rumah, dan tak lama pintu pun terbuka lebar.

"Hai Tante, ingat dengan saya?" tanya Wanita Cantik itu sembari membuka kaca matanya.

"Eh, kamu Hanna ya?, anak jeng Siska?" tanya Nur Aini.

"Iya Tante, saya Hanna"

"Maa syaa Allah kamu cantik sekali nak, ayo silahkan masuk" ucap Nur Aini dan mengajak Hanna untuk masuk.

"Terimakasih Tante " dan akhirnya Hanna mengikutin Nur Aini masuk dan sesampainya di ruang tamu ia pun mempersilahkan Hanna untuk duduk.

"Silakan duduk Hanna, sebentar Tante ambil minum ya "

"Iya Tante, " Nur Aini pun pergi menuju kedapur untuk mengambil minuman untuk Hanna, dan tak lama ia pun kembali lagi dengan membawa nampan yang berisi minuman serta cemilan dan kemudian ia meletakkan di atas meja tamu.

"Silakan nak, di minum airnya."

"Iya Tante Terimakasih" bales Hanna dan ia pun mengambil gelas yang berisi minuman dan kemudian iapun meneguk airnya setelah itu ia kembali meletakkan gelas tadi ke atas meja lagi.

"Oh iya mas Daffinnya kemana Tante?" tanya Hanna dengan mata seperti mencari sesuatu.

"Maaf Hanna, Daffin sekarang berada di kota JB, ia ingin menjemput anak dan calon istrinya" ujar Nur Aini, membuat Hanna tersentak kaget mendengarnya.

"Apa!!, bukankah Tante mau menjodohkan saya dengan mas Daffin?" tanya Hanna dengan wajah yang nampak sudah tidak bersahabat.

"Maaf Hanna, Tante juga baru tahu, kalau Daffin sudah memiliki dua orang anak dari Seorang Wanita yang pernah di nodai Daffin, jadi saat ini ia sedang memperjuangkan wanita itu " tutur Nur Aini, memberikan penjelasan pada Hanna.

"Lalu bagaimana dengan saya Tante, saya sudah datang dari luar negeri dan bahkan saya telah membatalkan kontrak kerja saya, hanya ingin mengikuti perjodohan ini, jadi saya tidak bisa Terima begitu saja Tante" Ujar Hanna dengan suara yang sudah keras, ia nampak sangat marah.

"Maaf Hanna, Tante kemarin sudah berjanji pada Daffin untuk tidak meneruskan perjodohan ini" jelas Nur Aini.

"Saya tidak terima Tante, dan saya akan menyusul mas Daffin ke kota JB!" bales Hanna dan ia langsung bangkit dan tanpa berkata-kata ia pun langsung pergi tanpa ada basa-basi lagi..

setelah Hanna tak terlihat lagi..

"Astaghfirullah, Cantik tak ada gunanya kalau akhlak Seperti itu, , ya Allah, hampir saja aku menjerumuskan anakku pada wanita yang tak memiliki sopan santun, Terimakasih karena engkau telah menunjukkan sifat aslinya sekarang, dari pada nanti, itu akan menjadi penyesalanku seumur hidup " Gumam Nur Aini sembari ia menggeleng-gelengkan kepalanya, kemudian ia pun langsung menutup kembali pintu rumah mereka..

Bersambung.

**********

Jangan lupa tinggalkan jejaknya ya guys 🙏😉.

Terpopuler

Comments

Land19

Land19

harusnya udah diem ga usah di kasih tau
bilang aja LG perjalanan keluar kota

2025-03-21

0

Eity setyowati

Eity setyowati

waduh kenaoa dikasih tau sih mama gavin

2024-04-05

0

Yeti Madruka

Yeti Madruka

thor ...mah paling👍👍👍👍👍👍👍👌👌👌👌👌👌👌👌👌👌bangeeeeeeeet😊😊😊😊😊

2022-11-16

0

lihat semua
Episodes
1 MALAM YANG KELAM.
2 KEIKHLASAN MEIRA.
3 ANAK YANG LUAR BIASA.
4 HANAN DAFFIN ABHIZAR
5 KAMU DI MANA?
6 SIAPAKAH MEREKA?
7 KEHEBATAN TWINS
8 AKHIRNYA AKU MENEMUKANMU
9 MENDAPATKAN MAAF DARI BUNDA MEIRA.
10 PERJUANGKAN DIA KARENA Allah.
11 KAMI INGIN PUNYA AYAH.
12 MENCARI KYAI ABDUR RAHMAN
13 KEMARAH MEIRA.
14 BERTEMU DENGAN AZMY.
15 NASEHAT-NASEHAT AKI.
16 KEPINGIN DI GENDONG SAMA AYAH.
17 SEBUAH SYARAT.
18 PERJUANGAN DAFFIN.
19 SALAH PAHAM.
20 JODOH PILIHAN ALLAH
21 PERGI KE KOTA.
22 DI IMAMI OLEH CALON IMAM
23 I LOVE YOU EYANG
24 MAHAR KUNCI SURGA
25 IJAB QOBUL
26 INGIN MEMBAWA MU PULANG
27 ISTRI KECILKU YANG MENGGEMASKAN.
28 TRAUMA
29 USTADZ DAN USTADZAH KECIL
30 TERKESIMA MELIHAT TWINS
31 INGIN MEMBUAT SEKOLAH ISLAMI.
32 CEO YANG AROGAN DAN KEJAM.
33 BERTEMU TEMAN SEKOLAH
34 ISTRI KECILKU SEDANG MERAJUK
35 SEMBUHKANLAH ISTRIKU.
36 PERJODOHAN.
37 TWINS ANAK AJAIB.
38 SEBUAH RENCANA.
39 TERJEBAK DI DALAM LEMARI.
40 BERISTIGHFARLAH.
41 SURPRISE UNTUK MEIRA
42 KEGUGUPAN MEIRA.
43 CICIT YANG KETIGA.
44 DEMI MEMBALAS DENDAM.
45 PERGI KE PANTAI.
46 SEMENDERITA ITUKAH DIA?
47 SEBUAH MISI.
48 INGIN PUNYA ADIK BAYI.
49 AKU SANGAT MENCINTAIMU MEI.
50 KECEPLOSAN.
51 IZIN SUNNAH.
52 MEIRA TERJATUH.
53 KESEPAKATAN
54 KE SEKOLAH.
55 AZIA HILANG.
56 PENCARIAN SISKA DAN HANNA.
57 BOLEHKAH ZIA PULANG?
58 TERKESIMANYA KEEMPAT PREMAN
59 PERGI KE KOTA JB.
60 MENJEMPUT AZIA.
61 RINDU ITU BERAT.
62 PREMAN CENGENG.
63 MENJADI BODYGUARDNYA TWINS.
64 INDAHNYA KEBERSAMAAN.
65 KENAPA AZIA MARAH?
66 ISTRI MISTERIUS CEO DINGIN.
67 PREMAN INSYAF GENDENG.
68 MEMBIKINKAN ADIK UNTUK TWINS.
69 MY TWINS ARE SMART
70 REUNIAN.
71 UNGKAPAN PERASAAN ABIDZHAR.
72 KECURIGAAN ABIDZHAR.
73 SIAPA ABIDZHAR SEBENARNYA?.
74 KETAKJUBAN ABIDZHAR.
75 RUANGAN BERCINTA.
76 2 MINGGU MENDAPATKAN JODOH.
77 GANTENG-GANTENG GALAK.
78 CINDY PANTAS MENJADI IBU.
79 SKAKMAT!!
80 JODOH ITU PENUH MISTERI.
81 ISTRI KECIL KU HAMIL LAGI.
82 NIAT MENJODOHKAN RIO DAN CINDY.
83 CUTE LITTLE LADY.
84 TERIKAT OLEH JANJI
85 GADIS KECIL ITU ADALAH CINDY.
86 MAUKAH KAU MENIKAH DENGANKU?.
87 MY ADORABLE LITTLE LADY.
88 JANGAN PERGI.
89 SEBUAH RENCANA.
90 GARA-GARA BAJU BIKINI.
91 MAAF ACHA.
92 IJAB QOBUL (versi Rio)
93 ACARA WALIMAH'URS (versi Rio).
94 KEDATANGAN TAMU.
95 JANTUNG TERPICU TANPA HARUS BERLARI.
96 SAKIT MALARINDU.
97 SI GADIS TOMBOI.
98 YOU LOOK VERY FUNNY.
99 KEBAHAGIAAN CINDY DAN RIO
100 HARI KEBAHAGIAAN (END).
101 MEMINTA CUTI BULAN MADU. (Ekstra part 1)
102 INGIN MENJADI SUAMI TERBAIK.
103 Ekstra part3, ADA APA DENGAN RIO?.
104 INGIN MELIHAT KAMU BAHAGIA ACHA.
105 AMSYONG BULAN MADUNYA!!
106 Sebenarnya siapa sih orang tuanya?.
107 SUAMI ACHA LAGI NGAMBEK YA?.
108 GARA-GARA BAJU DASTER.
109 HANYA INGIN BERDUAAN SAJA.
110 ISTIMEWANYA MEMILIKI ANAK PEREMPUAN.
111 CINDY MARAH.
112 CINDY HILANG.
113 KE PEMAKAMAN.
114 BIDADARI CANTIK UNTUK BRIAN.
115 JIWA PREMANNYA BELUM HILANG.
116 MANIAK PERTEMPURAN.
117 PRIA BERWAJAH COOL.
118 Tidur Yang Di larang Dalam Islam.
119 SENYUM ADALAH SEDEKAH.
120 SI RAKUS BERCINTA.
121 SUAMI RASA ANAK KECIL.
122 KAPAL PESIAR.
123 CERITA NAN INDAH DARI SKYSAL.
124 MEMBAJAK KAPAL PESIAR
125 JANGAN PERGI RIO.
126 KEYAKINAN HATI CINDY.
127 CERITA KISSS.
128 DOA UNTUK UNCLE RIO.
129 MENAGIH JANJI.
130 PRIA KOMA.
131 MEMORY TERINDAH RIO.
132 IRMA KIRANA PUNYA CERITA.
133 AIR MATA KERINDUAN RIO.
134 MEIRA CEMBURU.
135 PROMO KARYA DINI RATNA.
136 MENCERITAKAN KEJADIAN SEBENARNYA.
137 MENUNGGU UNCLE RIO PULANG.
138 AKHIRNYA KAMU KEMBALI RIO?
139 CERITA MILIK JEBLAK
140 BOS YANG PALING CEREWET.
141 HADIAH PILIHAN.
142 INGIN DI JENGUK AYAHNYA.
143 CERITA MANIS DARI SKYSAL.
144 CERITA DARI AUTHOR RINI SYA.
145 KEPANIKAN RIO.
146 MENYAKSIKAN CINDY MELAHIRKAN.
147 JANGAN TINGGALKAN AKU!
148 Cerita terbaru dari Skysal.
149 IKHLASKANLAH CINDY.
150 BABY QUADRUPLETS (END?.
151 NOVEL BARU AUTHOR RAMANDA.
152 RAMANDA MENYAPA, Bersama Novel Terbarunya.
153 SKYSAL MENYAPA
154 RAMANDA MENYAPA.
155 NOVEL TERBARU RAMANDA MENYAPA
156 JAMUR Janda Dibawah Umur
157 SALAM RINDU MENYAPA.
Episodes

Updated 157 Episodes

1
MALAM YANG KELAM.
2
KEIKHLASAN MEIRA.
3
ANAK YANG LUAR BIASA.
4
HANAN DAFFIN ABHIZAR
5
KAMU DI MANA?
6
SIAPAKAH MEREKA?
7
KEHEBATAN TWINS
8
AKHIRNYA AKU MENEMUKANMU
9
MENDAPATKAN MAAF DARI BUNDA MEIRA.
10
PERJUANGKAN DIA KARENA Allah.
11
KAMI INGIN PUNYA AYAH.
12
MENCARI KYAI ABDUR RAHMAN
13
KEMARAH MEIRA.
14
BERTEMU DENGAN AZMY.
15
NASEHAT-NASEHAT AKI.
16
KEPINGIN DI GENDONG SAMA AYAH.
17
SEBUAH SYARAT.
18
PERJUANGAN DAFFIN.
19
SALAH PAHAM.
20
JODOH PILIHAN ALLAH
21
PERGI KE KOTA.
22
DI IMAMI OLEH CALON IMAM
23
I LOVE YOU EYANG
24
MAHAR KUNCI SURGA
25
IJAB QOBUL
26
INGIN MEMBAWA MU PULANG
27
ISTRI KECILKU YANG MENGGEMASKAN.
28
TRAUMA
29
USTADZ DAN USTADZAH KECIL
30
TERKESIMA MELIHAT TWINS
31
INGIN MEMBUAT SEKOLAH ISLAMI.
32
CEO YANG AROGAN DAN KEJAM.
33
BERTEMU TEMAN SEKOLAH
34
ISTRI KECILKU SEDANG MERAJUK
35
SEMBUHKANLAH ISTRIKU.
36
PERJODOHAN.
37
TWINS ANAK AJAIB.
38
SEBUAH RENCANA.
39
TERJEBAK DI DALAM LEMARI.
40
BERISTIGHFARLAH.
41
SURPRISE UNTUK MEIRA
42
KEGUGUPAN MEIRA.
43
CICIT YANG KETIGA.
44
DEMI MEMBALAS DENDAM.
45
PERGI KE PANTAI.
46
SEMENDERITA ITUKAH DIA?
47
SEBUAH MISI.
48
INGIN PUNYA ADIK BAYI.
49
AKU SANGAT MENCINTAIMU MEI.
50
KECEPLOSAN.
51
IZIN SUNNAH.
52
MEIRA TERJATUH.
53
KESEPAKATAN
54
KE SEKOLAH.
55
AZIA HILANG.
56
PENCARIAN SISKA DAN HANNA.
57
BOLEHKAH ZIA PULANG?
58
TERKESIMANYA KEEMPAT PREMAN
59
PERGI KE KOTA JB.
60
MENJEMPUT AZIA.
61
RINDU ITU BERAT.
62
PREMAN CENGENG.
63
MENJADI BODYGUARDNYA TWINS.
64
INDAHNYA KEBERSAMAAN.
65
KENAPA AZIA MARAH?
66
ISTRI MISTERIUS CEO DINGIN.
67
PREMAN INSYAF GENDENG.
68
MEMBIKINKAN ADIK UNTUK TWINS.
69
MY TWINS ARE SMART
70
REUNIAN.
71
UNGKAPAN PERASAAN ABIDZHAR.
72
KECURIGAAN ABIDZHAR.
73
SIAPA ABIDZHAR SEBENARNYA?.
74
KETAKJUBAN ABIDZHAR.
75
RUANGAN BERCINTA.
76
2 MINGGU MENDAPATKAN JODOH.
77
GANTENG-GANTENG GALAK.
78
CINDY PANTAS MENJADI IBU.
79
SKAKMAT!!
80
JODOH ITU PENUH MISTERI.
81
ISTRI KECIL KU HAMIL LAGI.
82
NIAT MENJODOHKAN RIO DAN CINDY.
83
CUTE LITTLE LADY.
84
TERIKAT OLEH JANJI
85
GADIS KECIL ITU ADALAH CINDY.
86
MAUKAH KAU MENIKAH DENGANKU?.
87
MY ADORABLE LITTLE LADY.
88
JANGAN PERGI.
89
SEBUAH RENCANA.
90
GARA-GARA BAJU BIKINI.
91
MAAF ACHA.
92
IJAB QOBUL (versi Rio)
93
ACARA WALIMAH'URS (versi Rio).
94
KEDATANGAN TAMU.
95
JANTUNG TERPICU TANPA HARUS BERLARI.
96
SAKIT MALARINDU.
97
SI GADIS TOMBOI.
98
YOU LOOK VERY FUNNY.
99
KEBAHAGIAAN CINDY DAN RIO
100
HARI KEBAHAGIAAN (END).
101
MEMINTA CUTI BULAN MADU. (Ekstra part 1)
102
INGIN MENJADI SUAMI TERBAIK.
103
Ekstra part3, ADA APA DENGAN RIO?.
104
INGIN MELIHAT KAMU BAHAGIA ACHA.
105
AMSYONG BULAN MADUNYA!!
106
Sebenarnya siapa sih orang tuanya?.
107
SUAMI ACHA LAGI NGAMBEK YA?.
108
GARA-GARA BAJU DASTER.
109
HANYA INGIN BERDUAAN SAJA.
110
ISTIMEWANYA MEMILIKI ANAK PEREMPUAN.
111
CINDY MARAH.
112
CINDY HILANG.
113
KE PEMAKAMAN.
114
BIDADARI CANTIK UNTUK BRIAN.
115
JIWA PREMANNYA BELUM HILANG.
116
MANIAK PERTEMPURAN.
117
PRIA BERWAJAH COOL.
118
Tidur Yang Di larang Dalam Islam.
119
SENYUM ADALAH SEDEKAH.
120
SI RAKUS BERCINTA.
121
SUAMI RASA ANAK KECIL.
122
KAPAL PESIAR.
123
CERITA NAN INDAH DARI SKYSAL.
124
MEMBAJAK KAPAL PESIAR
125
JANGAN PERGI RIO.
126
KEYAKINAN HATI CINDY.
127
CERITA KISSS.
128
DOA UNTUK UNCLE RIO.
129
MENAGIH JANJI.
130
PRIA KOMA.
131
MEMORY TERINDAH RIO.
132
IRMA KIRANA PUNYA CERITA.
133
AIR MATA KERINDUAN RIO.
134
MEIRA CEMBURU.
135
PROMO KARYA DINI RATNA.
136
MENCERITAKAN KEJADIAN SEBENARNYA.
137
MENUNGGU UNCLE RIO PULANG.
138
AKHIRNYA KAMU KEMBALI RIO?
139
CERITA MILIK JEBLAK
140
BOS YANG PALING CEREWET.
141
HADIAH PILIHAN.
142
INGIN DI JENGUK AYAHNYA.
143
CERITA MANIS DARI SKYSAL.
144
CERITA DARI AUTHOR RINI SYA.
145
KEPANIKAN RIO.
146
MENYAKSIKAN CINDY MELAHIRKAN.
147
JANGAN TINGGALKAN AKU!
148
Cerita terbaru dari Skysal.
149
IKHLASKANLAH CINDY.
150
BABY QUADRUPLETS (END?.
151
NOVEL BARU AUTHOR RAMANDA.
152
RAMANDA MENYAPA, Bersama Novel Terbarunya.
153
SKYSAL MENYAPA
154
RAMANDA MENYAPA.
155
NOVEL TERBARU RAMANDA MENYAPA
156
JAMUR Janda Dibawah Umur
157
SALAM RINDU MENYAPA.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!