Andara dan Indira adalah dua gadis kembar identik, namun memiliki sifat yang berbeda. Dimana Andara memiliki sifat mandiri, dan sangat cuek dan juga sering di cap sebagai wanita sombong dan tak tersentuh. Sedangkan sifat Indira begitu lembut membuat siapa pun pasti akan menyukainya, namun tidak dengan Kai Arshaka Sanjaya.
Kai adalah seorang laki-laki tampan yang selalu menjaga dua gadis kembar itu, namun siapa sangka Kai menyukai salah satu di antara dua gadis kembar tersebut. Bahkan Kai rela melakukan apapun demi mendapatkan sang pujaan hatinya.
Siapakah salah satu gadis kembar itu? Apakah Andira yang memiliki sifat lemah lembut? Atau Andara yang cuek? Penasaran! simak terus ceritanya.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Gadisti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Terjerat Cinta Sang Mafia Komentar