Kisah seorang remaja yang penuh dengan amarah dan kenakalan di dalam dirinya. Setiap malam yang ia lalui dihabiskan bersama dengan para geng motor, menantang hukum dan aturan. Ia selalu hidup semaunya sendiri tanpa peduli dampak dari perbuatannya.
Hingga di suatu hari ada sebuah insiden kelam membuat namanya tercoreng. Orangtuanya merasa sangat malu dan pihak sekolah pun tak lagi mau menerimanya.Orangtuanya merasa sangat putus asa dan tidak sanggup lagi untuk menghadapi tingkat lakunya.
Di tengah keputusasaan itu orang tuanya mengambil keputusan untuk mengirimnya jauh dari lingkungan lamanya, orangtuanya menitipkannya kepada sang kakak yang tinggal di perantauan.Mereka berharap kakaknya bisa membuatnya berubah. Tapi ternyata tidak semudah itu, saat bersama dengan kakaknya sikapnya malah menjadi semakin parah dan makin tidak terkendali. Namun di suatu hari ia mendapati pertemuan yang tidak terduga dengan seorang gadis.Pertemuan itulah yang akan membuat perubahan besar dalam hidupny
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon w. saa, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Perjalanan Untuk Mendapat Sang Belahan Hati Komentar