Berusaha untuk melupakan seseorang yang sangat kita cintai memang akan sangat susah, dan bahkan butuh usaha yang sungguh2 jika kita ingin sekali melupakan orang yang pernah mengisi hati kita.
Ini dia pejuang cinta, seorang pria yang berusaha melupakan wanita yang pernah singgah di hati nya dengan meminta bantuan dari seorang wanita yang karakter nya berbanding terbalik dari wanita yang ada di hati nya, Akankah dia bisa membuka hati dan mencintai wanita yang hadir dalam hidup nya dan telah membantu nya itu.. langsung ikuti cerita nya aja yuk ...
Alangkah baiknya sebelum membaca novel ini, silahkan kunjungi terlebih dahulu novel berjudul "Romisa kehidupan" karena karakter utama novel ini di ambil dari cerita romisa kehidupan.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon zzahh, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Pejuang Move On Komentar