Cerita ini hanya fiktif belaka. Tempat kejadian, nama tokoh dan latar belakang cerita murni hanya karangan semata.
Rendra adalah seorang pemuda tampan dari keluarga berada. Ia menjalin kasih dengan seorang gadis cantik bernama Anya, gadis metropolitan yang seksi dan modis. Rendra tidak mengetahui latar belakang sang gadis yang ternyata bergelut dengan dunia kelam. Ia salah melabuhkan hatinya. Ia yang awalnya dipaksa oleh sang Ayah masuk fakultas yang sama sekali tidak ia sukai, berubah menjadi menikmati kuliahnya tatkali ia bertemu dengan adik tingkat yang pinter dan cerdas bernama Hannah. Ia mulai menemukan semangatnya untuk kuliah lebih giat lagi. Gadis manis yang taat beragama ini mampu membuat Rendra berubah. Rendra yang semula males belajar dan tak kenal agama, kini menjadi sebaliknya. Hingga ia merasakan ada perasaan lain untuk Hannah, namun iya tak tau gimana caranya untuk melepaskan Anya, hingga Anya berusaha menjebaknya agar mereka bisa menikah namun kejadian tak terduga terjadi, ia dan Hannah mendadak dinikahkan, dan Anyapun berusaha untuk memisahkan Hannah dari Rendra. Bagaimana konflik yang terjadi diantara mereka?ikuti kisahnya
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Zian Bachri, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Ketika Hati Telah Memilih Komentar