Perjuangan keras seorang Ibu muda untuk menyembuhkan penyakit putra semata wayangnya, tidaklah pernah mudah.
Hazel mempertaruhkan segalanya dan rela mengorbankan apapun demi sang buah hati. Sampai keputusasaan itu tak pernah bertepi, Hazel kembali disudutkan dengan pilihan yang membuat ia semakin sulit untuk bertahan.
Takdir, membawa Hazel kedalam permainan si lelaki kaya yang berhati dingin.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Fiza Chelsea, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
For My Family Komentar